Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Menyiapkan Semur Daging Kental yang Enak

Dipos pada June 26, 2016

Semur Daging Kental

Ada ide oke hari ini, kita akan membuat Semur Daging Kental yang mudah Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Biasanya Semur Daging Kental yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Semur Daging Kental, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Semur Daging Kental di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Semur Daging Kental sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Semur Daging Kental memakai 18 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Resep dari CR COOK

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Semur Daging Kental:

  1. 500 gr daging sapi (saya pakai has dalam)
  2. 4 siung bawang putih
  3. 4 siung bawang merah
  4. 1 buah cabe merah besar
  5. 3 butir kemiri, bakar, lalu pecahkan karena akan diblender
  6. 1 jempol jahe, iris
  7. 1/2 buat tomat merah
  8. 1/4 butir pala, potong-potong kecil karena akan diblender
  9. 2 Lembar daun salam
  10. 1 batang sereh, digeprek
  11. 1 telunjuk lengkuas, digeprek
  12. 1 Sdt garam
  13. 1 Sdt kaldu sapi bubuk (saya kaldu jamur)
  14. 2 Sdt gula pasir
  15. 1/4-1/2 Sdt merica bubuk (saya 1/4 sdt karena buat anak-anak)
  16. 6-8 Sdm kecap manis (saya 8 Sdm)
  17. 65 ml santan instant (saya kara), optional bisa di skip ya, gantinya boleh tambahkan kentang
  18. Air 600ml -1Liter (saya 600ml karena daging has dalam tidak terlalu lama empuknya)

Langkah-langkah untuk membuat Semur Daging Kental

1
Cuci bersih daging, potong-potong seukuran semur, sesuai selera.
2
Masak daging dengan air hingga mendidih (airnya sebanyak hingga menutup daging), lalu buang air
Semur Daging Kental - Step 2
3
Blender Bawang merah, bawang putih, cabe, kemiri, jahe, tomat, dan pala, hingga halus.
4
Tumis Bumbu halus bersama daun salam, sereh, lengkuas, hingga harum, dan berubah warna, masukkan air, lalu masukkan daging, aduk rata, masukkan garam, kaldu, gula, merica, kecap, lalu aduk rata, tutup dan masak hingga air menyusut dan daging empuk, masukkan santan, (dan kentang bila suka), aduk rata hingga mendidih lagi dan kentang empuk. Koreksi Rasa. Bila suka berkuah tidak perlu air sampai asat. Bila suka kental, biarkan asat.
Semur Daging Kental - Step 4
Semur Daging Kental - Step 4
Semur Daging Kental - Step 4
5
Semur Daging Kental - Step 5
6
Dimakan dengan nasi panas dan dengan taburan bawang goreng bila suka.
Semur Daging Kental - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Rica Daging Sapi Pedas Manis

Rica Daging Sapi Pedas Manis

Masih dalam rangka idul adha ๐Ÿคญ๐Ÿคญ๐Ÿคญ yuk masak daging sapi lagi yukk

2orang
45 -60 menit
Kari daging sapi mix labu siam

Kari daging sapi mix labu siam

Jarangยฒ masak daging sapi, kalau bukan di momen idul adha, hariยฒ lain paling banter cuma beli hatinya doang, soalnya saya gak begitu doyan daging sapi, karna terkendala di gigi, makan daging sedikit aja, gigi gak kuat ngunyah ๐Ÿ˜ฉ hubby pun gitu, jadi yah pas idul adha, mau gak mau harus masak dan makan daging. Kali ini bikin kari, di mix sama labu siam, biar ada seratnya ๐Ÿ˜„ sayuran bisa diganti, sesuai selera. #PosbarIDAMAN #OlahanDagingKurban

Sop daging sapi

Sop daging sapi

Pengen masak daging qurban yang berbeda dari yg lain...yang kuahY segar...coz dah bosan dng menu yg dimasak tongseng, sate, gulai, rawon, dll... Cobalah bkin SOP daging sapi ala2

Bistik Daging Sapi

Bistik Daging Sapi

#OlahanDagingKurban

2-3 porsi
30-40 menit
22. Empal Daging Gurih Manis

22. Empal Daging Gurih Manis

#OlahanDagingKurban

Tongseng Daging Sapi

Tongseng Daging Sapi

Bikin yang gurih2 pake santen dulu, dimakan dengan nasi angeeeet sm sambel pedes udah paling mantep deeeeh ๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿคค

5 Orang
50 menit
Tongseng Daging Sapi no santan

Tongseng Daging Sapi no santan

Sore-sore duet sama pak bojo di dapur. Bikin tongseng daging sapi no santan untuk makan malam. Inspirasi dari YT Dapur Ike. #CookpadCommunity_Depok #Rekreasi_Depok

4 orang
25 menit
198. DAGING SAPI LADA HITAM

198. DAGING SAPI LADA HITAM

Assalamualaikum.. Masih di seputar daging. Tidaklah sulit membuat masakan ala resto yg satu ini. Amat simple... Rasanya tak kalah dg resto .. Yaaa. 11-12 lah... Kata anak2 lho...๐Ÿฅฐ๐Ÿฅฐ Monggo dipun simak resepnya. Enak lho.... Source :https://youtu.be/ae2AgvHTvFk

4 - 6 orang
Tongseng kambing 2021

Tongseng kambing 2021

Kemarin sih masaknya baru sempet masukin ke Cookpad pagi ini #olahandagingqurban

Rendang Daging Khas Resto Padang

Rendang Daging Khas Resto Padang

Maap-maap potonya breakdance banget, demi apa cobak klo ngga demi klen semua wkwkw boong denk demi buru-buru catet sini biar gak lupa, soalnya enak banget, makan pake nasi panas nambah2 ga ada aturan Anyway ni resep asli dari youtube Inces Bolang alias si mommy beken Nanda Gita, cuma udah di ubrak-abrik sama saya sesuai lidah saya krn yang makan juga saya, yekan, yuk ah cuzz..

10 orang
Lama pokonya
Daging Asam Manis

Daging Asam Manis

Bismillah Masih edisi daging Qurbanโค #olahandagingkurban #Combongabibita_QurbanAsik #CookpadCommunity_Bogor #kampungidaman #posbarIDAMAN

Krengsengan Daging Sapi

Krengsengan Daging Sapi

Pasca pemulihan sehabis sakit, masak yang simple. Baru sempat ngolah daging kurban bun.. Hehehe #OlahanDagingKurban #posbarIDAMAN

2-3 orang
Oseng Daging Kambing, Pedaass

Oseng Daging Kambing, Pedaass

Masih ada sisa daging kurban, untuk bikin sate tadinya yang sudah dipotong kotakยฒ kecil dan sudah diberi bumbu marinasi. Males juga kalau dibuat sate lagi,, karena yang makan daging kambing hanya saya dan suami, anakยฒ pada ngga sukaaa ๐Ÿ˜. Biar cepat bikinnya, akhirnya dibikin oseng aja dengan bumbu iris. Bumbu nya tipisยฒ aja juga udah enak sih kalau kata saya si penyuka daging kambing ๐Ÿ˜€, apalagi sebelumnya sudah dikasih bumbu marinasi untuk sate. *Bumbu marinasi boleh diskip yaa, ini saya cantumkan karena tadinya akan saya buat sate, tapi kalau mau di kasih bumbu marinasi dulu ya jadinya lebih enak. Yuks, dicobaa ๐Ÿ™๐Ÿค—. #PosbarIDAMAN #OlahanDagingKurban #KampungIdaman #CookpadCommunity_Bandung

124. Sate Maranggi Daging Sapi (pake teflon)

124. Sate Maranggi Daging Sapi (pake teflon)

Telat banget posting nya. Idul adha udah kemana, sate nya udah kemana... Hehe ๐Ÿ˜ Bumbu maranggi ini racikan yang biasa dipake keluarga kami. Sedikit berbeda dengan bumbu maranggi aslinya karena kami pake nanas sebagai pengempuk daging yang disatukan dengan bumbu rendam nya. Tapi klo yg ga suka manis bisa diganti dengan membungkus daging di daun pepaya, kemudian baru disatuan ke bumbu rendamnya. Trus saya masaknya pake teflon, karena ga ada waktu buat bakar arangnya ๐Ÿ˜…๐Ÿ˜…๐Ÿ˜… Sebenernya enak nya bakar pake arang sih. Kekurangannya klo pake teflon tekstur daging jadi kurang kering. Sate maranggi ini dilengkapi dengan sambal iris yang gampang banget buatnya. [BTW, ini plating & fotonya pemalesan banget judulnya ๐Ÿ˜ฌ] #CookpadCommunity_Bandung #KampungIdaman

25-30 tusuk
1 jam
Spaghetti aglio olio (with daging asap dan jamur)

Spaghetti aglio olio (with daging asap dan jamur)

Resep simple tapi rasanya maknyus

2 orang
30 menit
Sop Daging

Sop Daging

Bismillah.. resep sayur pasti semua orang sudah tau ya, karena ini memang resep masakan simple. Ini hanya untuk mengobati kekangenan nulis di Cookpad ya bund.. ๐Ÿ˜Š๐Ÿ˜Š

๐ŸŒบ Gyoza daging sapi

๐ŸŒบ Gyoza daging sapi

Berhubung karna disini udah berapa hari ujan terus jd pengen mkan yang anget anget,. ๐Ÿ˜Š

5 orang
1 jam
39. Tumis Daging Sapi

39. Tumis Daging Sapi

Stok daging terakhir, rejeki di hari kurban kmrn. Krn udh bingung mo d olah lagi, akhirnya eksekusi lah tumis daging ini. Alhamdulillah anak2 dan suami suka ๐Ÿ˜๐Ÿ˜ #olahandagingkurban #semangcook_hokya #cookpadcommunity_semarang

4 orang
1 jam