Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Membuat Bubur Imlek ala Emak Salsa yang Enak Banget

Dipos pada January 2, 2019

Bubur Imlek ala Emak Salsa

Hi Mommy, yuk praktek untuk buat Bubur Imlek ala Emak Salsa yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Padahal Bubur Imlek ala Emak Salsa yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Bubur Imlek ala Emak Salsa, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Bubur Imlek ala Emak Salsa di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Perkiraan porsi dari bahan dibawah untuk membuat Bubur Imlek ala Emak Salsa sekitar 5 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Sebagai perhatian, biasanya waktu yang dibutuhkan untuk memuat Bubur Imlek ala Emak Salsa diperkirakan sekitar ยฑ25 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Bubur Imlek ala Emak Salsa sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Bubur Imlek ala Emak Salsa memakai 8 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Hari raya Imlek biasanya identik dgn kue ranjam. Sebelum sampai di hari H nya, banyak dari mereka yg mau merayakan membagikan kue ini kepada tetangga sekitar atau orang yg mereka kenal. Jujur siii saya g ngerti cara masaknya. Soalnya dulu waktu kecil pernah dibuatkan ibu digoreng dg telur, tapi g suka karena rasanya aneh. Nah...kali ini minta saran ke temen2 cookpad. Dapatlah inspirasi dg mengkolaborasikan masukan2 dari mereka. #PejuangGoldenApron2 #BerbagiInspirasi #cookpadcommunity_Semarang #Cookpad_Community

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Bubur Imlek ala Emak Salsa:

  1. 1/2 bagian kue ranjam
  2. 1 buah pisang
  3. 5 gelas besar santan kental
  4. 1 lbr daun pandan
  5. 1/3 sdt garam halus
  6. 6 sdm gula pasir
  7. 4 sdm tepung maizena
  8. 2 sdm tepung tapioka

Langkah-langkah untuk membuat Bubur Imlek ala Emak Salsa

1
Masukkan santan pada panci atau wadah anti panas.
Bubur Imlek ala Emak Salsa - Step 1
2
Potong2 kue ranjam sesuai selera.
Bubur Imlek ala Emak Salsa - Step 2
3
Simpulkan daun pandan, kemudian masukkan ke dalam santan beserta kue ranjam.
Bubur Imlek ala Emak Salsa - Step 3
Bubur Imlek ala Emak Salsa - Step 3
4
Potong pisang, kemudian masukkan dalam santan.
Bubur Imlek ala Emak Salsa - Step 4
Bubur Imlek ala Emak Salsa - Step 4
5
Tambahkan tepung maizena dan tepung tapioka, kemudian aduk rata.
Bubur Imlek ala Emak Salsa - Step 5
Bubur Imlek ala Emak Salsa - Step 5
6
Masukkan garam dan gula pasir, aduk rata.
Bubur Imlek ala Emak Salsa - Step 6
Bubur Imlek ala Emak Salsa - Step 6
7
Cara masaknya boleh di kukus, boleh juga langsung direbus. Saya pakai dikukus. Kukus selama ยฑ25 menit.
Bubur Imlek ala Emak Salsa - Step 7
Bubur Imlek ala Emak Salsa - Step 7
Bubur Imlek ala Emak Salsa - Step 7
8
Setelah 25 menit, buka tutupnya kemudian aduk sampai rata, biarkan ada yg bergerindil. Siap disajikan. Hangat enak, ditambah es juga nikmat.
Bubur Imlek ala Emak Salsa - Step 8
Bubur Imlek ala Emak Salsa - Step 8

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bubur telur dari nasi sisa

Bubur telur dari nasi sisa

Punya sisa nasi yang udah kering di magic com, di buang sayang...daripada mubazir yasudah kita buat bubur aja, cocok buat yg lagi mager. Bisa di bikin malam untuk di makan buat sarapan atau pas udara lg dingin...

Day. 37 Bubur Soto Daging (7 month+)

Day. 37 Bubur Soto Daging (7 month+)

Setelah kemaren bikin yg kering. Hari ini kita pake kuah yg banyak makannya ya dek. Teksturnya juga mulai dinaikkan. Alhamdulillah bisa sedikit2. Tetap semangat belajar makannya ya sayang. ๐Ÿ˜˜

Bubur ayam kuah kuning simple

Bubur ayam kuah kuning simple

Kalo pagi lebih suka bikin buryam gini aja.cepet dan simple๐Ÿ‘Œ๐Ÿ˜ Kebetulan ada sisa ayam suwir jadi tinggal di goreng. #PejuangGoldenApron2 #BincangBarengCEO

MPASI 6+ Bubur (Telur) Ayam Sehat

MPASI 6+ Bubur (Telur) Ayam Sehat

Menu empat bintang! Kimiya suka! Hore!

2 Porsi
2 Jam
Bubur Ayam simpel ga pake ribet

Bubur Ayam simpel ga pake ribet

Saya ini cinta banget sama yang namanya bubur ayam. Semenjak tinggal di Pulau Bintan, saya kehilangan makan favorit ini karena belum nemu yang beneran enak seperti di Jakarta, baru2 ini ada sih bubur ayam yang enak tapi tetap masih ada yang kurang menurut saya ๐Ÿ˜ Akhirnya saya dapat resep bubur ayam ini (kalo kata tante saya ini bubur ayamnya orang Cina) dan bikinnya gampang. Memang bentuk dan rasanya jauh berbeda dengan bubur ayam yang biasa saya makan di Jakarta tapi cukup mengobati rasa kangen saya dan alhamdulillah anak-anak juga suka ๐Ÿ˜Š Bahannya ga banyak kadang saya pake nasi semalam yang ga habis, cara masaknya gampang dan intinya ga perlu bahan pendamping yang macam2 seperti bubur ayam biasanya. Cobain buat deh nanti, inshaalloh ketagihan ๐Ÿ˜‰

Bubur Ayam Oat

Bubur Ayam Oat

Ide sarapan diet dengan oat. Dijamin kenyang nya lebih awet.

1 porsi
30 menit
Day. 47 Bubur Ati Ayam Acar Kuning (7 month+)

Day. 47 Bubur Ati Ayam Acar Kuning (7 month+)

Lumayanlah makannya seharian ini. Ga lahap2 amat sih. Lagi senang nyusu aja. ๐Ÿ˜… Teksturnya lebih lembek dari perkiraan ternyata. Karena kusaring semua sayurnya. Lain kali tahu nya jangan disaring lah. Biar ada teksturnya, selain dari buburnya.

Bubur Ayam spesial

Bubur Ayam spesial

Selamat pagi..udah pada sarapan belum?๐Ÿ˜siapa tahu bisa buat ide sarapan nih ..bisa beli atau bikin sendiri di rumah yuk๐Ÿค— Bubur ayam home made dengan topping suka2 dan sepuasnya pastinya๐Ÿ˜ .

Mpasi slowcooker-Bubur Telur Tahu (8m)

Mpasi slowcooker-Bubur Telur Tahu (8m)

Menu ini dimasak menggunakan slowcooker. Kalau mau cepet jadi berasnya diganti nasi yang sudah matang. Jadi 3 porsi utk sarapan, makan siang, makan malam.

3 porsi
Nasi Telah Menjadi Bubur

Nasi Telah Menjadi Bubur

Rindu pada bubur yang sering ada di restoran Chinnese Food. Riset sedikit dan ternyata nggak susah buatnya. Bahkan bubur tinggal dibuat dari sisa nasi. Tak perlu penyedap dan untuk yang darah tinggi atau pantang garam tingkat keasinan bisa disesuaikan. #GA_TheNextLevel

4 orang
Bubur Organik Simpel #3

Bubur Organik Simpel #3

Kali ini mamah kesiangan, jadi bikin yang simpelยฒ aja yah... Dan ngejar supaya ayah bisa sarapan. Jadi adik dibikinin ini aja. Yang penting sehat๐Ÿ’•

Mpasi bubur bayi

Mpasi bubur bayi

Mpasi ke-14 baby key. Berhub bunda udh Kerja. Jd blm Sempat Beli Prohe,prona n sayur adek. Jd Makannya apa adanya dlu ya nak ๐Ÿ˜….masyaAllah sekali Bayi ini sangat pengertian. Apa yg dbuat Bundanya slalu di Habiskan๐Ÿ˜

2 porsi
Bubur Candi Ala Thai

Bubur Candi Ala Thai

Saya terinspirasi saat melihat akun instagram masakan thailand, yang pada waktu itu update bubur candil namun agak berbeda. Akhirnya saya terinspirasi untuk membuatnya.

5 porsi
20 menit
Bubur Ayam Favorit

Bubur Ayam Favorit

Ini Resep bubur ayam dari Paksu, Bubur ayam favorit keluargaku, dijamin uwenaaaak ๐Ÿ‘๐Ÿ‘๐Ÿ‘๐Ÿ‘

MPASI Bubur Kentang Wortel

MPASI Bubur Kentang Wortel

Hai bunda, mau sedikit share aja, mpasi buat buah hati ku, barangkali bermanfaat buat bunda

1 porsi
10 menit