Anda sedang mencari inspirasi resep Mie Goreng ala Chinesse Food (menggunakan mi kering) yang lezat Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Biasanya Mie Goreng ala Chinesse Food (menggunakan mi kering) yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.
Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Mie Goreng ala Chinesse Food (menggunakan mi kering), antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Mie Goreng ala Chinesse Food (menggunakan mi kering) sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.
Kalau mau lebih enak boleh kok dikreasikan Mie Goreng ala Chinesse Food (menggunakan mi kering) sendiri di rumah. Cukup dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Mie Goreng ala Chinesse Food (menggunakan mi kering) memakai 13 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Begini cara pembuatannya.
Tahun 2018 ini saya diberi kesempatan oleh Allah untuk hamil walau hanya 11 minggu. Namun, setiap kehamilan selalu membawa cerita indah. Pada kehamilan singkat kali ini, saya dan suami sama sama ngidam mi goreng. Padahal, suami saya sebenernya bukanlah penikmat mi goreng dan turunannya seperti kwetiau dan lainnya. Tapi entah kenapa, dia selalu cerita kalau pengen makan mi goreng. Saat tugas kantor ke luar pun yang dia incer mi goreng, kwe tiau goreng dan turunannya :) Saya? Wah, jangan tanya. Saya hampir seminggu 2 kali (sengaja dibatasi juga pake akal sehat hahaha, beli mi ayam tanpa micin yang mi nya adalah mi hijau (tanpa pengawet dan menggunakan sawi untuk hijaunya). Nah, setelah lewat seminggu dari keguguran, ga ada salahnya saya wujudkan keinginan ngidam suami dan saya kemarin dengan masak mi goreng. Kali ini saya masak mi goreng ala chinesse food ala saya :) Enak juga ternyata menggunakan mi kering.
Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Mie Goreng ala Chinesse Food (menggunakan mi kering):
- 1 Bungkus Mi kering (saya pake Mi 3 Ayam Indofood)
- 4 Ekor Udang
- 5 Buah Baso sapi
- 2 Butir Telur
- 100 gram Kol
- 6 lembar Sawi hijau
- 2 siung Bawang Putih
- 1 sdt Merica (kalau tidak suka ga pakai juga ga apa-apa)
- 2 sdt Garam (atau sesuai selera) atau 1 sdm kecap asin
- 2 sdm Saus Tiram
- 2 sdm minyak wijen
- 2 sdm kecap manis
- 150 ml air kaldu