Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Membuat Puding Milo Oreo yang Sempurna

Dipos pada December 30, 2017

Puding Milo Oreo

Ada ide oke hari ini, kita akan membuat Puding Milo Oreo yang praktis Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Biasanya Puding Milo Oreo yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Puding Milo Oreo, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Puding Milo Oreo sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Perkiraan porsi dari bahan dibawah untuk membuat Puding Milo Oreo kira-kira 4 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Jangan lupa ya, waktu yang diperlukan dalam memasak Puding Milo Oreo diperkirakan sekitar 45 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Puding Milo Oreo sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Puding Milo Oreo memakai 18 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Lagi pengen yang seger-seger buat dimakan sama anak-anak. Lalu nemu resep sumbernya dari You Tube Trivina Kitchen. #Week5 #PejuangGoldenBatikApron #pudinglapisoreomilo #pudingmilooreo #camilananak

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Puding Milo Oreo:

  1. Bahan-bahan lapisan bening
  2. 1 sdt (5 gr) serbuk jeli merk nutrijel
  3. 60 gr gula
  4. 250 ml air
  5. 10 buah biskuit oreo (saya tidak pakai)
  6. Bahan-bahan lapisan oreo
  7. 10 buah biskuit oreo (dipotong kecil-kecil)
  8. 1 sachet agar-agar swallow
  9. 80 gr gula
  10. 1 sdm maizena
  11. 700 ml susu cair (plain / full cream)
  12. Bahan-bahan lapisan milo
  13. 50 gr bubuk milo
  14. 80 gr gula pasir
  15. 1 sdt maizena
  16. Sisa dari serbuk nutrijel
  17. 250 ml susu cair (plain/full cream)
  18. 200 ml air

Langkah-langkah untuk membuat Puding Milo Oreo

1
Siapkan bahan lalu potong kecil-kecil biskuit oreo atau bisa juga ditumbuk.
Puding Milo Oreo - Step 1
Puding Milo Oreo - Step 1
Puding Milo Oreo - Step 1
2
Membuat lapisan bening: Ambil panci lalu masukkan 1 sdt serbuk jeli (sisanya dipakai nanti). Kemudian masukkan gula dan 250 ml air aduk-aduk lalu masak dg api sedang sambil diaduk. Didihkan, masak sampai gula larut angkat dari kompor. Basahi cetakan dengan sedikit air matang lalu tuang sedikit lapisan bening di dasar cetakan. Bisa dilanjutkan ditata dg biskuit oreo di dasar loyang. Tuang sisa larutan jeli di atas biskuit secara perlahan.
Puding Milo Oreo - Step 2
Puding Milo Oreo - Step 2
Puding Milo Oreo - Step 2
3
Lapisan Oreo: Di dalam panci tuang 1 bungkus agar-agar swallow, 1 sdm maizena, 80 gr gula pasir atau sesuai selera, 700 ml susu cair plain. Aduk-aduk untuk melarutkan maizena dan bubuk agar-agar. Masak dg api sedang sambil terus diaduk. Didihkan, masak sampai bubuk agar dan gula larut lalu angkat dari kompor. Masukkan remahan biskuit oreo aduk rata. Pastikan permukaan lapisan bening sudah set. Tuang lapisan oreo di atas lapisan bening secara perlahan.
Puding Milo Oreo - Step 3
Puding Milo Oreo - Step 3
Puding Milo Oreo - Step 3
4
Lapisan Milo : Di dalam panci masukkan 50 gr milo bubuk, 80 gr gula pasir, sisa bubuk nutrijel plain, 1 sdt maizena, 250 ml susu cair plain, 200 ml air. Aduk sampai milo dan maizena larut kemudian masak dg api sedang smabil terus diaduk. Didihkan masak sampai bubuk jeli dan gula larut angkat panci matikan kompor. Pastikan permukaan lapisan oreo sudah set. Tuang cairan milo di atas lapisan oreo secara perlahan. Biarkan di suhu ruang sampai uap panas hilang.
Puding Milo Oreo - Step 4
Puding Milo Oreo - Step 4
Puding Milo Oreo - Step 4
5
Simpan di kulkas sampai puding set dan dingin. Keluarkan puding dari loyang atau wadah. Potong-potong puding sesuai selera. Sajikan dingin.
Puding Milo Oreo - Step 5
Puding Milo Oreo - Step 5
Puding Milo Oreo - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Kolak Durian Ketan

Kolak Durian Ketan

Bismillah.. #PejuangGoldenBatikApron

Es Buah

Es Buah

Mumpung menjelang ramadhan dan cuacanya sangat mendukung minum yang segar gini. Cuss bikin es buah. Saya cuma modal gula sama beli "telur kodok" saja karna buahnya alhamdulillah dikasih langsung dari Allah swt alias tumbuh sendiri dibelakang rumah.

Es Mojito Yakult

Es Mojito Yakult

Setiap jalan jalan sore liat abang abang yg jualan minuman beraneka macam warna sirup. Sirup marjan cocopandan, melon, dan strawberry. Menggugah selera... Hihihi Pada satu kesempatan, saya akhirnya bisa menikmati es mojito yakult bang abang. Alhamdulillah Ternyata mojito ini bikin nagih, klo setiap hari beli kan tekor kan yaaa... Akhirnya bereksplorasi bahan yang ada di dapur. Skip sprite yaaa... Hehe

3 porsi
25 menit
Es Lidah Buaya Cincau Susu

Es Lidah Buaya Cincau Susu

Cuaca hari ini sangat terik membuat tubuh ingin mengkonsumsi yang segar-segar. Buka kulkas ada cincau hitam dan sebungkus lidah buaya. Langsung eksekusi dengan menambahkan susu UHT dan SKM Coklat. 7 menit es Lidah buaya siap dinikmati. #CookpadCommunity_Bogor #CookpadCommunity_Indonesia #PejuangGoldenBatikApron #AnekaEs

Relatif
7 menit
Puding Susu Coklat Dessert

Puding Susu Coklat Dessert

Puding selain menjadi pencuci mulut, juga bisa jadi camilan saat santai sore atau saat tengah hari cuaca terik. Paling mudah dibuat dan selalu nikmat dikreasikan dengan apa saja. #PejuangGoldenBatikApron

Es pisang hijau

Es pisang hijau

Longweeknd ga bisa kmn2, karena kel lagi karantina.. ada buah pisang dan pngen cemilan yg blm pernah buat sebelumnya.. Akhirnya kepikiran buat es pisang ijo dengan pisang dan bahan seadanya

9 porsi
1 jam
514.Fruity Brownies Pudding

514.Fruity Brownies Pudding

Minggu ke - 7 Memanfaatkan roti tawar yang tidak tersentuh di atas meja makan saya bikin Puding Brownies. Puding brownies adalah salah satu puding kesukaan anak wedok karena sensasi kres² ketika digigit begitu katanya 🤭😀 Kali ini saya buat yang versi ekonomis (tanpa kuning telur dan coklat blok ya) dan saya cetak bukan dipotong. Biar lebih terasa segar saya beri topping buah (di kulkas tinggal beberapa biji strawberry, 1/2 kaleng jeruk mandarin dan 1 buah green kiwi). #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Malang

15 buah
Puding Lumut Gula Merah

Puding Lumut Gula Merah

NOTE: • aku pakai loyang ukuran 18 cm • kalau ga pake fibercreme bisa pakai santan kental 250 ml dicampur dengan air hingga takaran 900 ml #PejuangGoldenBatikApron #Coboy_MakeMeHappy #CookpadCommunity_Surabaya #adama_week9

Es kuwut

Es kuwut

Ceritanya hari ini anak-anak lagi ada tugas cookery dari sekolah… sekalian deh buat mamak penjuang golden batik apron buat setor resep 😁 Mumpung udara panas, kita bikin yang seger- seger ajaa #PejuangGoldenBatikApron

5. Es Pir Stroberi Nata de Coco

5. Es Pir Stroberi Nata de Coco

Mari ngadem dulu😋 #PejuangGoldenBatikApron #GenkPejuangDapur #CocomtangPost #Cookpadcommunity_Tangerang

Es cream mini stick

Es cream mini stick

5 orang
3 jam
Puding Roti Tawar Zebra 🦓🦓

Puding Roti Tawar Zebra 🦓🦓

Source : Farah Quinn Ngider - ngider di YouTube, eh Nemu resep lucu yang menarik. Telusur punya telusur, semua bahannya ada, langsung lah di eksekusi. Saya kurang hati-hati nih, jadi banyak yg netes adonannya 😂 coraknya jadi kurang bagus deh. GPP deh, yang penting Pak su doyan, begitu jadi langsung abis 3 potong. Mantap😍😍 Oh ya, saran saya Gula dan skmnya kurangi sesuai selera ya. Tapi yang saya cantumkan itu resep asli chef Farah Quinn. Cuman sebelum saya masukin semua gulanya saya rasa sudah manis, jadi ga lanjut di masukin sisa gulanya. Terus buat yang suka coklat, bubuk coklatnya bole deh di tambahkan, menurut saya sih kurang nyoklat, tapi mgkn juga bubuk coklat saya kualitas nya kurang bagus, jadi sesuaikan dengan situasi dan kondisi di lapangan masing-masing ya. #PejuangGoldenBatikApron

dia 20cmx7cm
*Roti Kurma Almond Aroma Kopi*

*Roti Kurma Almond Aroma Kopi*

Selasa 29-03-2022 ... Senengnya bisa ikutan kelas inspirasi dan ilmu perotian dari chef idola cookpaders chef Juni. Walaupun kebagian gabungnya cuma lewat yutub, tapi resepnya tetep ada dicookpad diakunnya @kokiroti Dan akhirnya diniatin bikin sekalian buat buka puasa kemarin sore...rotinya enak beraroma kopi...lembut banget didalamnya. Makasih chef ilmunya...sehat selalu ya 🙏👏🥰 Source :@kokiroti Dengan penyesuaian bahan. Link resep asli : https://cookpad.com/id/r/16034287 #IdeMasak #BakerRotiKurma #PejuangGoldenBatikApron #Week_9 #CookpadCommunity_Depok #BagikanInspirasimu #MasakItuSaya

Roti Kurma Almond Mocca

Roti Kurma Almond Mocca

Penasaran dengan roti yang berseliweran di beranda ini, akhirnya kucoba. Mumpung masih ada kurma di pojokan kulkas. Kayaknya kurma sisa Lebaran tahun lalu deh 😅😅 kucicipi masih enak, lanjuut... Source: @kokiroti dengan modifikasi sesuai bahan yang ada di rumah, kenari aku ganti almond, pasta kopi diganti pasta mocca. Hasilnya kurang manis ternyata. Jadi aku tambah olesan madu. Selain menambah rasa manis juga agar rotinya glowing gak kaya yang bikin 😆😆 Yuuk cobain... #BakerRotiKurma #CookpadCommunity_Bandung #PejuangGoldenBatikApron minggu ke-9 #mbantuk_bolucake

Kolak labu pisang dan kacang ijo

Kolak labu pisang dan kacang ijo

Assalamu'alaikum sahabat ibuk Dikarenakan dapat labu dan pisang gartis Mari kita eksekusi yok 😍

3 orang
Puding Keju

Puding Keju

Ini makanan sehat n bergizi, setiap hari muter otak biar anak mau makan.. Biar deh dia cuma bisa makan 2 iris n sisanya emaknya.. Soalnya dia sebenarnya sukanya yg coklat, cuma ngga aku biasain.. Ini kejunya berasa banget, dikulkas ketulan ada keju spready belum diapa2in.. Ini aku sengaja pakai keju 1 kotak krn kalau disisain suka kelupaan.. Tau2 sudah expayed, lagian ini buat makan sendiri.. Waktu itu ada discount dialfamart.., kejunya gampang cair karena lunak

6 orang
15 menit
Salad Buah Almond (diet)

Salad Buah Almond (diet)

Saya campurkan saja semua bahan yg saya punya #PejuangGoldenBatikApron

#Pudding Brownis nyoklat lembut

#Pudding Brownis nyoklat lembut

Sebenar nya inii bolu gk bantet² amat cuma agak kurang ngembang.. karna ada 4loyang anak dan suami cuma makan sepotong 2potong katanya sudah bosan.. ngasih tetangga juga gk tega takut gk di makan.. Sy gk mau ngasih kalo makanan nya sedikit mengecewakan daripada sy malu mendingan di daur ulang gpp lah nambah budget yg penting anak² suka .. #Pejuanggoldenbatikapron

1loyang
10menit
Roti kurma almond

Roti kurma almond

Gara gara gak fokus nih keinget banyak tugas cooksnap yg nempuk dan dah deadline. Seharusnya roti ini di campur dng pasta kopi atau kopi instan,pdhl sudah keinget mau kasih nescafe yg pas tinggal 1 pcs. Lha kok inget nya sat roti mau dipangganvg😂😂sambil ngoven sambil senyum2 gara2 kelupaan kasih aroma kopi. Tapi alhamdulillah rotinya super lembut, empuk banget..so pasti enak ditambah dng manis nya kurma dan gurihnya almond. Resep source dari @kokiroti saat ada class zoom pas ada tlp yg lama banget tau2 zoom sudah mau abis😂 #IdeMasak #BagikanInspirasimu #MasakItuSaya #DiRumahAja #PejuangGoldenBatikApron #cookpadcommunity_surabaya #cookpadcommunity_sidoarjo #cookpadcommunity_id #cookpadcommunity #cookpad_id #dewisaraswati

3 oramg
1.5 jam