Sore-sore begini enaknya membuat Surabi Oncom yang simple Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Padahal Surabi Oncom yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.
Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Surabi Oncom, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Jangan terlalu repot dalam penyajian Surabi Oncom enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.
Perkiraan porsi dari bahan dibawah untuk membuat Surabi Oncom biasanya untuk 12 buah. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.
Untuk diperhatikan, waktu yang dibutuhkan untuk membuat Surabi Oncom diperkirakan sekitar 1 jam.
Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Surabi Oncom sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Surabi Oncom memakai 16 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.
Ketika beberapa hari yang lalu warga Combo kedatangan tamu dari komunitas Bandung, sy teringat kembali dengan surabi oncom. Karena pas ngariung bareng teh @AmbarShaf , surabi oncom juga dikenalkan sebagai salah satu makanan khas Bandung. Hatur Nuhun Teh, sudah meluangkan waktu untik Combo , dan juga untuk pengetahuan yang sudah dibagikan🙏🏻 Sy bikin surabi pakai rese surabi Bandung eyang Pujii Winarni @eyangbima yang toppingnya macam-macam. Sy buat khusus yang toppingnya cuma sambel oncom. Biasanya untuk surabi, oncomnya menggunakan oncom Bandung atau bisa juga oncom hitam Bogor, agar aroma, rasa dan teksturnya sesuai. Tqpi kakek yang jual oncom hitam Bogor yang asli udah lama ngga jualan. Adanya oncom hitam yang warnanya pucat, dan sy kurang suka. Oncom hitam Bogor yg asli terbuat dari kacang tanah dengan ragi dari oncom hitam yg sudah dikeringkan sebelumnya. Sedangkan oncom hitam yg warnanya pucat, terbuat dari kacang kedelai dan menggunakan ragi tape, kata kakek penjualnya. Balik lagi ke surabi, akhirnya sy pakai sambel oncom dari oncom merah. Sumber resep menggunakan takaran 20 sendok makan untuk tepung beras yg kalau dikonversikan ke gram jadi 300 gr. Menggunakan 4 sdm tepung yang setara dengan 32 gram. Sy hanya membuat 1/3-nya. Sy memasak dulu tepung terigu dan cairannya, karena sy suka surabi yg lembut walaupun sudah dingin. Cairannya juga sy tambah sedikit dr resep awal. #cookpadcommunity_bogor #comboanjangsana_bandung
Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Surabi Oncom:
- 100 gr tepung beras putih
- 50 gram kelapa parut aedang tuanya
- 20 gr tepung terigu
- 1/3 sdt garam
- 350 ml air/santan kekentalan sedang
- Sambel Oncom:
- 1 kotak kecil oncom merah (hitam)
- 2 batang daun bawang
- 2 siung besar bawang merah
- 1 siung besar bawang putih
- 1 batang serai, ambil intinya
- 10 buah cabai rawit
- 5 tangkai kemangi
- 1/2 sdt garam (harus diaesuaikan lagi)
- 1/3 sdt gula
- 2 sdm minyak untuk menumis