Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Menyiapkan Cookies Chocochips yang Menggugah Selera

Dipos pada March 5, 2019

Cookies Chocochips

Anda sedang mencari inspirasi resep Cookies Chocochips yang mudah Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Pada umumnya Cookies Chocochips yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Cookies Chocochips, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Cookies Chocochips bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Cookies Chocochips sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Cookies Chocochips memakai 7 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Hasil recook dari YouTube channelnya atha naufal,bahan dan cara membuatnya mudah dan rasa kuenya juga enak. Bisa jadi salah satu ide tuk isian toples dirumah pas hari raya Idul Fitri kali ini,😍 #AkuManis #PekanPosbarManisGurih #KampoengRamadan #CookpadCommunity_Jakarta

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Cookies Chocochips:

  1. 1 buah Kuning Telur
  2. 50 gr Gula Halus
  3. 175 gr Margarin
  4. 50 gr Gula Palm (Arni, brown sugar)
  5. 10 gr Coklat Bubuk
  6. 270 gr Tepung Terigu
  7. Secukupnya Chocochips

Langkah-langkah untuk membuat Cookies Chocochips

1
Masukan kedalam wadah margarin, kuning telur,gula halus. Aduk dengan whisk sampai tercampur rata, hingga adonan halus dan lembut.
Cookies Chocochips - Step 1
2
Masukan gula palm/brown sugar, coklat bubuk. Aduk hingga tercampur rata.
Cookies Chocochips - Step 2
3
Lalu masukan tepung terigu,aduk rata sampai adonan kalis dan bisa dibentuk. Uleni sebentar untuk memastikan adonan sudah bisa dibentuk.
Cookies Chocochips - Step 3
Cookies Chocochips - Step 3
Cookies Chocochips - Step 3
4
Alasi loyang dengan kertas roti/dioles tipis margarin,ambil adonan dengan sendok takar agar ukurannya sama. Pulung membentuk bulatan,lalu letakan di atas loyang. Lakukan sampai adonannya habis.
Cookies Chocochips - Step 4
Cookies Chocochips - Step 4
Cookies Chocochips - Step 4
5
Pipihkan adonan menggunakan garpu kemudian tusuk2 adonan agar terlihat lebih cantik,beri chocochips diatasnya 4 butir/sesuai selera.
Cookies Chocochips - Step 5
Cookies Chocochips - Step 5
Cookies Chocochips - Step 5
6
Oven sudah dipanaskan sebelumnya, panggang di suhu 180Β°C selama 20 menit api atas bawah/disesuaikan dengan oven masing2. Angkat dan dinginkan baru di lepas dari loyang,masukan kedalam toples.
Cookies Chocochips - Step 6
Cookies Chocochips - Step 6
Cookies Chocochips - Step 6
7
Kuenya renyah dan empuk pas dimaem,πŸ‘Œ
Cookies Chocochips - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Garlic cheese cookies

Garlic cheese cookies

Lebaran identik dengan cookies donk ya.. Alhamdulillah, Clover ngertiin banget dan mengundang teh Cory yang sudah ekspert dan malang melintang di dunia per-cookiesan. Beliau menjelaskan dengan sangat jelas setiap ada member grup yang bertanya tentang resep ini ataupun cookies pada umumnya. Makasih y teteh Cory buat ilmunya yang benar2 sangat bermanfaat. Semoga semakin sering berbagi ilmu dan barokah terus usahanya. Resep Cory Rahmania Recook any tri #BakpiaClover #BakingClassCookies #BelajarBakingWithCoryRahmaniah #BelajarMotoProdukBarengPresella #CookpadCommunity_Surabaya #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #PejuangGoldenApron3

4 orang
1,5 jam
Kue Kacang Skippy

Kue Kacang Skippy

Ramadhan sudah tiba, meski membuat kuker ini gak nunggu lebaran, sll buat kl ingin buatπŸ˜‚, tetap saja saat momen ramadhan sangat senang banget bisa berkreasi belajar membuat kuker, ini kue kacang pertama sy buat, kuker paling favorit buat saya, dpt harga promo selai skippy, jdlah buat kue kacang kali ini dng selai kacang skippy, hasilnya enak, ngeprul dan kacang banget😁😍 Aapalagi ada kegiatan di Cookpad Community Indonesia jadi senang mnegikuti kegiatannya. #PASARRAMADAN_KUEKERING #DiRumahAja #PejuangGoldenApron3 #cookpadcommunity_surabaya #cookpadcommunity_sidoarjo #cookpadcommunity_id #cookpadcommunity #cookpad_id #dewisaraswati

3 orang
1 jam
Semprit Renyah, Enak & Tanpa Mixer

Semprit Renyah, Enak & Tanpa Mixer

Kue favorit yang harus ada saat lebaran, yeayyy! πŸ˜†πŸ˜† . Untuk lebih jelasnya, silahkan nonton di Youtube : Dinda Arya Setyarini . #cookpadcommunity_tangerang

Nastar Keju

Nastar Keju

Istimewanyaaa. ini resep dari mamah😘 dan jadi bisnis tiap tahun moment lebaran. alhamdulillah

3 Toples(500Gr)
Coffe bean Cookies

Coffe bean Cookies

Kue biji kopi bisa juga jadi alternatif variasi baru kuker lebaran yang biasanya seputar nastar, putri salju dan kastengel. Rasanya seru juga pas tamu datang dia lihat kue kita berbeda dari kue yang lain 😁. Source: nurul art #Akumanis #akuAnisakuManis #CookpadCommunity_Bekasi #PejuangGoldenApron3 #KampoengRamadhan

Kue kacang lebaran modal dikit jadi buanyaakkkk

Kue kacang lebaran modal dikit jadi buanyaakkkk

Ide untuk nambah kue di toples lebaran. Ini kuenya kokoh yaa tapi pas di makan lumerrr 😍. Untuk otang lubang atas di buka

Kue Nastar Lebaran

Kue Nastar Lebaran

Kue nastar pertama saya

1 toples sedang
Cookies Sagu Kelapa FiberCreme

Cookies Sagu Kelapa FiberCreme

Bismillahirrahmanirrahim..... Ramadhan 1442 🎢Lebaran sebentar lagi.....🎢 Ayooo bikin cemilannya....buat teman bersilaturahmi yang enak, krenyes dan hhhhmmm yang satu ini pastinya favorit keluarga, padahal hanya kue jadoel loh 😁 Cemilan sagu kelapa yang istimewa ini saya bikin ga pakai santan, tapi pakai creme yang selalu bikin sehat dan tetap nikmat...apalagi kalau bukan si idola FIBERCREME πŸ€—πŸ˜˜. saya merasa cocok dengan resep ini, enaaak kriuk bangeeet 🀩🀩🀩 Biasanya kue Sagu selalu di pasangin dengan keju, tapi kali ini selain keju saya juga menambahkan kelapa kering parut yang saya blender halus. Cita rasa kue ini tidak di ragukan lagi, karena memakai bahan-bahan yang berkualitas sangat baik. Harum kelapa berpadu dengan keju serta fiberCreme membuat tidak akan pernah bosan memakannya. Cuuuuussss intip resepnya πŸ’• #kukerHariRaya #MasakanBundaPashalenko #CookiesSaguKelapaFiberCreme #PosbarKampoengRamadhan #PekanPosbarManisGurih #BikinRamadhanBerkesan #EnakBisaSehat #RamadanBisaSehat #FiberCremeSemuaBisa #FiberCreme #KrimerSerbaguna #EnakTanpaSantan #TanpaSantan #CookpadCommunity_KalBar #CookpadCommunity_Borneo #CookpadIndonesia

43. SELAI NENAS UNTUK NASTAR

43. SELAI NENAS UNTUK NASTAR

Bentar lagi bulan Ramadhan, Siap-siap nyobain aneka resep cookies untuk lebaran. Dari basic dulu yaa. Hehhheh #PejuangGoldenApron3

Kue garpu

Kue garpu

Kue jadul yaa moms,tp enak bngt gurih renyah empuk,,cocok bngt utk cemilan klrg,utk lbrn jg bs utk nmbhi isi toples lebaran yya mooomms😘😘

Kue Biji Ketapang Ala2 Dhiya Kitchen...πŸ‘ŒπŸ˜˜

Kue Biji Ketapang Ala2 Dhiya Kitchen...πŸ‘ŒπŸ˜˜

Kue Biji Ketapang ini Resep Turun Temurun dari Orgtua, Biasa di buat pd Bulan Puasa, Utk Jamuan di Hari Raya idul Fitri itung2 meramaikan meja Bisa berjejer dg kue2 yg lain...😁 Aq buat kue ini 2hari menjelang idul Fitri 1442H kemarin, moho maaf baru sempat di Upload di Cookpad, Saking Repot nya dan bnyk Kegiatan πŸ™πŸ»

1Kg
1Jam 30menit
Nastar

Nastar

Setelah lebaran baru bikin kuker 🀣karna saya sibuk masak memasak pesanan orang Alhamdulillah, bisa buat lebaran penghasilan dari masaknya Nih kuker jadi primadona setelah kastengel.

800gr
45menit
Nastar bentuk labu

Nastar bentuk labu

Lebaran tinggal beberapa hari lagi, waktunya mulai bikin kue kering.

Cookies ketupat

Cookies ketupat

Ni salah satu hasil ngebut bikin cookies hr ini.. Hehehe.. Cookies ini ikut resepnya mbak @fridajoincoffe di IG.. Cuma ya tetep dimodif krn g suka klo manis bgt.. Dan hasilnya jg belum rapi agak susah jg nyusun adonannya biar ky ketupat.. So hasilnya da yg besar da yg kecil..Cookies ini agak ribet di proses menyusunnya. Tp bgtu jadi lgsg suka ma bentuknya yg lucu. #SiapRamadhan #MomenManis

Red Velvet Cookies (Tanpa Telur)

Red Velvet Cookies (Tanpa Telur)

Tim si Manis Angkat βœ‹...Minggu ini ikutan #PekanPosbarManisGurih...berhubung sebentar lagi mau lebaran jadi hati senang jadi pingin nya makan yang manis manis...cuussss Source : @1001kueenak #pejuanggoldenapron3 #redvelvetcookies #timsimanis #masakayik #cookpadindonesia

Nastar Keju

Nastar Keju

Kukis legendaris yang satu ini selalu saja dinanti. Bahkan, tidak pas lebaran sekali pun. Nastar is the best cookies ever. Ada yang sama?

Nastar Classic - Renyah di luar Lumer dan lembut di mulut πŸ’›πŸ

Nastar Classic - Renyah di luar Lumer dan lembut di mulut πŸ’›πŸ

Resep ini saya dapatkan dari Mba Fithriya lalu saya modifikasi sedikit. Saya mulai membuat Nastar karena mendapatkan tantangan dari suami di tahun lalu 2020. Ketika kami tidak mudik pulang ke Indonesia Alhamdulillah kami banyak mendapatkan parcel lebaran dari kawan-kawan yang baik hati sesama perantau. Saya jadi mikir, untuk membalas parcel-parcel mereka, saya ngasih apa ya? Lalu suami bilang β€œCoba deh bikin Nastar, Ibu kan jualan kue kering harusnya kamu bisa mewarisi keahlian Ibumu”. Awalnya agak ga yakin ya, lalu saya mulai ngubek-ngubek berbagai macam resep dan mencoba membuat Nastar perdana saya dengan resep ini sambil terus memodifikasi berdasarkan selera saya sendiri. Alhamdulillah rasanya diterima dan sudah hampir setahun saya yang akhirnya ga yakin tadi malah Allah kasih jalan ada yang kepengen beli Nastar saya terus dan minta bukain PO. Jadilah saya seorang β€œNew Bakulan” hahaha. Alhamdulillah ya..🍍 #NastarRenyah #NastarLumer #NastarClassis #Cookies #CookiesByMe

130 - 150 Butir
3 - 5 Jam
Corn Flakes Cookies

Corn Flakes Cookies

Pemanasan buat kue lebaran Tetap semangat Sumber : buku resep tupperware #PejuangGoldenApron3

Nastar Keju Lumer

Nastar Keju Lumer

Alhamdulillah dari lebaran tahun kemaren bikin nastar sendiri, bahagia sekali bisa ngisi toples lebaran hasil tangan sendiri πŸ€— meskipun gak pernah kebayang bisa bikin karena dulu selalu terpana sama teman-teman yang bisa bikin nastar, di dalam hati kapan ya bisa bikin nastar juga πŸ˜€ Ternyata bikin nastar itu gak sesulit yang saya bayangkan hanya saja bikinnya yang lamaaa tapi menghabiskannya gak pake lama πŸ˜‚ Resep nastar tahun lalu udh lupa karena belum gabung di Cookpad jadi resep nya gak kecatat, sekarang menggunakan resep yang baru dari mba Julie Stannia.... #CookpadIndonesia #Cookpadcommunity_Kalteng #Cookpadcommunity_Borneo #KampoengRamadhan