Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Menyiapkan Tahu Bakso Frozen yang Enak

Dipos pada October 28, 2021

Tahu Bakso Frozen

Sore-sore begini enaknya membuat Tahu Bakso Frozen yang praktis Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Pada umumnya Tahu Bakso Frozen yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Tahu Bakso Frozen, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Tahu Bakso Frozen ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Tahu Bakso Frozen sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Tahu Bakso Frozen memakai 12 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Source: @iftitah_kurniasari Persiapan lauk untuk menu berbuka ataupun sahur di bulan Ramadhan. Dan juga menjawab soal mamah Cookpad di minggu ini😄 alhamdulillah punya stok frozen food yg sehat dan disukai anak2😇 ayuukk dicoba Mom,,,,,mantap lohhh rasanya👌🏽 Link asli: https://cookpad.com/id/r/16100582 #NgacoFrozenFood_IftitahKurniasari #PejuangGoldenBatikApron #RamadanCamp_Misi4 #CeritaDapurHariIni #CookpadCommunity_Surabaya

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Tahu Bakso Frozen:

  1. 15-20 bh tahu goreng
  2. Bahan isian:
  3. 500 gr daging ayam (me: dada)
  4. 1 btr putih telur
  5. 1 sdm bawang merah goreng
  6. 4-5 siung bawang putih, iris, goreng ½ matang
  7. 1 sdt garam
  8. 1/2 sdt lada bubuk
  9. 1 sdt kaldu jamur
  10. 1 sdt baking powder
  11. 200 gr es batu serut
  12. 100 gr tepung tapioka

Langkah-langkah untuk membuat Tahu Bakso Frozen

1
Siapkan tahu goreng dan bahan isian.
Tahu Bakso Frozen - Step 1
Tahu Bakso Frozen - Step 1
2
Potong² daging ayam, masukkan food prosesor dan bumbu lainnya (kecuali tepung tapioka), kemudian haluskan. Lalu masukkan tepung tapioka sedikit demi sedikit, aduk sampai tercampur rata. Koreksi rasa.
Tahu Bakso Frozen - Step 2
Tahu Bakso Frozen - Step 2
3
Sobek bagian tengah tahu, lalu beri isian secukupnya. Lakukan sampai adonan habis. Jika ingin pedas, atasnya bisa diberi irisan cabe rawit.
Tahu Bakso Frozen - Step 3
Tahu Bakso Frozen - Step 3
Tahu Bakso Frozen - Step 3
4
Panaskan dandang, lalu masukkan tahu bakso, kukus sekitar 25-30 mnt sampai isian matang. Matikan api, angkat dan sajikan👍🏼😋
Tahu Bakso Frozen - Step 4
Tahu Bakso Frozen - Step 4
Tahu Bakso Frozen - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bumbu Dasar Kuning

Bumbu Dasar Kuning

Persiapan menjelang Ramadan, momsisbun harus punya bumbu andalan biar cepat dan praktis menyajikan masakan. Skaligus utk menjawab Misi ke-3 adalah "Bumbu Dasar". Bumbu dasar kuning ini cocok untuk masakan : soto, pesmol, acar matang, ungkep tahu/tempe/ayam/ikan, tinggal ditambahkan saja rempah daun sesuai dg jenis masakannya. Misal ungkep ayam : tambahkan daun salam, sereh geprek, lengkuas geprek. *TIPS!* *Mengupas bawang* Rendam bawang dalam air hangat sampe kulit bawang basah, niscaya kulitnya akan lebih mudah dikupas. Tidak perlu drama meneteskan air mata 😂 *Mencegah bau langu dari kemiri* Goreng kemiri sambil diaduk sampai warnanya kuning kecoklatan, tiriskan sampai kering, masukkan dalam wadah kedap udara. Boleh juga di blender hingga jadi bubuk kasar. CS by : Teh @opibun #RamadanCamp_Misi3 #BumbuDasar #KreasiCode_BumbuDasar #Cookpad.Indonesia #CookpadCommunity_Depok #PejuangGoldenBatikApron #Week_8 #IdeMasak

1 toples 300ml
1 jam 30 menit
Es Doger

Es Doger

MARHABAN YA ROMADHON Semoga kita diberikan keberkahan dan kesehatahan yang optimal sehingga bisa menjalankan ibadah dengan baik Ramadan kali ini pengen buat takjil Es Doger yang mana sudah lama pengen buat karna penasaran bikin sendiri Akhirnya kesampaian juga kali ini, bikin es puternya dulu dibanyakin besok tinggal kerok2 dan tambahin isiannya, emang sedikit memakan waktu tapi worth it lah dengan rasanya, suegeeer dan enak banget semoga bisa jadi inspirasi 🙏🏽😘 #ColamMatos #Matos_AnekaKreasiTakjil #Matos_MenyambutManisnyaRamadhan #CookpadCommunity_Malang #PejuangGoldenBatikApron

Nastar ala Muti ("Zandtaartdeeg")

Nastar ala Muti ("Zandtaartdeeg")

Waktu umuran SMA sering banget susah tidur aku....alias insomnia. Pada suatu bulan puasa, my late Mom kasih instruksi buat mengisi toples nastar raksasa, folks! Tahu kan toples kerupuk bunder besar bening itu, yang dari gelas/kaca? Nah segitu lah saiaaah kudu penuhin! 😁 Daan di-briefing lah daku apa-apa yang mesti aku kerjakan. Kesini-kesini resep asli aku modifikasi tipis, tapi ngga signifikan sehingga merubah aroma & rasa yang dulu pernah ada🥰 Ciyeeee ciyeee😇 Belakangan adonan ini aku pake selain buat nastar juga buat Hokkaido Baked Cheese tarts, tarts lain yang manis, pie brownies. #PejuangGoldenBatikApron

1 toples 250g
30 menit
Bumbu Dasar Putih

Bumbu Dasar Putih

Assalamualikumm... bumbu dasarrr jni memang butuh banget apalagi buat emak2 pekerja kyk saya yang tiap hari mesti masak makan siang buat bocil karna pagi2 udah mesti masakk... Nahh untuk jawaban mamah di misi ramadan camp saya mau jawab untuk A. Bumbu dasar putih Oia.. saya ada tips but mengupas bawang agar mudah dan tidak menguras air mata caranya cukup gampang tinggal rendam bawang dengan air hangat sebentar lalu kupas dijamin bawang sangat mudah terlepas dari kulitnya... Bumbu dassar puth ini sangat cocok digunakan untuk rata2 setiap masakan seperti tumisan, sop, semur, opor, capcay, mie goreng... tinggal tambahkan daun rempah2 yang sesuai dengan masakannya.. Source : @iraninara #ramadancamp_misi3 #cookpadcommunity_palembang #resepwongkito #pejuanggoldenbatikapron

Rendang sapi praktis

Rendang sapi praktis

Hari ini saya bikin resep tepat besok sudah mulai puasa, jd siang tadi saya olah makanan yang lumayan mewah untuk sahur pertama hihi

180 menit
Pangsit Ayam Frozen

Pangsit Ayam Frozen

Sumber resep : @Mira_Jabir Bismillah Untuk persiapan Ramadhan yang InsyaaAllah tinggal hitungan hari, rencana akan stok lagi beberapa bahan makanan frozen, agar lebih praktis. Selain ayam ungkep yang selalu ada, pangsit ayam juga boleh nih. Favorit dibikin pangsit goreng yang pernah viral itu atau direbus ditemani sayuran cai sim, nikmaatt… Disini saya skip udang jadi full daging ayam karena anak tengah gak doyan udang, tetap enak 👍🏼 #RamadanCamp_Misi4 #CeritaDapurHariIni #CookpadCommunity_Jakarta #PejuangGoldenBatikApron #resepwindri2022 #week9

20 pcs
Kue Semprit

Kue Semprit

Bentar lg puasa ni, resep semprit andalanku, renyah enak dan simple

Kering Kentang Kacang Asam Manis Pedas

Kering Kentang Kacang Asam Manis Pedas

Ini adalah resep andalan mama .. mama bilang beliau dapat resep dari almarhumah kakaknya yang buka katering di Surabaya. Kering Kentang yang awet tahan lama karena berbalur caramel gula. Dengan rasa khas asam manis pedas. Sering di pesan saat acara besar di hotel. Walhasil menjadi resep andalan mama dan turun ke aku. Kering Kentang ini bisa dicampur kacang atau tempe. Seringnya aku buat dengan tambahan kacang. Dan seringnyaa ga bisa awet karena menjadi cemilan pak su.. cepat habis. Padahal maksud hati mak-mak kan bisa dijadikan lauk saat lagi males masaak kaaan… wkwkwk.. apalagi pas mau puasa nee.. biasa aku buat untuk menu #KeringdanTahanLama persiapan sahur. #PejuangGoldenBatikApron #RamadanCamp #KeringKentangKacang #CookingCommunityClass_KringKring #BancakanCeria3C #CookpadCommunity_Malang #SalamKompakSelalu #CeritaDapurHariIni

1 wadah tupperware besar
1 jam
Wedang semlo

Wedang semlo

Baru kali ini bikin wedang pake pisang. Asli enak anget dibadan.. Cocok tadi pas buka puasa minum ini.. Ini klo d tambahin santan bisa jadi kolek😁 Source : @mamailly #GenkPeda_Eksis #GenkPejuangDapur #CookmemberGenkPeda2_brilly

Abon Ikan Pindang Tongkol

Abon Ikan Pindang Tongkol

#week6 Bismillahirrahmanirrahim Abon lauk yang praktis dan cocok utk stock persiapan bulan Ramadhan, buat sahur yaa jikalau bangun kesiangan sangat membantu ibu2 ndak usah masak2 ya kan,,😊 Dan tentunya lauk simple, kaya gizi untuk anak2 kita serta salah satu alternatif olahan ikan yg cukup bersahabat dengan anak2 kita. 🤩 Ini juga bisa untuk ide jualan ya bun, yook kita bikin sesuatu yang special untuk keluarga dan tentukan juga bisa menghasilkan cuan cuan cuuan ya kan.. 😀🤭👌🤩 #PejuangGoldenBatikApron #Semangcookhokyahokye #CookpadCommunity_Semarang

Bola-bola Daging Frozen

Bola-bola Daging Frozen

Hai hai siapa sih yang suka bakso? Saya dong, eh samaan ya Kalau buat bakso sendiri di rumah pasti bingung bagi yang tidak punya blender/chopper atau malas pergi ke tukang selep Nahh.... Ini adalah cara saya buat bakso ala-ala di rumah Alias sebenarnya dan sejujurnya ya ini bola daging gaes Tapi ini saya gunakan untuk stok frozen food di rumah Bisa digunakan untuk segala macam masakan Ya walaupun tidak sebegitu kenyal seperti bakso pada umumnya Dan ini tekturnya juga lembut tidak terlalu padat seperti bakso Tapi udah membuat hati senang sudah bisa buat bakso ala-ala di rumah tanpa blender/gilingan daging Sekaligus menjawab misi keempat mamah nih di ramadan camp Jawabannya adalah FROZEN FOOD Nah bola bola daging ini juga bisa menemani stok frozen foodmu di rumah. Apalagi bentarlagi ramadan kan Tinggal keluarkan dari freezer, bisa digoreng, ditumis, diberi kuah apa aja bisa #PejuangGoldenBatikApron #RamadanCamp_Misi4 #Ngabuburit_Borneo #Balikpapan #CeritaDapurHariIni #IdeMasak #KulaEtamCoCoK #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Balikpapan #Bunnabelajarmasak #resepalaBunna💜 #alaBunna💜

30 buah (sesuai besar bulatan)
45-60 menit
Garlic Oil aka Baceman Bawang Putih Praktis

Garlic Oil aka Baceman Bawang Putih Praktis

ikutan nebak Ramadan Camp misi ke-3 clue bawang-bawangan sebagai bagian dari food preparation menyambut ramadan. Salah satunya ya Baceman Bawang Putih ini. Ini cooksnap resep mba @Meyscila_28 yang sedikit saya modifikasi, tambahi sedikit minyak wijen dan kemiri gerus biar makin harum dan sedap. Saya menggunakan lebih banyak bawang putih karena toples saya besar, ukuran 800 ml. Simple dan Praktis. Mau bikin sup tinggal ambil sesendok, tambahin lada dan pala, jadi. Mau bikin kuah bakso tinggal ambil. Bikin mie ayam, apalagi. Bisa awet 2-3 minggu di suhu ruang asal dibuat dengan peralatan bersih dan kering, mengambilnya harus dengan sendok bersih dan kering lalu cepat ditutup lagi. Mantap pokoknya, cobain moms #RamadanCamp_Misi3 #ResepWongkito #CookpadCommunity_Palembang #BacemanBawangPutih #BawangPutih #ArisanCooksnapWongkito_MeyCila #IdeMasak #CeritaDapurHariIni Source : Baceman Bawang Putih MeyCilla

1 toples
20 menit
Nugget Tahu, Ayam dan Wortel

Nugget Tahu, Ayam dan Wortel

Bismillah, Jawaban : misi ke-4 Ramadan Camp#Nugget Tahu, Ayam dan Wortel #Cookpad Community Kota Bekasi #Cookpad Community Jawa - Barat #Cookpad Community Indonesia. Nugget merupakan makanan yang enak dan bergizi yang diolah dengan cara yang mudah.Nugget termasuk makanan yang memiliki banyak jenis karena nugget bisa dibuat dari berbagai bahan yang berbeda namun rasanya tetap sama, enak dan nikmat.Nugget yang berbahan dasar juga tidak kalah nikmatnya apabila ada campuran daging ayam didalam dan wortel yang mewakili dari sayur.Nugget Tahu ini memiliki cita rasa yang khas juga bisa dinikmati kalangan baik tua maupun muda.

10 Orang
60 menit
Chicken Nugget (Star mode) utk anak

Chicken Nugget (Star mode) utk anak

Golden Batik Apron week 9 Buat persiapan sahur biar anak jg semangat sahurnya yekaan 😍 #pejuanggoldenbatikapron #alame #alamommyrizky #cookpadcommunity_yogyakarta #kopijos #selaluistimewa #ramadancamp_misi4

Donat Jabrik

Donat Jabrik

Assalamu'alaikum Cookpaders.. Kali ini saya mau share resep donat. Ini andalanku bgt.. ini saya buat donat jabrik. Kl temen - temen mau ganti meses, coklat, kacang, dll boleh bgt ya.. Resep dasar adonan: @Cut Aldila T. Is #resepdonat #donatjabrik #TiketGoldenBatikApron #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_id #CookpadCommunity_Aceh #CookpadAmiraMorabi #CookpadIndonesia #ResepIndonesia #ResepAmiraMorabi #amira'skitchen #Cookpad #Cookpad_id #homemade #masakanamiramorabi #CABEKU #CookpadAceh #CookpadBandaAceh #WeekendChallenge #BelanjaBarengCookpad, #NgeksisDiCookpad #BanggaKirimRecook #BelanjaIdeDiPasarCookpad #MasakAsyik #TidakSekedarMemasak #Amira'sKitchen #PekanPosbar #Ramadhan #MenuBerbukaPuasa #MenuBukaPuasa #MasakSimple #BakingSimple #SimpleCooking #MasakanSederhana #Homemade #MasakanRumahan #Week9

20 buah
2 jam
Tahu Bakso Ayam

Tahu Bakso Ayam

Hari ini bikin tahu bakso ayam sebagai stok frozen food untuk persiapan bulan puasa nanti 🤭. Manfaat stok frozen food, kita tidak perlu sering-sering belanja bahan makanan juga. Adapun tips untuk mengelola stok frozen food salah satunya bagi menjadi beberapa bagian sesuai kebutuhan kita, contohnya setiap wadah kita isi dengan porsi 1x makan saja, supaya stok makanan frozen food tidak keluar masuk kulkas, untuk mengurangi resiko bakteri. #RamadanCamp_Misi4 #PejuangGoldenBatikApron #JaBoDeTaBekBikinYuk_FrozenFood #CookpadCommunity_Tangerang

Baceman Bawang Putih

Baceman Bawang Putih

Siap -siap ramadhan.. Senengnyaa sudah ramadhan lagi. Suatu tantangan bagi emak memasak dini hari ditemani kantuk dan masak berlomba2 dengan jam imsyak. Apalagi kalau bangunnya telat.. Aduuh jadi makin mepet deh waktu masaknya. Baceman bawang putih ini salah satu jurus rahasia supaya masak bisa lebih praktis. G perlu potong2 bawang lagi, awet pula. Semakin lama di fermentasi semakin enak baunya. Cucok banget buat stok ramadhan. Source : Lika Kurnia Asri #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Bekasi #RamadanCamp_Misi3

1 topless
348. Bumbu Dasar Putih

348. Bumbu Dasar Putih

Ikutan Camp Ramadhan misi3, membuat bumbu dasar bawang bawangan. Buat stock ,simpan di kulkas, jadi pas butuh, tinggal masak , gak ribet ngurusin bumbu halus lagi😃 #PejuangGoldenBatikApron #RamadanCamp_Misi3

Selai Nanas

Selai Nanas

Jelang Ramadan...mulai persiapan untuk buat kue-kue lebaran. Mumpung di pasar ada nanas kupas. Buat selai aja dulu ya...besok buat nastar. Semangat💪💪 #PejuangGoldenBatikApron #SemangatdapoerkuE #Bakeasy_Nastar