Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Menyiapkan Sup Bubur Kacang Hijau Istimewa yang Anti Gagal

Dipos pada November 4, 2018

Sup Bubur Kacang Hijau Istimewa

Anda sedang mencari inspirasi resep Sup Bubur Kacang Hijau Istimewa yang praktis Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Pada umumnya Sup Bubur Kacang Hijau Istimewa yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Sup Bubur Kacang Hijau Istimewa, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Sup Bubur Kacang Hijau Istimewa di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Kira-kira porsi penyajian Sup Bubur Kacang Hijau Istimewa adalah 3-4 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Sup Bubur Kacang Hijau Istimewa sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Sup Bubur Kacang Hijau Istimewa memakai 7 jenis bahan dan 10 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Busui harus banyak konsumsi biji-bijian, nah yang paling recommended khasnya Indonesia adalah kacang hijau.. Rasanya yang manis gurih legit pas jadi burjo duhh bikin jatuh hati ❤ Yuk, kreasikan di dapur!! 👏🏽

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Sup Bubur Kacang Hijau Istimewa:

  1. 100 gr Kacang Hijau (rendam ± 4jam)
  2. 1,3 Lt Air (pisahkan 300ml untuk larutan gula)
  3. 3-4 keping Gula Jawa / Aren
  4. 2-3 jempol Jahe (sesuaikan selera untuk tingkat pedasnya)
  5. 1/2 sdt Garam
  6. 100 ml Santan Kental
  7. 3 lembar Daun Pandan (agak remas daun)

Langkah-langkah untuk membuat Sup Bubur Kacang Hijau Istimewa

1
Cuci bersih kacang hijau.
2
Tuangkan 1Lt air dan kacang hijau ke dalam panci, rebus dengan api sedang sampai kacang empuk dan air agak menyusut.
3
Tumbuk halus jahe, iris² gula dan ikat daun pandan
4
Rebus 300ml air dengan Jahe tumbuk, kemudian masukkan irisan gula dan pandan. Aduk sampai terlarut sempurna dan tercium aroma manis pandan. Matikan api.
5
Tambahkan garam ke dalam burjo yang sudah empuk, aduk perlahan sampai garam tercampur.
6
Kecilkan api, tuangkan larutan gula, jahe, pandan ke dalam panci dengan menggunakan saringan. Buang ampas jahe.
7
Aduk burjo hingga larutan gula merata, kemudian tuang santan kental. Aduk perlahan sampai sup terlihat agak mengental (jangan sampai asat ya). Tes rasa.
8
Sekiranya sudah cukup manis dan gurihnya, matikan kompor. Pindahkan sup burjo ke dalam mangkuk.
9
Wahh.. Sup Bubur Kacang Hijaunya sudah siap disantap, apalagi ditambah roti tawar, hmm makin istimewa..
10
Selamat mencoba ❤

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bubur Kacang Ijo Mix Durian

Bubur Kacang Ijo Mix Durian

Semua Bisa Masak

Bubur kacang ijo

Bubur kacang ijo

Hujan kepengen yang anget2 + menyehatkan. Bahan seadanya yang ada dirumah.

6 orang
30 menit
Patjuk (팥죽) / Red Bean Porridge / Bubur kacang merah ala korea

Patjuk (팥죽) / Red Bean Porridge / Bubur kacang merah ala korea

Patjuk ( Korea : 팥죽 [pʰat̚.t͈ɕuk̚] ), azukigayu ( Jepang :小 豆粥), hóngdòu zhōu ( Cina sederhana :红豆 粥; Cina tradisional :紅豆 粥) atau bubur kacang merah adalah sejenis bubur yang terdiri dari kacang merah dan nasi yang dimakan di seluruh Asia Timur. Di Korea , patjuk (팥죽) biasanya dimakan selama musim dingin, dan dikaitkan dengan dongji (titik balik matahari musim dingin), karena orang-orang dulu percaya bahwa warna merahpatjuk mengusir roh jahat. ciri khas Dongji Patjuk adalah rasa yang manis dan berwarna merah. (WIKIPEDIA) source recipe : Mrs. Annabeth

108*bubur jagung kacang ijo*

108*bubur jagung kacang ijo*

Cerita nya lg bikin bubur jagung,tp q tinggal smulle'n dulu,hampir aja gosong bawah nya...😁lupa..aq kirain lg ngerebus kacang ijo...😀cuma di #FestivalRamadanCookpad#CABEKU yg sllu membuat q semangat...😂😂

Bubur Kacang Hijau Santan Bubuk Hemat Gas

Bubur Kacang Hijau Santan Bubuk Hemat Gas

Lagi pengen banget masakin suami bubur kacang ijo. Karna baru di perantauan dan ga tau kemana2, belilah santan bubuk di pasar terdekat. Belinya 2 bungkus aja dan ternyata... kurang 😂 Ini pertama kalinya aku bikin burjo dan langsung coba pakai metode 7 30 5. Seperti apa? Cekibrooottt

sepanci deh 😂
32 menit
Bubur Kacang Hijau

Bubur Kacang Hijau

Hari Minggu buat yang hangat-hangat nan sehat 💙💙💙 Simple pula.. 🤭🤭🤭

4 orang
45 menit
Bubur Kacang Ketan Item

Bubur Kacang Ketan Item

Mumpung g weekends semua keluarga ngumpul saya mau masak Bubur kacang ketan item nih Bosque...

5orang
Mpasi 6 bulan pertama | Bubur Dori Brokoli dijamin lahap mom

Mpasi 6 bulan pertama | Bubur Dori Brokoli dijamin lahap mom

Assalamualaikum... Ini adalah resep mpasi 6 bulan pertama untuk sikecil yang baru mulai makan ya Mom. Resep ini adalah resep 4 bintang untuk menu lengkap sesuai dengan yang di anjurkan oleh Ikatan Dokter Anak Indonesia ya. Dari bahan - bahannya juga saya pakai yang ada di kulkas aja kok. Resep Mpasi kali ini saya mau bikin dari ikan Dori yang saya beli di Supermarket kemarin. Sekali bikin bisa untuk 4x makan ya.. untuk tekstur kental dan kasarnya di sesuaikan aja ya mom... lebihnya bisa disimpan di freezer . Kalau mau dimakan tibggal di hangatkan saja. Menu MPASI ini juga bisa menambah berat badan si keci, lho... Insya Allah dijamin enak, si kecil lahap makannya, dan anti GTM juga... Tutorial videonya jg ada di Youtube ya mom, berikut linknya : https://youtu.be/OOR6wPZs5_E Jangan lupa share kalau sudah recook ya . –––------------------------------------------------------------ --------------------------------------------------------------- Semoga resep kali ini bermanfaan untuk Moms semua ya, selamat mencoba ! Wassalamualaikum... #resepmpasi6bulanpertama #resepmpasi #resepmasakan #antigtm #mpasibaby #menumpasi6bulanpertama #mpasi Selamat mencoba, Mom... semoga bermanfaat

4 porsi
1 jam
Bubur Kacang Ijo Ketan Putih metode 5.30.7

Bubur Kacang Ijo Ketan Putih metode 5.30.7

Memasak dg metode 5.30.7 ini lg hits. Ikutan biar gak penasaran jg ... hehehehe Umumnya kacang ijo tuh pake ketan item . Berhubung gak pny ketan item sy ganti ketan putih . kacang ijo sy rendam dulu 2 jam. Pake metode ini boleh gak di rendem dulu sih ya (pnh baca testi dr org kalo tanpa di rendam dulu pun ttp bs empuk )...sy rendam krn uda kebiasaan. Biasanya mlh semaleman kalo di masaknya pagi. Pake metode ini bnr" ngirit gas... biasanya mah lama klo masak kacang ijo. Slamat mencoba ya bun :)

Bubur Kacang Hijau + Pulut Hitam

Bubur Kacang Hijau + Pulut Hitam

Berhubung ada kacang hijau dan pulut hitam dirumah..jdlah kita buat burjopuhit, bubur kacang hijau pulut hitam #PejuangGoldenApron3 #Week24

10 mangkok
1 jam
Burjo (Bubur Kacang Hijau)

Burjo (Bubur Kacang Hijau)

#PekanRayaSariKacang #MeolahCaruan_SariKacang #KulaEtamCoCoK #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Bontang #GA_TheNextLevel #PekanPosbarKacang

Tajin Palappa (bubur bumbu kacang) ala Situbondo

Tajin Palappa (bubur bumbu kacang) ala Situbondo

Di Situbondo terutama di daerah kotanya...menu ini menjadi menu favorit utk sarapan...hampir tiap hari dan tidak bosan2nya sarapan ini...kalo di Situbondo msh murah....dg 4k sdh bisa menikmati sepiring bubur komplit plus krupuk...murmer ya mom's...tapi menu ini hanya di jual di warung2 kecil di perkampungan...yg biasanya juga jualan rujak khas Situbondo. Kalopun ada yg jual di pinggir jalan...gak sampe jam 9 pagi sdh habis. Jadi jangan harap bisa di temui di restoran ya mom's. Petis ikannyapun saya biasa dikirim dr sana...kota asalnya Situbondo...😃 Bagi mereka yg tinggal di sana...gampang...tinggal bawa piring...taraaa...jadi. Nah...buat saya yg tinggal di luar kota...kalo pengin ya...bikin...dari bikin bubur dulu, goreng kacang, dll...biasanya saya buat pas weekend...kalo semua keluarga kecilku ngumpul...jadi seruuu...ada yg guntingin bakwan dll. Yg pasti langsung ludes...wah panjang bgt ya mom's ceritanya...🙏

4 porsi
45 menit
Bubur ketan hitam dan kacang hijau hemat gas 5-30-7

Bubur ketan hitam dan kacang hijau hemat gas 5-30-7

Metode ini sering sy pakai ketika memasak, rasanya enak dan hemat gas, jd lebih irit kan

10 porsi
42 menit
Bubur Kacang Hijau

Bubur Kacang Hijau

ini mamaku yang buat... di kalsel lg musim durian, harga /buahnya hanya 5rp murah bukaan. tp durian yg dieksekusi tuk campuran burcang sekarang ini hasil pemberian pamanku bukan beli.

Bubur Kacang Hijau

Bubur Kacang Hijau

Mendungnya udah mulai keliatan, hawa dingin udah mulai terasa. Ini bubur menemani siangku dan keluarga hari ini 🙆 Ditambah toping sesuai selera

Bubur Kacang Hijau

Bubur Kacang Hijau

Udah lama ga makan bubur kacang hijau, daripada beli mending bikin biar satu rumah bisa ikut makan hehe😁

± 4 - 5 orang
± 30 menit