Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Lupis Ketan yang Sempurna

Dipos pada June 18, 2018

Lupis Ketan

Hari ini saya akan berbagi resep Lupis Ketan yang simple Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Biasanya Lupis Ketan yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Lupis Ketan, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Lupis Ketan bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Lupis Ketan sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Lupis Ketan memakai 17 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Jajanan jadul ini bikinnya gampang, tapi prosesnya yang lama. Makanya g heran kalau harganya agak mahal. Ini kali pertama saya bikin lupis, sesuatu banget saat membungkusnya. Alhamdulillah berhasil. Bentuknya bisa segitiga dan tidak ambyar saat direbus, padahal daun yang saya pakai tidak terlalu panjang. Resep ini dari ibu, yang berasal dari simbah. Resep turun temurun πŸ€­πŸ˜… #PejuangGoldenApron2 #MingguKe46

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Lupis Ketan:

  1. πŸ’• Lupis :
  2. 500 gr beras ketan
  3. 1 sdm air kapur sirih
  4. 1/2 sdm garam
  5. Secukupnya pasta pandan
  6. πŸ’• Baluran:
  7. 1/2 buah kelapa, kupas lalu parut memanjang
  8. 1/2 sdt garam
  9. 1 lembar daun pandan
  10. πŸ’• Sirup Gula Merah (Juruh) :
  11. 250 gr gula merah, cincang kasar
  12. 2 sdm gula pasir
  13. 1 gelas air
  14. Sejimpit garam
  15. πŸ’• Lain-lain:
  16. Secukupnya daun pisang, layukan lalu potong selebar 4 jari
  17. Secukupnya semat lidi atau tusuk gigi

Langkah-langkah untuk membuat Lupis Ketan

1
Lupis: cuci bersih beras ketan, rendam dalam air yang sudah diberi pasta pandan. Diamkan Β± 3 jam. Tiriskan.
Lupis Ketan - Step 1
2
Perciki ketan yang sudah tiris dengan air kapur sirih, tambahkan garam lalu aduk rata.
Lupis Ketan - Step 2
3
Ambil selembar daun yang sudah dipotong selebar 4 jari (ini untuk lupis ukuran mini). Bentuk contong, beri isian sambil dipadatkan, lipatΒ² lalu semat dengan lidi atau tusuk gigi. lakukan sampai habis.
Lupis Ketan - Step 3
4
Rebus dengan air yang cukup banyak selama 2 sampai 3 jam. Angkat lalu biarkan dingin. Maaf lupa ngambil foto saat proses rebus.
Lupis Ketan - Step 4
5
Baluran: campur semua bahan baluran lalu kukus selama 10 menit. Angkat lalu biarkan dingin.
Lupis Ketan - Step 5
6
Sirup gula merah (juruh): campur semua bahan lalu masak. Setelah mendidih, saring lalu masak lagi sampai kekentalan yang diinginkan.
Lupis Ketan - Step 6
Lupis Ketan - Step 6
7
Penyajian: lepaskan daun pembungkus lupis, gulingkan pada parutan kelapa, kucuri dengan sirup gula merah. Siap disajikan. Rasanya manis, legit dan gurih πŸ˜‹
Lupis Ketan - Step 7
Lupis Ketan - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Pisang Ijo

Pisang Ijo

Gara2 ada sisa tepung beras dr buat bubur kemrm.. dan suami ad tanya bisa bikin pisang ijo g... lgs aja cuzz dibikin ini.. 🀭 #cookpadcomunity_bekasi #banggakirimcookpad

10 porsi
90 menit
Pisang Ijo

Pisang Ijo

Masih lanjut manfaatkan pisang yg sudah matang. Pakai pisang raja lebih enak, harum dan manis πŸ‘ Pisang ijo biasanya dibuat dengan 2 cara, yg pertama, secara umum kulitnya dimasak sekalian seperti adonan nagasari. yg kedua, kulitnya dimasak satu2 secara didadar barulah nanti dipakai untuk membungkus. Di kota2, cara pertama yg digunakan penjual. Tapi klo di kampung, yg didapat rata2 pakai cara yg kedua. Kalau saya yg mau makan, sy lebih suka yg dadar, lebih kenyal. Saat membuat adonan kulit, airnya jangan dimasukkan sekalian, perhatikan teksturx, jangan terlalu cair, dan jgn terlalu kental. Baiknya sih airnya pakai perasan pandan, tp krn tidak dpat daun pndan, pke pandan pasta aja. Untuk Vla nya, sebenarnya bisa disesuaikan dengan selera, tapi kalo saya bikin yg simpelnya saja. Takaran gulanya boleh nambah, saya pakainya sedikit saja krn mau tambahkan sirup. Masalah sirup, kalau tidak ada DHT boleh ganti cocopandan. #PejuangGoldenApron2

Pink lava

Pink lava

Pas pnya bahan pas buka resepnya bunda priska..tiba2 lgsung buat tanpa direncana. Aq sesuaikan dgn takaran seleraku.

2 gelas
Es Timun Serut

Es Timun Serut

Segeerrrrrsss ☺️

Puding susu buah

Puding susu buah

resep nya banyak berseliweran dimana2, jd pengen nyobain

Pink Lava

Pink Lava

MasyaAllah nih enak banget .. cocok jadi penyegar saat berbuka puasa next mau coba bikin pake fiber creame ah makasih ya mba buat resep'a 😘 Source : Pawon Bunda Dinda #BhirasKitchen #CookpadCommunity #CookpadCommunity_Depok #MasakItuSaya

Pink Lava ala Richeese Factory

Pink Lava ala Richeese Factory

19/05/2020 Saya suka semua minuman dan makanan manis. Termasuk minuman ala resto ayam cepat saji ini. Ternyata ingredientnya simpel dan mudah didapat. Rasanya 95% mirip. Krn bikin sendiri jadi level manisnya bisa disesuaikan. Yuk cobain.. #PinkLava #MinumanManisSeger #DirumahAja #PejuangGoldenApron3 #PejuangGoldenApron3Week2 #CookpadCommunity_Pontianak #CookpadCommunity_Borneo

2 gelas
Pisang Molen (Kulit dasar Danish Pastry)

Pisang Molen (Kulit dasar Danish Pastry)

Minggu ke 24 (14 November 2020) Resep ke-104 Ada kelas online buat pisang bolen, ish ish mau banget saya. Saya ikutin cara2nya dan beli bahan2 nya supaya hasilnya lengkap. Dulu pertama kali buat gagal soalnya kelembekan, skrg berhasil. Seneng dapat takaran resep yg pas. Source: Siska Dian Fitriana #cookpadcommunity #cookpadcommunity_bandung #cocomba #cookpadcommunityBandung #Authorsbandunghebring #PejuangGoldenApron3 #cookpadcommunity_id #cookpad_id #NgebolenBarengSiDi

107. PUDING SUTRA

107. PUDING SUTRA

Source : Lia Marhza Sebenernya sudah seminggu lalu berencana bikin ini puding, buah sudah duduk manis di kulkas, sirup sudah dibela-belain pesan di Surabaya, gara-gara nyari sirup ABC Squash Mangga sulit banget di tempatku. Dan baru kesampaian bikin hari ini ...terbayar sudah setelah menikmati pudingnya...mantab bener, dan emang lebih enak pakai sirup rasa mangga. #cookpadcommunity_malang

Es pisang ijo

Es pisang ijo

Es pisang ijo Request an suami

7 Orang
1 jam
Selendang Mayang Merah Putih

Selendang Mayang Merah Putih

Aku tuh blm pernah bikin kue traditional, Dan aku agak picky urusan makanan, tapi sejak ikut #Cookpadcomunity_Jakarta aku ngerasa tergelitik untuk nyoba hal-hal baru... Kebiasaan picky makanan mungkin Karena Aku banyak alergi jadi sering Kali takut kalau mau nyoba2 makan yg blm pernah dicoba... Setelah simpan Resep selendang mayangnya ibu @Isnawati Aku terus baca resepnya, Makin tergelitik untuk nyoba.... Akhirnya kemarin ngobrol sama hubby dan Doi setuju kalau Aku nyoba🀭 dengan janji kalau Aku ga doyan dia yg akan ngabisin πŸ˜‚ ternyataaaaa... Aku doyan dong πŸ˜‚πŸ˜‚πŸ˜‚πŸ€­πŸ€­πŸ€­πŸ€­ Yuuk di Cobain resepnya, sedikit Aku modif, bikinnya gampang Dan enak... #dirumahaja #efekworkfromhome #bepositive #staysafeandhealthy #PejuangGoldenApron3 #cookingispassion #cookingischallenge #cookpadcommunity_jakarta #staysafeandhealthy #GoodfoodGoodMood #CookingisFun #practicemakeperfect #selendangmayang #merahputih #jajanantraditional #75tahunIndonesia

Es Kacang Merah

Es Kacang Merah

Setiap kali pulang ke Palembang, belum lengkap rasanya klo belum menikmati es kacang merah ini. Akhir2 ini belum bisa pulang lagi karena pandemi covid-19. Tapi ga apa.. karna ternyata bisa juga bikin sendiri di rumah. Pilih Kacang merah nya yg hitam, kalo kacang merah pink kurang enak dibuat es kacang. Enaknya buat sop 😁😁 #CABEKU #diKACANGINaja

Oatmeal Panggang - Stroberi Pisang

Oatmeal Panggang - Stroberi Pisang

each serving: 211 kcal. Strawberry Banana Baked Oatmeal! Oatmeal identik dengan makanan yang tawar dan lembut, cocok untuk para lansia atau mereka yang hidup sehat - jauh dari kalangan anak muda dan dewasa. Tapi sebenarnya oatmeal bisa jadi makanan yang tasty, enak, dan bisa dinikmati semua umur kalau pintar mengolahnya. Salah satunya adalah oatmeal panggang. Dengan perpaduan rolled-oats, pisang, stroberi, dan choc chips yang dipanggang, hidangan ini bisa menjadi go-to sarapan yang lezat dan bergizi. Sehabis kalian membuatnya, simpan di tempat tertutup di kulkas. Di pagi hari, hangatkan sepotong oatmeal panggang ini di microwave, tuang susu sedikit lalu tinggal santap deh. Untuk yang gamau ribet mikirin masak apa untuk sarapan, ini bisa menjadi resep sehat handalan. Sudah ada karbo dan serat dari oatmeal, protein dari telur, dan vitamin dari pisang dan stroberi..lengkap deh! Be delighted with this nutritious breakfast! #oatmealpanggang #oatmeal #oat #rolledoat #oats #pisang #stroberi #pisangcoklat #sehat #sarapansehat #makanansehat #sarapan #breakfast #panggang #menusarapan #menusehat #coklat #homemade #benikasdelight

9 porsi
1 jam 30 menit
Es Blewah Selasih

Es Blewah Selasih

Acara #BancakanOnlineBarengCookpad blm lengkap tanpa minuman yg segerΒ², pass banget ini di sajikan sebagai pelengkap olahan yg sarat dgn dagingΒ²an, apalg yg punya riwayat darah tinggiπŸ‘ silahkan di coba ya momz #PejuangGoldenApron3 #ClassOnline #CookpadCommunity_Banjarbaru #CookpadCommunityIndonesia 25.07.20 Mg VII

Soda Gembira

Soda Gembira

Merupakan satu-satunya minuman asli Indonesia yang konon sudah ada sejak jaman kolonial Belanda. Dinikmati saat cuaca gerah dan panas atau saat kumpul makan bareng-bareng sebagai minuman segar dalam menu pendamping bancakan (pesta). Buatnya sangat gampang dengan bahan yang simpel pula, apalagi ditambah sensasi "semriwing", bikin hati jadi gembira (hihi..lebayyy). Soda gembira ini saya buat untuk menyemarakkan #BancakanOnlineBarengCookpad juga agar dapat mengikuti #OnlineClass. Yuk mariii dibuat... Note : untuk takaran bisa disesuaikan dengan selera masing-masing. Bebassskkkeeeuuunnn.....πŸ˜‰ #PejuangGoldenApron2 #BancakanOnlineBarengCookpad #OnlineClass #SodaGembira #CookpadIndonesia #CookpadItalia #Carolina

Cenil tapioka

Cenil tapioka

Pak suami demen banget sama cenil. Tapi saat social distancing jadi takut mau beli yg di pasar. Ya udah cuss bikin sendiri 🀩

108. Fruit Punch (India)

108. Fruit Punch (India)

Kalian yg punya pasangan, apa pasanganmu masak atau nyiapin makanan/minuman buat kamu? Suamiku hobinya emang bikin senang istri. Kalau aku kelihatan lelah, dia suka tiba-tiba datang bawa minuman atau makanan kesukaan aku. Yang terakhir dia bikin buat aku adalah si fruit punch ini. Rasanya segar banget!! πŸ’™πŸ’™πŸ’™

1 porsi
Dawet Kopyor

Dawet Kopyor

Ketika kesukaan saya dan suami berkolaborasi.

5--6 orang
1 jam 30 menit