Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Martabak Mini yang Lezat Sekali

Dipos pada November 1, 2021

Martabak Mini

Penasaran dengan rasa yang diwarung tempo hari, yuk kita berkreasi membuat Martabak Mini yang lezat Cara membuatnya memang susah-susah gampang. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Biasanya Martabak Mini yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Martabak Mini, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Martabak Mini enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Martabak Mini sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Martabak Mini memakai 9 jenis bahan dan 9 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Cemilan ekonomis, gampil dan bisa buat dagangan. Cocok buat menu buka puasa nanti. Ini recook dari youtube nya Tasyi #PejuangGoldenBatikApron

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Martabak Mini:

  1. 1 butir telur
  2. 200 gr tepung terigu serbaguna
  3. 3 sdm gula pasir
  4. 250 ml air hangat
  5. 1 sdm ragi
  6. 1/2 sdt Baking Powder
  7. 1 sdt vanila
  8. 27 gr susu bubuk
  9. 1 sdm mentega - cairkan

Langkah-langkah untuk membuat Martabak Mini

1
Pecahkan telur dalam wadah, kocok menggunakan whisker hingga agak mengembang dan berbusa.
Martabak Mini - Step 1
Martabak Mini - Step 1
2
Campurkan gula. Adik hingga gula larut.
Martabak Mini - Step 2
3
Setelah itu, tuang campuran bahan kering (tepung terigu, susu, ragi, Baking Powder) ke dalam adukan telur (tuang sedikit²) dan juga tuang air hangat nya. Lakukan bertahap agar mudah larut. Aduk sampai semua bahan tercampur rata. Ini agak encer yaa, ga kental banget.
Martabak Mini - Step 3
Martabak Mini - Step 3
Martabak Mini - Step 3
4
Tutup wadah menggunakan kain. Diamkan sekitar 20 menit.
Martabak Mini - Step 4
5
Setelah 20 menit, adonan lebih mengembang dan kelihatan seperti berbuih.
Martabak Mini - Step 5
Martabak Mini - Step 5
6
Tuang mentega yg sudah dicairkan.. Aduk rata.
Martabak Mini - Step 6
7
Panaskan wajan cetakan martabak (bisa juga pakai teflon yaa).. Pakai api yg sangat kecil. Olesi dengan minyak atau margarin. Tuang adonan ke dalam cetakan, ratakan pinggirnya yaa. Dia akan keliatan berlubang. Ini tandanya sukses nih martabak nya. Selanjutnya tutup wajan, biar matang merata.
Martabak Mini - Step 7
Martabak Mini - Step 7
Martabak Mini - Step 7
8
Saat pinggir nya sudah kering kecoklatan, dan atasnya sudah kering, matang (bukan basah adonan), angkat.. Lakukan hingga adonan habis.
Martabak Mini - Step 8
Martabak Mini - Step 8
9
Olesi dengan mentega, dan beri topping sesuka hati. Silahkan menikmati!
Martabak Mini - Step 9

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Es timun#ramadhan

Es timun#ramadhan

Ngebayangin segarnya es timun dan memanfaatkan sisa nata de coco kemarin akhirnya jadilah es timun segar dengan rasa asam manis

6 -8 porsi
10 menit
Kolak Ubi Ungu

Kolak Ubi Ungu

Resep ini sudah turun temurun dari keluarga. Biasanya para ibu-ibu memasak menu ini ketika puasa ramadhan (menu untuk berbuka puasa) maupun pada hari biasa. Ketika Pertama kali membuat resep ini saya berusia 14 tahun. dan saya merasa tertarik menulis resep ini bertujuan untuk mengenalkan masakan Indonesia yang enak dengan bahan yang sederhana dan dimasak secara praktis bahkan menghemat biaya.

6 orang
30 menit
Menu buka puasa Garang asem ayam jamur pete #bikinramadanberkesan

Menu buka puasa Garang asem ayam jamur pete #bikinramadanberkesan

Menu buka puasa hari ini, karena dari siang bolong udah kepikiran pengen buka puasa dengan masakan yang seger-seger dan yang hot, jadilah bikin garang asem ayam karena memang ini adalah salah satu menu favorit saya kalo lagi pulang kampung 😁 Dan cara membuatnya mudah sekali. Ada 2 opsi dalam memasak ayam di menu ini, pertama ayamnya bisa dimasak setengah matang terlebih dahulu baru dimasukkan ke dalam daun pisang atau ayamnya bisa langsung dimasukkan ke dalam daun pisang. Semua tergantung selera masing-masing 😉

7 bungkus/porsi
Kue Semprit

Kue Semprit

Bentar lg puasa ni, resep semprit andalanku, renyah enak dan simple

Singkong Keju Merekah Frozen Food

Singkong Keju Merekah Frozen Food

MasyaAllah Ramadhan sudah di depan mata, bikin singkong keju frozen food untuk menu takjil dari sekarang, kalau mau makan tinggal keluarkan dari freezer di pagi hari nya, di sore hari nya menjelang berbuka puasa baru di goreng biar masih hangat saat di santap nya. Pas banget dengan #posbar #RamadanCamp_Misi4 yang clue nya : Simpan aku difreezer, panaskan lalu hidangkan | Apakah aku ? ** jawaban saya FROZEN FOOD #RamadanCamp_Misi4 #CookpadCommunity_Jakarta #PekanPosbar #temaposbar #posbar #singkongkejufrozenfood #frozenfood #singkongnmerekah

Bumbu Dasar Bawang

Bumbu Dasar Bawang

Bismillah Untuk mendapatkan tiket untuk cucurak alias meet up warga Combo itu mudah, cukup dengan satu resep bumbu dasar atau bubuk kaldu 🤩 senangnya kita mau ketemuan 😍 in syaa Allah, semoga tidak ada halangan ❤ Bumbu dasar ini juga memudahkan kita masak saat bulan Ramadhan🤗 Bumbu ini bisa dipakai untuk membuat aneka gorengan, aneka sup, mie goreng, dll. Source @opibun (1/2 resep) #Combobalakecrakan_2022 #Cookpadcommunity_Bogor #ramadancamp_misi3

Bumbu Dasar Merah

Bumbu Dasar Merah

Ramadan camp misi ke 3 cluenya bawang-bawangan, ribetnya sehari untuk santai sebulan. Fix yakin banget jawabanya Bumbu Dasar. Bumbu dasar memudahkan banget dalam memasak, durasi memasak jadi lebih cepat dan varian menu masakan bisa bervariasi dalam sekali masak. Bumbu dasar merah ini bisa untuk menu masakan telur balado, nasi goreng, krecek, ayam woku, ikan bakar, tomyam dan lain sebagainya. Untuk penambahan bumbu lainnya semisal kemiri, terasi atau ketumbar disesuaikan dengan kebutuhan. Source yt : Cr_cook Terima kasih resep semoga jadi amalan kebaikan. 📝 Note : ✔️ Cabai keriting bisa diskip ganti cabai merah besar, jika suka lebih pedas bisa tambahkan cabai rawit. ✔️ Jika memakai cabai merah besar, biji bisa dibuang kalau tidak suka terlalu pedas. ✔️ Foto terlampir setengah dari resep yang tertulis. #RamadanCamp_Misi3 #BumbuDasarMerah #CPBali_MasakGakPakeLama #CookpadCommunity_Bali #PekanPosbar #PejuangGoldenBatikApron #ceritamasakhariini #TimBIT

30 menit
8. Bumbu Dasar Merah Serbaguna

8. Bumbu Dasar Merah Serbaguna

Misi ketiga Ramadan camp : "Apakah Aku, bikinnya sehari santai sebulan?" Clue-nya "bawang-bawangan" Jawabannku : A. Bumbu Dasar Bumbu ini bisa tahan 1 bln dikulkas. Bisa untuk masakan sambal balado, nasi goreng, mie goreng dan masakan yg memerlukan bumbu, bisa juga loh untuk cocolan. Yg praktis lagi tambahkan terasi yg sudah digongseng aduk2 jadi deh sambal terasi. #RamadanCamp_Misi3 #Horas_ArsikBumbuDasar #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Sumut #PekanPosbar #Bumbudasar #idemasakku

Bumbu dasar kuning

Bumbu dasar kuning

Menyambut bulan Ramadan nih bunda. Biar masak untuk berbuka atau sahur jadi praktis

Cha Brokoli Ceria

Cha Brokoli Ceria

Assalamu'alaikum... Salah satu menu berbuka puasa tadi, diusahakan makan sayur tiap hari. Sering bgt ya bikin cha brokoli, ini bikin campur pake wortel, jamur dan sosis sapi. Colorful banget 😍🤭 April 3, 2022 9th weeks GBA #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa #Kopijos #KopijosRamadan #PejuangGoldenBatikApron #mrsferdi2022 #mrsferdigoldenbatikapron #PekanPosbar #IdeMasak #RamadanCamp

Sayap ayam pedas Frozen

Sayap ayam pedas Frozen

Bismillahirrahmanirrahim... Untuk menjawab misi #RamadanCamp_Misi4 adalah FrozenFood...banyak yang bisa di jadikan sebagai #FrozenFood ini...salah satunya spicy chicken Wings Frozen, ini adalah stok makanan yang cocok banget di buat untuk persediaan di bulan Ramadhan khusus nya sahur, untuk anak-anak ini adalah menu favorit. #sayapayampedasfrozen #BemarongBerami_SayapManokPodasFrozen #Ceritadapurhariini #CookpadCommunity_Pontianak #CookpadCommunity_KalBar #CookpadCommunity_Borneo #CookpadIndonesia #posbar #resepmakwin

10 pcs
24 jam
Bullet Proof Coffee (BPC)

Bullet Proof Coffee (BPC)

BPC minuman booster buat pelaku diet keto ya, tapi saya juga suka lho. Memang terbukti bikin tahan lapar dan tahan haus seharian, dan merasa setrong.Oya minum kopi ini tidak buat asam lambung naik, saya gak tau kenapa, karena biasanya klo minum kafein langsung kumat asam lambung saya. Bisa buat asupan sahur saat puasa sunnah bagi yg malas makan berat seperti saya.Minum BPC dah langsung kenyang. Yuks coba yuks Saya posting untuk #PejuangGoldenBatikApron #MingguKe2 #Kopijos #SelaluIstimewa #CookpadCommunity_Yogyakarta

1 gelas
Bakwan Sayuran

Bakwan Sayuran

Saat buka puasa tak ada menu gorengan itu serasa ada yang kurang🤭 dan begitu susahnya move on dari yang namanya gorengan 😣 Menu gorengan favorit kita dirumah itu salah satunya Bakwan Sayuran, ga ada bosen2nya dengan bakwan sayuran, harus digoreng dadakan menjelang berbuka jadi saat berbuka masih panas2 dan pastinya sangat enak dinikmati dicocol sambal pecel atau ngletus cabe rawit teman minum teh hangat🤤😍 Mumpung masih pekan Arisan Cooksnap TIMLO nya mba @setiaanggri yang kemarin aku cookmark resep Bakwan Sayur nya🤗 karena keburu buat berbuka ga sempat poto cantik..so poto alakadarnya aja🤭 Haturnuhun inspirasinya mba Anggi, aku modif dikit menyesuaikan selera pasukan dan ga pakai bumbu halus..🙏 Source: @setiaanggri #PejuangGoldenBatikApron #CooksnapTimlo_Setia #KetemuanTimlo #WongSoloMasak #CookpadCommunity_Solo #Timlo #olahansayuran

45 menit
Menu sahur ke-2

Menu sahur ke-2

Karena eh karena mas lagi dinlu a.k.a dines luar ke kerawang jadi ku nya saur sendiri. Insyaalloh malam ini udah saur berdua lagi. Hoorreee 🥳 Karena gada doi jd ini menu bener bener spontan uhuy banget dipikirkannya pas teraweh semalem btw itu spageti loh wkwkw malah jadi kek Mie tek tek ya niat hati pen oglio lio padahal wkwk. Terus ga niat di ceplok telornya laaaah tangan ini ketika memasak males orak oriknya jd ku biarkan sahaja lah . Anyhoo Selamat puasa ya tinggal 28 1/2 hari lagi 🥳

Baceman bawang putih

Baceman bawang putih

Menjawab tantangan misi ke 3 mamah nih... Aku bikin nya sehari untuk santai sebulan.jawaban nya A.Bumbu dasar Si mamah tau aja nih,kalo ramadhan kudu stock bumbu2 ginian,biar tinggal sat set sat set jadi... Apalagi kalo sahur,pengen nya masak cepet,ya kan mah??? Karena jar ku kecil aku bikin setengah resep aja Nah,tips nya untuk baceman spy awet - Gunakan bawang yang berkualitas,yaitu bawang yang masih segar dan tidak berubah warna atau layu - Bawang kupas, cuci bersih lalu keringkan sampai tidak ada air yang menempel - Blender pun harus kering - Jar yang di gunakan harus kering dan menggunakan jar kaca supaya berfermentasi dengan baik - Pakai minyak yang baru ,jangan yang bekas meskipun baru sekali pake - Pakai sendok baru dan kering supaya baceman awet dan tidak terkontaminasi - Blender bawang kasar saja,supaya keluar aroma wangi bawang putihnya - Simpan di kulkas supaya lebih awet,biarkan suhu ruang dulu jika akan di pakai Source : @ucimandasari #RamadanCamp_Misi3 #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Bekasi #CookpadIndonesia #CeritaDapurHariIni

Bumbu Dasar Putih (Bawang)

Bumbu Dasar Putih (Bawang)

Ikutan posting bersama cookpaders dalam persiapan ramadhan. Kalau bukan karna tantangan saya gak jadi" menyiapkan bumbu dasar yg sudah lama direncanakan. 😅 Ini percobaan pertama. Saya gunakan minyak agak banyak untuk menambah aroma bumbu dan mematangkannya selain utk mengawetkan. #RamadhanCamp #RamadhanCamp_Misi3 #PejuangGoldenBatikApron

30 menit
Bumbu dasar putih

Bumbu dasar putih

Minggu ke8 GBA Minggu ini ramadan camp memberikan tantangan bahan yang di buat seharian tapi bisa di gunakan dalam waktu satu bulan dan jawaban ku adalah bumbu dasar karna menurut ku bisa di pakai waktu yang lama ..... #Mingguke8GBA #Ramadancamp_Misi3 #Bumbudasar #PejuangGoldenBatikApron #Cookpadcommunity_Bekasi

1 toples kecil
15 menit
Masak kikil nangka kuah tanpa santan

Masak kikil nangka kuah tanpa santan

Assalamualaikum masyaallah semoga selalu sehat ya untuk menyambut bulan ramadhan , menu kali ini bisa untuk buka puasa juga sahur karna bapak kalo sahur gak mau bersantan ya sudah di masak ini saja, tantangan#cookpadramadan Selamat mencoba #Ramadancamp_misi4 #frozenfood #simpanakudifrizer #ceritadapurhari ini

5 orang
45 menit
Timun Telur

Timun Telur

Salah satu jenis makanan berkuah yang sering jadi pilihan kalau bingung mau masak apa, hehe. Murah meriah dan simpel untuk anak kos. Sering jadi menu pilihan untuk sahur juga karena berkuah. Beberapa teman pernah saya masakin ini ketika mereka main ke kos. Malah bingung, katanya masakan ini aneh, belum pernah. Ini saya niru masakan mamak di rumah, hehe. Selamat mencoba.

2 porsi
30 Menit