Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Menyiapkan Gulai kambing yang Bisa Manjain Lidah

Dipos pada December 13, 2017

Gulai kambing

Hi Mommy, yuk praktek untuk buat Gulai kambing yang simple Cara membuatnya tidak terlalu susah. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Gulai kambing yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Gulai kambing, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Gulai kambing sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Gulai kambing sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Gulai kambing memakai 22 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Kita jarang makan daging kambing...cuma ini lagi kepengen gulai kambing... Kalo beli pasti ada jerohan..maka kita masak sendiri gulai dari daging kambing aja dan pengin yang bumbu sederhana. Sekarang tidak pake lama kalo ingin masak sesuatu yang kita tidak pernah atau tidak bisa membuatnya...buka aja COOKPAD..dijamin masakannya akan aduhai mantul sesuai keinginan kita..karena disitu banyak pilihan resep tinggal kita pilih terimakasih kasih COOKPAD..semua jadi sieeep karenamu.. #BanggaKirimRecook. #PejuangGoldenApron3.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai kambing:

  1. 500 g daging kambing
  2. 300 ml Santan kental
  3. 1000 ml air untuk merebus
  4. Bumbu halus :
  5. 11 bawang merah
  6. 7 Bawang putih
  7. 2 cabe merah
  8. 3 kemiri
  9. 2 ruas jahe
  10. 2 ruas kunyit
  11. 1 sdt ketumbar
  12. Sedikit jinten
  13. Sedikit merica
  14. Garam
  15. Gula
  16. Penyedap
  17. Bumbu
  18. 2 serai
  19. 5 daun jeruk
  20. 1 kayu manis
  21. Daun bawang pre
  22. Tomat buat hiasan

Langkah-langkah untuk membuat Gulai kambing

1
Cuci daging.lalu rebus sampai empuk.
Gulai kambing - Step 1
2
Bahan bumbu halus diblender sampai halus. Lalu tumis dan masukkan daun jeruk.serai dan kayu manis.tumis sampai matang dan harum
Gulai kambing - Step 2
Gulai kambing - Step 2
Gulai kambing - Step 2
3
Bila bumbu sudah matang masukkan bumbu dalam rebusan daging kambing yang sudah di iris2. Masak sebentar lalu masukkan santan kental.Test rasa.masak sampai santan mendidih selama 5 menitan.
Gulai kambing - Step 3
Gulai kambing - Step 3
Gulai kambing - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sweet Corn Egg Drop Soup ala Chef Muhammad

Sweet Corn Egg Drop Soup ala Chef Muhammad

Jagung manis adalah bahan yang sangat mudah dijadikan berbagai macam olahan masakan. Dari rasa jagungnya yang sudah manis dan lezat, dikombinasikan dengan bahan yang tepat, dijamin menjadi hidangan yang benar-benar menggugah selera. Menjawab tantangan olahan masakan dalam trangka #FestivalRamadanCookpad dan #CABEKU , kali ini saya akan mempersembahkan sebuah hidangan Appetizer yang cocok banget dihidangkan untuk membuka menu utama saat berbuka puasa. Let's cook with me!!πŸ‘¨πŸΌβ€πŸ³ #DiRumahAja #FestivalRamadanCookpad #CABEKU

10 porsi
60 menit
Bakpao Rice Cooker

Bakpao Rice Cooker

Hi sobat cookpad, hari ini kita bikin bakpao lembut rice cooker dengan bahan-bahan yang mudah ditemui di toko terdekat. Bisa untuk menu camilan buka puasa. Let's cook, everyone πŸ˜‰ #RamadanPenuhIdeMasakan

8 pcs
1 jam
Puding Pisang Milo

Puding Pisang Milo

Ceritanya saat kepasar belanja disempatkan beli puding untuk buka puasa, saat buka puasa yang dimakan 1 mika doang karena 1 mika lagi disimpan buat besok, nyimpen dikulkas biar nggak basi, esok hari stelah bunyi adzan buru2 ngambil pudingnya dari kulkas, pas dcoba basi guys 😭, syedih dong makanya esok harinya lagi kewarung beli pisang gepok dan nyoba buat puding ini, masyaAllah pudingnya enak banget,, bahagiaaaaa aku πŸ€­πŸ’•πŸ’•πŸ’• #FestovalRamadanCookpad #Cabeku

Lapis Daging

Lapis Daging

Ada daging sapi di kulkas bingung mau di masak apa, lagi males masak yang ribet, jadi bikin lapis aja yang bumbunya sikit tapi rasanya mantap😍 Source: Sukma_Cuisine #CookpadIndonesia #DiRumahAja #masakanrumahan #olahandaging #lapisdaging

Sop Daging Sapi

Sop Daging Sapi

Permintaan paksu pengen makan yg segerΒ² didukung lagi sama cuaca yang adem jadilah bikin Sop Daging πŸ‘ŒπŸ€—

Pepes Daging Sapi

Pepes Daging Sapi

β€’ 01-10-2020 β€’ *minggu ke-18 #GA_TheNextLevel Ikutan weekend challenge nya cookpad dengan tema pepes, saya posting saja pepes daging sapi. Jika bosan daging sapi dibikin soto, sate, krengsengan, yuks cobain deh pepes daging sapi. Enak, sedep pedes. Resep dari dapurvy #WeekendChallenge #BukanPepesanBiasa #CookpadCommunity_Surabaya #CookpadCommunity_Tulungagung

Buncis tumis daging

Buncis tumis daging

Biasanya dicampur telur yang di orak arik. Kali ini aku campur daging, karena d kulkas ada stok daging giling. Lain kali aku buatin resep yang d campur telur yaaak..

2 orang
30 menit
Setup pisang, kolang kaling nanas

Setup pisang, kolang kaling nanas

Saat berbuka puasa tiap sore harus ada menu minuman spesial, tiap hari bikin sup buah, karena serumah kurang suka dengan kolak santan, jadilah bkin setup aja.

Rendang Daging dan telur puyuh (bisa buat anak kecil 3 tahun)

Rendang Daging dan telur puyuh (bisa buat anak kecil 3 tahun)

Kemarin beli daging bingung mau di masak apa, suami minta rendang padang, bocil juga minta telur puyuh. Jadilah rendang enak banget tapi ga pedes

10 porsi
2 jam
94. Gehu Pedas

94. Gehu Pedas

Ini makanan disuka jutaan masyarakat ya haha dan bikinnya pun mudah..apalagi di bulan ramadhan ini jadi makanan wajib pas buka puasa sambil makan kolek,sop buah dsb..dan tiap hari ini hrs ada lhoo pas buka puasaa πŸ˜† #pejuanggoldenapron2

10 porsi
30 menit
Kari telur puyuh

Kari telur puyuh

Menu berbuka puasa hari ini

2 porsi
30 menit
Tumis Daging Saos Tiram #dapurelbeweek21

Tumis Daging Saos Tiram #dapurelbeweek21

Bismillah Masak unk menu buka puasa, olahan daging yg paling praktis, tinggal ditumis aja. #PejuangGoldenApron3 #CookpadChallenge #tumisdagingsaostiram

5 orang
Rawon daging versi kampung

Rawon daging versi kampung

Masak pamarrasan (Rawon) versi Toraja udah biasa ( kuah sedikit) .. Kali ini nyobain rawon daging berkuah pake pamarrasan atau biji kluwak yang dikeringkan. Ini masakan Favorit pakSu.. sebelum pandemi hampir setiap hari minggu makan rawon di warung langganannya.. kali ini warung dirumah aja. πŸ˜‚πŸ˜‚