Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Membuat Challah yang Anti Gagal

Dipos pada March 21, 2017

Challah

Hari ini saya akan berbagi resep Challah yang lezat Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Umumnya Challah yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Challah, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Challah enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Kira-kira porsi penyajian Challah biasanya untuk 2 @20cm. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Sebagai perhatian, waktu yang diperlukan dalam memasak Challah diperkirakan sekitar 20-25menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Challah sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Challah memakai 11 jenis bahan dan 16 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Challah (Ibrani/Hebrew) = cholla/chalka (poland) = khala (belarus,russia,ukraine), Challah adalah roti yang punya kemiripan dengan brioche, namun tanpa butter, fat dari telur dan minyak, otentik sebagai Jewish bread untuk hampir semua hari raya selain hari raya Paskah, akan ada di hari raya Hannukah dan Hari Sabbath.¹ Resep bisa jadi 2 buah challah ukuran besar @432 gr dough (total 864gr kurleb) Sebuah kesempatan luar biasa bisa ikut online class saat cookpad ultah ke 9 kemarin sebab selama ini perjalanan baking saya tidak pernah melalui kelas apapun. semua dimulai dari membaca banyak literatur. Jadi meski pernah berkali2 buat challah,(resep juga sudah ada) saya senang sekali coba resep chef jun ini. Trimakasih chef june atas pengalaman ini. Selamat untuk cookpad, makin menginspirasi banyak orang. #cookpadcommunity_depok #harcooknas_resepchefjuni ¹emma christensen,wikipedia minyak menurut saya jgn ganti butter, krn kalau ganti butter nanti lebih ke Brioche #reseprotiherlin #breadpastryherlin

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Challah:

  1. 480 gr tepung protein sedang
  2. 50 gr gula pasir
  3. 6 gr garam
  4. 7 gr ragi instant
  5. 3 telur total 150 gr, kocok lepas
  6. 110 ml air hangat
  7. 55 ml minyak zaitun
  8. wijen hitam dan putih (bisa jg poppy seed, biji labu)
  9. eggwash (kocok bersama)
  10. 1 telur
  11. 2 sdm air/susu cair

Langkah-langkah untuk membuat Challah

1
Letakkan tepung di mangkok mixer, tempatkan garam dan ragi berseberangan dan gula pasir diantara keduanya.
Challah - Step 1
2
Beri air dan telur lalu mixer hingga setengah kalis.gunakan kecepatan 2 sampai cukup rata.
Challah - Step 2
3
Masukkan minyak zaitun dan lanjutkan mixer hingga kalis,benar benar rata, kecepatan 3 selama 10 -15 menit.
Challah - Step 3
4
Keluarkan dough bentuk bulat, lalu tempatkan di mangko yang dioles minyak, tutup dan biarkan 20 menit.
Challah - Step 4
Challah - Step 4
5
Ambil dough, bagi jadi 8 bagian sama besar @108 gr (total berat dough saya 864 gr). sisihkan 4 adonan yang lain.
6
Kerjakan 4 adonan pertama, bagi tiap adonannya jadi 2 sehingga ada 8 bagian @54 gr, rounding/bulatkan.
Challah - Step 6
Challah - Step 6
7
Ambil adonan pertama yang di rounding duluan, lalupipihkan dan gulung/plintir pendek saja, jangan dipaksa mulur panjang, saya hanya cukup sepanjang sosis atau 12cm.lakukan pada bagian lain hingga selesai. istirahatkan 5 menit.
Challah - Step 7
Challah - Step 7
8
Ambil adonan pertama, lalu lanjutkan menggulung adonan tersebut (stretch the dough) menjadi gulungan panjang berukuran 30-35 cm.Usahakan tiap ujungnya mengecil/runcing.
Challah - Step 8
Challah - Step 8
9
Tempatkan tiap untir itu menyilang 4 diatas, 4 dibawah (bekerjalah lebih cepat)
Challah - Step 9
10
Angkat 2 bagian atas dan mulai anyam sehingga jadilah seperti foto.
Challah - Step 10
11
Ambil bagian sisa 2 sekaligus dan silangkan ke sebelah kanan (searah jarum jam) melewati 2 untiran disampingnya, lakukan selang seling hingga seperti foto.
Challah - Step 11
12
2 bagian untiran sisa angkat dan silangkan ke kiri (berlawanan arah jarum jam) sambil disimpan di bagian bawah dough yang sudah tersusun.Lakukan pada sisa-sisa ujung untiran yang belum tersimoan ke bawah dough.
Challah - Step 12
Challah - Step 12
13
Letakkan dough di loyang beralas baking paper lalu oles dengan egg wash biarkan suhu ruang selama 20-30 menit tergantung suhu ruang anda, yang penting sudah double size.
Challah - Step 13
14
10 menit sebelum waktu istirahat selesai panaskan oven suhu 180°C. Oles kembali dough dengan egg wash dan tabur 2 macam wijen rata diatasnya. Lalu panggang selama 20-25 menit, jangan lupa putar sesekali ditengah waktu baking agar matang merata, berwarna golden brown.
Challah - Step 14
15
Bila anda rasa bagian pinggir terlalu cepat coklat, tutup bagian pinggir dengan alu foil, dan oven lagi hingga bagian tengah kecoklatan cantik.
Challah - Step 15
16
Angkat dari oven dan dinginkan di rak pendingin.
Challah - Step 16
Challah - Step 16

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Manisan kolang kaling

Manisan kolang kaling

Persiapan isi toples untuk lebaran sangatlah enak

8 porsi
1 jam
Ayam Kalio

Ayam Kalio

Ini ayam kalio versi saya. Sebelumnya saya tidak pernah masak ayam kalio, tetiba saat idul adha suami minta di masakin ayam kalio, dan saya searching bahan dan cara memasaknya. Lalu saya masak dengan memodifikasinya sesuai selera dan bahan yg ada dirumah. Jadi sekarang saya punya resep saya sendiri 😋

2 org
45 menit
Kuping gajah

Kuping gajah

Lebaran identik dengan kue kering. Salah Satunya Adalah kuping gajah. Karna kuping gajah termasuk kue favorite maka selalu tersedia Dia atas meja. #PejuangGoldenApron3

Kurma Coklat isi kacang mete

Kurma Coklat isi kacang mete

Alhamdulillah sebelum Ramadhan dapat kurma lumayan byk, sampai udah mau lebaran, kurma msh utuh 😪. Harus banget di modifikasi biar cepet abis ya.... . Dan ternyata lebaran ini masih hrs sabar... Selamat berpuasa 🙏 #PejuangGoldenApron3 #49

2 toples 250gr
1 jam
Kripik karamel

Kripik karamel

Camilan super praktis dan simple.bisa juga untuk ide jajanan lebaran besok ya bunda....

3-4 orang
30 menit
Cookies kacang

Cookies kacang

Tiap lebaran selalu bikin ini, gak pernah bosen karena selalu laris manis.... #JadiPejuangGALagi #GA_TheNextLevel

#OPOR AYAM KAMPUNG

#OPOR AYAM KAMPUNG

Hmm berasa lebaran ya, sayang minus ketupatnya... Opor ayam ini resep keluarga dan menjadi menu wajib saat lebaran sebagai teman mkn ketupat. Klu ada opor ayam harus beserta sambal goreng ati ampelanya.

60menit
Opor Telur Puyuh & Tahu Putih

Opor Telur Puyuh & Tahu Putih

cocok nih untuk teman makan Ketupat Lebaran nanti...rasa kuahnya gurih karena aku tambahkan Telur Ayam yang dikocok. #PekanPosbarSayurLebaran

5 orang
30 menit
Bolu Sarang Semut

Bolu Sarang Semut

Suka banget sama bolu ini, dulu cuma dibikin mama kalo pas lebaran. Penasaran pengen nyoba, ternyata ga terlalu susah, cuma perlu sabar waktu buat karamelnya. Resep dari YT Raditya Dhasilfa.

6-8 orang
2 jam
Opor ayam bumbu kuning

Opor ayam bumbu kuning

Gegara rindu suasana lebaran, kepikiran bikin opor

Chocolate stick

Chocolate stick

Salah satu koleksi kue kering daei Kedai NomNom yang juga paling laris saat hari raya.

Gulai Ikan Golok Merah

Gulai Ikan Golok Merah

Alhamdulillah... Lebaran sdh diambang pintu. Semakin bingung menu buat lebaran. Event coboy regional minggu ini adalah aneka kreasi opor, kari, dan gulai. Sesuai dg event mamah cookpad pula. Sekalian ikut ramaikan minggu terakhir #PekanPosbar edisi bulan Ramadhan dg berbagai resep menu resep sayur khas lebaran. Mamah cookpad ngadain event #PekanPosbarSayurLebaran #ResepSayur_Elloet Source: Bunda Dewi #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Surabaya #CookpadCommunity_Kediri #KualiEmak #KampoengRamadan #CoboyRamadan_HidanganSpesialLebaran #KreasiIkan #MasakAsyik #SimplyTasty #LezaTo

Keripik Brownies

Keripik Brownies

Gara2 liat postingan mbak yunia bersliweran akhirnya tergoda juga bikin. Bikinnya mudah tinggal aduk2 enak juga rasanya ...crunchy & nyoklat. Yang belum pernah bikin yuk dicoba. lumayan juga bisa buat isi toples lebaran nanti. #PejuangGoldenApron3

Semur Terong Bola Bola Daging

Semur Terong Bola Bola Daging

Bismillah.... Posbar bersama 3C untuk menyambut hari kemenangan Mincan buat acara Eid Festifal " Special Menu Lebaran" Biasanya dihari pertama lebaran pasti ada ketupat sayur lengkap dengan sambal goreng ati, opor serta telor negro. Untuk menghindari masakan yang bersantan, saya coba buat yg agak beda dari biasanya dengan masak Semur Terong Bola Bola Daging yg pasti enak banget apalagi jika dilengkapi dengan sambal bajak sama nasinya hangat hmm......😋😋😋 #CookingCommunityClass_MenuHariKemenangan #GA_MenuHariKemenangan #CookpadCommunity_blitar #SalamKompakSelalu #PekanPosbar #PekanPosbarSayurLebaran #PejuangGoldenApron3 #Mingguke49

Sayur godok labusiam ayam fiber creeme

Sayur godok labusiam ayam fiber creeme

Biasanya sayur godok lebih gurih kalau menggunakan udang atau ebi sebagai tambahan rasanya. Tapi karena pak suami alergi dengan udang, jadi saya ganti dengan ayam. Gurihnya? Sesuai selera pastinya. Edisi kangen bulan ramadan, edisi kangen lebaran bersama keluarga. Semoga tahun ini bisa berkumpul dengan keluarga lagi setelah setahun tidak bersua. Aamiin YRA.

6-8 porsi
1 jam 30 menit
Sup Buah Sirup

Sup Buah Sirup

Seger banget nih buat buka puasa. Untuk sajian lebaran juga cocok lho. Abis makan berlemak dan bersantan, nah dessertnya sup buah sirup. Buatnya praktis. #KualiEmak #KampoengRamadan #MeolahCaruan_OloLebaran #KulaEtamCoCoK #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Bontang #PekanPosbar #PekanPosbarSayurLebaran

234. Caterpillar Cookies / Kue Kering Ulat Sagu

234. Caterpillar Cookies / Kue Kering Ulat Sagu

Kamis, 19 November 2020 Ini merupakan kue kering lebaran yg baru-baru beberapa tahun ini selalu saya hidangkan. Karena bahan dan cara membuatnya yg tergolong mudah. 😁 #GA_TheNextLevel #GoldenApronChallenge #mingguke25 #KulaEtamCoCoK #DiRumahAja #234resepmarin #caterpillarcookiesmarin #kuekeringulatsagumarin #masakitusaya #homemadeisbetter #semuabisamasak #cookpadIndonesia #cookpadcommunity #cookpadcommunity_Borneo #cookpadcommunity_Kaltim #cookpadcommunityPaser #cookpadcommunityTanahGrogot #cookpadcommunityLongikis #alaDapurMarinBorneo #by_DapurMarinBorneo #DapurMarinBorneo #resepMarin #cookinggalery #galerycooking #cookingwithhearteatingwithlove

Nastar Pulen & Glowing

Nastar Pulen & Glowing

Ga terasa bbrp hari lg sdh masuk bulan puasa ya Moms,, gimana ada yg sdh mulai bebikinan kue kering? 😄 Ini resep nastar andalan tiap bikin buat dirumah dan saat dulu bakulan kuker lebaran. Sy pakai resep Jtt,, sdh cocok,, kna hasil nya pulen dan empuk. Untuk olesannya disesuaikan selera ya, sy pakai resep pribadi . Glowiiing pas mateng 🤩 Resep selai nya sy share terpisah

Soto Ayam Lamongan

Soto Ayam Lamongan

Soto ayam ini pas di buat di bulan syawal, disaat ayam potong lagi heboh dg hrg 50k per kilo, untuk ayam pejantan sblm lebaran hrg 50k per 1.6 kilo. Ini stok ayam pejantan yg masih bertengger utuh didalam kulkas. Dan ada sedikit bandeng utk tambahan kuahnya. Soto ini #GA_TheNextLevel #tidaksekedarmemasak #cookpadcommunity_surabaya #cookpad_id #cookingwithhearteatingwithlove #iffahfoodies

Lopis kenyal jajahan pasar

Lopis kenyal jajahan pasar

Hangat2 bun yuk di coba simpel sekali, libur 1 minggu hari raya cina