Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Nastar Topping Keju yang Sempurna

Dipos pada March 12, 2019

Nastar Topping Keju

Ada ide oke hari ini, kita akan membuat Nastar Topping Keju yang mudah Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Pada umumnya Nastar Topping Keju yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Nastar Topping Keju, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Nastar Topping Keju ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Nastar Topping Keju yaitu +/- 180 butir. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Jangan lupa ya, kira-kira waktu penyiapan Nastar Topping Keju diperkirakan sekitar +/- 4 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Nastar Topping Keju sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Nastar Topping Keju memakai 19 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Resep nastar ini didapatkan dari ibu saya, dan setiap tahun jadi cookies andalan lebaran karena rasanya yang enakkk bangettt😍😘😄

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Nastar Topping Keju:

  1. Bahan Selai Nanas
  2. 1 buah nanas ukuran besar (diparut)
  3. secukupnya daun pandan
  4. secukupnya vanili bubuk
  5. 250 gram gula pasir
  6. Bahan Adonan Basah
  7. 5 butir kuning telur (suhu ruang)
  8. 500 gram blue band
  9. 50 gram wisman
  10. 1 sdm roombutter
  11. Bahan Adonan Kering
  12. 2 sdm maizena
  13. 2 sachet susu dancow bubuk
  14. secukupnya vanili bubuk dan garam
  15. 800 gram terigu segitiga biru premium
  16. Bahan Olesan
  17. 6 butir ku ing telur
  18. sedikit pewarna kuning telur
  19. 50-100 gram keju parut prochiz

Langkah-langkah untuk membuat Nastar Topping Keju

1
Rebus nanas parut dan daun pandan hingga kandungan air menyusut sebagian. Lalu, masukkan gula dan vanili bubuk. Kemudian masak hingga berwarna kecoklatan dan kering. Simpan selai yang sudah matang didalam kulkas.
2
Kocok "Bahan Adonan Basah" selama 5 menit (0.5 menit kecepatan rendah, lalu sisanya dengan kecepatan tinggi) hingga adonan berwarna agak putih dan tercampur rata.
3
Ayak dan masukkan "Bahan Adonan Kering". Lalu uleni perlahan hingga tercampur rata.
4
Bentuk bulatan kecil, lalu isi dengan selai nanas. Lakukan hingga semua adonan habis. Taruh di atas loyang yang sudah dioles blue band.
5
Sebelum dipanggang, oleskan bagian atas nastar dengan kuning telur yang ditambahkan sedikit pewarna kuning telur. Kemudian panggang sekitar 5 menit, lalu keluarkan dari oven.
6
Lakukan olesan kedua dengan kuning telur dan diberi parutan keju sebagai topping. Kemudian, panggang kembali hingga berwarna kuning dan matang (cek bagian bawah nastar sudah berwarna kecoklatan).
7
Masukkan nastar yang sudah jadi ke dalam toples dan siap dinikmati😁

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Biji Ketapang

Biji Ketapang

Kue ini kue lebaran wajib yg harus ada tiap tahun..resep ini warisan dr mama mertua..dan kue favorit paksu..😍.resepnya mudah jd waktu pertama nyoba langsung berhasil..seneng banget..hasil akhir nya empuk dan gurih karena kelapa parutnya dan tidak keras seperti resep biji ketapang pada umumnya..jadi buat orang2 tua pun mudah menikmatinya..selamat mencoba😄

49.Nastar cengkeh

49.Nastar cengkeh

Sekilas tentang sejarah nastar Nastar adalah kuliner khas dari Belanda yang menyebar ke Indonesia setelah Belanda menjajah Hindia Belanda ratusan tahun lalu Nastar merupakan kata serapan dari bahasa Belanda yaitu nastaart, gabungan dari kata ananas yang berarti nanas dan taart yang berarti kue/pie. Awalnya bentuk nastar mirip dengan kue pie lama lama bentuk berubah menjadi bulat kecil kecil yg dalamnya berisi selai nastar Dengan berkembangnya jaman , di Indonesia nastar menjadi kue khas lebaran bahkan termasuk jenis kue yg wajib ada saat lebaran dan selalu jadi primadona Dalam pembuatan nastar emang gampang gampang susah yaa , banyak yg perlu di perhatikan baik itu berupa bahan bahan dan cara teknik pembuatannya Peralatan apa aja yg perlu di persiapkan 1. Timbangan / sendok ukur 2. Wisker / kocokan / mixer 3. Spatula 4. Wadah baskom yg bersih dan kering 5 . Loyang kue kering 6. Oven listrik/oven tangkring/teflon Kue ini kres, lembut dan lumer Source :syahara kitchen #pejuanggoldenapron3 #recooknastar_solo #timlo_recooknastarsolo #wongsolomasak #cookpadcommunity_solo #dapoer_angkring

Kue Kering Kacang Tanah

Kue Kering Kacang Tanah

Awalnya dapat resep ini, saat bertamu ke rumahnya teman yang cukup akrab banget, di suguhi kue kering tak tanggung-tanggung banyak juga kumakan eh akhirnya minta resep ini, dan lain waktu kubuat juga ternyata tamu-tamuku pun juga minta resepnya... Dan akhirnya jadi resep ini sering kubuat diwaktu senggang.... bukan saja tiap kali lebaran....

Nastar Oval Topping Wijen

Nastar Oval Topping Wijen

🍀 Resep ini saat saya buat nastar dalam rangka Idul Fitri...😇 Tapi belum sempet diupload di Cookpad...🤭 Baru bisa upload...😇 Semua nastar yang saya buat panggang pakai teflon...😋 #PejuangGoldenApronSeason3

Nastar Keranjang isi Selai Cokelat

Nastar Keranjang isi Selai Cokelat

Bismillahirrahmanirrahim... 14 Mei 2021. Nggak terasa Idul Fitri memasuki hari ke dua. Mohon maaf lahir batin temen-temen semua nya 😍🙏. Semoga tahun depan masih diberi kesempatan untuk merasakan indahnya Ramadhan kembali. Kali ini goda parsel week 4 dengan tema hidangan lebaran. Aku bikin Nastar Keranjang. Biasanya aku isi selai nanas. Untuk kali ini aku isi sesuai dengan selai yang ada dirumah. Alhamdulilah.. masih bisa buat kue lebaran sendiri untuk dirumah. Adonan diresep ini bisa jadi beberapa varian resep lho. Aku kali ini Ku jadi kan 4 varian resep. Aku sesuaikan bahan yang ada dirumah. Aku buat kue kering misis, nastar keranjang selai coklat, kue keju dan kue tabur kacang. Untuk Nastar Keranjang selai nanas bisa dilihat diresep aku sebelum nya ya. https://cookpad.com/id/resep/622304-nastar-keranjang?invite_token=X6hiM5mL7GtiQX9aRdc9ESdJ&shared_at=1620942267 Source : mbak Cicik Ary #GoDa_Parsel #Parsel_Week4 #Parsel_AnisaturRaehan #GoyangDapurRamadhan #cookpad_paders #cookpadindonesia #anies_kitchen

Thumbrint Cookies

Thumbrint Cookies

Ini salah 1 jualanku sa'at puasa dan lebaran. Satu resep ini bisa jadi 2 varian, strowberry keju dan coklat kacang #thumbrintcookies#thumbrintcookiesstrowberry#thumbrincookiescoklatkacang#bakulanku#kuker#kuelebaran#resepsilvidl

500 porsi
1,5 jam
Cookies Chocochip

Cookies Chocochip

Terinspirasi dari resep mba Agung Novianti, walaupun resepnya ga sama persis tapi suka banget sm bentuk cookienya. Kebetulan lebaran semakin dekat, jadi pengen buat cookies yang lucu2 gitu. Karena lebaran kemarin ga buat kue yg banyak. Jadi lebaran kali ini bisa mengekspresikan kembali semangat perbaking-an hehe Semoga menginspirasi #PejuangGoldenApron2

Nastar Klasik

Nastar Klasik

Kue nastar salah kudapan yg selalu ada disaat hari raya idul fitri,,,cemilan kesukaan anak-anak juga.... #cookpadcommunity_bogor #resepnastar #nastarklasik

Kastengel simple tabur meises

Kastengel simple tabur meises

Biasanya kastengel bertabur keju, kali ini pakai yang simple no oles-oles club 😀 kebetulan masih sisa di galeri foto, hasil jepretan lebaran idul fitri kemarin saat mulai pandemi. Ga bisa mudik, ga bisa makan kue ibu. Nahan kangen sampai sekarang. Duuuh 😌 Semoga tahun depan bisa mudik & yang terpenting wabah koronce segera berakhir. Aamiin yaa Allah 😇 Maaf untuk kali ini pakai takarannya sesuai timbangan, aku belum berani memperkirakan dengan takaran sendok biasa 🙊🙉🙈 maklum, pesimis, takut kalau ditengah-tengah pemanggangan jadi gagal 😝 Ini kue salah satu andalan tanteku, resep dari tanteku yang jauh di ciputat (😂😂😂) menurutku ini resep paling simple, karena no oles-oles kuning telur diatasnya 😀 #PejuangGoldenApron3 #pejuanggoldenapron3 #minggu18

627.Lidah Kucing Keju

627.Lidah Kucing Keju

Siap siap kue kering khas lebaran. Mumpung ada sisa putih telur lumayan banyak. Dibuat kue kering..buat tambahan ragam aneka kue lebaran. Bahan tdk sulit bikin nya pun jg mudah..harus telaten spuit aja ke loyangnya dan oven dengan kesabaran karena cokies jenis ini mudah sekali gosong Dan kalau gosong tampilannya gak menarik..begitu juga setelah matang segera kemas di toples...karena kue ini mudah sekali mlempem...☺️🤭 Latihan saja sambil belajar 05/05/21/ (M.49..._GATNL) Rsp.: Tintin Rayner Source : Wiwin Indra #GA_TheNextLevel #CookpadCommunity_bekasi #CookpadCommunity_id #CookpadCommunity. Bismilah.

107. Kastengel Keju ala Fatmah Bahalwan

107. Kastengel Keju ala Fatmah Bahalwan

Kastengel ini selalu hadir dan wajib ada ketika lebaran. Nah selama ini sy dapat kastengel kiriman teman, berhubung kiriman teman tibanya terlalu cepat akibatnya belum hari raya kastengel udah habis... Akhirnya sdh dekat hari raya harus buat cookies ini. Mana Sy belum pernah buat sama sekali. Buka2 cp dapat resep punya bu @Fatmah Bahalwan lewat akun cp @sririnianggraeni, dapat lah resep kastengel yang simpel dan mudah buatnya. Thank you @sririnianggreani. Alhamdulillah berhasil. Dan rasanya uenak banget krenyes2, crunchy, gurih dan lumer di mulut... hmmm pokoknya enak... Besok2 pasti buat lagi ... Terima kasih pada bu @Fatmah Bahalwan, ibu andalan dan juara deh kalo soal cake, cookies dan masakan lain...🙏👍 #PejuangGoldenApron3 #PGApekan50 #posbar_ramadhan #cookpadcommunity_surabaya

1 toples 1 kg
2 jam
Kukis Kopiku

Kukis Kopiku

Kuker ini bermula dari pengen sesuatu yg beda dari varian kuker lebaran ... akhirnya nemu berbagai varian kuker dan aku terinspirasi dari “cookies coffe nya mba RN Rahmadita dari Malang”.... dengan beberapa modifikasi volume bahan serta bentuk tampilannya, Ayo teman munculkan kreasi dan idemu.

Kue kacang

Kue kacang

Jadi andalan jualan saya bunda pas waktu lebaran. Bikiny gampang banget dan tidak ribet

3 toples kecil
45 menit
Nastar lumer Glowing

Nastar lumer Glowing

Percobaan kedua membuat nastar berhasil, kali ini saya source resep dari @fitri sasmaya. Walaupun belum semulus dan secantik seperti resep beliau, tapi saya sudah bahagia melihat tampilannya. Musti butuh banyak belajar lagi, tapi ini benar2 lumer dan enak. Kemarin lebaran saya coba membuatnya dan berhasil mencuri perhatian tamu, bahkan beberapa minta aku untuk open order 😍🤭. Baiklah saya beri resepnya disini ya

41. Lidah Kucing

41. Lidah Kucing

Cemilan ringan yang biasanya sering muncul waktu lebaran hehe..Resep terinspirasi dari chef farah quinn :) #CookpadIndonesia #GoldenApronChallenge #MasakItuSaya #GoldenApron3 #PejuangGoldenApron3

Strawberry cookies

Strawberry cookies

Sudah lama sekali di hari lebaran tidak membuat Cookies yang satu ini . Sampai begitu di cek essens butter cookies nya sudah expired beli di TBK ny.Liem lagi kosong akhirnya di skip . Tapi tidak terlalu berpengaruh terhadap rasa tetap wangi gurih terasa sekali susunya . Sengaja eksekusi 2 X resep aslinya . ( Yang ditulis resep aslinya ). Cookies ini dulu kursus di ny.Liem dan Nessa Baking & Cooking Course sewaktu datang di kota Palu tahun 18 September 2005 . Kebetulan Goyang Dapur Ramadhan Tema : " Hidangan Lebaran " ini juga merupakan salah satu Kueh Kering atau Cookies yang akan disajikan di Hari Raya Idul Fitri 1442 H . Dan memang belum pernah diposting di Cookpad . SELAMAT HARI RAYA I'DUL FITRI 1442 H . Mohon maaf lahir dan batin 🙏 #Parsel_Week4 #Parsel_PujiWinarni #GoDa_Parsel #GoyangDapurRamadhan #komunitaspaders #CookpadCommunity_Bandung #Cookpadindonesia #GA_TheNextLevel #kemauandankemampuan

3 toples
180 menit
Nastar cantik

Nastar cantik

Menu setiap lebaran da ini rasanya enak bgt

Nastar glowing ekonomis

Nastar glowing ekonomis

Pengennya bikin nastar pas hari raya idul fitri kemarin, tapi gak sempat dan karena belom pernah nyobain jadi takut gagal, terus di tempatku nanas dan pertepungan mendadak langka dari pasaran😅 setelah kumpulin niat serta bahan, baru kesampaian juga, ini recook resepny mba wida eka widaningrum. Yang kedua kali, karena yang pertama bikin cuma sedikit langsung habis dalam 2 hari😅 jadi ini bikin resepnya 3x lipat.. Insyaallah anti gagal untuk pemula macam saya🤭 bahannya seadanya yang gampang dibeli diwarung aja hihii #nastar #kuekering #dirumahaja

kurleb 1,8 kg
Putri Salju Pandan

Putri Salju Pandan

Bismillah.. Minggu ke #43 Di #PejuangGoldenApron2 Menyambut Idul Adha, tetep buat cookies dong ya.. Secara lebaran Idul Adha adalah hari raya Akbar bagi umat Islam... Takbir saja berkumandang sejak 1 Dzulhijah.. Semoga kita selalu dalam lindungan Allah...

Sagu Keju Ci Tintin Rayner

Sagu Keju Ci Tintin Rayner

📝Kamis11Juni2020. Bismillahirrahmanirrahim... Akhirnya kesampaian juga buat kue sagu resep milik Tintin Rayner, sy recook dari Source : Wuwut Ummu Safa. Ternyata buatnya gampang ya gak seperti bikin nastar yang lama harus buletin satu2😄. Yang membuat susah bikin kue ini ketika menyetaknya, maklum belum mahir aku pegang spuit hihii...pas terakhir2 eh, susah keluar adonanya terus spuitnya hampir mau keluar dari plastik 😂 jadi aku akalin pake karet biar spuitnya gak lepas 😂😂. Ini pertama kalinya sy buat kue sagu untuk mengisi toples lebaran tahun ini, kuenya Hmm...begitu masuk mulut langsung lumerr, ngeprul, kres kress...enaKk 😋😋 sibungsu sampek bolak-balik buat ambil kuker sagu dan chui kao so 🙊. Pokoknya wajib coba! Recomended! 👍 ✨Tips: Kalau buat kuker cukup 2-3menit aja ya untuk mixer adonan (mentega+gula halus) jangan lebih dari itu nanti kue pas masuk oven akan mleber dg suksesnya, karena adonannya yg encer😂😂. ✨Simak yuk, recipenya 😃🙇 #PejuangGoldenApron2 #MingguKe37 #FestivalRamadanCookpad #RamadanPenuhIdeMasakan #CuisineMe #ResepKukerKikiRA

1 toples