Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Menyiapkan Rendang Sapi Asli Padang yang Bisa Manjain Lidah

Dipos pada January 24, 2020

Rendang Sapi Asli Padang

Hari ini saya akan berbagi resep Rendang Sapi Asli Padang yang lezat Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Pada umumnya Rendang Sapi Asli Padang yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Rendang Sapi Asli Padang, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Rendang Sapi Asli Padang di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang Sapi Asli Padang sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang Sapi Asli Padang memakai 20 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

tradisi di keluarga kalo natalan masak rendang sapi. sumber resep dr youtuber eddy siswanto yg ngaku dpt resep ini dr orang padang asli pemilik warung makan padang. dan beneran, rasa rendang ini mirip ama rendang padang yg dijual di warung makan padang. buat yg penasaran, yuk masakin buat keluarga tercintahhhhh ❤❤❤

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang Sapi Asli Padang:

  1. 2 kg daging sapi, potong2
  2. 1.5 liter santan kental
  3. 1/3 bh kelapa parut buat oseng
  4. 6 lbr daun salam
  5. 6 lbr daun jeruk
  6. 2 lbr daun kunyit
  7. 1 bh pala utuh
  8. 4 btg kayumanis utuh
  9. secukupnya garam
  10. bumbu halus :
  11. 200 gr bawang merah
  12. 100 gr bawang putih
  13. 100 gr cabe keriting
  14. 100 gr lengkuas
  15. 7 butir kapulaga, buang kulitnya
  16. 4 btg serai
  17. 2 bh kemiri
  18. 50 gr jahe
  19. 2 sdm ketumbar sangrai
  20. 1 sdm jintan sangrai

Langkah-langkah untuk membuat Rendang Sapi Asli Padang

1
Pertama kita cuci bersih daging lalu bungkus dengan daun pepaya agar daging cepat empuk saat dimasak. biarkan 1 jam di kulkas. remes2 dl daun pepaya sblm dibungkus karena getah pepaya ini yg bikin serat daging cepat empuk.
2
Oseng kelapa parut sampai wangi kecoklatan. pakai api kecil supaya tidak gosong. panas2 diblender sampai halus. kalo mau ditumbuk manual lbh bagus sampai keluar minyaknya. sisihkan.
Rendang Sapi Asli Padang - Step 2
3
Tumis bumbu halus sampai wangi dan kecoklatan. masukkan daging. aduk2 sampai rata. Tambahkan kayu manis dan pala.
4
Tuangkan santan. masak sambil diaduk2. boleh tambah air kalo kuah sdh menyusut dan daging masih keras.
5
Tambahkan garam. Masak terus sampai daging empuk. tambahkan oseng kelapa.. aduk2 masak sampai keluar minyak.
6
Rendang siap disantap
Rendang Sapi Asli Padang - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Rendang Kerang ala Rumahan

Rendang Kerang ala Rumahan

Gak ada daging, kerang pun jadi..😉

4 porsi
Telur Rendang Bumbu Instant

Telur Rendang Bumbu Instant

Dalam rangka lagi hemat lalu memanfaatkan bumbu jadi di dapur. Daripada tidak dipakai.

4 porsi
Rendang daging asli minang (masakan amak)

Rendang daging asli minang (masakan amak)

Rendang buatan mama adalah makanan terlezat bagi kami sejak kecil, tidak akan ada sedikitpun tersisa bahkan dedak rendang yang menempel di dasar wadah penyimpanan rendang pun tak kami biarkan terbuang 😁😁, caranya dengan memasukkan nasi dan diaduk dengan tangan sampai semua dedak menempel ke nasi dan wadah penyimpanan menjadi bersih🤣 Bagi kami rendang mama lah rendang terlezat di dunia🥰🥰😋 #BancakanOnlineBarengCookpad #eBook

Rendang Daging 🐄

Rendang Daging 🐄

Udah lama gak bikin rendang maklum daging mahal yaa..anak² pd pesen maknya supaya bikin rendang..🤭.

Rendang ayam suwir pete

Rendang ayam suwir pete

masakan daging dengan bumbu rempah-rempah yang berasal dari Minangkabau. Masakan ini dihasilkan dari proses memasak yang dipanaskan berulang-ulang menggunakan santan sampai kuahnya kering sama sekali(wikipedia). Kali ini aku nyobain dengan ayam, dan bertaburan pete, karna ayam harganya terjangkau dan diminati banyak masyarakat indonesia, bukan hanya itu ditaburi pete agar taste nya lebih nikmat, selamat mencoba 😋

Ayam rendang ala rumahan

Ayam rendang ala rumahan

6 orang
-+25 menit
Rendang bumbu blender

Rendang bumbu blender

Temen minta masakin rendang untuk lebaran hehehe all hasil dia bilang sumpah maut banget resepnya ini hehehe

Rendang sapi super empuk

Rendang sapi super empuk

Tips supaya daging rendang empuk sy treat dulu si daging sapi : pertama sebelum d olah sy bungkus daging sapi pake daun pepaya yg sdh di remas2 lalu masukan ke kulkas sekitar 10mnt. Lalu sy potong2 trus saya pukul2 sebentar daging sapinya

Rendang Ayam santan kara (alakadarnya)

Rendang Ayam santan kara (alakadarnya)

Cek kulkas bingung mau masak apa, liat santan kara cabe sama ayam. Cuss bikin ini aja😍

Rendang Ati Sapi

Rendang Ati Sapi

Kalo rendang daging sapi udah biasa ya... hari ini kita bikin rendang ati sapi... dan ternyata suami aku sukaaa 😍😍😍 #PejuangGoldenApron2

Rendang Telur Puyuh

Rendang Telur Puyuh

Kali ini rendang telurnya aku campur sama ampla ayam potong 4 dan rawit, mencoba hal yg baru haha rendang dagingnya ntar pas mau lebaran aja :D suka sukaa kamu aja kii :P

4 porsi
2 jam
Rendang Ayam Special

Rendang Ayam Special

karena di rumah g ada yg suka daging sapi..jadilah masak rendang ayam ini 🤩

Rendang Jengkol

Rendang Jengkol

Lagi main ke tempat Mamak mertua, di sini banyak jengkol dan murah. Eksekusi.

25 Porsi
1 Jam
Rendang Daging

Rendang Daging

Biasanya setiap lebaran mama yang memasakan rendang buat kami semua. Tapi lebaran kali ini memberanikan diri membuat rendang sendiri. Untuk bumbu cemplung nya saya melihat @Herda's Kitchen. Terima Kasih mbak Herda. Selamat Hari Raya Idul Fitri, mohon maaf lahir dan batin 🙏 untuk cookpaders yang merayakan. #TiketMasukGoldenApron3

3,5 jam
Rendang Daging Masala

Rendang Daging Masala

Lebaran mencoba resep baru. Tapi sayangnya saya pakai susu UHT. Karena pas sehari sebelum lebaran saya cari2 santan kara kehabisan. So, namanya ibu2 apa saja bisa diakalin. Ayooo... silahkan mencoba resepnya 🤩

Sireng(nasi cireng) rendang

Sireng(nasi cireng) rendang

Resep ini tu diolah dari bahan sisa. Yang q sendiri tu low lihat ada sisa bahan/makanan suka d olah kembali. Jd kmaren masak rendang ada bnyak sisa bumbunya beserta ayamnya 1 potong. Jd deh resep ini.