Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Galbi Jjim - Semur Iga Sapi Korea yang Menggugah Selera

Dipos pada February 18, 2021

Galbi Jjim - Semur Iga Sapi Korea

Hi Mommy, yuk praktek untuk buat Galbi Jjim - Semur Iga Sapi Korea yang lezat Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Biasanya Galbi Jjim - Semur Iga Sapi Korea yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Galbi Jjim - Semur Iga Sapi Korea, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Galbi Jjim - Semur Iga Sapi Korea enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Perkiraan porsi dari bahan dibawah untuk membuat Galbi Jjim - Semur Iga Sapi Korea adalah 3 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Sekedar tambahan, waktu yang dibutuhkan untuk membuat Galbi Jjim - Semur Iga Sapi Korea diperkirakan sekitar 120 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Galbi Jjim - Semur Iga Sapi Korea sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Galbi Jjim - Semur Iga Sapi Korea memakai 21 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Adaptasi dari masakan khas Korea - Galbi Jjim - ini memiliki kemiripan rasa dengan semur daging yang biasa kita makan di Indonesia. Rasanya manis dan asin dengan kuah daging yang kental. Perbedaannya rasa manis semur daging Korea ini menggunakan buah-buahan, bukan kecap manis. Resep ini memuat cara mengolah iga sapi (yang umumnya berlemak) menjadi masakan lezat rendah lemak. #InspirasiBukaPuasa

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Galbi Jjim - Semur Iga Sapi Korea:

  1. 1 kg Daging Iga Sapi
  2. 1 buah Lobak Putih
  3. 2 buah Kentang
  4. 2 buah Wortel
  5. 4 buah Kurma Kering
  6. 12 cangkir Air
  7. 1/2 buah Bawang Bombay
  8. 1/2 buah Pear Korea
  9. 1/2 buah Kiwi
  10. 3 siung Bawang Putih
  11. 1 cm Jahe
  12. 7 sendok makan Kecap Jepang
  13. 3 sendok makan Gula Pasir
  14. 2 sendok makan Arak Putih
  15. 1/2 sendok teh Lada (Merica)
  16. 1 sendok makan Minyak Wijen
  17. 2 sendok teh Wijen
  18. 1/2 buah Bawang Bombay
  19. 1 batang Daun Bawang
  20. 6 siung Bawang Putih
  21. 2 helai Bay leaf

Langkah-langkah untuk membuat Galbi Jjim - Semur Iga Sapi Korea

1
Potong-potong daging iga sesuai dengan ruas tulang sehingga setiap tulang terpisah satu sama lainnya. Rendam daging iga dalam air bersuhu ruangan selama 1 jam untuk membersihkan daging dari darah. Ganti air 2-3 kali selama proses. Setelah 1 jam tiriskan.
2
Masak 6 gelas air dalam panci hingga mendidih. Masukkan daging iga dan rebus selama 5 menit. Anda akan melihat 'kotoran' mengapung selama proses perebusan daging. Setelah 5 menit, matikan api. Buang air rebusan. Cuci bersih daging iga sapi dengan air.
3
Masukkan kembali daging ke dalam panci yang sudah dicuci bersih. Tuang 6 gelas (cups) air beserta bahan bumbu sop (bawang bombay, daun bawang, bawang putih, bayleaf). Didihkan dengan api besar. Setelah mendidih, kecilkan api sampai paling kecil (sop tidak berbuih-buih mendidih). Masak dengan api kecil selama 30 menit.
4
Angkat daging iga dari sop. Kemudian saring sop untuk mengambil airnya saja. Buang bahan bumbu lainnya. Taruh sop dalam wadah dan dinginkan. Jika Anda tidak keberatan dengan kandungan lemak yang tinggi, sup bisa langsung dipakai untuk proses selanjutnya. Jika Anda ingin mendapatkan hidangan sehat dengan kandungan lemak yang rendah, luangkan waktu Anda untuk mendinginkan sop iga. Setelah sop mencapai suhu ruangan, masukkan sop dalam lemari es (bukan freezer). Dalam suhu dingin, lemak akan mengapung dan membeku lebih cepat daripada air. Buang bagian lemak yang membeku.
5
Gunakan blender untuk menghaluskan bawang bombay, pear korea, kiwi, bawang putih dan jahe. Hancurkan sampai halus berbentuk puree. Taruh puree dalam mangkuk, masukkan kecap Jepang, gula pasir, arak putih, lada dan minyak wijen. Aduk sampai rata.
6
Tuang bumbu, sop dan daging dalam panci. Didihkan dahulu kemudian kecilkan api, masak dengan api kecil selama 30 menit dengan panci tertutup.
7
Masukkan wortel, kentang, lobak dan kurma. Tetap masak dengan api kecil selama 45-60 menit atau hingga kuah hampir habis dan mengental. Taburkan wijen yang sudah dipanggang. Hidangkan langsung dengan nasi hangat.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Jus Penurun Berat Badan

Jus Penurun Berat Badan

Buat yg mau nurunin berat badan dan yg mau diet sehat bisa di coba nih jus buah semangka, kurma dan lemon tanpa gula. Konsumsi setiap hari dan barengi dengan olahraga. InsyaAllah cita2 buat kurusnya berhasil... Heheheee . . #PilkadaCookpad_Bunna

Smoothie Dragon Berry Punch

Smoothie Dragon Berry Punch

Menu minuman + makanan sehat yang kaya akan serat dan protein yang baik bagi kesehatan. Konsumsi smoothie ini setiap hari juga bisa meningkatkan imun tubuh loh.. Tapi harus dilengkapi dengan pola hidup dan makan yang sehat ya moms ❀

No Bake Healthy Brownies

No Bake Healthy Brownies

brownies sehat yg fudgy dan coklatttt banget, tapi bisa dimakan tanpa rasa bersalah

Jus Ruthob

Jus Ruthob

Panas panas gini bikin aus kan yah .. Jus kurma "Ruthob" jadi pilihan siang ini. Kuy enak tambain susu indomilk .. Ruthob bisa beli di aku yaa hihi stalking ig @iinsafitri #juice #ruthob #kurmamuda

2 gelas
MPASI Mix Fruit

MPASI Mix Fruit

Gibran abis sakit nih, abis rawat inap juga. Doakan Gibran cepet sehat ya moms.. 😣 Berhubungan lg gak fit, jd Gibran gak nafsu makan. Trs karena Gibran suka buah, jd kali ini aku bikinin buburnya dr buah-buahan dulu deh, biar Gibran mau makan.. Dan, Alhamdulillah dia mau. πŸ‘πŸ˜ŠπŸ‘Œ

4 porsi
30 menit
Bubur Apimama ala mimi

Bubur Apimama ala mimi

apa sih apimama??? ini terdiri dari (Alpukat, Pisang, Madu dan Kurma) yuk kita langsg buat yuk

Bola-Bola Labu (mpasi 9bulan)

Bola-Bola Labu (mpasi 9bulan)

Cemilan buat #mpasi9bulan yang juga bisa disajikan sebagai kudapan keluarga.

Sop buah simple

Sop buah simple

Hidangan yg kaya vitamin cukup serat dan menyehatkan. Bisa dijadikan pilihan u/ menu takjil buka puasa anda di musim pancaroba πŸ˜‰

15 menit
Sosis Lele Spesial

Sosis Lele Spesial

Akhirnya menjadi juga sosis lele ala sy ini. Dengan rasa cinta, sy meramunya untuk #KapsulAjaib Spesial untuk anak-anak yang spesial. Sosis lele ini sengaja dibuat 100% lele tanpa campuran, dengan proses masak yang simple. Walaupun begitu, aromanya tidak amis, teksturnya bagus, dan rasanya juga enak. Selain agar si kecil bisa lebih banyak menyantap lele dengan mudah, juga menghindari rasa enggan memakannya jika si kecil melihat lele dalam bentuk asli yang utuh. Sosis Lele Spesial dari sy #PejuangGoldenApron2 dari #CookpadCommunity_Bogor adalah ungkapan sayang sy untuk semua anak-anak, terutama anak-anak dengan kondisi spesial. Semoga si kecil bisa menikmatinya. Sy ingin si kecil mendapatkan apa yang mereka suka saat makan, sehingga setelahnya mereka bisa menghimpun kekuatan. Ditambah dukungan sekelilingnya agar si kecil tetap bersemangat dalam menjalani setiap iktiar pengobatan, semoga kondisinya semakin membaik dan membaik. Aamiin..πŸ€—

3 batang
30 menit
Manisan Endull Belimbing Wuluh rasa Kurma KW πŸ˜‹

Manisan Endull Belimbing Wuluh rasa Kurma KW πŸ˜‹

Pas lagi bacaΒ² berita online nemu artikel cara membuat manisan belimbing wuluh ini. Sayang gak dijelasin secara rinci tentang takaranΒ²nya. Akhirnya isengΒ² aja eksekusi sendiri dengan takaran sukaΒ² saya lah pokoknya πŸ˜‚ alhamdulillah hasilnya ajibb endull yang pada akhirnya banyak yang request minta dibikinin. Alhamdulillah berawal dari cobaΒ² akhirnya bisa jadi lahan usaha πŸ˜‡πŸ’•

20 menit
Puding busa pelangi kurma

Puding busa pelangi kurma

Bulan puasa bikin puding cocok buat menu buka puasa agr pencernaan lancar selama bulan puasa. Selamat menjalankan ibadah puasa.

Puding Jamkumint

Puding Jamkumint

Bismillah unggah resep #kapsulajaib Puding Jamkumint : jambu, kurma dan daun mint. Pudingnya lembut sehingga cocok untuk anak yang mungkin mengalami sulit menelan akibat perjalanan penyakit. Rasa manisnya alami dari kurma tanpa tambahan gula pasir dapat memberikan nutrisi tambahan untuk si kecil. Wangi segar daun mint juga semoga dapat mengurangi gejala mual setelah kemoterapi. Semangattt buat bunda dan ananda yang sedang berjuang semoga perjuanganya menjadi ladang amal untuk semuanya aamiin..

3-4 porsi
15 menit
Setup Buah Manis

Setup Buah Manis

5 porsi
25 menit
Bento Anak Sehat πŸ˜„

Bento Anak Sehat πŸ˜„

Sebenernya saat ini baru bikin bekal untuk suami dan diri sendiri aja, tapi inget dulu waktu kuliah ada matkul kewirausahaan (padahal kuliah ttg rumah sakit πŸ˜…). Saat itu saya bikin proposal tentang bento anak dan juga 2 sample varian bento sebagai tugas kuliah. Ngeliat ada kontes #bekalsikecil , jadi gatel pengen bikin. Bento ini lumayan simple dari pada bento pada umumnya, lucu dan sehat untuk si kecil 😘 Not only kawaii, but also oishi πŸ˜‹

1 porsi
45 menit
Mix Fruits Smoothies

Mix Fruits Smoothies

Sarapan pengennya yg ringan aja biar ga cepat ngantuk... Jadilah ide begini kebetulan bahan2nya yg biasa ada di rumah...

2 orang (600ml)