Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Menyiapkan Sate Maranggi (Daging Sapi) yang Sempurna

Dipos pada June 10, 2016

Sate Maranggi (Daging Sapi)

Hari ini saya akan berbagi resep Sate Maranggi (Daging Sapi) yang pasti lezat Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Umumnya Sate Maranggi (Daging Sapi) yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Sate Maranggi (Daging Sapi), seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Sate Maranggi (Daging Sapi) ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Sate Maranggi (Daging Sapi) sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Sate Maranggi (Daging Sapi) memakai 13 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Kebayang Sate Maranggi khas Cianjur ni..sate berempah yg memakai daging sapi has dalam ini terpilih sebagai salah satu makanan terenak menurut Kemenparekraf pada 14 Desember 2012 lalu.. aku bikin satenya aja yaa, skip sambel oncom.. resep aslinya bisa cek di sini: Source: @restinawindu #PejuangGoldenBatikApron #mingguke4

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Sate Maranggi (Daging Sapi):

  1. 300 gr daging sapi (has dalam) / tenderloin
  2. Bumbu marinasi: (Marinade ingredients)
  3. 10 btr bawang merah / 10 shallots
  4. 5 siung bawang putih / 5 cloves of garlic
  5. 4 sdm kecap manis / 4 TBS sweet soy sauce
  6. 3 ruas lengkuas, kupas / about 4cms galangal
  7. 2 sdm asam jawa+5sdm air (2 TBS tamarind paste + 5 TBS water)
  8. 1 sdm ketumbar (aku pakai bubuk)/ 1 TBS coriander powder)
  9. 1 sdt gula merah (1 tsp brown sugar)
  10. 1 sdt lada (aku pakai bubuk) / 1 tsp powder pepper
  11. Pelengkap: (Sides)
  12. Sambal oncom / Oncom(fermented soybean) sambal
  13. Uli bakar/panggang (baked glutinuous rice cake)

Langkah-langkah untuk membuat Sate Maranggi (Daging Sapi)

1
Cuci bersih daging, lalu potong kotak-kotak.
Sate Maranggi (Daging Sapi) - Step 1
2
Siapkan bumbu marinasi. Haluskan bumbu kecuali kecap, setelah halus baru masukkan kecap dalam daging. Kemudian diamkan dalam kulkas (minimal 2 jam, atau bisa semalaman agar bumbu merasuk).
Sate Maranggi (Daging Sapi) - Step 2
Sate Maranggi (Daging Sapi) - Step 2
Sate Maranggi (Daging Sapi) - Step 2
3
Setelah didiamkan dalam kulkas, tusuk daging, lakukan sampai habis.
Sate Maranggi (Daging Sapi) - Step 3
Sate Maranggi (Daging Sapi) - Step 3
4
Olesan: sisa bumbu + minyak goreng. Kemudian panggang (aku pakai grill pan), bolak-balik supaya matang merata (5-7 menit daging sudah matang).
Sate Maranggi (Daging Sapi) - Step 4
Sate Maranggi (Daging Sapi) - Step 4
Sate Maranggi (Daging Sapi) - Step 4
5
Jika sudah matang, angkat dan segera hidangkan! 🧡🧡🍢🍢🍢
Sate Maranggi (Daging Sapi) - Step 5
Sate Maranggi (Daging Sapi) - Step 5
Sate Maranggi (Daging Sapi) - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sroto Daging khas Sokaraja

Sroto Daging khas Sokaraja

Awal mula melihat postingan kakak sepupu kemudian tergiur lalu saya tanyakan resepnya yang muasalnya dari resep ibu mertua 🥰 kemudian saya padukan dengan resep dari mbak @diyah_ummusa maka jadilah 🤤 Perpaduan yang unik antara kuah kaldu dan sambal kacang sehingga mencipta cita rasa yang paripurna #halah 🤣 Yuk dicoba.

7 porsi
Tumis Baby Buncis Daging Cincang

Tumis Baby Buncis Daging Cincang

Menu simple tapi favorit anak-anak banget ini siiy.. #IdeMasakku #CookpadCommunity_Depok

15 menit
Soto Daging sapi

Soto Daging sapi

5 orang
1 jam 30 menit
Gyoza daging sapi

Gyoza daging sapi

Anak lanang pulang dari sekolah di LN. Ternyata jadi pinter masak hahaha, dan ini resep dari anakku … ternyata Oke… hanya dia bilang daging nya tdk seenak disana….Selamat mencoba

Asem-Asem Daging

Asem-Asem Daging

Dagingnya bisa diganti dengan ayam yaaa bunds...mirip garang asem tapi pake kuah. Enak bgt..seger...sambil nyeplus cabe rawit utuh yang dicemplungkan ke dalam kuah

4 orang
DAGING SLICE PANGGANG ▪

DAGING SLICE PANGGANG ▪

Masak yg gampang.

Sawi Gulung isi Daging kuah tomat

Sawi Gulung isi Daging kuah tomat

Ini enak pakai banget 😋 Source: yt, tasyi athasyia #MasakItuSaya #Resep_Mamaraffiyya #PekanPosbar #SerbaDiRebus #SawiGulungisidaging #KulaEtamCoCok #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_KutaiKartanegara

3 porsi
30 menit
Daging Sapi Kuah Santan Simpel

Daging Sapi Kuah Santan Simpel

Resep turun temurun dari nenek :) kalo recook jangan lupa share ya bisa ditambahkan daun jeruk, daun salam dan serai agar lebih sedap

8.Semur Daging Cincang,Telor dan Kentang

8.Semur Daging Cincang,Telor dan Kentang

Punya stok daging giling di kulkas jadi tak masak semur aja ini enak banget ,tadinya mau di masak sama kentang aja, tapi ya udah tambah telor aja biar banyak hehe #PejuangGoldenBatikApron #mingguke8 #resepsemurdagingsapicincang #resepsemurdagingsapicincangkentang

Daging Telur

Daging Telur

Lauk favorit waktu masih kecil, empuk n gurih. Dan sekarang jadi favoritnya anak-anak. Bikinnya gampang banget.

Enoki selimut daging slice

Enoki selimut daging slice

Buat variasi masakan dengan daging slice.

4 orang
Sop daging

Sop daging

#PejuangGoldenBatikApron Week 3 Resepnya recook punya @cook_2668114 anti gagal, pasti enaaak

Kokor Timun (Pakai Daging Sapi)

Kokor Timun (Pakai Daging Sapi)

Kokor artinya Keruk dalam bahasa Kutai. Nah, Resep asli memakai santan, cuma pas kehabisan santan nih. Liat resep @Mamaraffiyya memakai fiber creme. Alhamdulillah,masih ada stoknya didapur. Oiya, resep @Mamaraffiyya tidak memakai daging, disini saya menambahkan daging sapi dan kaldunya agar lebih gurih sesuai selera keluarga. #DionUliOnonSitap_KokorTimun #KhasKaltim #KulaEtamCoCoK #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Bontang #PejuangGoldenBatikApron