Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Membuat Tekwan yang Bisa Manjain Lidah

Dipos pada March 3, 2017

Tekwan

Menu praktis dan gampang yaitu membuat Tekwan yang mudah Cara membuatnya tidak terlalu susah. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Padahal Tekwan yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Tekwan, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Tekwan bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Perkiraan porsi dari bahan dibawah untuk membuat Tekwan sekitar 10 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Untuk diperhatikan, kira-kira waktu penyiapan Tekwan diperkirakan sekitar 1 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Tekwan sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Tekwan memakai 25 jenis bahan dan 10 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Lagi pengen seger2.. anak juga lagi mau tumbuh gigi, jadi agak memilih makanan.. ini makanan yg bisa memenuhi keinginan dan gizinya.. Resep ini dari orang palembang asli, yaitu mamanya farahquin.. sedikit modifikasi dengan penambahan bawang putih dan lada di adonannya.. klo resep asli juga sudah enak, cuma biar lebih ada aroma bawang putih dan lada aja.. 😁 Untuk pelengkapnya saya tidak pakai karena masih suasana lebaran, bahan di tukang sayur belum kumplit. Jadi seadanya aja ya.. 😁🀭 Jangan khawatir dengan pemakaian garam yg 1 sdm tiap resep, insyaAllah takaran sudah pas dan tidak keasinan. Ini pesan mama farahquin

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Tekwan:

  1. Tekwan
  2. 400 gr tenggiri halus
  3. 300 ml air
  4. 1 sdm garam
  5. 1 sdm minyak
  6. 1 putih telur
  7. 300 gr sagu tani
  8. 3 bawang putih besar, haluskan/parut
  9. 1/2 sdt lada bubuk
  10. 2 liter air
  11. 2 sdm minyak goreng
  12. Kuah
  13. 12 siung bawang merah
  14. 6 siung bawang putih
  15. 100 gr udang
  16. 2 tangkai seledri, potong jadi 3 bagian
  17. 1 tangkai daun bawang, potong jadi 3 bagian
  18. 1,5 sdm garam
  19. 2 sdt gula
  20. 1 sdt lada bubuk
  21. 2 liter air
  22. 2 sdm minyak goreng
  23. Pelengkap
  24. Jamur kuping
  25. Bengkoang

Langkah-langkah untuk membuat Tekwan

1
Haluskan dan aduk tenggiri dan 300ml air sampai rata dan tidak ada gumpalan (semua proses tekwan diaduk pakai jari tangan)
2
Masukkan garam, aduk sampai lebih kental seperti pasta
3
Masukkan putih telur, bawang putih dan lada dan minyak, aduk rata
4
Masukkan sagu tani, aduk sampai rata saja, jangan terlalu lama karena bisa keras.
5
Panaskan air dan minyak, sampai mendidih. Ambil secolek atau 2cm adonan tekwan dan masukkan ke dalam air mendidih. Masak hingga tekwan mengapung. Angkat dah sisihkan
6
Kuah tekwan. Haluskan bawang merah dan bawang putih.
7
Panaskan minyak. Tumis bawang merah dan putih hingga harum.
8
Masukkan udang, masak hingga berubah warna.
9
Masukkan air. Masak hingga mendidih
10
Masukkan seledri, daun bawang, garam, gula dan lada. Masak hingga mendidih. Sajikan

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Yum woon sen

Yum woon sen

Masih tentang thai food ya, makanan ini rasanya pedas, asin, asam delicious sekali apalagi ada sisa kacang lebaran buat toping. Wow Mari kita belajar bersama

Salmon panggang teflon

Salmon panggang teflon

Masih bingung mau masak apa karna pasca lebaran jadi masak yg simple dengan resep dari kaka tertua, dan katanya salmon lebih bagus dari dagingπŸ‘πŸ». #PejuangGoldenApron3

Chocochips cookies

Chocochips cookies

Lagi2 chocochips cookies.... Pasti langsung diserbu anak2. Bikin untuk persiapan lebaran, pas anak2 ngumpul semua cookies ini langsung menarik perhatian. AlhamduliLLAAH.... Anak2 suka β˜ΊπŸ‘ŒπŸ» #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Solo #Timlo_TimKomunitasCookpadSolo

8 stoples kecil
1 jam 30 menit
Triple Chocolate Cookies

Triple Chocolate Cookies

Saya shock-marishock ketika tahu bahwa harga keju edam yang kerap digunakan untuk membuat kukis harganya sudah menyentuh setengah jetian sekilonya. Jadi ya sudahlah bikin kukis yang minim keju aja lah ya. Makan kue keju mah di tetangga aja, eh, heuheu. Sebenarnya gak bikin kukis lebaran juga gapapa sih secara gak open house, kan masih pandemi, ahaha alesyan. Iyak, jadi kemarin bikin ini untuk hantaran aja ke para konsumen masakan saya sebagai tanda cinta. Dan salah satu kukis yang menarik hati untuk dicoba adalah resep kukisnya Teh Gia. Hatur nuhun teteh. #PejuangGoldenApron3

Puding santan

Puding santan

Bismillah taqabballahu Minna wa minkum semuanya, minal aidzin walfaidzin selamat berlebaran πŸ™πŸ₯° Tapi bukan lebar-An ya 🀭 Resep pertama setelah idul Fitri dan resep golden apron ke 51, gak kerasa ya 2 Minggu lagi lulus πŸ₯Ίβ€οΈ Ini puding Kesukaan sedari kecilπŸ˜‹mantap di makan dingin, yummy banget.. #PejuangGoldenApron3 #Week51

Kupat Lembut Tanpa Apu a.k.a Kapur Sirih

Kupat Lembut Tanpa Apu a.k.a Kapur Sirih

Yang mau belajar ngupat buat lebaran atau buat jualan. Boleh dicoba.. Cocok untuk ibu ibu muda yang masih belajar masak. Kupat dengan tekstur lembut dibuat tanpa apu atau kapur sirih. Yuk cobain!

5 orang
12-14 jam
Brownies lapis coklat ijo

Brownies lapis coklat ijo

Asiiiiiik dapet resep dari tetangga nii,, cuuuuuusss buaaaat untuk menu kue lebaran,,, enduuuulll nii pastii

2 loyang
Ayam Goreng Kremes

Ayam Goreng Kremes

Kami sekeluarga mengucapkan : "Selamat Hari Raya Idul Fitri, 1 Syawal 1442 H" Mohon maaf lahir bathin atas segala kekhilafan dan kesalahan kami... πŸ™πŸ€πŸ˜Š Hari ini masak ayam goreng kremes aja... resep ini saya recook dari Mba Shindy Aja. Terima kasih inspirasi resepnya πŸ€—πŸ˜˜ #GA_TheNextLevel #BarapiManjuhu #BahariRaya #DutaRecookBorneo #DutaRecook_Palangkaraya #CookpadCommunity_id #CookpadCommunityBorneo #CookpadCommunity_Kalteng #CookpadCommunity_Palangkaraya #Minggu_50

Ikan Pindang Masak Kecap Pedas

Ikan Pindang Masak Kecap Pedas

Malam ini judulnya bongkar kulkas... Sudah jelang lebaran, saat nya bongkar kulkas, menghabiskan sisa Bahan masakan di kulkas. Nemu Pindang keranjang 3 ekor... Kita masak untuk makan sahur saja... Kuy eksekusi πŸ˜‰ #PejuangGoldenApron3 #cookingispassion #cookingischallenge #CookpadCommunity_Jakarta #AnekaOlahanIkan #IkanPindangMasakKecapPedas #MenuSahur

615. Nastar Keju Wafer Tanpa Mixer Tanpa Oven

615. Nastar Keju Wafer Tanpa Mixer Tanpa Oven

Nastar pertama saya, alhamdulillah.. jadi lebaran niy,hehehe. Kue yang satu ini pasti #SelaluIstimewa jadi primadona saat lebaran yah. Jaman behaula sebelum jadi anak kos, pasti bebikinan nastar sama ibu menjelang lebaran. Ibu sampai nabung buat beli otrik, khusus untuk bikin kue-kue lebaran. Tidak untuk dijual, tapi dibagi-bagikan ke keluarga. Nah baru kali ini saya bikin nastar sendiri. Sempat maju mundur cantik mau praktik #RecookNastar_Yogyakarta karena saya belum punya oven,hihihi. Tapi akhirnya saya memberanikan diri manggang nastar pakai alat yang saya punya yaitu panci kukusan. Dan ternyata berhasil.. Cara lengkapnya, simak sampai akhir yess πŸ‘Œ Banyak ilmu dan tips per-nastar-an yang dishare mbak Nena @Syahara Kitchen membuat saya membulatkan tekad untuk mempraktikkan resep nastar yahuudnya. Ga nyesel dech rebake resepnya mbak Nena. Manis dan gurihnya pas, kejunya juga terasa. Kata ayah Kayana juga, "nastarnya enak" (sambil bolak-balik nyomot) πŸ˜‚πŸ˜‚πŸ˜‚ Oiya, saya bikin setengah resep dan memanfaatkan stok wafer THR yang melimpah. Ga sempet bikin selai nanas, waktunya udah mepet cyint πŸ˜‚πŸ˜‚πŸ˜‚ Source: Syahara Kitchen #PejuangGoldenApron3 #Week49 #KopiJos #CookpadCommunity_Yogyakarta #OlahanCamilanKayana

44 pcs
Sayur Asem Bumbu Iris

Sayur Asem Bumbu Iris

Assalamu'alaikum Cookpaders. Mumpung masih dalam suasana lebaran, saya ingin mengucapkan Selamat Idul Fitri ya Cookpaders. Minal aidin wal faizin. Ceritanya ini beberapa hari yang lalu lagi kepengen makan sayur asem tapi males banget halusin bumbunya. Racik bumbunya yang sesimpel mungkin karena habis masak dan makan langsung cus silaturahim ke sanak saudara. Masya Allah seger banget walaupun bumbunya cuma bawang merah, terasi sama cabe. Pedes dan asemnya bisa sesuaikan dengan selera masing2 ya. Mohon maap tidak ada foto di setiap langkahnya ya, karena harus buru2 masaknya 🀭.

Sambal Kentang Kacang Merah

Sambal Kentang Kacang Merah

Sambel kentang ini kyknya wajib banget ada d tiap meja keluarga wkt lebaran. Biasanya pake tambahan ati sapi tapi krn lupa beli jadi pake kacang merah aja yg ada d kulkas. Sekalian meramaikan semarak, yg d menangkan oleh teh Yeni Mulyani semoga berkenan, maap fotonya seadanya keburu sore dan d serbu buat buka kala itu hihii #GADimulaiDariNol #Semarak_GADimulaiDariNol #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Bandung

Tumis Pepaya Muda Teri Tahu

Tumis Pepaya Muda Teri Tahu

Ini pepaya muda nya gratis tinggal petik di halaman rmh mamake 😜 jadi murah meriaaahhhh dan endulsss yessss sesuai budget tgl tuaaa abis lebaran lgi kaannn yahhhhhhπŸ€ͺπŸ˜‚ #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Bogor #PekanPosbar_MasakSesuaiBudget

Fettucini cerry tomatoes and cheese simple&easy

Fettucini cerry tomatoes and cheese simple&easy

Habis lebaran bikin pasta yukkk ... berhubung lagi ngidam pasta langsung cuzzz mumpung lagi ilang magernya hihihi

2orang
simple
Manisan kolang - kaling / Cangkaleng

Manisan kolang - kaling / Cangkaleng

Menu wajib tiap taun di hri lebaran ini resep mamah

Havermut Cookies

Havermut Cookies

#PejuangGoldenApron3 Nahh yg mau lebaran boleh nih dicoba, lumayan untuk ramein meja pas lebaran nanti 🀭 Resep dibawah jadi sekitar 6 toples hardtop yg 500gram 😊 Yang mau pakai anchor, wisman, blueband atau apapun disesuaikan saja ya 😎

Pastel abon

Pastel abon

Waktu dulu masih ada alm.nenek lebaran pasti bikin pastel abon. Dari tahun 2012 pas nenek gak ada sampe skrg baru bikin lagi 😭 betapa kangen nya.. dan gak berhenti nyemilin pas abis beres di goreng..

Sayur Lodeh Labu Kuning

Sayur Lodeh Labu Kuning

Sebelum lebaran kemarin, saya mborong labu parang dan labu kuning madu 😊, karena bahan makanan ini enak diolah jadi apa saja dan anak-anakku suka. Masa simpan labu relatif lama. Minggu pasca lebaran, tukang sayur langganan baru buka kemarin rabu. Alhasil saya mesti memikirkan masak apa yang sesuai dengan isi kulkas. Stock terbanyak labu kuning akhirnya kemarin nyari resep sayutr labu kuning. Saya recook resep Vifya_Kitchen, dengan beberapa modifikasi bahan. Resep Vifya_Kitchen dapat dilihat di bawah ini. https://cookpad.com/id/resep/14035465-96-sayur-lodeh-labu-kuning?invite_token=v55voP67qBHRMXEwsy5ZveuY&shared_at=1621678879 #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Bekasi #PekanPosbar_MasakSesuaiBudget

30 menit
Opor Ayam simple

Opor Ayam simple

Bentar lagi lebaran,.yukk bikin opor ayam...kali ini dimasak cepet pake pressure cooker, jadi lbh cepet Mateng dn empuk, irit gas dn irit waktu. Ini versi kuahnya ga banyak yaa, kalo mau yg berkuah, tinggal tambahkan air dan santan. Cocok kaann..met puasa dan menyambut hari raya Idul Fitri ya mantemans...mohon maaf lahir batinπŸ™πŸ™πŸŽ‰ #GA_TheNextLevel #opor_ayam #resep_yy

Putri Salju Milo

Putri Salju Milo

salah satu edisi kue hari raya✨ #week50 #Cookpadcommunity_borneo #PejuangGoldenApron3

2 jam