Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Peach Gum Dessert yang Bikin Ngiler

Dipos pada February 15, 2021

Peach Gum Dessert

Menu praktis dan gampang yaitu membuat Peach Gum Dessert yang simple Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Umumnya Peach Gum Dessert yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Peach Gum Dessert, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Peach Gum Dessert sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Kira-kira porsi penyajian Peach Gum Dessert sekitar 12 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Peach Gum Dessert sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Peach Gum Dessert memakai 13 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Peach gum ini enak kalau sudah disimpan di kulkas, rasanya nnyess dingin di tenggorokan

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Peach Gum Dessert:

  1. 25 gr Snow bird nest
  2. 50 gr Peach gum
  3. 25 gr Angco/kurma merah kering
  4. 15 gr Goji berry/kici
  5. 20 gr Biji teratai/biji lotus
  6. 20 gr Jamur es
  7. 20 gr Dried longan
  8. 20 gr Jali jali/barley
  9. 1 sdm Selasih kering (direndam air bersih sampai mengembang)
  10. 150 gr Manisan kondur /winter melon/tangkwe
  11. 5 lbr Daun pandan ikat simpul
  12. 2,5 ltr Air
  13. Gula batu secukupnya /sesuai selera

Langkah-langkah untuk membuat Peach Gum Dessert

1
Rendam snow nest dan peach gum di wadah yang berbeda selama 8 - 10 jam sampai mengembang, bersihkan kotorannya, bilas dan sisihkan
2
Cuci/bilas angco, goji berry, biji teratai, jamur es, dried longan, jali", dan daun pandan secara terpisah biar tidak ada debu yang menempel ☺️
3
Rendam biji teratai selama 1-2 jam sampai lunak, buang bagian tunas yg berwarna hijau kalau ada (kalau tidak dibuang akan pahit), bilas dan sisihkan
4
Rendam jamur es selama 1-2 jam sampai lunak, buang bagian tengah yang berwarna kuning, potong sesuai selera, bilas dan sisihkan
5
Masukkan angco,biji teratai, jamur es, dry longan, jali jali di panci tambahkan air, masak sampai mendidih, setelah mendidih kecilkan api ke level sedang
6
Setelah bahan yang dimasukkan agak lunak, masukkan gula batu, gojiberry, daun pandan (daun pandan sengaja tidak dimasukkan diawal tadi, biar wanginya gak hilang), aduk sampai gula batu larut
7
Terakhir masukkan snow nest, peach gum, manisan kondur, masak sebentar dan matikan api. Masukkan selasih yang sdh direndam. Test rasa, jika kurang manis tambahkan gula batu lagi. Simpan di kulkas, sajikan ketika dingin, lebih enak lagi kalau sudah nginap di kulkas seharian lebih meresap
Peach Gum Dessert - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Minuman sehat Es rumput laut/ganggang laut

Minuman sehat Es rumput laut/ganggang laut

Seneng banget pas di pasar lihat ada rumput laut. #minumanzamannow ini sangat sehat dan berfungsj untuk mencegah panas dalam, detox, terutama jamur putih untuk kesehatan paru dann (psstt) untuk awet muda lho berhubung ganggang laut biasa digunakan sebagai bahan pembuatan suplemen kecantikan kulit wanita

Bread pudding (air fryer)

Bread pudding (air fryer)

Dalam rangka menghabiskan roti dan susu yang hampir expired, sore ini saya membuat bread pudding untuk berbuka puasa. Resep ini bisa dieksekusi dengan oven maupun air fryer.

3 porsi
38. Jus buah naga kiwi wortel tomat#booster menaikkan trombosit

38. Jus buah naga kiwi wortel tomat#booster menaikkan trombosit

Masih edisi menaikkan trombosit ke level aman biar ga disuruh tidur di RS hehehe...

15 menit
Nabez water

Nabez water

Assalamualaikum,,, keep istiqomah ya,,,pk nabez water dari jsr ( jurus sehat rasulullah). Posting sehari ini,,,alhamdulillah kmrn dpt kabar kl kita dpt celemek sakti dr cookpad,,, heeayyy tmbh semangat masak di dapur deh. Trm ksh y mah,,love love dah. #Cookpadcommunity_depok

Kunyit Asem Simple

Kunyit Asem Simple

Saya mengalami nyeri setiap akan & sedang menstruasi atau haid. Resep ini saya dapat dari ibu mertua saya.

1 gelas (1 kali minum)
Almond Milk Homemade 100% Non Dairy Terenak

Almond Milk Homemade 100% Non Dairy Terenak

FYI: Almond memiliki banyak manfaat untuk tubuh dan memiliki kalori setengah dari kalori susu sapi. Saya pribadi suka banget susu Almond. Mumpung dikos masih ada banyak almond oleh2 dari umroh. Iseng2 pengin nyobain bikin susu almond sendiri, begitu searching2 di youtube ternyata resepnya gampang dan nggak ribet. Langsung deh pengin nyobain bikin sendiri dan berhasil rasanya enaaakkπŸ˜‹. Susu almond ini bisa di modifikasi campur pakai bahan lain yang disuka seperti kurma atau madu. Semoga resepnya bermanfaat yaa!😁

4 porsi
Resep Susu Kacang Almond Blueberry (Homemade)

Resep Susu Kacang Almond Blueberry (Homemade)

Video cara Bikin nya dan resep lainnya ada Di instagram @sulistyowati_05

Jus tomato tanpa gula

Jus tomato tanpa gula

Segerrrr nikmat dan sehat

5 menit
Overnight Oat

Overnight Oat

Saya suka makan bubur oatmeal, tapi kadang bosan dengan resep yang sama yaitu mencampur oat dengan susu full cream hangat campur madu sedikit. Kali ini mau nyoba Overnight oat..Bahan nya lebih variasi, dengan cara di inapkan semaleman campuran oat dkk nya, bikin rasa oat lebih nikmat.

Jus Sehat

Jus Sehat

Pengen coba rasanya. Biar kaya orang-orang diet :-D

Setup Roti Tawar Milo

Setup Roti Tawar Milo

Gegayaan beli roti tawar isi 27 lembar. Lalu bingung dirumah mau dibikin apa roti sebanyak itu . Dimakan selembar2 pakai selai malah bosen πŸ˜‚ . Resepnya putih ori susu dan roti . Hmm nikmat keliatannya bathin saya.. ehh,Si cinta ga suka bau susu cair yg kentara pula wadudu sudahlah pegel liat roti teronggok. Tambah lagi muter otak nutupin bau susu πŸ˜‚πŸ˜‚ Ayo buu dicoba, gampang . No oven no mixer lho πŸ€— Resep dari bu Arni Munawati #PejuangGoldenApron2 #Resolusi2019 #cookpadcommunity_id_borneo #cookpadcommunity_palangkaraya #Cookpad_Id

Milo Oatmeal

Milo Oatmeal

Sarapan suami, paling seneng kalo minta sarapannya oatmeal, 5 menit jadi πŸ˜‚

Kolakina

Kolakina

Ini adalah resep jualan takjil saya selama ramadhan ini. Semoga bermanfaat ya Bun. πŸ€—πŸ€— Kalau Pisang nggak ada saya ganti labu kuning. #festivalramadhancookpad #silaturahmirecook #resepkolak #kolakina

Soup jamur kuping cantikkk

Soup jamur kuping cantikkk

Berawal dari hobby nonton drama China...

3porsi
Puding roti tawar (panggang)

Puding roti tawar (panggang)

Akhirnya bisa posting lagiiii πŸ˜„ Gimana MPLS nya emak2 semuaahh??? πŸ˜† Hectic gak sih awal tahun ajaran baru ini? Aku sih iyes 🀭🀭 Masih dgn metode home learning, dgn 4 anak dan jenjang sekolah yg beda2, SMA, SMP, SD n TK plus wfh dan house keeping things πŸ€ͺ Masyaallah nikmaaattt ya makkk πŸ˜‚πŸ˜‚ Jadi sore ini aku pengen sedikit relaksasi dulu di "studio" wkwkwk Setelah melongok2 sekilas bahan yg ada, lalu jatuhlah pilihan kepada; puding roti enak nih kayaknya. Abis ujan, adem, makannya sambil ngupi2 cantik di kebun samping 😍 Pas deh! Resep terinspirasi dari bunda @Novi RM di jateng, hanya utk topping kismisnya aku ganti dgn kurma dan tambahan rhum essens utk aroma πŸ˜‰ #pudingrotitawar #goldenapron3 #pejuanggoldenapron3 #week6 #minggu6 #cookpadcommunity #cookpadindonesia #simplefood

7 orang
45 menit
Kue lumpur labuπŸ€—

Kue lumpur labuπŸ€—

Ceritanya lagi pingin kue lumpur buat takjil buka,,,berhubung social distancing jadi buatlah sendiri dirumah hehhehe

Muffin Pisang Yummy tapi Simpel

Muffin Pisang Yummy tapi Simpel

Ini muffin pisang paling praktis, simpel, yummy dan anti gagal, resep dari bunda cantik @Tintin Rayner.

30 buah
30 menit
Bubur oat buah(untuk promil)

Bubur oat buah(untuk promil)

Bubur oatmeal buah ini cocok unk yg lg diet atau lg promil klo unk yg lg promil khusus dtambahin jg kurma muda itu saya cm kasih 2 sbenernya harusnya 3/brpa pun asal ganjil. Sebenernya ini bkn skdar buat diet/promil aja tp unk kesehatan jantung jg...

Sup Jamur Putih

Sup Jamur Putih

Dapat oleh2 goji berry banyak dari kakak karna bosan cuma d seduh air panas aja maka pingin dolah dgn cara lain lalu lihat2 resepnya Cookpaders nemu resepnya mbak Yantie Ofarim Katanya bagus unt kesehatan kulit karna banyak mengandung kolagen,aq pake jamur putih yg cepet lunak klo d rebus jadi masaknya sebentar udah lembek,rasanya enek ada galatinnya manis cocok unt dessert taruh d kulkas dingin lebih enak #BerburuCelemekMas #Resolusi2019