Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Cilor(cilok telor) bumbu kacang yang Enak

Dipos pada August 21, 2019

Cilor(cilok telor) bumbu kacang

Anda sedang mencari inspirasi resep Cilor(cilok telor) bumbu kacang yang praktis Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Umumnya Cilor(cilok telor) bumbu kacang yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Cilor(cilok telor) bumbu kacang, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Jangan terlalu repot dalam penyajian Cilor(cilok telor) bumbu kacang di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Cilor(cilok telor) bumbu kacang sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Cilor(cilok telor) bumbu kacang memakai 18 jenis bahan dan 10 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Suka banget sama bumbu kacangnya😍 ditambah dengan cilor yg dimakan pas hangat"πŸ˜™πŸ˜™ jadi komplit dah,,,

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Cilor(cilok telor) bumbu kacang:

  1. 10 sdm tepung tapioka
  2. 10 sdm tepung terigu
  3. 1 batang daun bawang
  4. Bumbu:
  5. 2 siung bawang putih
  6. Secukupnya garam
  7. Secukupnya royco
  8. 50 ml air
  9. Secukupnya tusuk sate
  10. 1 buah telur
  11. Minyak untuk menggoreng
  12. Bumbu kacang
  13. 100 gr kacang tanah
  14. 2 siung bawang putih
  15. 3 buah cabe rawit
  16. 2 sdm kecap
  17. Sedikit saja kencur
  18. Secukupnya air

Langkah-langkah untuk membuat Cilor(cilok telor) bumbu kacang

1
Campur tepung"an dengan daun bawang
2
Rebus air bersamaan dengan bawang putih dll sampai mendidih
3
Masukkan rebusan bumbu kedalam tepung aduk sampai kalis, lalu gulung" sampai selesai
4
Rebus air -+ 1 literan dan beri sedikit minyak goreng jika sudah mendidih masukkan adonan cilok, rebus sampai semua mengambang, angkat dan dinginkan
5
Tusuk dengan tusuk sate, setiap tusuk di isi 4 buah cilok
6
Panaskan minyak, kocok telur masukkan cilok dan goreng sampai kecoklatan, goreng sampai selesai
7
Bumbu kacang: goreng kacang bawang putih cabe dan kencur
8
Masukkan dalam blender beri secukupnya air dan blender sampai halus
9
Tuang dalam mangkok dan beri kecap, aduk", bumbu kacang siap disajikan
10
Selamat mencobaπŸ‘ŒπŸ‘Œ

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Tahu Bumbu Kacang

Tahu Bumbu Kacang

Resep kali ini disponsori oleh tahu. Asli ini makanan simple bgt, bikinnya cepat, endeussss, murahhh juga bahannya. You must to try πŸ˜‰

Ayam Bakar Bumbu Kacang

Ayam Bakar Bumbu Kacang

#BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 Saking seringnya masak ayam( karena hampir selalu ada di tukang sayur dan hampir disukai seluruh orang rumah), sampai kadang bingung mau dimasak apa lagi yaa,, supaya ga bosan, makanya pas lihat resep ini, langsung cobain buat deh, walaupun sebenarnya kandungan kolesterolnya lumayan ya, karena ada kacang tanah plus santan juga,, tapiii sesekali gpp yaa πŸ˜‹πŸ˜ #Weeks11 =R/78= Source: yNy

Daging ayam bumbu kacang

Daging ayam bumbu kacang

#tantanganakhirtahun #masakditahunbaru

Kikil Bumbu Kacang

Kikil Bumbu Kacang

Salah satu sajian kegemaran anak anak dirumah. Mungkin karena bumbu kacangnya bertektur mirip bumbu siomay. Sensasi kenyal dari kikil menyatu pas dengan bumbu kacangnya yang manis dan sedikit pedas. Hmmm... sedap... #CookpadCommunity_Tangerang

3 orang
1/2 jam
10. Bumbu rujak kacang tanpa terasi

10. Bumbu rujak kacang tanpa terasi

Dalam resep ini saya menggunakan bumbu berdasarkan selera saya yang cita rasanya manis dan ada sedikiiit pedas tp seger πŸ˜„ Simple bangeeet, mudah dan cepaaat, rasanyaa pun enaak. Untuk yg belum tau bagaimana matangnya kacang setelah digoreng, disini sy kasih caranyaaa.. Ohiya, bumbu ini dimakan dg kerupuk juga mantaap loooh πŸ˜† #bumburujak #bumbukacang #murahmeriah Semoga Bermanfaat πŸ˜„

Cilok Bumbu Kacang #BikinRamadanBerkesan

Cilok Bumbu Kacang #BikinRamadanBerkesan

Dicilokan dicilokan, barade barade buibuuuu #BikinRamadanBerkesan #Day9

2-3 porsi
Sate tuna bumbu kacang no msg no minyak

Sate tuna bumbu kacang no msg no minyak

ceritanya seminggu ini lagi diet ketat, bukan karena ingin nurunin berat badan, tapi anjuran dokter..hehe

16 tusuk
Cilok Bumbu kacang pedas

Cilok Bumbu kacang pedas

4 orang
25 menit
Tahu bumbu kacang tanpa kecap

Tahu bumbu kacang tanpa kecap

Bosen banget tahu cuma d goreng?

15menit
Kering tempe kacang bumbu iris ala nura

Kering tempe kacang bumbu iris ala nura

Ceritanya lagi rindu masakan ibu nih 😒, dulu pas kuliah sering di masakin beginian.. Alhasil cus masak sendiri, beda nya sm masakan ibu, ini bumbu iris,. Tapi rasa nya tetep sama, enak, wangi daun jeruk dan salam nya kerasa banget.. Maaf tak bisa foto step by step, karena punya anak baby, jadi masak haruslah secepat kilat, di larang keras emak masak lamalama πŸ˜‚πŸ€£πŸ˜…

BA001 Kacang Merah Tempe Bumbu Kuning

BA001 Kacang Merah Tempe Bumbu Kuning

Nemu kacang merah di kulkas, nyari resep yang unik di Cookpad, saya kembangin dikit

8-10 porsi
Tumis tempe kacang bumbu balado

Tumis tempe kacang bumbu balado

Punya tempe dan kacang panjang. Enaknya dibikin apa ya yang simple dan cepet bikinnya... Gimana kalo dibumbuin balado aja ya?? Jadi penasaran gimana rasanya... Dan ternyata... Yummi!!πŸ˜€πŸ˜

6 porsi
Tahu Telur Bumbu Kacang

Tahu Telur Bumbu Kacang

Kangen rumaah! akhirnya masak tahu telur bumbu kacang ✨ tapi tahu telurnya di modif sesuai bahan yang ada di dapur #cookpadcommunity_jakarta #cookpadcommunity_malang #telurdapurjessie #intipdapurjessie

2 orang
30 menit
Cilok bumbu kacang

Cilok bumbu kacang

#dirumahaja bkin gagal diet bun... Selalu makan glutenπŸ˜‚πŸ˜‚

Cilok sosis bumbu kacang

Cilok sosis bumbu kacang

Kedatangan tamu yaitu acil linda dari marapura ke bjm terus di ajak bikin makanan yang enak tapi gak ribet jadi deh kami milih cilok, terus acil linda pengen ciloknya ada sosis biar lebih enak. Sebenarnya aku lumayan sering bikin cilok tapi tanpa isian, dan berhubung aku gak pernah foto ciloknya jadi gak pernah ke share jadi resep cilok ini deh yang aku sharenya. Sebelumnya aku dapat resep dari Siti Ruhama makasih ya resepnya tapi ada berapa bahan yang aku tambahin

Bumbu kacang

Bumbu kacang

Bisa untuk bumbu cilok, sate, siomay, pentol dll

Soto Bumbu Kacang Khas Sokaraja

Soto Bumbu Kacang Khas Sokaraja

makanan kesukaan keluargaku 😁 #5resepterbaruku

20 orang
30 menit