Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Menyiapkan Bubur Sagu Gunting yang Sempurna

Dipos pada January 23, 2019

Bubur Sagu Gunting

Penasaran dengan rasa yang diwarung tempo hari, yuk kita berkreasi membuat Bubur Sagu Gunting yang simple Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Biasanya Bubur Sagu Gunting yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Bubur Sagu Gunting, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Jangan terlalu repot dalam penyajian Bubur Sagu Gunting enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Bubur Sagu Gunting sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Bubur Sagu Gunting memakai 14 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Salah satu menu yang hadir hanya pada bulan puasa saja. Ini resep turun temurun dikeluarganya ibuk. Selain itu, Bubur Sagu Gunting ini tu bisa untuk Bakoelan juga looo. Tau sendiri lah harga Aci/Tapioka itu berapa. Selamat mencoba cookpaders. NB: Sagu Guntingnya rebus untuk sekali konsumsi saja (sebagian), sisanya simpan diwadah tertutup kemudian simpan didalam kulkas. Jika ingin dikonsumsi lagi rebus kembali sagu gunting. #SiapRamadan #JemputRejeki #AnekaBuburManis #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 #Mingguke19 #CookpadCommunity_BangkaBelitung #NiarKitchenette

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Bubur Sagu Gunting:

  1. Bahan Sagu Gunting :
  2. 500 gr Tepung Sagu/Tapioka/Kanji/Aci
  3. 1 sdt Garam
  4. 300 ml Air
  5. Secukupnya Untuk merebus sagu gunting
  6. Kuah Santan :
  7. 750 ml Santan (dari 1 butir kelapa)
  8. 1 sdt Garam
  9. 1 lbr Daun Pandan
  10. Kuah Gula :
  11. 750 ml Air
  12. 350 gr Gula Merah
  13. 150 gr Gula Pasir
  14. 1 lbr Daun Pandan

Langkah-langkah untuk membuat Bubur Sagu Gunting

1
Cara Membuat Kuah Santan : Campurkan semua bahan lalu didihkah. Sisihkan. Setelah dingin, masukan kedalam botol kemudian simpan dikulkas.
Bubur Sagu Gunting - Step 1
2
Cara Membuat Kuah Gula : Campurkan semua bahan lalu didihkan hingga semua bahan larut. Setelah sirup gula dingin kemudian disaring lalu masukan kedalam botol kemudian simpan dikulkas.
Bubur Sagu Gunting - Step 2
3
Campurkan Air panas ke tepung sagu (Kanji) sedikit demi sedikit sambil diuleni hingga kalis. Jika dirasa sudah cukup, air jangan dihabiskan atau jika kurang boleh ditambah.
Bubur Sagu Gunting - Step 3
Bubur Sagu Gunting - Step 3
4
Ambil adonan kemudian digiling tipis jika tdk mempunyai alat seperti ini bisa menggunakan botol. Potong adonan kemudian ditaburi dengan tepung sagu. Agar adonan tidak lengket lalu adonan ditumpuk, kemudian diiris tipis.
Bubur Sagu Gunting - Step 4
Bubur Sagu Gunting - Step 4
Bubur Sagu Gunting - Step 4
5
Didihkan air, setelah mendidih masukan sagu gunting. Setelah mengapung angkat. Masukan Sagu Gunting kedalam wadah yang telah diisi dengan Air.
Bubur Sagu Gunting - Step 5
6
Cara penyajian: Masukan Sagu Gunting kedalam mangkuk/ gelas saji, lalu masukan kuah santan dan gula kemudian diaduk. Disajikan dengan es batu lebih enak. Sebelumnya saya juga pernah posting resep Bubur Sagu Gunting silahkan klik saja link Berikut yaa cookpaders. https://cookpad.com/id/resep/767982-bubur-sagu-gunting?token=bpKD52M3jCavZvJ416X1PBiA
Bubur Sagu Gunting - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bubur Nasi Gula Merah

Bubur Nasi Gula Merah

Masih punya sisa nasi putih akhirnya dibikin bubur aja. Resep sederhana,simple, dan cepat. Selamat mencoba 😊😊😊

1 orang
Bubur ayam magic com

Bubur ayam magic com

#AntiRibet #AhlinyaAyam #SiapRamadhan pak suami dan anakku yg gede doyan bgt sama yg namanya bubur ayam. Kalau d turutin maunya tiap pagi sarapan bubur ayam, drpd jajan di luaran aku buatin deh bubur ayam sebelum masuk puasa dan #SiapRamadhan..bisa juga u menu sahur nih..🀩🀩

6porsi
Bubur 'Oat' Manado

Bubur 'Oat' Manado

Sudah lama saya nggak makan bubur manado dulu suka makan bubur manado buatan omah kalau omah suka pakai sambal ikan roa atau galapea kadang sambal dabu-dabu. Ini nggak pakai beras putih mau buat yang beda pakai oat soalnya kalau oat yang campuran buah pakai madu mas bojo suka nggak abis makannya eh ini alhamdulillah sampai nambahπŸ˜‚. #Caralainmakanoat #JemputRejeki #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 #cookpadcommunity_jakartatimur #masakitusaya #RESEPJSR

Bubur Tabur Ayam Saus Teriyaki

Bubur Tabur Ayam Saus Teriyaki

Haii mommy semuanya, hari ini mau berbagi lagi resep makan Shima, berawal dari liat iklan di Ig (Instagram), kmrn plg kerja langsung mampir supermarket buat beli bahan2 tambahan.. Mudah2an menginspirasi yaa.. So let's begin πŸ‘©β€πŸ³

2 porsi
-+45 Menit
Bubur tim ikan kembung + bayam merah + wortel #mpasi7mo

Bubur tim ikan kembung + bayam merah + wortel #mpasi7mo

#mpasi7month #mpasizaynwafi #mpasi7mo#mpasi7month #mpasizaynwafi #mpasi7mo #menulengkap #menusehat #mpasihomemade #snackmpasi #menuselingan

3 porsi
3 jam
Bubur beras putih

Bubur beras putih

Mpasi 6 bulan abrisam

1 kali makan
Bubur Kacang Ijo ft Duren

Bubur Kacang Ijo ft Duren

#dessertannaswa Pas nih di Tarakan lagi musim duren, kok harganya juga murah?😦 sebiji ukuran sedang cuma 20rb, biasanya 35-40rb, walaupun pas musimnya mahal juga. Okelah alhamdulillah dapat lagi yg ukuran sedang tp udah terbukaan gt 3 biji 10rb. Angkut. Nah aku tuh sama suami kurang begitu favorit nih buah. Anak2 yang doyan berat. Suami minta dibuati aja campuran bubur kacang ijo sm duren. Yess.... hiha siap! Aku ga pake santan kelapa, tapi aku subsitusi dengan fiber creme. Juga nda pake daun pandan, pengin nonjolin aroma durennya. Jadi aku ngerebus cangjonya pake cara 5.30.7 Tau kan, ini udah viral kok cara begitu. Ngirit bahan bakar dan gas ceritanya. So setelah bahan direbus pertama kali mendidih, masak 5 menit. Setelah itu matikan kompor, biarkan 30 menit sambil ditutup panci. Nyalakan kembali kompor setelahnya, biarkan mendidih lagi. Masak 7 menit. So simpel kan 😁 so sadap rasanya juga. #JemputRejeki #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019

10 porsi
50 menit
Bubur Ayam

Bubur Ayam

#AhlinyaAyam #PekanInspirasi #cookpadcommunity_surabaya #BerburuCelemekEmas #GoldenApronChallenge #Resolusi2019 #CookpadCommunity #CookpadIndonesia #MasakItuSaya #BagikanInspirasimu

Mpasi 4* 6m Bubur Beras Putih Anti Gagal

Mpasi 4* 6m Bubur Beras Putih Anti Gagal

Ini menu yang termasuk standar dan bahannya gampang. Aku paksa buatin subuh2 supaya ga kewalahan waktu baby bangun. 😘

2 porsi
3 jam
Bubur Menado / Tinutuan

Bubur Menado / Tinutuan

Sarapan pagi untuk si bocil yg suka GTM. Biasanya aq buatin bubur. Liat resep mak ati, ada menu bubur, cuss langsung bikin, sehat bgd ini. Bisa untuk sarapan para kesayangan inih. #RecookDepok_Ati #CookpadCommunity_Depok #PejuangGoldenApron2

Bubur kanji rumbi (khas Aceh)

Bubur kanji rumbi (khas Aceh)

Penasaran saya sama rasanya seperti apa.. Klo mie aceh nya saya sudah sering makan dan pernah buat sendiri. Ternyata bubur kanji rumbi ini memiliki aroma yang khas. dan bahan2 yang digunakan sedikit beda dengan bubur ayam pada umumnya. Tapi rasanya nya sedap.. Kata anak saya😊 Resep ini saya ambil dari beberapa sumber diinternet salah satunya resep nya mba Endang indriani / justtryandtaste.com, termasuk abang2 penjual mie aceh di depan rumah sayaπŸ˜… Untuk takaran resep saya sesuaikan dan saya modif sedikit, langsung saya persiapkan bahan yg ada di dapur dan mulai eksekusi #Pekan_Aceh #CookpadCommunity_Batam #3weekschallenge

Bubur telur ayam kampung with vegie #mpasi6month

Bubur telur ayam kampung with vegie #mpasi6month

#mpasi6month #mpasizaynwafi #mpasi6mo#mpasi6month #mpasizaynwafi #mpasi6mo#mpasi6month #mpasizaynwafi #mpasi6mo#mpasi6month #mpasizaynwafi #mpasi6mo

2 porsi
3jam
Bubur Ganefo

Bubur Ganefo

Mendapat ide dari WAG klub bakingku .. bikin penasaran pingin coba dan momentnya pas pula .. cocok untuk buka puasa .. bikinnya juga simple dan rasanya kata anak yg lagi tdk puasa .. enak 😍😍 silakan direcook bunda .. menjadi alternatif baru takjil buka puasa .. enak disajikan saat hangat ataupun dingin. #siapramadan #homemadelovers #homecook #makanantradisionalindonesia #cookpadcommunity_jakarta #resolusi209 #berburucelemekemas #kreasiibumenik2019

6. Bubur Ketan Kacang Ijo

6. Bubur Ketan Kacang Ijo

anak-anak doyan makan bubur ketan kacang ijo. tapi saya paling males masak yg ribet-ribet. saya pake metode 5.30.7 milik fah umi yasmin. tapi 7 menit terakhir itu saya masak sampai betul2 tanak/matang sempurna kacang ijo dan ketan hitamnya.

Bubur Sederhana ( Baso Ikan & Otak Otak

Bubur Sederhana ( Baso Ikan & Otak Otak

Berhubung gie sakit.. Temen bilang harus makan bubur ... Akhirnya kepikiran dech buat bikin bubur sendiri ga pake ribet.. 😁