Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Menyiapkan Rendang daging yang Menggugah Selera

Dipos pada February 9, 2020

Rendang daging

Penasaran dengan rasa yang diwarung tempo hari, yuk kita berkreasi membuat Rendang daging yang mudah Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Pada umumnya Rendang daging yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Rendang daging, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Jangan terlalu repot dalam penyajian Rendang daging enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang daging sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang daging memakai 18 jenis bahan dan 9 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Ini rendang pertamaku, tantangan yg sangat ingin aku cb. Awalnya takut gagal tp alhamdulillah bs jg. Semua dipersiapkan secara manual, bahan2nya fresh bukan yg instan. Enak alhamdulillah.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang daging:

  1. 500 gr daging sapi segar
  2. 1 ruas kunyit
  3. 1 ruas jahe
  4. Lengkuas yg agak muda
  5. 3 lbr Daun salam
  6. 5 lbr daun jeruk
  7. 1 batang sereh
  8. Rempah2 tambahan 1 paket utk rendang (kapulaga, kayu manis, dll)
  9. Daun kunyit jika ada (sy ndak pakai krn ga ada)
  10. 8 siung bawang merah
  11. 4 siung bawang putih
  12. 3 buah kemiri
  13. sesuai selera Cabe merah keriting
  14. Santan kental dr 1 buah kelapa
  15. Air secukupnya (sampai daging terendam)
  16. secukupnya Garam
  17. secukupnya Gula
  18. secukupnya Kaldu bubuk

Langkah-langkah untuk membuat Rendang daging

1
Potong2 daging kemudian cuci bersih
2
Siapkan bumbu halus. Haluskan bawang merah, bawang putih, kunyit, jahe, cabe, kemiri
3
Tumbuk kasar rempah2 tambahan, geprek lengkuas dan sereh
4
Siapkan santan. Peras kelapa sampai mendapatkan santan kental
5
Tumis bumbu sampai harum dan daun2an mjd layu. Masukkan daging, tumis bersama bumbu sampai daging berubah warna.
6
Masukkan air, tunggu sampai air mendidih. Saat air sudah mendidih, masukkan santan. Aduk perlahan sampai mendidih baru bisa ditinggal.
7
Tunggu sampai santan berkurang mendekati sat, kecilkan api. Sesekali diaduk.
8
Setelah sat cek rasa, aduk terus sampai mendapatkan hasil rendang yg kering. Proses ini memang melelahkan tp hasilnya tidak mengecewakan.
9
Setelah kering, matikan api. Selesaaii. Selamat mencoba.
Rendang daging - Step 9

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Rendang Daging dan Kentang simple

Rendang Daging dan Kentang simple

Mau nyoba bikin rendang, karena abis makan nasi padang kemarin. Bikin bumbunya yang banyak biar makan pakai nasi panas dan bawang goreng.

Rendang Daging

Rendang Daging

Menu bersantan lainnya saat lebaran ketupat selain opor ayam adalah rendang daging. Kebetulan pas pulang mudik saya dibawain daging sama ibuk terus sampai rumah pak suami minta dimasak rendang saja. Besoknya langsung eksekusi rendang deeh, alhamdulillah first time bikin rendang hasilnya memuaskan dan enak, sesuai harapan deehhh apalagi yang bilang enak itu paksu secara dia itu juri masak saya paling utama setelah si krucil 😆 Source : Susi Agung with modified ~ 24th week ~ #berburucelemekemas #resolusi2019 #cookpadcommunity_lamongan #cookpadcommunity_malang #clovercookinglover

Rendang daging

Rendang daging

baru bisa upload setelah sibuk ma begini begitu. Dapat bagian masak rendang untuk lebaran, tapi minta ada kuahnya 😁, klo tidak pake kuah susah nelen🤣

10 porsi
45 menit
Rendang Balungan

Rendang Balungan

Coba coba buat menu baru yang mungkin belum ada, karena kesringan kalo masak tulang itu di buat sup , asem2 , kita coba exsekusi menu baru yuk bun .

Rendang Rusa

Rendang Rusa

Ambil hikmah di setiap langkah. Yaa bersyukur tinggal di pedalaman sini karna pasar pun dekat, banyak juga makanan dengan gizi tinggi eits tepatnya unik2 biasanya di kota carinya itu2 aja untuk anak. Mungkin kebanyakan pilihan yaa untuk jajanan dan yang terlintas cuma salmon, tuna, daging sapi. Itu2 melulu. Kali ini, tertantang ketika tanya tukang sayur ada daging rusa sementara pernah kali waktu hendak cecarian makan di luar beberapa kali tanya rumah makan yang hanya satu2nya menghidangkan daging rusa tapi selalu tidak tepat dengan kedatangan kami. Cusss kuy lirik resep rendang ku kali ini.

Rendang daging sapi pedesna dikit

Rendang daging sapi pedesna dikit

Anak kos kalau pulang k rumah suka pengen d pasakin rendang sekalian untuk d bawa pulang ke kosan lagi,,

Martabak telor rendang

Martabak telor rendang

Ada daging rendang tinggal bbrapa potong, syang jg ga ke makan jd ada ide bkin martabak ala2 ibu'e Zafran.. daaann endeees jg loh Bun....bisa buat cemilan ato lauk jg..😂😂

Rendang ayam telur + kentang

Rendang ayam telur + kentang

Bingung mau masak apa yg tiap hari ayam cuma di ungkep trs goreng aja, drmh ada kentang kecil2 kepikiran mau dmasak rendang aja deh yaa.. ckup murah ya dri pada beli daging sapi hehehe... 🤣🤣🤣

Rendang jengkol

Rendang jengkol

Menu favorit ini mah..cukup nasi anget sama lauk ini aja,niqmaatnyaaa😂

Rendang Jengkol

Rendang Jengkol

Udah dari lama kepengen masak ini, akhirnya... Kesampean juga. Seneng nya kebangetan 🤣😘

Rendang daging ayam

Rendang daging ayam

#AntiRibet #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 #SiapRamadan #CookpadIndonesia #Cookpad_paders #PorsiBesar , niat hati mau bikin rendang banyak sekalian, apalah ehh ditukang sayur ayamnya tinggal 250 gr😭😭 jadi kalo mau bikin banyak tinggal dikalikan aja ya resepnya😘😘

Tips kentang rendang

Tips kentang rendang

Pernah ngalamin kentang rendangnya terkelupas kulitnya?skrg sy ga ngalamin lg sejak ketemu triknya.sori pic ga byk ya krn lg kupasin kulit kedele mo bikin sule(ada di resep sy jg).sy goreng kentangnya wkt daging ud masuk kuali,jd hemat wkt😉oiya,x ini sy pk kentang jempol(soalnya cm segede jempol tgn sih🤣)

1kg
Rendang Jengkol mix Nangka Muda

Rendang Jengkol mix Nangka Muda

Jengkol,,,,Ga semua orang sih suka sama yang namanya jengkol,,,,aku sendiri, suka tapi juga ga suka2 banget sih dan juga ga berani makan kebanyakan 😅 paling banyak palingan 1 1/2 mata jengkol,,,,hayo siapa yang suka jengkol boleh dicoba, masih di suasana lebaran, masak rendang jengkol dan nangka muda 👍😊 #SiapLebaran #PekanInspirasi

23. Telur siram Kikil Kuah Rendang

23. Telur siram Kikil Kuah Rendang

#SiapRamadan Makan beginian perut dan lidah berasa berterima kasih pada kita. Lebay bgt dah.. tapi cobain aja kalo ga percaya. Selamat me-recook😁

Rendang kerang&Daun paku

Rendang kerang&Daun paku

Tak hanya daging saja yang bisa di rendang..kerang juga bisa #5resepterbaruku