Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Menyiapkan Nagasari Pisang Pandan yang Menggugah Selera

Dipos pada November 5, 2019

Nagasari Pisang Pandan

Ada ide oke hari ini, kita akan membuat Nagasari Pisang Pandan yang lezat Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Padahal Nagasari Pisang Pandan yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Nagasari Pisang Pandan, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Nagasari Pisang Pandan ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Perkiraan porsi dari bahan dibawah untuk membuat Nagasari Pisang Pandan adalah 9 buah. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Sekedar tambahan, waktu yang dibutuhkan untuk membuat Nagasari Pisang Pandan diperkirakan sekitar +- 45 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Nagasari Pisang Pandan sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Nagasari Pisang Pandan memakai 8 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Recook resep mbak @SilviaNovi mumpung masih ada stok pisang raja. Saya bikinnya praktis saja untuk air pandannya pakai perisa pandan, tapi kalau mau pakai pandan asli bisa intip akunnya mbak silvia. #nagasari #olahanpisang #nagasaripandan #kreasivinagoest

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Nagasari Pisang Pandan:

  1. 3 buah pisang raja
  2. 100 gr tepung beras
  3. 50 gr tepung tapioka
  4. 75 gr gula pasir
  5. 300 ml air
  6. 1 sdt esens pandan
  7. 130 ml / 2 saset santan kara
  8. Minyak untuk olesan

Langkah-langkah untuk membuat Nagasari Pisang Pandan

1
Potong2 pisang. Sisihkan. Oles tipis cetakan dengan minyak. Panaskan kukusan.
Nagasari Pisang Pandan - Step 1
Nagasari Pisang Pandan - Step 1
2
Campurkan bahan beri air aduk rata sampai gula larut. Lalu tambahkan esens pandan. Aduk rata
Nagasari Pisang Pandan - Step 2
Nagasari Pisang Pandan - Step 2
Nagasari Pisang Pandan - Step 2
3
Letakkan pisang. Beri sedikit adonan. Kukus sekitar 5 menit
Nagasari Pisang Pandan - Step 3
Nagasari Pisang Pandan - Step 3
4
Tambahkan pisang lagi lalu timpa dengan adonan. Kukus lagi sekitar 20 menit
Nagasari Pisang Pandan - Step 4
5
Setelah 20 menit cek kue. Matikan api. Angkat kue dan dinginkan. Setelah agak dingin keluarkan dari cetakan dan sajikan untuk teman ngeteh
Nagasari Pisang Pandan - Step 5
Nagasari Pisang Pandan - Step 5
Nagasari Pisang Pandan - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Awug-awug Takaran Sendok

Awug-awug Takaran Sendok

Saya penggemar berat panganan tradisional, karena alm bapak yg wong jowo asli pecinta beratnya. Dari kami kecil sudah membiasakan makan jajanan tradional, bisa beli atau bapak yg rajin buatnya.Ada lemet, cenil, gatot, cemplon, lupis, jadah, ketan dan masih banyak lagi deh. Cucu2nya atau anak saya juga sering makan jajanan tradisional kalo berkunjung ke rumah eyangnya dulu. Sejak eyang akungnya meninggal, eyang utinya gak buat2 itu lagi, gak ada yg makan. Tapi sekarang kita agak jarang makannya, paling saya buat cemplon, cenil atau klepon atau beli di pasar. Kalo beli di pasar suka kelamaan antri dan suka gak kebagian. Hari ini saya buat awug2,ada banyak versi, ini versi saya. Sebenernya sudah beberapa kali buat tapi ada yg kemanisan atau bahkan kebanyakan tepungnya atau kelapa ketuaan. Nah resep ini yg paling pas dengan takaran dan pilihan bahannya. Hmmm yummy, gurihnya kelapa dan lelehan gula arennya itu lho, bikin nagih. Yuks coba yuks๐Ÿ˜ #CookPadCommunity_Yogyakarta #Kopijos #SelaluIstimewa

1 loyang
Cenil kulit buah naga

Cenil kulit buah naga

Awalnya sih mau buat kelepon,karena salah beli tepung jadi buat cenil ja.jadi bisa berkreasi dg olahan buah naga #MasakSetiapBagian #CookpadCommunity_Bojonegoro

Klepon Kentang Kacang

Klepon Kentang Kacang

Halo Sobat Cookpad ๐Ÿ˜˜ Klepon tidak harus melulu dibalur dengan kelapa parut ya, dibalur dengan kacang-kacangan juga bisa. Enak, gurih serta crunchy disetiap gigitan. YUM! Enak loh, seperti makan mochi namun dengan isian gula merah. Tantangan Semarak Clover kali ini berbahan dasar Tepung Ketan. Yuklah Cuzz, langsung aku berburu online haha. Begitu dapat tepung ketan dan gula merah, aihh, senangnya. Berasa dapat harta karun๐Ÿ˜‚. Lalu segera aku buat Klepon ini, langsung ga sabar segera makan, yeesss, berasa di Indonesia haha. Si Oma coba Klepon ini, setelah makan, dia bilang ENAK. Senangnya yaaa. Yuk, dicoba Klepon Kentang Kacangnya ya. Selamat mencoba!๐Ÿ˜˜ Source: Sajian Sedap. #TepungKetaninAku #Semarak_TepungKetaninAku #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Palembang

45-50 klepon
45 menit
Kulit Risoles takaran sendok

Kulit Risoles takaran sendok

hasil 18 lembar kulit Risoles

18 lembar
30menit
Isian Onde onde (kacang hijau kupas)

Isian Onde onde (kacang hijau kupas)

#TiketGoldenBatikApron

25 porsi
30 menit
841. Lumpur Nasi Hijau Pandan, harum dan yummy๐Ÿ˜‹

841. Lumpur Nasi Hijau Pandan, harum dan yummy๐Ÿ˜‹

Assalamu'alaiku sahabat dapur . . . mengulang kembali bikin lumpur dari nasi, tapi yang ini saya beri pandan pasta . . . Hasilnya harum, dan yummy loh. Oiya, foto step-sepnya saya ambilkan dari resep sebelumnya aja ya, karena sama, hanya beda di warna dan rasa. Dicoba yuuk! (2021-066) ๐Ÿ‘๐Ÿฅฐ๐ŸŒน #ResepdeBloom #CookpadCommunity_Malang #EmakNusantaraKreatif

3 porsi
60 menit
Kue lapis tepung beras

Kue lapis tepung beras

12 potong
30 menit
Karipap (pastel Singapur)

Karipap (pastel Singapur)

Minggu lalu Kombes mengadakan acara meet up yg difasilitasi oleh teh @opibun dari Tim Cookpad. Disalahsatu acara ada acara baking bareng membuat karipap atau biasa dikenal dengan pastel ulir/pastel singapur yg bahan & cara hampir mirip dengan pastel biasa hanya saja lebih spesial karena pembuatan kulitnya yg bersusun/berlayer cantik & isinya pula tumisan daging sapi cincang,wortel serta kentang yg diberi bumbu kari khas oleh karena itu disebut dengan karipap. Tekstur yg renyah & Rasa gurih serta rempah kari yg nikmat sekali ga cukup makan satu,maa syaa Allah enak sekali. Hatur nuhun teh Opi utk resep spesial dan sudah diajarkan cara membuat serta tips2 yg diberikan semoga Allah selalu senantiasa menjaga & melindungi teh Opi sekeluarga aamiinnn yaa Robbalallamin ๐Ÿ™๐Ÿ™๐Ÿ™ *Tips: 1.Jika ingin dijadikan Frozen food,simpan adonan yg telah siap digoreng kedalam chiller kulkas tunggu hingga bagian permukaan atasnya mengering setelah itu balik permukaan yg bawah agar mengering pula.setelah bagian atas & bawah mengering lalu simpan diwadah kedap udara lalu masukkan freezer.jika ingin menggoreng tunggu suhu ruang lalu goreng. 2.bisa juga adonan karipap digoreng setengah kering/matang lalu tiriskan minyak setelah dingin lalu masukkan kedalam wadah kedap udara/plastik lalu simpan dalam freezer #potBerbisik_Karipap #cookpadCommunity_bekasi

Kulit Martabak/Risol/Lumpia (Telor 1)

Kulit Martabak/Risol/Lumpia (Telor 1)

1 resep ini jadi 20 lembar kulit Gak tebal juga gak terlalu tipis banget Lentur tidak mudah sobek (jikalau bahan & cara nyetaknya benar) ๐Ÿ™๐Ÿผ

Pastel isi bihun

Pastel isi bihun

Udh lama bgt mau bikin pastel,, tp isi bihun pk irisan telor rebus ,,ketemu resep yg pas dn tentu nya menurut ku enak cuzz lah di bikin ๐Ÿ˜Š๐Ÿ˜Š

Surabi Bandung

Surabi Bandung

Soreยฒ hujan enaknya ngemil Kali ini saya bikin salah satu hidangan khas dari Bandung, yaitu Surabi Bandung Sebelum membuat saya sampai riset dulu, bertanya ke teman saya yang orang Bandung. Saya tanya surabi yang otentik dari Bandung itu yang bagaimana? Karena surabi skrg tuh udah dimodifikasi dengan berbagai macam topping kekinian ya Lalu, kata beliau, yang otentik itu pakai topping oncom, gula merah parut, telur dadar. Berhubung di rumah ga pada suka oncom, jadi saya bikin yang pakai topping telur dadar dan gula merah parut Pas sudah matang, saya ga menyangka kalau penampilannya akan secantik ini. Selama dimasak, aromanya harum semerbak, bikin ga sabar untuk segera memakannya. Benar saja, begitu matang, langsung pada rebutan untuk menyantapnya. Dimakan hangatยฒ sebagai teman minum teh dikala hujan, maasyaaAllah sungguh nikmat #CocomtangPost_LehOleh #CookpadCommunity_Tangerang #PesonaKulinerIndonesia #PekanRekreasi

10 pcs
Putu ayu

Putu ayu

35 bh
Awug-awug Tepung Ketan

Awug-awug Tepung Ketan

Tau kue ini pas tinggal diperkebunan, dulu pas tinggal dikota malah gk pernah dengar sama sekali, dan pas coba ternyata enak juga ๐Ÿ˜†

364.Kue Pukis Premium

364.Kue Pukis Premium

Bikin suguhan tamu mantab .....langsung ludes Source ; mocup Cooksnap : Iswati 12/10/21 #PukisPremium #CookpadCommunity_Surabaya #CookpadCommunity_Banyuwangi

Onde-onde ketawa

Onde-onde ketawa

Clover Punya gawe minggu ini sharing bakulan dengan mb @khumairahs_kitchen, sharingnya bermanfaat sekali terutama saya yg sedang merintis bakulan. Tugas minggu ini ide bakulan camilan kering yg mudah untuk urus perijinan dan tentunya aman jika dikirim keluar kota. Untuk ide bakulan ini saya pilih onde-onde pecah camilan kesukaan saya recook dari resep @iffah_foodies #BakpiaClover #BakpiaClassCookies #BelajarBakingWithCT_Khumairah #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHearthEatingWithLove #CookpadCommunity_Surabaya

Pastel Ketupat Piscokju

Pastel Ketupat Piscokju

Suka banget dengan tekstur kulitnya, renyah tapi lembut didalam. Untuk bentuk dan isiannya suka-suka aja ya. Dibentuk seperti pastel biasa juga bisa, isian pisang coklat saja tanpa keju juga bisa. Pas untuk menemani secangkir kopi atau teh manis. Source : Chefmatechocolate (Sedikit modifikasi)

15 buah
Bolu Karamel 3 Telur (Sarang Semut)

Bolu Karamel 3 Telur (Sarang Semut)

Sebelum bisa bikin kue ini sering beli cuman rasa nya pahit.... karna ini kue kesukaan saya, jdi iseng2 coba bikin..dan alhamdulillah hasilnya memuaskan

23potong
50menit