Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Menyiapkan Sop Daging Sederhana yang Enak

Dipos pada July 28, 2016

Sop Daging Sederhana

Penasaran dengan rasa yang diwarung tempo hari, yuk kita berkreasi membuat Sop Daging Sederhana yang pasti lezat Cara membuatnya tidak terlalu susah. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Biasanya Sop Daging Sederhana yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Sop Daging Sederhana, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Jangan terlalu repot dalam penyajian Sop Daging Sederhana sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Sop Daging Sederhana sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Sop Daging Sederhana memakai 18 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Buat mamak, masak sekeluarga itu kalo sekeluarga kompak. Ga harus ada yang masak, ada yang nyuci piring, ada yang motong ini itu. Cukup mamak masak, bapak ngasuh bayik. Kompak kan? 😁 #CookpadCommunity_Bogor #MasakSekeluarga #sopdaging #sop #daging #widyajojo_masak

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Sop Daging Sederhana:

  1. Bahan:
  2. 500 gram daging sapi. Iris kecil kecil lalu rebus hingga empuk
  3. 1 bonggol brokoli. Potong kecil kecil
  4. 1 buah wortel. Potong potong
  5. 6 buah buncis. Potong potong
  6. 6 lembar daun kol. Potong potong
  7. Bumbu:
  8. 3 siung bawang merah. Iris tipis
  9. 2 siung bawang putih. Iris tipis
  10. 2 buah cabe keriting. Iris serong
  11. Bahan Pelengkap:
  12. 1 batang daun bawang
  13. 1 batang daun seledri
  14. Kaldu jamur
  15. Garam
  16. Lada
  17. Air
  18. Minyak

Langkah-langkah untuk membuat Sop Daging Sederhana

1
Siapkan semua bahan. Cuci bersih dan potong potong. Rebus daging hingga empuk. Buang air rebusan pertama, rebus kembali di air yang baru. Biarkan mendidih dengan api kecil.
2
Panaskan minyak di wajan, tumis duo bawang hingga harum. Lalu masukkan tumisan bawang tadi ke dalam air rebusan. Aduk. Tunggu sebentar.
3
Besarkan api air rebusan. Masukkan irisan cabe dan wortel dan buncis. Tunggu hingga wortel setengah matang, masukkan garam, kaldu jamur, dan lada. Aduk rata. Koreksi rasa.
4
Masukkan brokoli dan kol. Aduk. Biarkan sebentar. Masukkan daun bawang dan daun seledri. Aduk rata. Koreksi rasa.
5
Matikan api. Angkat dan sajikan.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Rendang Daging

Rendang Daging

#PejuangGoldenApron3 #Minggu_ke_30

Gepuk Daging Sapi Empuk (Tanpa Presto)

Gepuk Daging Sapi Empuk (Tanpa Presto)

Suka banget sama olahan daging sapi ini nih, kl di resto sunda 1 potong lumayan ya bund harganya.. so mumpung ada kesempatan, bikin gepuk sendiri aja.. lebih hemat, nikmat, dan awet pastinya buat stock lauk.. mari langsung ke resep.. 😃

02. Sambal Goreng Kentang Daging

02. Sambal Goreng Kentang Daging

Setiap masak ini selalu inget alm.mamaku. Mama selalu masak ini setiap anak-anaknya ulang tahun disajikan bersama nasi kuning dan acar timun dan wortel 😍 miss you mom 😘 Disini kentangnya lebih banyak dari dagingnya krn anak-anakku lebih suka kentangnya drpd dagingnya 😁

Burger Ketan Crispy isi Daging Bumbu Empal

Burger Ketan Crispy isi Daging Bumbu Empal

Empal adalah makanan khas Indonesia, bahan utama empal adalah daging sapi yang dimasak dengan bumbu-bumbu. rasanya gurih dan sedikit manis. Biasanya empal disajikan dengan nasi putih. Di sini saya mengkreasikan daging giling untuk menjadi isian burger, dan saya tambahkan bumbu Empal instant , enak sekali rasanya manis gurih sudah seperti daging Empal pada umumnya. Dan nasi putihnya saya gantikan dengan beras ketan yang saya goreng tepung dan dibentuk serupa burger, crispy di luar , lembut di dalam. Happy recook yaa... Semoga menginspirasi ❤️❤️ #burgerlingga #burgerketan #empal #ketangoreng #CookpadCommunity_jakarta

6 buah burger
90 menit
Yakiniku daging (ala hokben)

Yakiniku daging (ala hokben)

Sejak covid melanda kangen lah sama makanan hokben. Akhirnya bikin lah menu2 ala2 hokben. Ada yakiniku, udang tepung, salad, nugget (beli nugget jd aja)

4-8 orang
1 jam
Daging Cabe Hijau

Daging Cabe Hijau

Source: Dapur Tika Lim

2 orang
35 menit
Semur daging hutang (tahu & kentang 🤭)

Semur daging hutang (tahu & kentang 🤭)

Semur daging ini menu temen nya nasi favorit keluarga,bagian bapa ibu daging dan kuah nya,c cikal kentang dan kuah nya,pangais bungsu tahu dan kuah nya,anak bungsu cukup kuah nya saja.Keluarga yang saling melengkapi ya..... 😁😁😁 #kedapuraja

6-8 org
2 jam 15 menit
#66 Asem Daging Buncis

#66 Asem Daging Buncis

Masakan yang selalu berhasil membuat nasi di rice cooker habis, karena suami dan anak saya suka sekali masakan ini.

Tumis Pokcoy (PakChoy) Daging Giling

Tumis Pokcoy (PakChoy) Daging Giling

Source : Frielingga Sit Pokcoy itu sayuran kesukaan dirumah.. Ternyata masuk keluarga besar sawi.. Sesuai tema komunitas Cookpad dan Tangerang Yukk ahh masak tumis simple dikasi daging giling. Masakknya cepet dijamin anakpun suka. Daging giling juga bisa divariasi diganti dengan udang, sosis, bakso dll sesuai stok dirumah dan kesukaan masing2 ya #CookpadCommunity_Tangerang #CocomtangPost_SawiFamily #CookpadIndonesia #PejuangGoldenApron3 #Resepclarissa'skitchen_week37 #TumisPokcoy #PekanPosbarSawi

Beef Vegetables Stir Fry || Tumis Daging and Mix Vegetables

Beef Vegetables Stir Fry || Tumis Daging and Mix Vegetables

Seperti biasa WFH selalu pengen menu yg cepet simpel dan memenuhi kebutuhan vitamin, protein dan gizi yang lain nya... Cari menu simple dari koleksi resep neng Avrilia Cahyani, sekalian setor Arisan Genk PeDa 😉 resep kesekian. Note : memasak tumis Daging supaya benar2 matang dan tidak bau amis (prengus) gunakan kecap Inggris dan masak dengan api cenderung sedang. #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Jakarta #GoodfoodGoodMood #practicemakeperfect #AnekaTumisan #BeefVegetablesStirFry #GenkPeda_Eksis #GenkPejuangDapur #RememberGenkPeDa_AvriliaCahyani Resource : Avrilia Cahyani

Tongseng Kambing

Tongseng Kambing

2 orang
45 Menit
Asem-asem daging

Asem-asem daging

5 orang
1 jam 30 menit
Daging Sapi Cincang Isian Bakpao Dan Roti

Daging Sapi Cincang Isian Bakpao Dan Roti

Rencana mau bikin Bakpao isi kacang hijau, eh para lelaki minta isian macem2, jadilah malam ini pulang kerja mamak Cari di Cookpad, nemu resepnya Bunda Afiy Lu langsung eksekusi 🤭 #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Jakarta #GoodfoodGoodMood #practicemakeperfect #AnekaIsian #DagingSapiCincangIsianBakpaoDanRoti #BanggaKirimRecook Resource : Afiy Lu

Tongseng Daging Sapi

Tongseng Daging Sapi

Suka banget sama yg namanya tongseng, tapi kalo bikin sama mamak tu pasti rasanya jadi kaya terik, kzl 🤣 Adakah yg salah dg resep? Ini searching di cookpad tapi lupa punya siapa hehe. . #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa #PejuangGoldenApron3

Kambing lada hitam

Kambing lada hitam

Daging kambing juga enak loh di masak bumbu lada hitam 😉. Dicoba yuk 😁😉 ! Resep asli saya dapatkan dari mba Dianayupuspitasari ya 🙏🏻🤗

2 porsi
30 menit
MPASI 9m+ Pastel Tutup Daging

MPASI 9m+ Pastel Tutup Daging

Resep emergency, tetap enak, bergizi dan baby pun Alhamdulillah lahap.

3 orang
1 jam
62. Daging Sapi Teriyaki

62. Daging Sapi Teriyaki

Source: resep koki Di resep asli, daging sapi dimarinasi selama 1 malam di kulkas. Tapi saya marinasi 2 jam saja di kulkas. Di sini saya pakai daging sandung lamur lalu diiris tipis-tipis. Semoga bermanfaat & selamat mencoba :)

2 orang
Bakpao Daging / Pao Zhe

Bakpao Daging / Pao Zhe

Roti empuk dan moist dengan isian daging yang gurih dan menggugah selera.

8 Buah
1 jam