Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Membuat 3 K (Kering Kentang Kacang) yang Enak

Dipos pada November 8, 2021

3 K (Kering Kentang Kacang)

Hi Mommy, yuk praktek untuk buat 3 K (Kering Kentang Kacang) yang mudah Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Biasanya 3 K (Kering Kentang Kacang) yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari 3 K (Kering Kentang Kacang), mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian 3 K (Kering Kentang Kacang) ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan 3 K (Kering Kentang Kacang) sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat 3 K (Kering Kentang Kacang) memakai 10 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Marhaban Ya Ramadhan, ikutan #RamadanCamp 2022, tebak tema Posbar dengan clue "sering terdiam di wadah plastik, kalo dimakan kriuk krenyes krenyes huh hah?" Hmm ku jawab B. 3K(Kering Kentang Kacang). 3K ini pas banget kalo bangun kesiangan nyiapin sahur, last minute mau imsak tinggal ambil nasi panas enak banget. 🥰 Izin ku intip resep dan tips nya mba @OmahNunie ,terimakasih mba 😁 #RamadanCamp #KeringKentangKacang #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Depok

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat 3 K (Kering Kentang Kacang):

  1. 500 gr kentang
  2. 50 gr kacang tanah
  3. 1 sdt air asam jawa
  4. 4 sdm gula pasir
  5. secukupnya Kaldu Jamur
  6. 3 lembar daun jeruk
  7. 5 gr teri medan (tambahan sisa sedikit)
  8. Bumbu Halus :
  9. 6 buah cabe merah keriting
  10. 4 siung bawang putih

Langkah-langkah untuk membuat 3 K (Kering Kentang Kacang)

1
Kupas kentang dan rendam di dalam air, di serut pakai serutan wortel dan rendam lagi dalam air. Serta cuci bersih sampai 6x (sampai air bening)
3 K (Kering Kentang Kacang) - Step 1
3 K (Kering Kentang Kacang) - Step 1
3 K (Kering Kentang Kacang) - Step 1
2
Goreng kentang di minyak panas, hingga kering, kemudian tiriskan.
3 K (Kering Kentang Kacang) - Step 2
3 K (Kering Kentang Kacang) - Step 2
3
Goreng kacang tanah hingga matang, kemudian tiriskan. Kebetulan ada stok teri medan sedikit, digoreng sebentar saja sampai kering, dan tiriskan.
3 K (Kering Kentang Kacang) - Step 3
3 K (Kering Kentang Kacang) - Step 3
3 K (Kering Kentang Kacang) - Step 3
4
Haluskan bumbu, kemudian tumis bumbu halus dengan daun jeruk sampai wangi. Tambahkan gula pasir, garam, kaldu jamur, dan air asam jawa. Aduk rata sampai mengental(mengkaramel). Dan matikan kompor.
3 K (Kering Kentang Kacang) - Step 4
5
Setelah itu masukkan kentang, kacang goreng dan teri. Aduk sampai semua bahan tercampur rata. 3K siap dinikmati ❤️.
3 K (Kering Kentang Kacang) - Step 5
3 K (Kering Kentang Kacang) - Step 5
3 K (Kering Kentang Kacang) - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Rempeyek kacang tanah

Rempeyek kacang tanah

Lagi liburan gini enaknya makan yang kriuk2 dan garing. Sekalian ikutan ramadan camp dulu, jawaban dari pertanyaannya saya pilih A. Rempeyek kacang. #cookpadindonesia #RamadanCamp #Rempeyekkacang.

1 toples besar
30 menit
Tumbprint Cookies

Tumbprint Cookies

Ide jualan Ramadhan nih, no cetakan. Satu resep bisa jadi tiga macam tumbprint lhoo.

1 jam
Kering Kentang Kacang Mustofa

Kering Kentang Kacang Mustofa

#RamadanCamp #KeringKentangKacang #CookpadCommunity_Bekasi #Cookpad_Id #PotBerbisik_AwetKering #PejuangGoldenBatikApron Ikutan Ramadan Camp ah...dan jawaban q di misi pertama ini, yaitu Kering Kentang Kacang. Semoga bener ya...ngareeeeeep....heeee...🤗🫣😁

Jamur Tiram crispy

Jamur Tiram crispy

Minggu ke 6 Ikut bergabung di Ramadhan camp, dengan menjawab misi pertama yaitu menebak tema posbar dengan clue sering terdiam diwadah plastik, kalau dimakan kriuk Krenyes krenyes huh hah dan jawabannya adalah #RamadanCamp #KeringKentangKacang Tapi saya nggak buat kering kentang kacang karena belum sempat belanja, saya hanya membuat jamur tiram crispy yang kebetulan ad bahannya dirumah #PejuangGoldenBatikApron #MakananKeringWongkito #CookpadCommunity_Palembang

Tahu Bakso Ayam Frozen

Tahu Bakso Ayam Frozen

Bismillah... Assalamu'alaikum... . Ramadan Camp lagi yes... Kali ini temanya frozen food. Saya bikin tahu baksonya mba @iftitah_kurniasari . Enak banget lho. Cuman disini daging sapinya aq ganti daging ayam. Saya pake daging ayamnya cmn 250 gram. Jadi bikin setengah resep saja. Karna isiannya masih, saya bikin bakso ala2🤭 . #NgacoFrozenFood_IftitahKurniasari #PejuangGoldenBatikApron #RamadanCamp_Misi4 #CeritaDapurHariIni #CookpadCommunity_Surabaya

Bolu Keju Kental Manis

Bolu Keju Kental Manis

Resep ini dimulai ketika mau buka puasa, kok belum ada snack bukaan yaa, alhasil bikin kue aja lah. Eh tapi gula pasir habis dari 3 hari yang lalu. Sebenarnya seneng sih habis, kebeneran jadi gak usah beli or konsumsi gula pasir. At least, pelan pelan kurangi gula pasir, eh tapi gimana dong suka bet bikin ke kuean.. Puter otak, cuma punya kental manis, kan sudah ada gulanya, keju Cheddar cream dari #MEG, langsung eksekusi. Kali ini dipanggang, penginnya dikukus sii, tapi si panci kukus annya ada nasinya🤣😅, yo wislah di oven. Rasanya legit, ngeju banget, g terlalu manis, cuma agak padat karena tepung terigu mungkin kebanyakan. Maklum resep kira-kira, tapi tetep enakk kok. Kalau mau coba, tepung terigu jadi 60-80 gram aja yaahhh. Karena pas nyoba kok agak kurang manis, so saya tambahkan meses yaa jadi motifnya kayak bolu bintik gitu cauantik.. Ovennya #oventoaster yaa jadi kecil, loyang agak besar mepet jadi atasnya agak gelap tapi gak gosong lohh.

KEBAB SHAWARMA | Menu wajib berbuka

KEBAB SHAWARMA | Menu wajib berbuka

Kebab Shawarma ini mudah banget untuk dibuat, cocok untuk menu berbuka maupun sahur. Untuk lebih jelasnya, dapat dilihat di video berikut: https://youtu.be/YsqemHf8sRs #ResepSuperSimple #ResepTGL #CookpadCommunity_Jakarta #MenuBukaRamadhan #MenuSahurRamadhan #FestivalRamadanCookpad

Egg Roll Tahu

Egg Roll Tahu

Klo lihat fotonya sekilas tampak seperti tahu goreng isi.. padahal aslinya ini egg Roll Tahu yang jadinya agak gepeng🤭 Meski begitu, ini rasanya asli enak. Cooksnap resepnya teman CoDe, Mba @OmahNunie yang selalu cantik-cantik gas dapurnya. Sekaligus menjawab tantangan mamah Cookpad untuk #RamadanCamp_Misi2 yang clue nya adalah 'terbuat dari tahu yang digulung , bisa dikukus, bisa digoreng'. Tidak lain adalah Egg Roll Tahu ini. Sekalian rasanya enak, juga bisa sekalian buat stok makanan Frozen. Setelah dikukus dan didinginkan, egg Roll tahu bisa disimpan dalam freezer. Sebelum disajikan, bisa digoreng terlebih dahulu atau dipanaskan dengan cara dikukus. Pas buat food preparation menjelang ramadhan nih! #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Depok

Tofu Egg Roll / Egg Roll Tahu

Tofu Egg Roll / Egg Roll Tahu

Jawaban dari misi ke-2 Ramadan camp adalah : Egg Roll Tahu #RamadanCamp_Misi2 #PejuangGoldenBatikApron

2 org
11. Tahu bakso dan tahu walik tengiri ekonomis

11. Tahu bakso dan tahu walik tengiri ekonomis

Ramadan Camp Misi 4. Simpan aku difreezer, panaskan, lalu hidangkan! Siapakah aku? Frozen Food dong.... 1 adonan bisa untuk 2 jenis, tahu walik dan tahu bakso... Pakai tengiri biar rasanya enak gurih, ganti ayam atau udang juga boleh... Saya buat setok di kulkas Hemat ya bund, pengen tinggal keluarin goreng Kalau ingin di simpan freezer untuk stok maka tahu walik dan tahu isi di kukus dulu Nanti ketika di goreng akan kembali kenyal... Tapi jika di goreng setengah matang, masuk kulkas... Dia akan mengeras... #RamadanCamp_Misi4 #cookpadcommunty_semarang #semangcookhokyahokye #semangcook_Frozen #PejuangGoldenBatikApron

60pcs
30menit
Nasi Goreng Saus Teriyaki Simple

Nasi Goreng Saus Teriyaki Simple

Assalamualaikum yeorobun aku mau bagiin resep lagi nih yuk cek resepnya jangan lupa like and recook ya #PejuangGoldenBatikApron #GoldenBatikApron #MasakSimple #CookpadCommunitySurabaya #PekanPosbar #Ramadhan #MenuSahuSimple #MenuBerbukaPuasa

2 Orang
10 Menit
Bumbu dasar

Bumbu dasar

Ikutan Misi ramadan camp, sekaligus golden batik apron dan sekaligus posbar mingguan Ok Ning. Dapat resep dari @tyas_yodha makasih mbak resepnya agak kurang merah hasilnya karna cabe merahnya cabe keriting lebih pedas tp kurang merah. Pas dirumah mau ada hajatan jd aku pakai buat bikin ayam bumbu bali. Jadi aku modif aku kasih sedikit kemiri. #CoboyCooksnap_NingMin #RamadanCamp_Misi3 #PejuangGoldenBatikApron #Coboy_MakeMeHappy #CookpadCommunity_Surabaya

Tahu lada hitam gurih

Tahu lada hitam gurih

Di bikin pas pagi laper"nya... dan masih nunggu waktu magrib buat buka puasa, bahannya mudah caranya pun simple selamat mencoba :)

4 porsi
20 menit
Bola Daging Saus Tiram

Bola Daging Saus Tiram

Bola daging saus tiram, gak sulit dibuatnya rasanya enak, cocok nih kyknya untuk menu sahur . #TepungKobe #BolaDagingSausTiramKobe #DapurKobeXClover #CloverRecookSeruKobe #TidakSekedarMemasak #CloverCookingLovers #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Bekasi #IdeMasak #PejuangGoldenBatikApron

Nugget Tempe Udang Keju

Nugget Tempe Udang Keju

Assalamualaikum wr.wb Menu sahur keluargaku biasa yg keringan aja,jarang yg berkuah,insyaaAllah besok kita akan berpuasa,jd untuk sahur kali ini aku bikin ayam goreng kremes dn untuk menemani aku bikin Nugget Tempe Udang Keju ini,tdnya ragu dengan rasanya,setelah sebagian aku goreng,ternyata rasanya enak dan ngeju,anak2 pengen nambah lg tp khan buat sahur,jd dngn terpaksa aku bilang tidak😁 Selamat menjalankan ibadah puasa,mohon maaf atas segala kesalahan,semoga kita disehatkan dan ibadahnya lancar.🙏 SC: Dapur Ala Mama Jasmine #BamasakBaimbai #TempeKetemuUdang #CooksnapPapadaan_PutriJasmine #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_Kalsel #CookpadCommunityBanjarmasin #CookpadCommunity_Borneo

Spicy Chicken Wings Frozen

Spicy Chicken Wings Frozen

Ikutan Ramadhan Camp Pesan Cinta dari Mamah dan Posbar Kalbar Pesan Cinta dari Cilmin Bismillah Minggu Keempat Ramadhan Camp Tebak2nnya Semoga Bener FROZEN FOOD Pilih Bikin Spicy Chicken Wings Homemade Teman Praktis Menyambut Ramadhan Tinggal Goreng Saat Sahur Maupun Berbuka #BemarongBerami_SayapManokPodasFrozen #RamadanCamp_Misi4 #PejuangGoldenBatikApron #Cookpadcommunity_Pontianak #CookpadCommunity_KalBar #Cookpadcommunity_Borneo #CiptakanSuasanaDalamMasakan #ResepLse

Bumbu Dasar Putih Serbaguna

Bumbu Dasar Putih Serbaguna

Misi ketiga hadir lagi 💃💃 Dan untuk cluenya adalah bawang-bawangan, "Apakah aku...bikinnya sehari, untuk santai sebulan!" Saya pilih jawaban A. Bumbu Dasar karena memang bahan utamanya ya bawang merah dan bawang putih 😉 Pas banget nih mamah cookpad tau aja udah mau masuk bulan Ramadhan pastinya berguna banget ya bumbu dasar ini, karena kita bisa nyetok di kulkas untuk simpanan, kalau sewaktu² butuh tinggal pakai deh 😍. Kalau sebelumnya saya pernah bikin bumbu dasar merah, jadi kali ini saya bikin bumbu dasar putih. Bumbu ini bikinnya simpel, tapi serbaguna banget, bisa untuk aneka tumisan, bakmi goreng, nasi goreng, semur, ataupun opor. Tinggal menambahkan aneka rempah tambahan yang dibutuhkan. Untuk satu resep ini saya jadi 1 jar ukuran wadah selai. Bener-bener praktis banget dan lebih hemat waktu masak 👌. Tips: ✔️Setelah ditumis matang, biarkan suhu ruang terlebih dahulu, baru masukkan bumbu dasar ke dalam wadah kedap udara. ✔️Simpan dalam kulkas (chiller) bisa untuk ±2-3 minggu. ✔️Jika diperlukan, ambil bumbu secukupnya menggunakan sendok bersih dan kering. Source: @opibun #BumbuDasar #RamadanCamp #RamadanCamp_Misi3 #PejuangGoldenBatikApron #Minggu8 #KopiJos #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa

1 jar
241. Spicy Chicken Nugget (Nugget Ayam Pedas)

241. Spicy Chicken Nugget (Nugget Ayam Pedas)

Bismillah Resep Kedua di Minggu IX PGBA (28 Maret-3 April 22) Alhamdulillah Ramadan makiiin dekat, buat emak-emak pejuang dapur udah mulai persiapan berbagai bahan makanan yang simple untuk disuguhkan di waktu sahur nih kaan. Hmmm, bisanya kudu ada bahan frozen food yg siap digoreng trus dilahap, yang proses penyajiannya gak pakai ribet. Ribetnya di awal pas buatnya aja mak, klo udah jadi frozen food tinggal goreng berees dah. Ini noh salah satunyaaa, chicken nugget yang selalu jadi favorit keluarga. Kali ini buat yang ada pedas-pedasnya, biar hilang ngantuk saat sahur😁 Yuk dicobaa😊 #PejuangGoldenBatikApron #RamadanCamp_Misi4 #IdeMasak #KulaEtamCoCoK #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Bontang

#90 Es Takjil

#90 Es Takjil

#FestivalRamadanCookpad #CABEKU Di bulan ramadan seperti sekarang ini yang ditunggu-tunggu adalah saat buka puasa tiba, yang terbayang adalah minuman segar penghilang dahaga. "Es takjil" minuman yang selalu dibuat anak-anak, campuran buah, nutrijjel, nata de coco dan SKM tentunya ditambah es dan sirup cocopandan..rasanya segar menggoda😊

Sosis Asam Manis

Sosis Asam Manis

Saat sahur ada kalanya pasti malas2nya memasak, supaya tetap makan enak dan nikmat dalam makan sahur untuk menjalankan ibadah puasa, masak praktis dengan memanfaatkan Frosen Food. Resep kali ini so simple banget dan saat dihidangkan buat makan sahur masih nikmat dan berselera. ❤ #RamadanCamp_Misi4 #DiRumahAja #PejuangGoldenBatikApron #cookpadcommunity_surabaya #cookpadcommunity_sidoarjo #cookpadcommunity_id #cookpadcommunity #cookpad_id #dewisaraswati

2 orang
15 menit