Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Membuat Bubur Tinutuan yang Enak

Dipos pada December 14, 2018

Bubur Tinutuan

Sore-sore begini enaknya membuat Bubur Tinutuan yang praktis Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Padahal Bubur Tinutuan yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Bubur Tinutuan, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Bubur Tinutuan ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Bubur Tinutuan kira-kira 5 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Bubur Tinutuan sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Bubur Tinutuan memakai 17 jenis bahan dan 10 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bubur Tinutuan / Bubur Manado merupakan sajian khas Indonesia dari Manado, Sulawesi Utara yang dimasak dengan beranekaragam sayuran, dan tidak mengandung daging sehingga bisa menjadi makanan pergaulan antar kelompok masyarakat Manado. Bubur ini disantap sebagai makanan utama dengan tambahan ikan asin dan sambal terasi. Hidangan ini juga cocok untuk mpasi karena padat gizi. Tentunya dengan menyesuaikan bahan serta tekstur. Bahan bisa ditambah atau dikurangi sesuai kebutuhan anak, tekstur bisa disesuaikan dengan usia dan tumbuh kembang anak. Resep ini saya dapatkan dari @dapurVY serta beberapa tips agar sukses memasak bubur tinutuan baik dari rasa atau tampilan. 1. Gunakan agak banyak serai agar aromanya harum 2. Labu kuning setengah dipotong kecil2, setengahnya dihaluskan agar warnanya kuning cantik 3. Tambahkan tumisan bawang putih, merica bubuk, beserta minyaknya Selamat mencoba๐Ÿ’›๐Ÿ’›๐Ÿ’› #PejuangGoldenApron3 Minggu ke-52 Jumat, 28 Mei 2021

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Bubur Tinutuan:

  1. 1 mangkuk nasi
  2. 1250 ml air
  3. 200 gr labu kuning
  4. 1 buah kentang, potong dadu
  5. 1 buah jagung manis, pipil
  6. 1 ikat bayam, iris kasar
  7. 2 buah daun bawang, iris kasar
  8. 1 lembar daun kunyit, iris kasar
  9. 3 batang serai, geprek
  10. 1 genggam kemangi
  11. Penyedap A
  12. 1/2 sdt garam
  13. 1 sdt kaldu bubuk
  14. Penyedap B
  15. 3 siung bawang putih, iris halus
  16. 1/2 sdt merica bubuk
  17. 2 sdm minyak

Langkah-langkah untuk membuat Bubur Tinutuan

1
Siapkan bahan2
Bubur Tinutuan - Step 1
2
Rebus labu kuning, jika sudah matang setengahnya dipotong kecil2, sisanya dihaluskan supaya warna buburnya kuning cantik
Bubur Tinutuan - Step 2
Bubur Tinutuan - Step 2
3
Masak nasi, jagung, kentang, dan serai dengan 1000 ml air hingga menjadi bubur
Bubur Tinutuan - Step 3
Bubur Tinutuan - Step 3
4
Masukkan garam dan kaldu bubuk, aduk rata
Bubur Tinutuan - Step 4
5
Masukkan labu kuning, bayam, daun bawang, daun kunyit, beserta 250 ml air; masak hingga sayur matang
Bubur Tinutuan - Step 5
Bubur Tinutuan - Step 5
6
Sembari menunggu sayur matang, tumis bawang putih dengan merica bubuk
Bubur Tinutuan - Step 6
7
Tambahkan bubur dengan bawang dan merica (beserta minyaknya) masak hingga matang dan semua bahan teraduk rata
Bubur Tinutuan - Step 7
8
Masukkan daun kemangi, aduk rata lagi..
Bubur Tinutuan - Step 8
9
Sebagai sentuhan akhir, sajikan bubur tinutuan dengan sambal terasi dan ikan asin/teri. Bubur siap disantap๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜
Bubur Tinutuan - Step 9
Bubur Tinutuan - Step 9
Bubur Tinutuan - Step 9
10
Oiya, teliti lagi ya saat akan menggunakan daun kunyit, bisa dicium2 lagi aromanya.. saya hampir salah mau pakai daun temulawak.. habisnya mirip sihh, hihihi
Bubur Tinutuan - Step 10

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bubur oat - oat asin

Bubur oat - oat asin

Buat yang pengen makan oat tapi bosen atau eneg kalo dibikin yang manis-manis. Ini rekomen banget sih, dijamin ga berasa langu oatnya, ngenyangin, dan lebih sehat. Untuk topping bisa modifikasi sendiri ya, misal diganti suwiran ayam, irisan daun bawang, irisan cabai, dll.

1 porsi
3 menit
Resep Bubur Ayam (rice cooker)

Resep Bubur Ayam (rice cooker)

Bubur ayam praktis dan cepat

4 orang
1 jam
Tinutuan a.k.a Bubur Manado

Tinutuan a.k.a Bubur Manado

#PejuangGoldenBatikApron Cuaca ga menentu pastinya bikin kondisi badan rentan drop..biar tetep sehat yuk masak Bubur Manado a.k.a Tinutuan...selain sehat karena tanpa minyak2, byk campuran bergizi yg bikin hidangan ini jd semakin istimewa. #buburmanado #tinutuan #makanankhasindonesia

10-12 org
60 menit
Bubur Gunting

Bubur Gunting

BUBUR GUNTING merupakan bubur yang terbuat dari sagu dan merupakan ciri khas makanan dari Banjar Kalimantan Selatan, yang pengerjaannya terutama dalam memotong adonan menggunakan gunting resep aslinya memakai telur yang dikocok lepas, tetapi kali ini aku menggantinya dengan maizena saja, biar tidak terlalu asing di lidah para bocah.

8 porsi
30'
Bubur pink marsha oatmeal

Bubur pink marsha oatmeal

2 porsi
-+ 45 menit
163 ) bubur kacang ijo

163 ) bubur kacang ijo

Ikut meramaikan challenge cooksnap bude ati siapa tahu beruntung๐Ÿคญ dan pas banget momen kreasi kacang Buat bubur kacang ijo thanks resep bunda @MomsFirza_310571 #GA_BudeAti #cocomtangpost_kreasikacang #cookpadcomunity_tangerang #kacanghijau

Bubur Wortel

Bubur Wortel

Mumpung lagi libur jadi mending bikin bubur wortel buat nak bayi ๐Ÿ‘ถusianya sudah 16 bulan ya Bunda, jadi udah tau rasa ๐Ÿ˜๐Ÿ˜˜ Bahannya juga seadanya di Lemari Es dan sangat mudah ๐Ÿ˜Š Yuk Bunda mari kita coba ๐Ÿ˜

3 Porsi
20 Menit
Bubur Oat Gula Aren

Bubur Oat Gula Aren

Bismillah gegara mba @susi_gunawan ngecooksnap bubur oatnya mba @Nidarudi ,akhirnya ane jd ikutan,te ingat ada oat yg nongkrong dikulkas,kesian ๐Ÿ˜‚ eh eh enak lhooo ternyata,akhirnya ane jd doyan ๐Ÿ˜… untuk topping,sebenanrnya mau ditambahin aneka buah"an enak jg lho buund,kuuy dicobaaaa #CookSnap #RecookBubuhanKaltim #BubuhanKaltim_Nidarudi #CookpadIndonesia #KulaEtamCoCok #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Balikpapan #PejuangGoldenBatikApron

Bubur Mujair Wortel

Bubur Mujair Wortel

2x makan
15-20 menit
Bubur Pati Kirut (Garut) / Jenang Pati Kirut (Garut)

Bubur Pati Kirut (Garut) / Jenang Pati Kirut (Garut)

tiap hari bikin, karena maag โ˜น๏ธโ˜น๏ธโ˜น๏ธ

3 porsi
30 menit
4. Bubur kacang ijo fibercreme mudah dan hemat waktu

4. Bubur kacang ijo fibercreme mudah dan hemat waktu

Gak tau knp suka bgt sama bubur kacang ijo, tapi karna punya asam lambung jadi pake fibercreme. Dan sekarang jatuh cinta bgt sama burjo fibercreme gak bikin kembung dan asam lambung aman. Apalagi buatnya hemat waktu dan gak perlu rendem2 kacangnya

7 orang
45 menit
Mpasi Bubur Ayam Mentega

Mpasi Bubur Ayam Mentega

3 porsi
30 menit
639. Bubur Manado (Tinutuan) Pedas

639. Bubur Manado (Tinutuan) Pedas

Pas nyari resep Bubur Manado (Tinutuan) yang rasanya otentik, eh lihat juga resep bubur Manado yang rasanya pedas, @Dapur Kobe punya. Baca resep bubur pedas koq simpel bahannya dan ada semua di rumah ga perlu beli-beli lagi, menggiurkan untuk autocookmark. Cocoklah untuk ikutan #PekanPosbar_MasakSesuaiBudget Sayangnya pas eksekusi, api kompor saya kurang kecil jadi nasinya belum hancur maksimal. Cuman itu ajah siy kurangnya, lainnya enak bangettt. Yuks mari sarapan menu sehat yang kaya varian karbo lengkap dengan sayuran juga. Pelengkapnya sesuaikan dengan stok bahan yang ada di rumah yah ๐Ÿ‘Œ๐Ÿ˜ Source: Dapur Kobe #PejuangGoldenApron3 #Week51 #KopiJos #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa #KulinerNusantaraKayana

2 porsi
Bubur MPASI ayam pokcoy

Bubur MPASI ayam pokcoy

Balada mamak2 punya bayik bikin sarapan 2 ronde haha. Yang mau inspirasi utk mp asi bisa contek ini jg ya. Enak kok aku dah coba (ehhh bayinya maksudnya). Source : Rayna Kitchen

Bubur Ganepo

Bubur Ganepo

Baru tau singkong di jadiin bubur teryata enak banget, yang tadinya iseng liat singkong seuprit mojok di dapur trus di olah jadi bubur ini, eh malah jadinya beli singkong lagi karena anak" minta nambah ๐Ÿ˜ Source: Welly Herlina (MommyZhi)

Bubur Nasi (dari nasi sisa)

Bubur Nasi (dari nasi sisa)

Kemarin masak nasi agak banyak, pagi ini masih ada sisa, mau dibikin nasi goreng tapi nasinya gak pera jadi kurang enak kalau dibikin nasi goreng. Dibuang sayang dong, dibikin bubur aja buat sarapan pagi ini. Masih ada stok wortel 1, kentang 1 dan sosis 2, ditambah telur rebus dan bawang goreng bubur dari nasi sisa jadi istimewa Note: Bikin bubur dari nasi sisa waktunya lebih lama dari bikin bubur menggunakan beras, ini saya pakai metode 20.30.10 #DiBuangSayang #PosbarIdaman #cookpadcommunity_Kalsel #BamasakBaimbai #KurasKulkas

Bubur ayam khas cianjur

Bubur ayam khas cianjur

Lagi kangen bubur buatan amangยฒ pas sekolah dulu jadi.... cus yu kita bikin

Bubur Oat Topping Granola

Bubur Oat Topping Granola

Sarapan praktis, sehat lahir bathin. Masaknya cepat, rasanya yummy. Untuk yang mulai diet makanan sehat. #CookpadCommunity_Jakarta #Sarapansehat

1 porsi
2 menit