Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Bubur Ayam Kuah Kuning yang Lezat

Dipos pada December 31, 2018

Bubur Ayam Kuah Kuning

Menu praktis dan gampang yaitu membuat Bubur Ayam Kuah Kuning yang simple Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Padahal Bubur Ayam Kuah Kuning yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Bubur Ayam Kuah Kuning, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Bubur Ayam Kuah Kuning bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Untuk diperhatikan, biasanya waktu yang dibutuhkan untuk memuat Bubur Ayam Kuah Kuning diperkirakan sekitar 60 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Bubur Ayam Kuah Kuning sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Bubur Ayam Kuah Kuning memakai 16 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Hujannya mulai intens. Makan pun lebih suka yg hangat tapi ringan. Bubur jadi pilihan, tp kali ini buburnya sudah dibumbui. Jd sudah enak walaupun kehabisan toping. Hehehe

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Bubur Ayam Kuah Kuning:

  1. Bahan Bubur :
  2. 150 gr tulang ayam dg sisa daging menempel, rebus dg ½ liter air
  3. 150 gr beras putih, rendam 60 menit
  4. 500 ml air
  5. 1 sdm minyak wijen, ½ sdt merica bubuk
  6. 2 sdm daun bawang iris
  7. 1/2 batang serai & 2 iris jahe
  8. Garam
  9. Bumbu Kuah :
  10. 1/2 ruas kunyit, lengkuas & jahe, haluskan
  11. 1 butir kemiri, 1 sdt ketumbar, haluskan
  12. 2 siung bawang putih, haluskan
  13. Serai dan daun salam, biarkan utuh
  14. Pelengkap :
  15. Ayam suwir (bumbu bisa lihat di resep bubur ayam sebelumnya)
  16. Kacang goreng, keripik pangsit, irisan seledri

Langkah-langkah untuk membuat Bubur Ayam Kuah Kuning

1
Pisahkan daging ayam yg menempel di tulangnya. Sisihkan. Rebus air kaldu ayam, masukkan jahe, serai dan beras. Jika sdh mendidih, kecilkan api, sering aduk.
2
Tambahkan air sedikit demi sedikit jika diperlukan dan bubur msh terasa kasar. Jika perlu, blender 2x putaran untuk mendapat bubur yg lebih lembut.
3
Sesaat sebelum matikan api, masukkan minyak wijen, merica, ayam & daun bawang. Aduk sampai tercampur, cek rasa.
4
Tumis bahan kuah sampai matang. Beri air dan garam. Jika suka, bs tambahkan gula & penyedap. Koreksi rasa.
5
Tata bubur dan pelengkap di mangkuk saji. Beri kuah. Sajikan. Happy cooking ❤❤

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bubur Biji Salak

Bubur Biji Salak

Gampang bikinnya, enaaak manis lembut harum pandan gurih rasanya...

4 porsi
Bubur Kanji Rumbi

Bubur Kanji Rumbi

Assalamualaikum..... Biasanya tiap bulan puasa pasti menu ini wajib, ini menupaling favorit saat berbuka puasa, rindu makanan kampung halaman, rindu jajanan pasar, rindu semua sodara dan suasana disana. Bubur ini hanya dijual saat bulan Ramadhan, bubur ini punya aroma khas, karena kaya akan rempah2, gurih dan pastinya enak 😋😋 Ini jadinya banyak ya panci ukuran 28 cm hampir penuh. Resep ini sebenarnya hasil searching saya di dunia per cookpad an, akhirnya lihat resenya mb Dessy Nirwana dengan sedikit modifikasi dari saya dengan rasa lidah saya hihi Source: Dessy Nirwana #PejuangGoldenApron2 #DirumahAja #FestivalRamadanCookpad #MudikOnline

Bubur Petis

Bubur Petis

Aku nih sejak kacil jadi anak pantai, rumah tepi pantai, bermain pun dipantai. Ada makanan khas dari pesisir ya mak... Mungkin nggak semua daerah pesisir ada seprti ini. Namanya bubur petis.. Buburnya itu bubur beras biasa Tp kuah nya itu kuah dari petis ikan. Nah disini kita akan masak kuahnya saja.. Yuk mak kita masak... 😋 #BancakanOnlineBarengCookpad #eBook

MPASI 6 Bulan Keatas
Bubur Ikan Salmon

MPASI 6 Bulan Keatas Bubur Ikan Salmon

Pengalaman memasak MPASI punya tantangan tersendiri. Terkadang, si Kecil tidak bisa menunggu terlalu lama makanannya dimasak. Biasanya saya membuat resep masakan MPASI yang praktis, waktunya tidak lama dan bahannya mudah didapat. Saya juga berusaha untuk membuat menu yang bervariasi agar si Kecil tidak bosan. Salah satu menu andalan saya adalah membuat bubur polos dengan campuran bahan bergizi lain yang bisa saya padukan. Namun kadang perlu waktu lama untuk membuat bubur dengan tekstur yang pas. Untuk mempersingkat waktu memasak bubur, saya menggunakan bubur Cerelac Risenutri. Di dalam bubur ini mengandung 10 Vitamin & 6 mineral. Selain itu, bubur ini tinggi zat besi. Buburnya memiliki tekstur yang lembut, jadi tidak perlu di saring lagi untuk si kecil yang mulai MPASI. Rasa buburnya plain, sehingga bisa di padukan dengan campuran yang manis atau asin. Prosesnya pembuatan buburnya mudah, cukup seduh dengan air masak hangat dan aduk selama 1 menit sampai bubur menjadi lembut. Selanjutnya, saya tinggal membuat kreasi masakan untuk campurannya. Dengan proses pembuatan bubur yang cepat, resep untuk campurannya jadi bisa beragam. Saya sedang suka mencoba memasak ikan. Jadi kali ini saya mencoba membuat campuran bubur dengan Ikan Salmon, tahu dan wortel. Bunda bisa coba resepnya ya! #Risenutri #PasanganMPASIhomemade #MPASIhomemade #mpasi #mpasirumahan #mpasi6bulan #menulengkap @cerelacindonesia

1 Porsi
15 Menit
Bubur oat apel

Bubur oat apel

Persediaan udah menipis, coba sarapan yang manis-manis aja deh...😊

1 porsi
5-7 menit
Day. 46 Bubur Ayam Kuah Apel (7 month+)

Day. 46 Bubur Ayam Kuah Apel (7 month+)

Ga terlalu lahap makannya waktu sarapan.

MPASI Bubur Terong Hijau Salmon (7mo+) (Menu 4 ⭐️)

MPASI Bubur Terong Hijau Salmon (7mo+) (Menu 4 ⭐️)

Karena si bayi suka pas dikasih bubur salmon, wah, seneng banget deh ni mamanya masak salmon lagi, kali ini coba kreasi pake terong hijau, tambah keju belcube, dan organic chia seed,.. si kecil suka makannya, mama pun senang... 😍😍🤗🤗🥰🥰

6 porsi
2 jam 30 menit
Bubur Tinutuan MANJA (Manado Jawa)

Bubur Tinutuan MANJA (Manado Jawa)

Gimana ceritanya bubur kok Manja? Ini nih...Bubur Manado kekinian...buatan orang yang lahir dan besar di daerah Jawa Tengah namun mempunyai banyak sahabat orang Manado sehingga kalau masak bubur, jadinya Bubur Manado khas Jawa 😊. Di daerah Jawa Tengah kalau masak bubur pakai daun Salam...pasti deh wangi sekali buburnya. Sementara kalau di Manado, wanginya si bubur adalah karena sereh. Bubur Manado juga menggunakan labu parang sehingga warnanya agak oranye-oranye begitu. Jadilah karena yang sering minta dimasakin bubur adalah suamiku yang sukanya pakai daun salam plus pakai kaldu ayam kampung...jadinya bubur Manado resep andalan keluarga kami ya pakai daun salam, kaldu ayam, dan sereh! Mantul banget deh pokoknya apalagi kalau dimakan bersama sambal ikan Roa. Oya, kalau masak bubur, aku biasanya pakai rice cooker biar buburnya lembut dan tidak perlu ditungguin. Cocok untuk semua anggota keluarga, dari yang balita sampai yang tua. Dan keuntungan makan bubur gaya ini adalah ada sayurnya jadi lebih sehat kan. Selamat mencoba ya teman-teman.

5 porsi
Bubur daging beras merah steam cooker

Bubur daging beras merah steam cooker

Favorit my baby...masak ny gampang pake steam cooker

3 porsi baby
SaBu Sehat Oatmeal Telur (Sarapan Bubur Sehat)

SaBu Sehat Oatmeal Telur (Sarapan Bubur Sehat)

Sy sedang program diet sehat, bosan sarapan dg oatmeal+susu kali ini sy pingin yg gurih2...sy coba padukan oatmeal dg telur dadar gurih, sekalian buat ikutan #PejuangGoldenApron3# bersama Cookpad

1 porsi
10 menit
Bubur meizena pisang

Bubur meizena pisang

#FestivalRamadhanCookpad & #Cabeku Mau ikutan challenge dengan menu jagung, tp hari ini trakhir dan pas bgt gk py stock jagung krn hri minggu tukang sayur jg gk lewat. Akhirnya pake bahan yg ada aja, tepung meizena sama pisang resep dari mb@mursita afriyanti siysi

Mpasi 6+ Day 26 : Bubur Hati Sapi Edamame

Mpasi 6+ Day 26 : Bubur Hati Sapi Edamame

Gimana kabarnya mom? Semoga sehat selalu ya 😉. Menu kali ini mengandung kalori sekitar 297 kkal bagus buat yg mau nambah BB anak ya karena di usia 6+ kalori yg dibutuhkan sekitar 200 kkal/hari . #mpasihomemade #mpasi6bulanpertama #mpasi6bulan #PejuangGoldenApron3

3 kali makan 1 hari
2 jam 30 menit
Bubur Kulit Ayam gurih

Bubur Kulit Ayam gurih

Iseng kepengen bubur tadi pagi, karena lagi #dirumahaja ahirnya bikin sendiri aja... daaaaan enak banget.... ga boong Yuk yuk yuk recook, jangan lupa bagikan yah hasil recook kalian ❤️❤️❤️ Happy cooking

Day. 51 Bubur Sambal Goreng Ati Ayam (7 month+)

Day. 51 Bubur Sambal Goreng Ati Ayam (7 month+)

Teksturnya sudah lebih padat dibandingkan kemaren. Alhamdulillah bisa makannya walopun ga habis.

Bubur Sayur

Bubur Sayur

Suami lagi nggk enak badan, pinginya bikin sarapan yg hangat"...dari pda beli bubur d luar, gizi nya kurang dan bnyakan micin biasanya..akhirnya saya teringat waktu merantau d negara orang, kalo malam pas musim dingin mesti makan bubur sayur ini ...mungkin ini agak mirip bubur manado, tpi beda versi saja hehe

Bubur Ayam Labu Kuning

Bubur Ayam Labu Kuning

Pumpkin enaknya diolah apa ya dalam masakan selain baking (kue dan roti)? hmm....coba diolah bubur. Anak anak biasanya khan sulit dan ga suka yang namanya sayur. Nah gue coba olah jadi bubur ternyata setelah mereka coba ternyata mereka doyan juga dan minta tambah porsi.

6 porsi
2 jam
Bubur Sayur Ngumpet

Bubur Sayur Ngumpet

❤Mendukung Program Memperingati Hari Anak Kanker Sedunia❤ Anak-anak yang sedang berjuang melawan kanker membutuhkan asupan nutrisi dari berbagai sayuran. Asupan yang diberikan kepada mereka lebih baik makanan yang direbus atau dikukus ya... Bagi anak yang susah makan sayur, resep "bubur sayur ngumpet" ini saya bagikan supaya pejuang kecil yang sedang melawan kanker tetap bisa banyak makan sayuran :) Sumber resep ini dari: Fatma STn di cookpad yang sudah saya modif dengan diadaptasikan sesuai kebutuhan pejuang kecil. Jadi, memakai kaldu asli, tidak memakai santan dan sebaiknya mengkonsumsi telurnya dengan telur ayam kampung Semoga resep ini bermanfaat untuk para ibu dari pejuang kecil yang selalu semangat demi kesembuhan buah hatinya dengan memberikan asupan gizi yang baik :› 💪💪💪 #KapsulAjaib #MeracikKapsulAjaib