Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Menyiapkan Puding Cantik Lapis Pandan yang Enak

Dipos pada December 26, 2017

Puding Cantik Lapis Pandan

Bagaimana membuat Puding Cantik Lapis Pandan yang pasti lezat Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Puding Cantik Lapis Pandan yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Puding Cantik Lapis Pandan, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Puding Cantik Lapis Pandan enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Puding Cantik Lapis Pandan sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Puding Cantik Lapis Pandan memakai 23 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Minggu ini buat Puding Cantik Lapis Pandan. Untuk setoran arisan cooksnap #GenkPejuangDapur yg kali ini jatuh pada mbak @mamailly Sumber Resep : Dapur illy @mamailly #GenkPejuangDapur #GenkPeda_Eksis #CookmemberGenkPeda2_Brilly #CookpadCommunity_Palembang #PejuangGoldenBatikApron

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Puding Cantik Lapis Pandan:

  1. 7 lembar daun pandan,gunting2
  2. 700 ml air
  3. Puding Hijau Tua(lapisan 1)
  4. 1/2 bungkus agar2 bubuk
  5. 1 sdt jelly bubuk
  6. 500 ml jus pandan
  7. 1-2 tetes pasta pandan
  8. 6 sdm gula pasir
  9. Puding Hijau Muda(lapisan 2,4,6)
  10. 1/2 bungkus agar agar bubuk
  11. 1 sdt jelly bubuk
  12. 200 ml jus pandan
  13. 200 ml air
  14. 200 ml santan
  15. 8 sdm gula pasir
  16. 1/4 sdt garam
  17. Puding putih(lapis 3,5,7)
  18. 1/2 bungkus agar agar bubuk
  19. 1 sdt jelly bubuk
  20. 8 sdm gula pasir
  21. 1/4 sdt garam
  22. 200 ml santan
  23. 400 ml air

Langkah-langkah untuk membuat Puding Cantik Lapis Pandan

1
Blender pandan+air, lalu saring.sisihkan. Campur bahan puding hijau, didihkan. Hilangkan uap panas, lalu ambil 300ml.tuang kedalam loyang. Sisanya adonan puding hijau kita bekukan yaa
Puding Cantik Lapis Pandan - Step 1
Puding Cantik Lapis Pandan - Step 1
Puding Cantik Lapis Pandan - Step 1
2
Parut dengan parutan keju sisa puding hijau tua tadi.sisihkan
Puding Cantik Lapis Pandan - Step 2
3
Setelah setengah set, timpa puding hijau tua tadi dengan puding hijau muda, setelah setengah set timpa dengan puding putih.Jika puding sudah terlanjur mengeras,sebelum menuang bisa kita tusukan perlahan dgn garpu baru tuang lapisan puding berikutnya
Puding Cantik Lapis Pandan - Step 3
Puding Cantik Lapis Pandan - Step 3
Puding Cantik Lapis Pandan - Step 3
4
Setelah puding putih setengah set,beri parutan puding hijau tua, lalu tuang lagi puding putih.setelah setengah set,lanjut timpa puding hijau muda, puding putih lagi,serutan puding, puding hijau.
Puding Cantik Lapis Pandan - Step 4
Puding Cantik Lapis Pandan - Step 4
5
Diingkan suhu ruang saja.setelah benar2 mengeras,puding bisa dilepas dr loyang kemudian iris
Puding Cantik Lapis Pandan - Step 5
Puding Cantik Lapis Pandan - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Es Kelapa Muda Gula Merah

Es Kelapa Muda Gula Merah

Kemarin Ngobras di Genk PeDa dg narasumber mba risa @mamafathan membahas desain canva dengan tema flyer. Alhamdulillah ilmunya sangat bermanfaat banget buat saya yg baru belajar otak atik desain canva, semoga makin kesini makin bagus nantinya aamiin 🀲🏻 sekali lagi terima kasih mba Risa πŸ™πŸ»πŸ™πŸ»πŸ€—πŸ˜˜ Source : @mamafathan #cookpadcommunity_Kalsel #PejuangGoldenBatikApron #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #NgobrasPeDa_Risa

Puding roti tawar

Puding roti tawar

Rasa puding roti kukus yg satu ini enak bgt lembut ,,apalagi klo udh dingin(msuk kulkas) haduh mkn sepotong g akan cukup😊😊

Puding Lumut Cokelat

Puding Lumut Cokelat

Recipe ci Tintin Rayner... @cook_2668114 And..modifidd by@Dah_ #DahS_Pudding #OlahanCoklatDah

Roti Kurma Aroma Kopi

Roti Kurma Aroma Kopi

Source @kokiroti Terima kasih chef Jun ilmunya 😍 #CookpadCommunity_Sumbar #PejuangGoldenBatikApron #BakerRotiKurma YouTube desmawati kuretangin Link video : https://youtu.be/9Zt2u2UP1d4

Es Susu Yakult Selasih

Es Susu Yakult Selasih

Hari ini bawaannya haus muluuu...🀭 Minum es pasti segeeerrr dah..πŸ˜ƒ Buka gudang penyimpanan, kebetulan udah ada stock sirup untuk persiapan puasa..😁 Buka kulkas ada yakult & susu jg...😁 Auto mikir bikin resep simple ini biar cepet diglek...πŸ˜‚

Puding Sutra Strawberry

Puding Sutra Strawberry

Source: @meldayanti simple dan enak. #KulaEtamCocok #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Borneo

20 menit
Biji Salak/Candil

Biji Salak/Candil

Ubi jalar orennya bisa diganti ubi jalar warna ungu ya

Puding susu biskuit

Puding susu biskuit

Gunain bahan yang ada di rumah Lagi malas keluar rumah #PejuangGoldenBatikApron

4 porsi
30 menit
Opor daging resep ibu tercinta

Opor daging resep ibu tercinta

Kangen opor ayam masakan ibukuπŸ€— berhubung daging qurban masih ada kuyz bikin opor daging ajah... πŸ₯° enyaaak dan simple bgetπŸ’œ memanfaatkan bumbu yang adaπŸ˜„

Es Susu Regal

Es Susu Regal

Resep minuman yang sempet viral beberapa waktu lalu ini adalah versi es susu nya, rasanya legit dan segar Cooksnap resep dari mbak Risa @mamafathan yang sudah berbagi ilmu per Canva untuk flyer, barakallah ya mbak ❀ #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #NgobrasPeDa_Risa #CookpadCommunity_bali #PejuangGoldenBatikApron

Puding roti tawar tanpa telur

Puding roti tawar tanpa telur

5-6 orang
30 menit
Puding tiramisu

Puding tiramisu

setor resep mak. Bikin puding lagi, yang seger2 dimakan pas dingin . Perpaduan rasa susu, kopi, dan coklat enaknya. #PejuangGoldenBatikApron #Mingguke8 #CookpadCommunity_Bogor

Cincau hijau gula merah

Cincau hijau gula merah

Bisa jadi ide menu berbuka yang sederhana #PejuangGoldenBatikApron

2 orang
10 menit
Sate daging

Sate daging

source Griya Syar'i Udah lama nyimpan resep ini,dari lebaran haji kemaren,waktu lebaran haji ada daging mau eksekusi gk sempet krn kmi pulkam.dan ini saya bikin sate di rumah mertua, krn di rumah mertua bnyak daging jd kami bikin sate,maafkan foto yg seadanya krn gk sempet mau foto yg bagus,pas sate mateng langsung di santap bersama keluarga,itu yg sy foto yg mau sy makan.πŸ˜ŠπŸ™ˆ dan kelupaan di pake bawang gireng,hehee.. untuk kekentalan kuah nya di sesuaikan aja dngan selera masing2 yaa.. #PejuangGoldenApron2 #BanggaKirimRecoo

Wedhang Kurma

Wedhang Kurma

Masih bertema Menyambut Ramadhan yang sebentar lagi tiba ..hari ini sy mencoba membuat olahan kurma yg mungkin bisa jadi salahsatu referensi menu takjil yg bisa dinikmati saat buka puasa yaitu wedhang kurma dipadukan dgn gula palem pas dinikmati hangat-hangatπŸ₯° #PejuangGoldenBatikApron #Colam_Matos #Matos_AnekaKreasiTakjil #Matos_MenyambutManisnyaRamadhan #CookpadCommunity_Malang #OlahanKurma #MenuTakjil #AnekaMinuman #CookpadIndonesia

Es Kuwut

Es Kuwut

Es kuwut salah satu ide menu buka puasa. Yuk langsung dicoba. Seger bangettπŸ‘πŸ»

5 orang
30 menit
Es Blewah Sirup Cocopandan Simple

Es Blewah Sirup Cocopandan Simple

Assalamualaikum yeorobun aku mau bagiin resep lagi nih yuk cek resepnya jangan lupa like and recook ya #PejuangGoldenBatikApron #GoldenBatikApron #MasakSimple #CookpadCommunitySurabaya #PekanPosbar #Ramadhan #MenuBerbukaPuasa

1-2 Orang
5 Menit
Puding Roti Buah Naga

Puding Roti Buah Naga

Ceritanya sih pengen bikin yang berlayer gituu, tapi sepertinya masih terlalu panas waktu nyetaknya.. Yasudahlah yaa.. Yang penting rasanya tetep enak kok.. #PejuangGoldenBatikApron

Soto Medan Daging Sapi

Soto Medan Daging Sapi

Bismillahirrahmaanirrahiim. Perjalanan meraih Golden Apron3 Minggu ke-13, Kamis, 27 Agustus 2020 Bunda masak Soto Medan Daging Sapi, ini pertama kali masak soto medan yang sebenarnya dah lama nyimpen resepnya dan baru kali ini kesampaian, belum sampai masak sudah membuat titik liur setelah sekian hari kurang enak makan karena memendam rindu pada anak bungsu yang baru aja masuk Pondok. πŸ˜”. Semangat menikmati sambil membayangkan seandainya ada si dia pasti sudah rebutan makannya. Alhamdulillah seger. Sumber: Sukmawati_rs #PejuangGoldenApron3 #Dutarecookberaksi #DutarecookTanjung