Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Membuat Gado-Gado Sederhana yang Sempurna

Dipos pada May 6, 2019

Gado-Gado Sederhana

Menu praktis dan gampang yaitu membuat Gado-Gado Sederhana yang pasti lezat Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Pada umumnya Gado-Gado Sederhana yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Gado-Gado Sederhana, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Gado-Gado Sederhana di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Gado-Gado Sederhana sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Gado-Gado Sederhana memakai 15 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Ceritanya nih lagi pengen makan sayur. Akhirnya jadi deh gado-gado ala gue. πŸ˜‚πŸ‘ Gado-gado terdiri dari macam-macam sayur, tergantung selera masing-masing. Disini saya memakai bahan yang ada saja. 😁

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gado-Gado Sederhana:

  1. kentang
  2. wortel
  3. telur (di rebus dulu)
  4. kacang panjang
  5. sawi
  6. >>Bumbu sambal :
  7. bawang putih
  8. cabai rawit atau merah
  9. garam halus
  10. kacang tanah (kupas kulitnya dan disangrai atau digoreng)
  11. daun jeruk purut
  12. gula merah
  13. minyak sayur untuk menumis
  14. santan kelapa
  15. air asam jawa (kalau tidak ada pun gak usah pakai)

Langkah-langkah untuk membuat Gado-Gado Sederhana

1
Haluskan kacang yang sudah di goreng.
2
Panaskan minyak dan tumis bawang putih, cabai, dan daun jeruk sampai harum. Bawang putih dan cabainya dihaluskan dulu ya sebelum ditumis.
3
Masukkan kacang yang sudah halus tadi. Tambahkan santan kelapa dan aduk perlahan sampai mendidih.
4
Tambahkan gula merah, garam, dan air asam jawa.
5
Masak hingga gula merah larut kemudian angkat. Sambal gado-gado pun sudah siap.
6
Kemudian rebus semua bahan-bahan sayur, kentang, wortel, kacang panjang, dan sawi. Rebus juga telur secara terpisah. Rebus sayurnya jangan terlalu lama ya, agar kandungan gizi nya tidak hilang.
7
Terakhir adalah penyajian. Siapkan sayur dan siram sambal di atasnya. Gado-gado pun siap disantap. Tambahkan bawang goreng diatasnya agar makin enak. Selamat mencoba!😊

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Kue Nastar

Kue Nastar

Kue kering yang satu ini biasanya selalu ada pada hari raya keagamaan seperti lebaran dan natal. Tetapi banyak juga yang menyajikan kue ini sebagai cemilan yang enak.

8 porsi
15 menit
Gado-Gado

Gado-Gado

Akhirnya tukang sayur udah pada jualan..masih ada kacang goreng jdnya bikin gado-gado

Gado-gado maknyus

Gado-gado maknyus

Siang-siang bingung mau makan apa, acak2 dapur dan kulkas nemu semua bahan yang mendukung buat eksekusi gado-gado ini, oke lets try

Bumbu pecel dan gado gado

Bumbu pecel dan gado gado

Saya pakai perbandingan kacang tanah: gula 2:1.

Gado2 Pengantin

Gado2 Pengantin

Busway kali ini berthema Gado Gado,kebetulan lagi banyak yg harus di kerjakan shg ngg kepasar. Jadilah nunggu abang sayur yg lewat didepan rumah aja untuk melengkapi bahan membuat gado2 dihari yg cerah ini. Bahan bahan yg dibeli : 3 buah Kentang 3 buah tahu cina kecil 1 buah timun 2 butir telur 1 bungkus toge 2 jeruk limo 1 plastik kecil eby 2 bungkus kacang goreng Total belanja Rp.23.500 #BusWay_GadoGado #TetapKenyangTanpaNasi #CookpadCommunity_Jakarta

4 orang
30 mt
Gado - Gado Homemade

Gado - Gado Homemade

untuk 2 porsi
Seblak Gado Gado(Homemade)

Seblak Gado Gado(Homemade)

Gong xi fat cai met #imlek bagi yg merayakan

Balado gado gado

Balado gado gado

Assallamualaikum warohmatullahi wabarokatuh Bingung y bun dgn judulnya....?? Saya jg bingung bun...mau dikasi judul apa😁😁 Soalnya campuranya bnyak,ada jengkol,kentang,ikan teri n rimbang(cepokak) Jd gpp y dikasi judul ky yg diatas😍😘 #berburuCelemekEmas #resolusi2019 #cookpadCommunity_pekanbaru

Kue ulat putih

Kue ulat putih

Lebaran makin dekat bund, bikin kreasi buat ramein meja 😊😊

Gado Gado Simple

Gado Gado Simple

Suami saya suka banget makan gado2, jadi saya bikin yg gampang2 aja. Pakai bumbu pecel jadi

Gado gado mie kuning

Gado gado mie kuning

Ini buat yg dirumah bolak balik kedapur nambah nambah makannya πŸ˜„

Gado-gado + cilok saus kacang alibaba

Gado-gado + cilok saus kacang alibaba

kenpa dikasih nama saus kacang alibaba soalnya kacang yg d pake fress dari kebun dan yg ngupas itu loh perjuangan banget bela2in tangan lumpur smua, linu2 juga 😱πŸ˜₯ *lah apa hubungannya sma alibaba.. hahahahaha.. ben lah.. 😁😁 berhubung kepikiran mau sarapan sehat tp skalian ngemil dan yg pastinya berbau saus kacang alhasil buat gado2 sama cilok deh hihi yuk cuss bahas resepnya..

Gado -Β  Gado

Gado -Β  Gado

Menu buka puasa kemarin adalah gado-gado. Cara masak lontong gampang aja pakai metode 5307. Untuk bumbu kacangnya bisa pakai daun jeruk, sereh, daun salam ya, tp kmrn aku g pakai tetep enak kataku 😁

(Salad Indo) Gado-Gado Expresss! πŸ₯—

(Salad Indo) Gado-Gado Expresss! πŸ₯—

Pengen makan sehat, tapi gamau ribet bikinnya? Tenang aku kasih tahu tipsnya, bun! Ini super duper cepet banget bikinnya. Bisa jadi ide menu berbuka puasa ataupun sahur yang #antiribet. Lho, sambel kacang kan ribet bikinnya? Sambel kacang ini beda dari yang lain bun, karena aku pakai #SambelPecelMadiun yang tinggal seduh. Ditambah #SambelPecelMadiun ini menggunakan kacang yang disangrai, bun. Jadi, RENDAH KOLESTEROL lhooo ❀ Yuk, langsung intip cara bikinnya πŸ‘‡

Porsi: 4 piring
10-15 menit