Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Membuat Kue Talam Singkong Gula Merah yang Lezat

Dipos pada November 4, 2019

Kue Talam Singkong Gula Merah

Menu praktis dan gampang yaitu membuat Kue Talam Singkong Gula Merah yang gampang Cara membuatnya tidak terlalu susah. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Kue Talam Singkong Gula Merah yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Kue Talam Singkong Gula Merah, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Kue Talam Singkong Gula Merah sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Kue Talam Singkong Gula Merah sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Kue Talam Singkong Gula Merah memakai 13 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Resep ini saya recook atau cooksnap dari mbak @vita widjaja.. Terimakasih banyak ya mbak atas resepnya β€οΈβ€οΈπŸ˜ŠπŸ™πŸ™β€οΈMohon maaf jika masih belum rapi πŸ€­πŸ€­πŸ™πŸ™ Mantap banget rasanya mbak β€οΈπŸ˜ŠπŸ‘

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kue Talam Singkong Gula Merah:

  1. Bahan lapisan coklatnya :
  2. 600 gr singkong setelah dikupas kulitnya
  3. 200 gr gula merah, sisir halus
  4. 1 lembar daun pandan, simpulkan
  5. 125 ml Santan kekentalannya sedang
  6. 1 sdm tepung sagu / tapioka
  7. secukupnya Garam
  8. Bahan lapisan putihnya :
  9. 200 ml Santan
  10. 50 gr tepung beras
  11. 1 sdm tepung tapioka
  12. 1/4 sdm garam
  13. 1 sdm gula bubuk

Langkah-langkah untuk membuat Kue Talam Singkong Gula Merah

1
Parut halus singkong dan peras lalu buang airnya. Sisihkan. Campur tepung sagu dengan sedikit garam, aduk rata dan sisihkan. Lalu masak sisa santan dengan gula merah, garam dan pandan hingga mendidih dan gula larut, sambil terus diaduk rata supaya tidak menggumpal.
2
Lalu campurkan dengan singkong parut. Aduk rata dan masukkan ke dalam loyang yang sudah diolesi dengan minyak tipis - tipis. Ukuran loyangnya adalah 14 *14 cm. Panaskan kukusan sebelumnya, tutup penutup kukusan dengan serbet bersih. Kukus lapis pertama hingga matang selama 20 menit.
3
Lapisan kedua : campur semua bahan putih lalu aduk rata. Setelah selesai mengukus 20 menit, tuangkan lapisan putih di atas lapisan coklatnya. Sebelumnya sudah disaring terlebih dahulu. Kukus kembali selama 30 menit hingga matang.
4
Setelah matang, angkat dan dinginkan dalam suhu ruangan. Lapisi pisau yang akan digunakan untuk memotong dengan plastik wrap. Supaya hasil potongan lebih rapi dan mulus. Potong-potong dan sajikan.
Kue Talam Singkong Gula Merah - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Surabi Oncom

Surabi Oncom

Ketika beberapa hari yang lalu warga Combo kedatangan tamu dari komunitas Bandung, sy teringat kembali dengan surabi oncom. Karena pas ngariung bareng teh @AmbarShaf , surabi oncom juga dikenalkan sebagai salah satu makanan khas Bandung. Hatur Nuhun Teh, sudah meluangkan waktu untik Combo , dan juga untuk pengetahuan yang sudah dibagikanπŸ™πŸ» Sy bikin surabi pakai rese surabi Bandung eyang Pujii Winarni @eyangbima yang toppingnya macam-macam. Sy buat khusus yang toppingnya cuma sambel oncom. Biasanya untuk surabi, oncomnya menggunakan oncom Bandung atau bisa juga oncom hitam Bogor, agar aroma, rasa dan teksturnya sesuai. Tqpi kakek yang jual oncom hitam Bogor yang asli udah lama ngga jualan. Adanya oncom hitam yang warnanya pucat, dan sy kurang suka. Oncom hitam Bogor yg asli terbuat dari kacang tanah dengan ragi dari oncom hitam yg sudah dikeringkan sebelumnya. Sedangkan oncom hitam yg warnanya pucat, terbuat dari kacang kedelai dan menggunakan ragi tape, kata kakek penjualnya. Balik lagi ke surabi, akhirnya sy pakai sambel oncom dari oncom merah. Sumber resep menggunakan takaran 20 sendok makan untuk tepung beras yg kalau dikonversikan ke gram jadi 300 gr. Menggunakan 4 sdm tepung yang setara dengan 32 gram. Sy hanya membuat 1/3-nya. Sy memasak dulu tepung terigu dan cairannya, karena sy suka surabi yg lembut walaupun sudah dingin. Cairannya juga sy tambah sedikit dr resep awal. #cookpadcommunity_bogor #comboanjangsana_bandung

12 buah
1 jam
Wingko Babat Teflon

Wingko Babat Teflon

Wingko ini, rasanya enak banget. Gak kalah sama yang dari semarang. By. Anitya Hapsari #PejuangGoldenBatikApron #SerbaTeflon IG : Masak_Itu_Seru Youtube : Masak_Itu_Seru

35 bh
1 jam
Cucur bawang cemilan simple

Cucur bawang cemilan simple

SoreΒ² ga ada cemilan, iseng cariΒ² resep cemilan yg simple.. alhasil nemu resep ini.. rasanya enak gurih apalagi dicocol pakai saus sambal

765. Kue Lumpang khas Palembang

765. Kue Lumpang khas Palembang

Ada camilan enak lagi niy dari Palembang. Namanya kue lumpang. Camilan yang terbuat dari tepung beras dan dibuat dengan cara dikukus ini juga menjadi salah satu cemilan khas Palembang yang disukai banyak orang. Bentuknya yang memiliki cekungan di tengah seperti lumpang membuat kue ini khas dan unik. Kue lumpang biasanya disajikan ketika upacara pernikahan, adat dan keagamaan, seperti Lebaran dan Imlek. Masyarakat keturunan Tionghoa-Palembang, menyebut kue ini adalah Kasui atau Kaswi. Kue ini memiliki 3 jenis varian utama yaitu warna hijau, warna putih (memakai gula pasir), dan warna coklat (memakai gula jawa untuk pewarnaan). Selain Palembang, kue lumpang juga tersedia di wilayah Bangka Belitung. Biasanya, kue lumpang disajikan dengan parutan kelapa di atasnya yang akan menambah rasa gurih. Pas mbak Desfita Mami Cay nemenin #KopijosDolan_kePalembang bawa beberapa menu khas Palembang. Salah satunya kue lumpang ini yang resepnya ditulis oleh cookpader Palembang mbak @niungniung. Jalan-jalan sambil cari kenalan, ahay πŸ˜‚ Pas niy cooksnap sekalian buat camilan anak-anak. Jadi airnya saya ganti susu dan kelapa parutnya diganti keju parut. Warnanya saya pilih yang hijau, warna favorit si adek. Taraaa..duo Kayana pun suka, laris manisss tandanya enak #SelaluIstimewaπŸ‘πŸ˜‹πŸ˜ Source: Niung Niung @niungniung #Kopijos #CookpadCommunity_Yogyakarta #PejuangGoldenBatikApron #Week3 #OlahanCamilanKayana #KulinerNusantaraKayana

10 pcs
Risoles Mayo

Risoles Mayo

Bismillah, 15 Februari 22 Minggu 3 Golden Batik Apron Chalenge Risoles Mayo ini kudapan favorit aku, biasanya selalu beli belum pernah bikin. Akhirnya beraniin diri untuk coba bikin. Resep kulitnya dari @devinahermawan, untuk saus dan isian menyesuaikan aja dengan bahan yang ada di rumah. Alhamdulillah pada suka dan aku juga seneng bgd karena dapat risoles dengan jumlah banyak tapi harganya lebih ekonomis dan yang pasti lebih higienis. 😘 #PejuangGoldenBatikApron

Dadar gulung coklat teflon frisian flag

Dadar gulung coklat teflon frisian flag

Inspirasi menu jajanan dari susu frisian flag dan di olah sesuai selera bejoπŸ˜‡πŸ˜πŸ˜˜πŸ‘

30 porsi
Cenil Ubi Gula Palm

Cenil Ubi Gula Palm

Bismillah... Assalamu'alaikum.... Alhamdulillah....bisa lagi menikmati jajan pasar yg atu ini...biasa ada dipenjual getuk.... Jajan traditional tapi enak banget.... Ga taw knapa ternyata bisa lebih menikmati makanan saat qita bikin ndiri....πŸ€­πŸ˜† Alhamdulillahnya lagiiii....swamy ma anak2 juga sukaa...katanya enaaagggπŸ‘πŸ₯° Duuhh...senengnyaa....πŸ˜„πŸ˜„ Resep dari mba @Naqiyyah99 untuk terigunya Q ganti dengan ubi jalar dan tambahan gula palm....πŸ₯°πŸ˜˜ #ArisanSalamKenal #cooksnapNaqiyyah #semangcookHokya #cookpadCommunity_semarang

Pais Waluh (Nagasari Labu Kuning)

Pais Waluh (Nagasari Labu Kuning)

Bismillahirrahmanirrahim....... Dapat tantangan membuat kue #Jajananpasar khas Kalimantan. Kalau di pulau jawa namanya Nagasari Waluh, di Bali namanya Sumping Waluh dan di Kalimantan namanya Pais Waluh.... Apa nama kue ini didaerahmu ??? Apapun namanya #KueTradisional ini tetap berbahan dasar waluh atau labu kuning. Bikinnya juga gampang banget, cita rasanya yang lembut manis dan legit, tentu disukai oleh siapa saja. Sangat nikmat sebagai teman ngopi, ngeteh atau nyoklat di pagi dan sore hari. Yuuuk intip resepnya πŸ’• . . . . #MasakanBundaPashalenko #Barampaan_Nagasari #PaisWaluh #AnekaOlahanBuah #TantanganCilmin #PekanPosbar #MasakItuSaya #DirumahAja #CookpadCommunity_Kalbar #CookpadCommunity_Borneo #CookpadIndonesia

Klepon

Klepon

40 butir
Onde onde Ubi ungu (unti)

Onde onde Ubi ungu (unti)

Bismillah..aku bikin onde onde biasakan isinya kacang hijau,ini beda isinya pakai unti ini hasil percobaan aku di dapur #ResepPertamaKu #HasilPercobaanKu #PekanaPosbar #CookpadCommunity_Balikpapan

Nagasari Labu Kuning (Pais Waluh)

Nagasari Labu Kuning (Pais Waluh)

Source : @mahyawi_07092003 Saya tambahin isian pisang kepok. Seperti nostalgia masa kecil waktu rasain nagasarinya πŸ₯° Manis, gurih, legit, dan harum. #PekanPosbar #Barampaan #Barampaan_Nagasari #BarapiManjuhu #CookpadCommunity_Kalteng #CookpadCommunity_Borneo

Nagasari pisang tepung beras

Nagasari pisang tepung beras

Bismillahirrahmanirrahiim... Semoga bermanfaat Kue tradisional yang tidak lekang oleh jaman. Gampang membuatnya dan sederhana bahannya. Tingkat kekenyalan kue bisa disesuaikan keinginan. Karena pengin kue lebih lembut tapi tetap kenyal tidak "mblenyek" saya gunakan santan 1200 ml untuk resep kali ini. Kalau ingin lebih kenyal, penggunaan santan bisa dikurangi. 1 resep menghasilkan kurang lebih 20 buah kue.

Nagasari tepung beras

Nagasari tepung beras

Kudapan manis klasik yang selalu ngangenin, tapi karena gak bisa bikin yg pakai bungkus, buat yg gampang aja dengan di cetak tetep manis juga kok.. πŸ˜‰ #PekanPosbar #GlutenFree #CookpadCommunity_Jakarta Source : @moonas_kitchen

12 pcs jasmine
Sumping Biu (Nagasari) ala Bali

Sumping Biu (Nagasari) ala Bali

🌷 Bismillah,.......... Kalau di Jawa ada jajanan pasar / kue basah bernama Nogosari (Nagasari), di Bali juga ada, disebutnya Sumping Biu (Biu = Pisang) Karena pisang cuma tinggal 3 biji ya udah kita buat yang ada aja, sekali masak langsung habis 😊 Source : YT Pipilan Kitchen #Rekreasi_Bali #PekanPosbar #OlahanAnekaBuah #CPBali_KreasiBuah #JajeBali #CookpadCommunity_Bali

Isian Currypuff / Karipap Pusing / Pastel / Risol

Isian Currypuff / Karipap Pusing / Pastel / Risol

Buat isiannya dulu biar ga terlalu repot saat memulai bikin kulit Karipap. Rasa yg berbeda dan tentunya itu dari bumbu Karinya. Pertama kali nyoba dgn rasa kari, Ternyata enak bangetπŸ€€πŸ˜‹ Source : @dapuramai #CookpadCommunity_Bekasi #CookpadCommunity_Id #hannahani_cookies

30 Menit
Kue Klepon Ubi Jalar

Kue Klepon Ubi Jalar

Pingin kue klepon tapi disesuaikan dengan bahan yang ada di rumah. Hasilnya enak kok, kue klepon ubi jalar ini gak kalah rasanya sama yang berbahan tepung ketan. #PejuangGoldenBatikApron #IdeMasak