Bagaimana Menyiapkan Sup kaki babi (non halal) yang Sempurna

Dipos pada August 12, 2023

Sup kaki babi (non halal)

Sore-sore begini enaknya membuat Sup kaki babi (non halal) yang gampang Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Pada umumnya Sup kaki babi (non halal) yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Sup kaki babi (non halal), seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Sup kaki babi (non halal) enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Bahan-bahan dibawah akan sangat pas untuk porsi penyajian Sup kaki babi (non halal) biasanya untuk 7 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Kalau mau lebih kreative boleh kok dibuat variasi Sup kaki babi (non halal) bisa kreasi sendiri atau dengan teman-teman di rumah kamu. Bahan-bahan sederhana yang mudah ditemukan, masakan ini mungkin akan menambah kehangatan dan kenikmatan dirumah. Anda bisa membuat Sup kaki babi (non halal) memakai 5 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Resep ini cuma butuh 4 bahan utama aja, kaki babi, daun bawang, daun seledri dan air. Bahannya irit tapi rasanya enakk banget, terutama di cuaca yg ga menentu gini, kadang panas kadang hujan. Makan sup kayak gini bisa membuat badan hangat dan melegakan tenggorokan yang sakit. Selamat mencoba teman2 😉

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Sup kaki babi (non halal):

  1. 1 buah kaki babi
  2. 3 batang daun bawang
  3. 2 batang daun seledri
  4. 1 liter air
  5. Garam, merica, penyedap rasa

Langkah-langkah untuk membuat Sup kaki babi (non halal)

1
Cuci bersih kaki babi (lapisan kuku dan bulu2 yang tersisa sudah dibuang). Panaskan wajan dan oseng kaki babi hingga berubah warna (tidak perlu pakai minyak). Setelah berubah warna, potong2 kaki babi menjadi ukuran yang enak untuk dimakan (bite size). Sisihkan.
Sup kaki babi (non halal) - Step 1
2
Cuci bersih daun bawang dan seledri, potong dengan ukuran panjang2.
Sup kaki babi (non halal) - Step 2
3
Rebus air hingga mendidih, masukkan daun bawang dan seledri. Rebus hingga agak layu, angkat dan tiriskan di mangkok terpisah (Tidak ikut direbus bersama kaki babi agar tidak terlalu matang)
Sup kaki babi (non halal) - Step 3
4
Masukkan kaki babi di air rebusan tadi, buang buih2 yang muncul saat merebus kaki (agar kuah supnya jernih dan tidak berbau amis). Tambahkan garam, merica dan penyedap rasa. Cek rasanya! Kemudian rebus hingga kaki babinya empuk.
Sup kaki babi (non halal) - Step 4
Sup kaki babi (non halal) - Step 4
5
Sajikan supnya dengan daun bawang dan seledri yang sudah direbus tadi (saat sudah mau dimakan) 😉
Sup kaki babi (non halal) - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Babi masak sayur asin

Babi masak sayur asin

#PejuangGoldenApron2# Menu ini adalah salah satu favorite suami, jika selama ini saya memasaknya dengan tulang, kali ini saya masak dengan daging isi.

Kekian Babi

Kekian Babi

Biasanya pake kulit tahu buat bungkus kekiannya, tapi resep ini saya ga pake jadi pake daun pisang buat bungkus waktu ngukusnya atau bisa di bungkus aluminium foil.#PejuangGoldenApron3

Tok Nyuk Sam (Ham Choi Kon) Steam Babi Cincang Sayur Asin

Tok Nyuk Sam (Ham Choi Kon) Steam Babi Cincang Sayur Asin

Ini resep turun temurun dari pho pho khas kampung halaman banget dan terharu bisa bikin rasanya ga beda jauh 😭 ini pake sawi kampung kering yang dikirim mama dari Sanggau, west borneo OMG enakkkkk

Pork ribs BQQ SAUS

Pork ribs BQQ SAUS

Pork ribs.. Enakkk... #dirumahaja #PorkRibs

2 porsi
Bakut Presto (Babi Sayur Asin)

Bakut Presto (Babi Sayur Asin)

Karena lagi #dirumahaja , jadi lebih sering masak deh buat keluarga. Ini adalah salah satu menu turun temurun dari keluarga. Pas banget lagi sering turun hujan, makan nasi hangat sama kuahnya yang hangat bikin keadaan rumah semakin hangat. Selamat mencoba ya 😁

Babi kuah pedas (non halal)

Babi kuah pedas (non halal)

Yang ga bisa makan babi, bisa diganti daging sapi ya Ini enak banget, pedesnya pas. Masaknya hari minggu, dimakan hari senin , sekalian buat bekel kerja, biar ga rempong hari senin masak pagi2, maklum emak kerja😁😁. Semakin dihangatkan rasanya makin enak meresap. #PejuangGoldenApron3

He keng / ha kong b2

He keng / ha kong b2

ini resep dr sist christey pranata dgn sedikit modif dari saya.untuk tmn2 yg muslim,b2 nya bisa di ganti ayam ya.

7 batang
Soto babi

Soto babi

Mau masak tp gak mau ribet dan lama ? Gampang, sebagian besar menu sehari-hari saya adalah menu cepet. Karena waktu saya terbagidengan antara beberes rumah dan anter jemput bocahs.Yuk disimak 🙂

Babi kecap ♥️

Babi kecap ♥️

3-4 porsi
Babi kecap sederhana maknyus!

Babi kecap sederhana maknyus!

Masak enak dengan resep simple♥️

Mommy bento violinist sop iga babi

Mommy bento violinist sop iga babi

#PejuangGoldenApron2

Babi Kanji

Babi Kanji

Source : Dapoer Sriwidi Awalnya pingin masak bak kecap, tapi dagingnya cuma ada 200 gr 😁😁 nanggung..... Masak yg lain aja. Lihat2 resep dan kepincut sama resep simple dr mbak Sriwidi 😍😍 Masaknya cepat, bahannya simple...enak enak 😋😋

Pork Belly Crispy Goreng (anti gagal)

Pork Belly Crispy Goreng (anti gagal)

Dari dl suka banget yang namanya samcan panggang. Cuman kok ya ribet bikinnya. Sampai akhirnya nemu resep pork belly philipina, namanya Lechon Kawali. E buset nyummy and super gampang bikinnya anti gagal. #pejuanggoldenapron #pejuanggoldenapron3 #jadipejuangGA3lagi

2 orang
1 jam 30 menit
☡Non Halal☡ Kwetiaw Goreng Pork Sausage

☡Non Halal☡ Kwetiaw Goreng Pork Sausage

#SederhanaDanEnak #Mantap #Pork

2 porsi
Babi kecap

Babi kecap

Menu ini non halal ya... untuk teman2 muslim boleh diskip🙏

Kuotie (Pork and Chinese Cabbage Dumplings)

Kuotie (Pork and Chinese Cabbage Dumplings)

Cocok dimakan pada saat ga terlalu lapar tapi pengen makan.... andalan dikala mendadak lapar karena ada stok jadi di kulkas. #Chinesefood #MakananFavoritIbu #Saturesepsatupohon #Cookpadcommunity_jakarta #PejuangGoldenApron2

4 porsi