Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Membuat Bumbu Dasar Putih yang Bisa Manjain Lidah

Dipos pada October 30, 2021

Bumbu Dasar Putih

Sore-sore begini enaknya membuat Bumbu Dasar Putih yang unik? Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Pada umumnya Bumbu Dasar Putih yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Bumbu Dasar Putih, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Jangan terlalu repot dalam penyajian Bumbu Dasar Putih ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Bumbu Dasar Putih sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Bumbu Dasar Putih memakai 5 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Memasuki challenge Misi ke 3 untuk Ramadan Camp di minggu ini, diberikan clue "bawang-bawangan". Dan sayapun menjawabnya dengan membuat Bumbu Dasar, tepatnya Bumbu Dasar Putih, karena dapat digunakan untuk memasak apa saja, alias fleksibel. Bumbu ini pun bisa tahan beberapa hari jika dimasukan ke dalam toples kedap udara dan disimpan dalam kulkas. Ayo ikutan bikin jadi ga repot ngulek bumbu lagi. #RamadanCamp_Misi3 #PejuangGoldenBatikApron #Cookpadcommunity_Palembang #MingguKe_08 #Rabu_23322 #BumbuDasar #IdeMasak

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Bumbu Dasar Putih:

  1. 200 gram bawang putih
  2. 200 gram bawang merah
  3. 100 gram kemiri
  4. Sedikit air
  5. Secukupnya minyak goreng

Langkah-langkah untuk membuat Bumbu Dasar Putih

1
Kupas bawang merah dan bawang putih. Lalu bersihkan. Bersihkan kemiri.
Bumbu Dasar Putih - Step 1
Bumbu Dasar Putih - Step 1
2
Masukkan bawang merah, bawang putih dan air ke dalam blender. Lalu blender sampai halus.
Bumbu Dasar Putih - Step 2
Bumbu Dasar Putih - Step 2
3
Tuang ke dalam wajan dan masak sampai agak kering. Jangan lupa diaduk-aduk.
Bumbu Dasar Putih - Step 3
Bumbu Dasar Putih - Step 3
4
Tambahkan minyak goreng sampai menutupi permukaan. Masak kembali sampai tanak, atau sampai bumbu dan air terpisah. Matikan kompor. Biarkan dingin suhu ruang.
Bumbu Dasar Putih - Step 4
Bumbu Dasar Putih - Step 4
5
Setelah dingin, simpan dalam wadah kedap udara atau toples. Simpan dalam kulkas.
Bumbu Dasar Putih - Step 5
Bumbu Dasar Putih - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

20. Homemade Pineapple Jam

20. Homemade Pineapple Jam

Bismillah InsyaaAllah sekitar 25 hari lagi menjelang Ramadhan, mungkin ada yang mau buat nastar dengan selai buatan sendiri. Dan bisa dibuat dibulan Syaban ini. Agar maksimal beribadah di bulan Ramadhan. #PejuangGoldenBatikApron #Pekan-6

1 toples
1 jam
47. Bolu Ketan Hitam Panggang

47. Bolu Ketan Hitam Panggang

Dulu jaman masih sekolah pernah dibawain oleh-oleh bolu ketan hitam. Rasanya manis gurih gak bosenin. Teksturnya juga unik gak seperti bolu biasa. Dalam hati aku ketika itu 'aku harus bisa buat ini!' ✊🏻 Bisa dijadikan referensi menu takjil nanti 😋 #cookpadcommunity_semarang #boluketanhitam

20x20 porsi
Wajik Pemula #Bikin Ramadhan Berkesan

Wajik Pemula #Bikin Ramadhan Berkesan

Ceritanya pas lg ngobrol sama tante, beliau cerita kl makanan favorit nya adalah kue wajik dan pernah ada acident dgn kue wajik sampai akhirnya dia trauma setiap kali denger kata2 kue wajik 😁 dan saya malah penasaran pingin bikin... #Bikin Ramadhan Berkesan

Es Buah Sirup Simple

Es Buah Sirup Simple

Assalamualaikum yeorobun aku mau bagiin resep lagi nih yuk cek resepnya jangan lupa like and recook ya #PejuangGoldenBatikApron #GoldenBatikApron #MasakSimple #CookpadCommunitySurabaya #PekanPosbar #Ramadhan #Takjil #MenuBerbukaPuasa

1 Orang
5 Menit
Nugget tahu sosis #Bikin ramadhan berkesan

Nugget tahu sosis #Bikin ramadhan berkesan

Ada sisa sosis di kulkas,,,mau di apain ya... lalu aq belikan tahu dan bihun buat pelengkap menu sahur...

Bumbu Dasar Putih (Bawang)

Bumbu Dasar Putih (Bawang)

Ikutan posting bersama cookpaders dalam persiapan ramadhan. Kalau bukan karna tantangan saya gak jadi" menyiapkan bumbu dasar yg sudah lama direncanakan. 😅 Ini percobaan pertama. Saya gunakan minyak agak banyak untuk menambah aroma bumbu dan mematangkannya selain utk mengawetkan. #RamadhanCamp #RamadhanCamp_Misi3 #PejuangGoldenBatikApron

30 menit
Sayap ayam pedas Frozen

Sayap ayam pedas Frozen

Bismillahirrahmanirrahim... Untuk menjawab misi #RamadanCamp_Misi4 adalah FrozenFood...banyak yang bisa di jadikan sebagai #FrozenFood ini...salah satunya spicy chicken Wings Frozen, ini adalah stok makanan yang cocok banget di buat untuk persediaan di bulan Ramadhan khusus nya sahur, untuk anak-anak ini adalah menu favorit. #sayapayampedasfrozen #BemarongBerami_SayapManokPodasFrozen #Ceritadapurhariini #CookpadCommunity_Pontianak #CookpadCommunity_KalBar #CookpadCommunity_Borneo #CookpadIndonesia #posbar #resepmakwin

10 pcs
24 jam
Telur Masak Kecap

Telur Masak Kecap

Bismillah🌻. Telur masak ceplok atau dadar dah biasa, nyobain telur masak kecap buat menu baru anak2 nih, Alhamdulillah nak anak doyan. Cukup 2 aja sih, mama masih punya lauk tahu bacem buat dimakan sendiri. Soalnya paksu lg full kegiatan menyambut ramadhan, jadinya gak makan dirumah. Malah kadang bawa makanan hihi.. Cuss cuss...

2 anak
Kue Cuwer Khas Banten

Kue Cuwer Khas Banten

Kue ini berasal dari daerah Banten...hanya ada di bulan puasa.... Rasanya kenyal....manis dan gurih dari kelapa parutnya... Bahannya pun mudah didapat..dan buatnya cuma tinggal aduk2 saja... Pastikan menggunakan santan yg sedang kekentalan nya

Baceman Bawang Putih

Baceman Bawang Putih

Masak itu ga ribet sebenernya, apalagi kalau kita udah melakukan food prep sebeumnya. Contohnya baceman bawang putih ini mempermudah kita banget kalau mau masak, bisa buat nasi goreng, mi goreng, bihun, kwetiauw, atau buat tumis-tumisan. Masak jadi cepet karena ga perlu lagi ngupas dan motong bawang. Pas banget kita praktekin sebelum bulan puasa, jadi nanti siapin sahur dan berbukanya jadi lebih ringan :) Aku bikinnya ga terlalu banyak yaa, menyesuaikan kebutuhan di rumah, sengaja bikin hanya untuk penggunaan 1-2 Minggu. Silakan sesuaikan jumlahnya dengan kebutuhan di rumah masing-masing yaa #PejuangGoldenBatikApron

Ceker Kuah Pedas Simple

Ceker Kuah Pedas Simple

Assalamualaikum yeorobun aku mau bagiin resep lagi nih yuk cek resepnya jangan lupa like and recook ya #PejuangGoldenBatikApron #GoldenBatikApron #MasakSimple #CookpadCommunitySurabaya #PekanPosbar #Ramadhan

4 Orang
30 Menit
Es Blewah Serut Cocopandan

Es Blewah Serut Cocopandan

Ikut meramaikan Matos ( Mari posting sama sama ) dengan tema kreasi takjil . Sy membuat es blewah serut Cocopandan . Minuman ini menjadi takjil favorit yang bikin selalu ingin segera buka puasa . Rasanya yang segar membuat es blewah ini cocok dinikmati sebagai pelepas dahaga usai berpuasa selama seharian . Selain mudah sekali membuatnya , bahannya pun mudah di dapat . #ColamMatos #Matos_AnekaKreasiTakjil #Matos_MenyambutManisnyaRamadhan #CookpadCommunity_Malang #PejuangGoldenBatikApron

Nugget Bihun Ayam (Frozen Food)

Nugget Bihun Ayam (Frozen Food)

Udah mau Ramadan bikin stok bahan makanan secukupnya, jadi saat butuh makanan yang bisa cepat dihidangkan ada stok di kulkas. Nugget bihun ayam ini tekstur ayamnya sama dengan nugget kemasan yang biasa dijual, teksturnya tidak sehalus kalau kita bikin baso, juga mengenyangkan, sudah ada carbo dari bihun, protein dari ayam dan telur, vitamin dari sayur, cocok buat saya dan anak saya yang kadang malas makan nasi, bisa disajikan sebagai camilan atau disajikan sebagai lauk bersama nasi dan menu lainnya #RamadanCamp_Misi4 #RamadanCamp #frozenfood #IdeMasak #CeritaDapurHariIni #PejuangGoldenBatikApron #cookpadcommunity_Kalsel

25-30 pcs
Tumis Bayam Saus Teriyaki

Tumis Bayam Saus Teriyaki

Assalamualaikum yeorobun aku mau bagiin resep lagi nih yuk cek resepnya jangan lupa like and recook ya #PejuangGoldenBatikApron #GoldenBatikApron #MasakSimple #CookpadCommunitySurabaya #PekanPosbar #Ramadhan

1 Orang
10 Menit
#464. Bumbu Dasar Merah

#464. Bumbu Dasar Merah

Minggu, 270322 Clue dari mamah di Misi ke 3 Ramadan Camp Minggu ini *Bawang-bawangan* dan jawabannya adalah "Bumbu Dasar" Saya buat bumbu dasar merah karena bisa dipakai untuk macam" masakan balado yang identik dengan rasa pedasnya dan tingkat kepedasan tergantung selera masing-masing . . #PekanPosbar #RamadanCampMisiKe3 #CeritaDapurHariIni #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Bandung #CookpadCommunity_Subang #CookpadIndonesia #Cookpad_id #Cookpaders #CloverCookingLovers #Memasaklahdgnhatidancinta #Resepke-14Mingguke-8 #BumbuDasarMerah

1 mangkuk
30 menit
Bumbu Dasar

Bumbu Dasar

27/03/2022 Menjawab ramadan camp dari mamah, jawabannya "BUMBU DASAR" Bumbu dasar sendiri byk macamnya ya mak, bumbu putih, kuning, merah dan msh byk lagi. Kali ini aku bikin bumbu dasar putih. Kegunaan dari bumbu ini sendiri bisa buat: 1. Opor 2. Semur 3. Lodeh 4. Bihun goreng 5. Nasi goreng 6. Soto bening, dan msh byk lagi Yuk mak, kita stok bumbu dasar ini buat stok ramadan❤️ SC : @cook_windaskitchen (dgn modifikasi) #CoboyCooksnap_NingMin #RamadanCamp_Misi3 #PejuangGoldenBatikApron #Coboy_MakeMeHappy #CookpadCommunity_Surabaya

Risoles Isi Sayur Ayam Cincang (Frozen)

Risoles Isi Sayur Ayam Cincang (Frozen)

Kalau udah berbuka puasa gabisa jauh dari yg namanya gorengan. Supaya lebih hemat kita bikin sendiri aja ya hehe #Ramadancamp_Misi4. #KulaEtamCoCoK #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Borneo #ulahantitin

22 biji
Orek tempe kering

Orek tempe kering

Pekan ke 9 Pangkalan kerinci :28-maret-2022 Tak terasa Ramadhan kurang 5 hari lagi mulai kita setok makanan kering2 untuk persediaan sahur 😍 #PejuangGoldenBatikApron #Cookpad_id #CookpadCommunity_Sumbar #Komunitaspangkalankerinci #MasakItuSaya #RamadanCamp_Misi3 #RamadanCamp

54. Pepes Tahu Teri Pedas

54. Pepes Tahu Teri Pedas

Pertama kalinya coba bikin pepes tahu, ternyata rasanya seenak ituuu, auto nambah nasi karna gacukup sepiring. Cocok buat menu sahur pas ramadhan nanti. Awet minyak juga lho😅 #pepestahualanabilla #pepestahukhassunda #pepeshtahuteripedas

10 Bungkus
1 Jam
Bidaran anti gagal

Bidaran anti gagal

Youtube : Kutun kitchen . Udah mau bulan puasa, bentar lagi lebaran. Isi toplesmu apa?? Isi ini yukk biar irit minyak .

1 toples