Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Menyiapkan Chicken Karaage Frozen anti Ribet yang Lezat

Dipos pada November 1, 2021

Chicken Karaage Frozen anti Ribet

Penasaran dengan rasa yang diwarung tempo hari, yuk kita berkreasi membuat Chicken Karaage Frozen anti Ribet yang lezat Cara membuatnya tidak terlalu susah. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Pada umumnya Chicken Karaage Frozen anti Ribet yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Chicken Karaage Frozen anti Ribet, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Chicken Karaage Frozen anti Ribet sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Bahan-bahan dibawah akan sangat pas untuk porsi penyajian Chicken Karaage Frozen anti Ribet sekitar 500 gr. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Chicken Karaage Frozen anti Ribet sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Chicken Karaage Frozen anti Ribet memakai 10 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Source : Angken Keenan Yuk persiapan menyambut ramadan dengan bebikin menu frozen food agar nanti disaat mager melanda tinggal sreng sreng mateng deeh πŸ˜„πŸ˜„.. seperti biasa, cari resep yg anti ribet ala mba @anchenkeenan duuh beneraan no ribet2 club, dah gt mreseep bgt bumbunya kedlm daging, mantuls binggo πŸ˜‹πŸ˜‹..cus berikut link resep aslinya πŸ‘‡ , oh iya saya pakai paha ayam yg msh ad tulangnya, bikin stengah resep, sekali masak hap hap hap abiis 😒..kudu bikin lagi nieh buat stok laukπŸ˜†πŸ˜†.. Nah kalo mo jualan berikut perhitungannya ala saya πŸ˜‰ -Paha ayam = 10.000 -Kecap asin, jahe = 500 Baput, m.wijen = 500 -minyak goreng = 4.800 -thinwall 500gr = 1.000 -telur = 1.700 -maizena = 2.400 ____________ + Hpp_________________ = 20.900 Laba 50%*hpp = 10.450 ___________ + Total harga jual = 31.350 Nah kira2 segini harga jualnya moms dlm kemasan thinwall 500 gr..harga & laba menyesuaikan selera y moms, ini sekedar perkiraan saja πŸ˜‰.. #Semangcook_Frozen #SemangcookHokyaHokye #RamadanCamp_Misi4 #CeritaDapurHariIni #IdeMasak #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Semarang

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Chicken Karaage Frozen anti Ribet:

  1. 350 gr paha ayam
  2. 200 ml minyak goreng
  3. Bumbu marinasi :
  4. 1 siung bawang putih, haluskan
  5. 1 ruas jari jahe, haluskan
  6. 1 sdm kecap asin
  7. 1 sdt minyak wijen
  8. Bahan baluran/pencelup :
  9. 1 btr telur
  10. 150 gr Tepung maizena

Langkah-langkah untuk membuat Chicken Karaage Frozen anti Ribet

1
Siapkan paha ayam yg sdh dicuci bersih, pisahkan dengan tulangnya, potong kecil2.
Chicken Karaage Frozen anti Ribet - Step 1
Chicken Karaage Frozen anti Ribet - Step 1
2
Campur dengan bahan marinasi hingga rata. Diamkan dlm kulkas minimal 1 jam / semalaman, saya semalaman 😊. Keluarkan dr kulkas, tambahkan telur aduk rata
Chicken Karaage Frozen anti Ribet - Step 2
Chicken Karaage Frozen anti Ribet - Step 2
Chicken Karaage Frozen anti Ribet - Step 2
3
Masukkan tepung maizena, aduk hingga tercampur rata. Goreng dlm minyak panas hingga setengah matang. Angkat & tiriskan. Sampai disini setelah suhu ruang boleh disimpan dlm thinwall bertutup, masukkan dlm freezer sbg frozen food
Chicken Karaage Frozen anti Ribet - Step 3
Chicken Karaage Frozen anti Ribet - Step 3
Chicken Karaage Frozen anti Ribet - Step 3
4
Jika ingin disajikan, pindahkan dr freezer ke dlm kulkas (semalam) baru digoreng hingga matang. Sajikan ❀
Chicken Karaage Frozen anti Ribet - Step 4
Chicken Karaage Frozen anti Ribet - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Es Blewah Sirup Cocopandan Simple

Es Blewah Sirup Cocopandan Simple

Assalamualaikum yeorobun aku mau bagiin resep lagi nih yuk cek resepnya jangan lupa like and recook ya #PejuangGoldenBatikApron #GoldenBatikApron #MasakSimple #CookpadCommunitySurabaya #PekanPosbar #Ramadhan #MenuBerbukaPuasa

1-2 Orang
5 Menit
8. Bumbu Dasar Merah Serbaguna

8. Bumbu Dasar Merah Serbaguna

Misi ketiga Ramadan camp : "Apakah Aku, bikinnya sehari santai sebulan?" Clue-nya "bawang-bawangan" Jawabannku : A. Bumbu Dasar Bumbu ini bisa tahan 1 bln dikulkas. Bisa untuk masakan sambal balado, nasi goreng, mie goreng dan masakan yg memerlukan bumbu, bisa juga loh untuk cocolan. Yg praktis lagi tambahkan terasi yg sudah digongseng aduk2 jadi deh sambal terasi. #RamadanCamp_Misi3 #Horas_ArsikBumbuDasar #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Sumut #PekanPosbar #Bumbudasar #idemasakku

Dadar Tesis (TElur soSIS) Sahur Praktis

Dadar Tesis (TElur soSIS) Sahur Praktis

Bagi anak kost menu seperti ini sangat tidak asing, sangat praktis tinggal tong potong, duk aduk, cemplungin deh.. πŸ˜„ Selamat mencoba #RamadanPenuhIdeMasakan #FestivalRamadanCookpad

2 porsi
5 menit
Burgo Palembang

Burgo Palembang

Burgo adalah makanan asli Palembang yang berbentuk dadar yang digulung. Adonannya terbuat dari campuran tepung beras dan tapioka. Rasa gurih kuah santannya sangat khas dan wangi juga lebih gurih dengan tambahan daging ikan yang dihaluskan. Biasanya, burgo disantap saat waktu sarapan atau selingan. Dan lebih banyak ada kalau bulan puasa sebagai hidangan buka puasa. Yuk mari dicobaπŸ™ Saya punya cerita disaat pembuatan burgo ini. Buatnya mudah dan bahan2nya pun murah. Hasilnya enak pastinyaπŸ˜‹ Saking enaknya, saya sampe gagalπŸ™„ Gagal poto akhir karena kesalahan saya yang mendahulukan buat burgo nya, seharusnya buat dulu kuahnya😁 Saat kuah dan sambal ready, spt biasa wajib cekrek dulu🀭 Eeeh ternyata si burgo nya lenyapπŸ™„ Dan dengan riangnya ada celotehan β€œibu enak dh makanannya, udah dd abisin, pasti ibu seneng kan…..” dengan senyum manis dan binar2nyaπŸ₯° Ibu hny ngelus dada seneng donk pastinya, tp smbil gelagapan nyesek jg si… Ini kuah buat apaaaa 🀭🀣 Hhhhmmmm….. Mau ga mau tu artinya hrs buat lg burgo nya πŸ’ͺ Jelas ya dr ceritaku ini, artinya tak perlu diragukan lagi rasa si burgo iniπŸ€­πŸ˜‹πŸ₯° Silahkan dibuktikan sajaπŸ™πŸ˜ Sumber resep : @ucimandasari https://cookpad.com/id/resep/15690562?invite_token=uj4ACp #Rekreasi_Palembang #GelarTikar_Palembang #KreasiCoDe_Wongkito #PejuangGoldenBatikApron #IdeMasakku #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #CookpadCommunity_Depok #CookpadCommunity_id #Cookpad_Id #CookpadIndonesia

Kolak Durian Ketan

Kolak Durian Ketan

Request si oma buat buka puasa kemaren😊 #PejuangGoldenBatikApron

348. Bumbu Dasar Putih

348. Bumbu Dasar Putih

Ikutan Camp Ramadhan misi3, membuat bumbu dasar bawang bawangan. Buat stock ,simpan di kulkas, jadi pas butuh, tinggal masak , gak ribet ngurusin bumbu halus lagiπŸ˜ƒ #PejuangGoldenBatikApron #RamadanCamp_Misi3

Es jeruk peras 🍊🍊🍊#bikin Ramadhan berkesan

Es jeruk peras 🍊🍊🍊#bikin Ramadhan berkesan

Kalau Ramadhan pasti cari yg seger2 deh...utk minuman berbuka salah satunya ya es jeruk peras ini ....

Es Degan Jeniper

Es Degan Jeniper

Sajian minuman ini selain menyegar plus menyehatkan. Cocok di minum saat udara panas untuk mengganti cairan yang keluar saat selesai beraktifitas. Dengan paduan kesegaran air kelapa, perasan jeruk nipis, madu dengan manfaat dari selasih paduan lengkap untuk kesehatan dan kesegaran cocok untuk menu berbuka puasa #270322 #PejuangGoldenBatikApron

Gulai Sapi Kecintaan Papanda

Gulai Sapi Kecintaan Papanda

Menjelang Ramadan begini biasanya pak suami request menu gulai untuk sahur pertama ke ibu mertua. Qadarullah ibu mertua sudah tiada. Saya buatkan sepenuh hati untuk pak suami. Hitung-hitung mengenang momen bersama ibunya. Semoga sedikit mengobati kerinduan ❀️

1 jam 30 menit
Sambel Goreng Kentang Resep Ibu

Sambel Goreng Kentang Resep Ibu

Berhubung di rumah hanya tinggal sama simbah, sementara simulasi dulu masak sambel goreng kentang prepare masak buat selamatan awal puasa.

5 orang
40 menit
Sarden Goreng Telur Orakarik (hanya 15 menit, cocok untuk sahur)

Sarden Goreng Telur Orakarik (hanya 15 menit, cocok untuk sahur)

Assalamualaikum 😊 Kali ini aku mau share menu recook dari akun instagram cookingwithhel tapi aku kasih beberapa tambahan. Caranya gampang banget. Bahannya juga ga ribet. Pas bangun sahur, tapi jamnya udah mepet imsak. Bisa masak ini. Cepat, mudah dan enak. #TiketMasukGoldenApron3 #dirumahaja

2 porsi
15 menit
Naget ayam udang#MmAnna2022πŸ”πŸ¦πŸ₯•πŸ§€πŸŒ°

Naget ayam udang#MmAnna2022πŸ”πŸ¦πŸ₯•πŸ§€πŸŒ°

#Jabodetabekbikinyuk_Frozenfood #cooksnap_LieAnna #RamadanCamp_Misi4 #Misi4 #Cookpadcommunity_jakarta #Pejuanggoldenbatikapron Pekan posbar jcco Jabodetabek Dan Ramadan camp#Misi_4 Membuat makanan siap saji dan awet bisa di sajikan kapan aja apalagi saat puasa saat mau makan sahur kalau pas mepet waktu atau lagi malas masak tinggal ambil di freezer langsung goreng jadi deh selain enak ini juga sehat karena ada wortel dan keju nya telur juga selain bahan utama pokok nya Ramadan makin semangat 😍😘 #Frozen_food #DapoerMmAnnaRohana2022

Banyak
1.jam.lebih
Baceman Bawang Putih

Baceman Bawang Putih

Mengikuti even #PejuangGoldenBatikApron membuat semangat harus tetap dipertahankan. Sebelum Bulan Suci Ramadhan tiba, Pastinya harus ikud even #RamadanCamp_Misi3

Fluffy Pancake

Fluffy Pancake

Takjil berbuka waktu bulan puasa yg baru launching sekarang πŸ˜…πŸ™ Kadang jg bkin lg buat cemilan soalnya mudah dan enak 🀀 oh yaa bentar lg juga bakal dbkin utk takjil lagi deh πŸ₯° Source : @erikarhn #CookpadCommunity_Depok #PejuangGoldenBatikApron

Bumbu Dasar

Bumbu Dasar

Jawaban atas tantangan di Ramadan Camp Misi 3 ini adalah Bumbu Dasar. Dan berikut adalah bumbu dasar kuning yang akan saya buat. Bumbu ini cocok untuk olahan : ungkepan ayam, tahu, tempe. Soto, bumbu kuning dll Dengan adanya bumbu dasar kuning ini menjadikan kita bisa memasak enak tanpa ribet. Source mbak @ella_elloet #CoboyCooksnap_NingMin #RamadanCamp_Misi3 #PejuangGoldenBatikApron #Coboy_MakeMeHappy #CookpadCommunity_Surabaya #CeritaDapurHariIni

Spicy Chicken Wings Honey (Frozen Food)

Spicy Chicken Wings Honey (Frozen Food)

Bismillahirrahmanirrahim Maaf lahir dan bathin πŸ™ Insya Allah puasa akan di awali pada Ahad ,3 April 2022. Semoga kita semua sehat dan dimudahkan dalam menjalankan ibadah puasa Ramadan 1443H. Menu Frozen Food ini salah satu lauk yang bakalan bisa di jadikan pilihan . Di kala kita bingung mau masak apa dan lauk apa. Kita gak perlu repot lagi mempersiapkannya. Yuk kita buat Spicy Chicken Wings ini. Mudah gak ribet. Rasanya juga enak. Untuk pengolahannya akhirnya bisa di goreng atau di panggang. Semua kembali lagi selera ya πŸ™πŸ˜ #BemarongBerami_SayapManokPodasFrozen #CookpadCommunity_KalBar #CookpadCommunity_Borneo #SpicyChickenWingsHoney #Posbar #FrozenFood #RamadanCamp_Misi4 #CeritaDapurHariIni #SpicyChickenWingAlaRumahan #ResepMamahAura

Relatif
Bola-bola Daging Frozen

Bola-bola Daging Frozen

Hai hai siapa sih yang suka bakso? Saya dong, eh samaan ya Kalau buat bakso sendiri di rumah pasti bingung bagi yang tidak punya blender/chopper atau malas pergi ke tukang selep Nahh.... Ini adalah cara saya buat bakso ala-ala di rumah Alias sebenarnya dan sejujurnya ya ini bola daging gaes Tapi ini saya gunakan untuk stok frozen food di rumah Bisa digunakan untuk segala macam masakan Ya walaupun tidak sebegitu kenyal seperti bakso pada umumnya Dan ini tekturnya juga lembut tidak terlalu padat seperti bakso Tapi udah membuat hati senang sudah bisa buat bakso ala-ala di rumah tanpa blender/gilingan daging Sekaligus menjawab misi keempat mamah nih di ramadan camp Jawabannya adalah FROZEN FOOD Nah bola bola daging ini juga bisa menemani stok frozen foodmu di rumah. Apalagi bentarlagi ramadan kan Tinggal keluarkan dari freezer, bisa digoreng, ditumis, diberi kuah apa aja bisa #PejuangGoldenBatikApron #RamadanCamp_Misi4 #Ngabuburit_Borneo #Balikpapan #CeritaDapurHariIni #IdeMasak #KulaEtamCoCoK #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Balikpapan #Bunnabelajarmasak #resepalaBunnaπŸ’œ #alaBunnaπŸ’œ

30 buah (sesuai besar bulatan)
45-60 menit
Bumbu Dasar Merah

Bumbu Dasar Merah

Bismillah...pekan posbar perbawangan😁cerita pengolahannya: cabe merah saya campur dgn berat total 300gr (cabe merah besar,cabe merah kriting,cabe rawit merah).bumbu ini bisa utk masak balado,rendang dll.di mix saja dgn rempah" bubuk yg saat ini marak😍& saat Ramadhan sedikit hemat waktu mengolah masakan berbuka/sahur,sehingga Tadarus gak akan ada kendala pastinyaπŸ˜™cukup ambil 2sdm saat mau pakai ya atau sesuaikan saja dgn banyaknya bahan utama bunda 😍dan stelah dingin baru dikemas dalam toples πŸ‘ #RamadanCamp_Misi3

5 menit
Chicken Nugget Keju (Frozen Food)

Chicken Nugget Keju (Frozen Food)

Frozen food adalah makanan yang sudah diolah kemudian diawetkan dengan cara membekukannya di dalam freezer.Kali ini aku pilih buat nugget untuk stock menu sahur yang simple Dan tidak ribet Kebetulan PR Cocompal juga dengan tema Frozen Food kemudian tantangan #RamadanCamp_Misi4 juga dengan Clue-nya simpan aku di freezer panaskan lalu hidangkan jadi cocok pas banget #MenuFrozenFoodWongKito #PejuangGoldenBatikApron #RamadanCamp_Misi4 #CookpadCommunity_Palembang #CookpadCommunity_Lampung

Sambal Bawang Merah 🌢🌢🌢

Sambal Bawang Merah 🌢🌢🌢

Nyiapin sambal anti ribet supaya santapan puasa jadi lebih nikmat 🀀 Biasanya dimakan bareng tempe goreng tepung, telor dadar & nasi panas aja sudah enak sekali nih 🀭

10 menit