Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Menyiapkan Bumbu dasar merah yang Bisa Manjain Lidah

Dipos pada October 28, 2021

Bumbu dasar merah

Ada ide oke hari ini, kita akan membuat Bumbu dasar merah yang gampang Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Pada umumnya Bumbu dasar merah yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Bumbu dasar merah, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Bumbu dasar merah di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Bumbu dasar merah sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Bumbu dasar merah memakai 8 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Alhamdulillah setelah bergabung dengan Cookpad Community Sumut, banyak sekali inspirasi buat aneka masakan di rumah. Salah satunya ya bumbu dasar ini yg sangat bermanfaat saat bulan Ramadhan yg sbntr lgi menghampiri, karena memang waktu sahur saya bangunnya selalu mepet dengan wktu imsak. Jadi tinggal tumis tumis bentar jadi. Bumbu dasar merah ini bisa digunakan untuk sambal goreng, nasi goreng, balado, dan tambahan untuk tumis tumisan. Kali ini saya cs dari resep nya kk @opibun Trm ksh kk atas ilmu dan sharingnya kk #CookpadCommunity_Sumut #PejuangGoldenBatikApron #Horas_ArsikBumbuDasar #RamadanCamp_Misi3 Minggu ke 8

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Bumbu dasar merah:

  1. 200 gram cabe merah
  2. 150 gram bawang merah
  3. 50 gram bawang putih
  4. 10 butir kemiri
  5. 1/2 keping terasi bulat
  6. 1 sdt garam
  7. 1 sdt gula pasir
  8. Minyak makan untuk menghaluskan

Langkah-langkah untuk membuat Bumbu dasar merah

1
Siapkan bahan bahan, untuk kemirinya saya goreng sebentar terlebih dahulu
Bumbu dasar merah - Step 1
Bumbu dasar merah - Step 1
2
Lalu masukkan bahan bahan ke dalam blender, kecuali garam dan gula
Bumbu dasar merah - Step 2
Bumbu dasar merah - Step 2
3
Tambahkan minyak ke blender untuk menghaluskannya
Bumbu dasar merah - Step 3
4
Lalu haluskan bahan
Bumbu dasar merah - Step 4
Bumbu dasar merah - Step 4
5
Setelah halus, masukkan ke wajan tambahkan garam dan gula, masak hingga harum dan tanak, saya tidak tambahkan minyak lagi di wajan nya, nanti dia akan mengeluarkan minyak
Bumbu dasar merah - Step 5
Bumbu dasar merah - Step 5
Bumbu dasar merah - Step 5
6
Setelah matang, matikan kompor, tunggu hingga dingin
Bumbu dasar merah - Step 6
7
Setelah dingin, pindahkan ke dalam tempat kedap udara untuk disimpan di kulkas, bumbu dasar merah siap untuk dipakai.. usahakan saat mengambil di kulkas menggunakan sendok bersih dan kering ya agar tidak mudah rusak
Bumbu dasar merah - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sambal Goreng Kentang Spesial (Frozen Food)

Sambal Goreng Kentang Spesial (Frozen Food)

Bismillahirrahmanirrahim Permintaan si Abang yang suka dengan Sambal Goreng Kentang Hati Pete buatan mamahnya 😀😍. Langsung mamah buatin agak banyak. Karena buat sedikit pun tetap sama persiapanya 😀😍 Menyambut awal Ramadan ada beberapa menu yang bisa di buat untuk menghemat waktu kita dalam mengolah menu masakan. (Frozen Food, Food Preparation) ⛺️ Gak mau kelewat Ikutan Posbar  FROZEN FOOD: Makanan Beku yang Hangatkan Meja Makan 😍 Apalagi yang sering mudik keluar kota untuk beberapa hari. Nah...pada saat kita kembali ke rumah biasanya pasti capek. Gak sibuk lagi belanja dan masak tinggal ambil stok lauk di frezer dan hangatkan. 💞😍 #CookpadCommunity_KalBar #CookpaCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Pontianak #Cookpad_Id #FoodPreparation #RamadanCamp_Misi4 #Posbar #Frozenfood #SambelGorengKentangSpesial #SambelGorengKentang #SambelGorengKentangHatiPete #ResepMamahAura

Misoa Goreng Pedas

Misoa Goreng Pedas

Buat menu berbuka di bulan rajab ini ❤ Minggu ke tiga di pejuang apron #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Bandung #Misoa

4 orang
20 menit
Kalikih Santan

Kalikih Santan

Masih cooksnap resepnya uni @rika_kitchen sebagai pemenang arisan genk peda. Kali ini saya cooksnap yang seger². Jogja pagi tadi gerimis, siangnya mendung tapi syumuuuk jadilah bikin yang seger² ini. Baru pertama kali bikin kalikih santan. Kalikih dalam bahasa Minang adalah pepaya, jadi ini adalah minuman buah pepaya yang diberi kuah santan. Kalau di Minang, minuman ini selalu dicari saat bulan Ramadhan untuk berbuka. Ga heran, karena ternyata rasanya memang manis, gurih, dan suegeeer, nyesss banget 😋. Source: @rika_kitchen #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #CookmemberGenkPeda2_Rika #PejuangGoldenBatikApron #Minggu6 #KopiJos #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa

3 gelas
Pempek Lenjer Homemade | Frozen Food

Pempek Lenjer Homemade | Frozen Food

Sebab sidang isbat semalam menyatakan 1 Ramadan 1443 H jatuh pada Hari Minggu, tanggal 03 April 2022, alhamdulillah jadinya sempat bikin stock pempek pengisi freezer buat buka puasa. Ini berkat si Mamah Cookpad ngadain tebakan misi ke-4 ramadan camp. "Simpan aku di freezer, hangatkan aku, lalu hidangkan..., ikut nebak jawabannya Frozen Food. Yupz wong Plembang sih ahlinya bikin frozen food meski cara sederhana. Liat aja isi freezernya, pastilah pempek dan pentol tekwan stock puasa dan lebaran. Saya bahkan sering narok aneka gulai dan makanan di freezer. Maka untuk ikutan misi ke-4 Ramadan Camp Cookpad, saya bikin Pempek Lenjer Homemade ala rumah kami. Saya bikin dari ikan gabus segar ditambah tenggiri. Dapat 6 lenjer, yang bisa disimpan cuma 5 lenjer. Selenjer sudah dicomot paksu, saya juga dong. Sedap, pempeknya manis sebab ikan segar giling langsung diolah jadi pempek, gak dibekukan. Cobain moms #RamadanCamp_Misi4 #PempekLenjer #FrozenFood #ResepWongkito #WongkitoGalo #Pempek #CookpadCommunity_Palembang #CeritaDapurHariIni #PempekPalembang #MenuFrozenFoodWongkito

6 lenjer
40 menit
Es jedera-(jelly degan mutiara) # bikin ramadhan berkesan

Es jedera-(jelly degan mutiara) # bikin ramadhan berkesan

es jedera ini sangat top dikalangan kelasku, krn setiap ada acara musti aku bawain es ini

4 porsi
Tuna Cabai - Rekomendasi Berbuka

Tuna Cabai - Rekomendasi Berbuka

Habis makan kolak atau yang manis2, saatnya makan yang berat. Tuna Cabai dimakan bareng nasi putih hangat tuh rasanya maknyos.

2 - 4 orang
Roti Kurma Kenari Aroma Kopi

Roti Kurma Kenari Aroma Kopi

Kamis, 31 Maret 2022 Bismillah ♥️ Sabtu 19 Maret kemarin dapat ilmu lagi dari Chef Juni @kokiroti. Dalam rangka Ramadhan jadi kita diajarin bikin Roti Kurma Kenari Aroma Kopi, cocok nih untuk hampers lebaran nanti 😍 Roti enak banget, gak manis jadi cocok banget dengan kurma yg manis. Manisnya dapet pas kita gigit kurmanya, trus saya juga pakai kopi instan bukan pasta jadi kopinya lebih terasa. Suami yg penggemar kopi seneng banget dibikinin roti ini.. cookpad bikin kita makin disayang suami deh 🤣🤣😍 Semoga resep ini dapat menginspirasi dan memasak menjadi sangat menyenangkan 🙏😍 Source : @kokiroti #PejuangGoldenBatikApron #BakerRotiKurma #CookpadCommunity_Bandung #Posbar #Week8 #Cocomba #IdeMasak #CookpadIndonesia #Cookpad_id #AuthorsBandungHebring #MasakItuSaya #CookingWithHeart

Bumbu Dasar Putih (Bawang)

Bumbu Dasar Putih (Bawang)

Ikutan posting bersama cookpaders dalam persiapan ramadhan. Kalau bukan karna tantangan saya gak jadi" menyiapkan bumbu dasar yg sudah lama direncanakan. 😅 Ini percobaan pertama. Saya gunakan minyak agak banyak untuk menambah aroma bumbu dan mematangkannya selain utk mengawetkan. #RamadhanCamp #RamadhanCamp_Misi3 #PejuangGoldenBatikApron

30 menit
10. Bubur Sumsum Pandan

10. Bubur Sumsum Pandan

Pas bersih bersih kulkas ada sisa ekstrak pandan buat bikin puding kacang ijo. Mau di buang kok sayang.... Eh scroll cookpad nemu ide buat bikin bubur sumsum... Ketemulah resep milik mba @nursabatiana. Bubur ini bener- bener lembut dan cocok juga sebagai menu taljil pas buka puasa...rasanya lembut, manis, gurih dan aroma pandan nya bikin yummy... Karena anak saya kurang suka dengan kuah gula, jadi gula jawa/ gula merah nya saya parut pake parutan keju. #PejuangGoldenBatikApron #pekanke9 #ColamMatos #Matos_AnekaKreasiTakjil #Matos_MenyambutManisnyaRamadhan #CookpadCommunity_Malang

Nugget Kentang Bihun Wortel Frozen

Nugget Kentang Bihun Wortel Frozen

Bismillah 03-04-2022 Alhamdulillah masih bisa ikut pekan posbar bersama cookpad meskipun masuk tim mepet 😁 yg penting semangat jangan kendor💪 Tantangan #ramadancamp_misi4 kali ni cluenya adalah " Simpan aku difreezer, panaskan lalu hidangkan!" Jawabannya adalah Frozen food. 🥰 Karena makanannya disimpan di freezer dan hangatkan maka saya coba bikin nugget kentang bihun wortel Frozen. Resep ni saya modif dari sate nugget saya yg pernah tayang. Cuma sy modif LG dgn memakai kentang. Tp tanpa keju. Ternyata rasanya nga kalah enak. Apalagi pada saat di olesi saus aduh🤤. N pas banget buat menu buka puasa. Sy Cerita dikit ya moms😁, ni tadi menu buka puasa saya. Yg lucunya kirain tadi nga sempat moto. Krn mau jam buka puasa. Pas di 5 menit mau buka puasa saya larian ngambil moto asal. Biar bisa posbar RamadanCamp.😂😂 Perjuangan team mepet🥰💪 #PekanPosbar #FrozenFood #RamadanCamp_misi4 #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Aceh #CookpadCommunity_Sumbar #ResepDapurYusraSfa

Bumbu Dasar

Bumbu Dasar

Misi Ramadan Camp minggu ini adalah sesuatu yang berhubungan dengan Bawang, dan saya menentukan pilihan jawaban yaitu : 𝘽𝙐𝙈𝘽𝙐 𝘿𝘼𝙎𝘼𝙍 𝘽𝙪𝙢𝙗𝙪 𝘿𝙖𝙨𝙖𝙧 yang saya buat kali ini adalah Bumbu Dasar Merah Bumbu dasar merah dapat digunakan pada masakan : - Bumbu Bali dengan menambahkan jahe - Bumbu balado - Bumbu brengkesan dengan menambahkan kunyit dan jahe - Sambal goreng hati dengan menambahkan lengkuas dan daun jeruk - Oseng² tahu, Oseng² Kikil, Oseng² tempe, Oseng² buncis atau kacang panjang dengan menambahkan lengkuas & daun jeruk Dll Tips : Untuk bumbu dasar merah ini, jika anda menumis dan warnanya masih orange artinya cabe belum matang sempurna, cabe dikatakan matang sempurna bila warna cabe sudah merah. Bila anda menghaluskan bumbu dengan blender tentu akan ditambahkan air, maka saat menumis kandungan airnya pasti masih banyak, rebus dalam penggorengan terlebih dahulu sampai air benar² menyusut, baru tambahkan minyak goreng dan tumis menggunakan api yang sangat kecil selama 20 menit, kalau bumbu sudah tanak dan bau langu hilang, pindahkan ke api sedang tumis sampai benar2 matang #CoboyCooksnap_NingMin #RamadanCamp_Misi3 #PejuangGoldenBatikApron #CeritaDapurHariIni #Coboy_MakeMeHappy #CookpadCommunity_Surabaya

500 gram
90 menit
418. Bumbu Dasar

418. Bumbu Dasar

Pekan ini ada Posbar baru bersama Coboy dg tema OK Ning (coOKsnap Ningmin Coboy) dan menjawab pertanyaan mamah CP untuk misi -3 Ramadan Camp yaitu Bumbu Dasar .... aku cooksnap resepnya mbak @ella_elloet salah satu Ningmin cantik Coboy kesayangan bikin bumbu jangkep /bumbu kuning dan sekaligus buat ikutan Pejuang Golden Batik Apron ....klop sudah 3 event sekaligus Minggu ini dkemas dalam BUMBU DASAR (merah, putih, merah) BUMBU JANGKEP /BUMBU KUNING bisa diolah sbg : -ungkepan ayam/bebek/ -Soto -dll Source : @ella_elloet 27/3/22 #BumbuDasar/BumbuKuning #CoboyCooksnap_NingMin #RamadanCamp_Misi3 #PejuangGoldenBatikApron #Coboy_MakeMeHappy #CookpadCommunity_Surabaya #CookpadCommunity_banyuwangi

Bumbu Dasar Kuning

Bumbu Dasar Kuning

Bula puasa sudah dekat, saat nya menyetock bumbu bumbu dasar supaya memudahkan dalam memasak untuk buka puasa dan sahur. Sehingga dalam menjalani ibadah puasa tidak di ribetkan dengan jadwal.memasak. bumbu bumbu dasar ini bener2 sangat membantu banget apabila kita ingin masak cepat, praktis tpi tetap lezat. Sekaligus mengerjakan tugas dari @MamahCookpad yang mengadakan event #RamadanCamp #RamadanCamp_Misi3 #DiRumahAja #PejuangGoldenBatikApron #cookpadcommunity_surabaya #cookpadcommunity_sidoarjo #cookpadcommunity_id #cookpadcommunity #cookpad_id #dewisaraswati

25 menit
Mie Bihun Kuah Curry Simple

Mie Bihun Kuah Curry Simple

Assalamualaikum yeorobun aku mau bagiin resep lagi nih yuk cek resepnya jangan lupa like and recook ya #PejuangGoldenBatikApron #GoldenBatikApron #MasakSimple #CookpadCommunitySurabaya #PekanPosbar #Ramadhan

2 Orang
20 Menit
Vegetarian nugget frozen

Vegetarian nugget frozen

Assalamualaikum bunda... Bulan Ramadan telah tiba,banyak ibu" yg sudah mempersiapkan segala sesuatunya dg cermat,tentunya tentang menu sahur dan berbuja,agar puasa lebih kusyu' dan nyaman,sekalian jaga jaga kalo bangun kesiangan saat sahur Nah menu simple saat puasa ada aneka frozen food Kali ini saya mau manfaatin bihun kering(superior),sy mix dg jamur dan tahu ditambah dg sayur,buatnya memang lumayan menyita waktu,tp lbh enjoy 1minggu ke dpn,selama masih ada stok saus dan kecap,ditambah nugget...hmmm...sahur tak perlu bingung lagi🤩 Resep ini terinspirasi dari madam jundi @deBloom_5445755,bihun kornet,tp kali ini saya buat nugget dan tanpa daging,karna kebetulan pak suami seorang vegan Kita coba yuk bunda🥰 #PekanPosbar #RamadanCamp_Misi4 #pejuanggoldenbatikApron #emaknusantarakreatif #cookpadcommunity_solo #timlo_frozenfood

10bungkus
2jam
Ayam Sahur Praktis

Ayam Sahur Praktis

Sahur kitamah jam 4 Tapi di mesjid udah bangunin dari jam 3 ;( Tetep aja molor, kalo belom waktunya jam 4 mah wkwk Sahur mepet waktu itu menguji kecepatan tangan dan otak wkokwokaokok #FestivalRamadanCookpad #RamadanPenuhIdeMasakan #dapurabuebe_ayam

2 porsi
10 menit
Nugget Tempe Udang Ayam Frozen

Nugget Tempe Udang Ayam Frozen

Tak terasa Ramadhan makin mendekat🤗 Persiapan2 sederhana frozen food yang menghemat energi dan waktu, salah satu nya bikin nugget, dan lebih utamanya bisa di makan si kecil🤭 kalo sengaja liat bentuk tempenya mah kadang cuma di lirik sebelah mata, kalau dah di giniin mah pan di makan juga akhirnya. Week 9 #PejuangGoldenBatikApron #CeritaDapurHariIni #Pais_NuBeku #RamadanCamp_Misi4 #CookpadCommunity_Bandung

Bulgogi chicken wings

Bulgogi chicken wings

Menyemarakkan Ramadan Camp misi ke 4 dengan Clue-nya "Simpan aku difreezer, panaskan lalu hidangkan!" dan acara Cocom_Tang membuat masakan frozen food. Setelah mengintip isi kulkas akhirnya jatuh pada masakan chicken wings. Mengadaptasi dari resep mb @OmahNunie dengan resep spicy chicken wing-nya, saya buat dengan modifikasi beberapa bahan dan cara memasaknya menjadi Bulgogi chicken wings. Bulgogi Chiken wings ini bisa di olah menjadi korean spicy wings simpel atau di goreng/bakar/pangang pun oke🤏😘 Resep Asli 👇🥰 : https://cookpad.com/id/r/15798487 Note : 🍗Penggunaan garam dan kaldu jamur bisa di skip jika rasa yang dihasilkan bumbu ungkepnya sudah asin dan gurih 🍗bumbu spicy (lada,saus sambal,cabai bubuk) saya skip karena untuk bumbu tambahan masakan resep selanjutnya #PejuangGoldenBatikApron #RamadanCamp_Misi4 #JabodetabekBikinYuk_FrozenFood #CookpadCommunity_Tangerang #CeritaDapurHariIni

5 orang
1 jam 15 menit