Hari ini saya akan berbagi resep Kentang Mustafa yang pasti lezat Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Pada umumnya Kentang Mustafa yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.
Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Kentang Mustafa, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Kentang Mustafa ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.
Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Kentang Mustafa sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Kentang Mustafa memakai 17 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.
Dalam hitungan hari, bulan suci umat Islam akan tiba. Marhaban yaa ramadhan .... Sukacita ini dirasakan oleh setiap umat Islam karena sebagai bulan penuh kemuliaan Allah SWT menjanjikan berlipat ganda pahala bila kita melaksanakan amalan ibadah baik wajib, sunnah, dan perbuatan baik lain. Saya pribadi, lebih kepada persiapan mental, kesehatan, dan batin agar dapat fokus menjalankan ibadah. Sebagai ibu dan istri, saya juga tentu mulai mempersiapkan makanan olahan kering dan awet sebagai bentuk "jaga-jaga" bila bangun kesiangan dan waktu mepet untuk membuat sajian sahur. Rupanya, Cookpad memahami kebutuhan membernya. Dibuatlah sejak minggu lalu challange bumbu dasar (putih, merah, hitam, orange) agar memangkas waktu di dapur para ibu sehingga kami bisa lebih fokus beribadah. Dan, Cocomtang (Coookpad Community Tangerang) memberi challange olahan awet kering dalam persiapan menyambut bulan mulia ini. Senang bisa menambah kebisaan menu baru. Terimakasih, Cookpad dan Cocomtang. Ummu Azzam, terimakasih ya, resepnya. Masyaa Allaah... tipsnya bermanfaat sekali. Saya sarikan lagi tipsnya agar pengguna CP lain bisa dengan mudah membuat sajian lezat ini. Barakallah fiik.. in syaa Allah jadi ladang jariah, ya. Aamiin... *11-4-21 Source : Ummu Azzam https://cookpad.com/id/resep/14246305-kentang-mustofa-awet-sebulan-di-kedap-udara-biidznillah?invite_token=Y3gCPZz8B3YtshiuEiYYvnTU&shared_at=1618158915 #CocomtangPost_AwetKering #PekanPosbarHidanganKering #CookpadCommunity_Tangerang
Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kentang Mustafa:
- 1 kg kentang
- 2 genggam kacang tanah goreng (bisa ditambah teri nasi Medan)
- 1 liter minyak untuk menggoreng (bila kurang bisa ditambah)
- Secukupnya minyak sayur untuk menumis bumbu
- Bumbu Halus (disesuaikan dengan banyaknya kentang)
- 5 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 1 buah tomat
- 5 buah cabe (sebaiknya yg besar agar warnanya merah cantik)
- 5 buah cabe rawit (bisa lebih atau kurang sesuai selera)
- Bumbu Cemplung:
- 4 lembat daun jeruk
- 3-4 sisir gula jawa bulat kecil (sisir dengan pisau)
- 1 sdt gula pasir
- 1 sdt garam
- 1/2 sdt kaldu bubuk
- 1/2 sdt ebi bubuk (saya skip tdk ada stok)