Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Membuat Pastel Tutup Klasik yang Anti Gagal

Dipos pada October 21, 2019

Pastel Tutup Klasik

Bagaimana membuat Pastel Tutup Klasik yang simple Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Biasanya Pastel Tutup Klasik yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Pastel Tutup Klasik, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Pastel Tutup Klasik bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Pastel Tutup Klasik sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Pastel Tutup Klasik memakai 19 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bismillah.... Meramaikan Regional Challenge #CookpadCommunity_Kalteng dengan menu pilihan yaitu pastel tutup, pertama kali makan dan pertama kali bikin juga 😁 ini beneran enak dan mengenyangkan yaa... Ini bukan pie loh cuma bentuk nya aja sekilas kaya pie πŸ˜… Source: Tintin Rayner @cook_2668114 #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_BaritoUtara #Mealprep #BarapiManjuhu #Panginanmangat #Pasteltutup

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Pastel Tutup Klasik:

  1. 700 gr kentang, kukus dan lumatkan
  2. 1 sachet Dancow instant
  3. 100 gr keju parut
  4. 1 butir telur
  5. πŸ‘‰ Bahan Isi:
  6. 150 gr daging ayam/sapi, cincang
  7. 2 batang sosis sapi, potong-potong
  8. 1 buah wortel, potong dadu
  9. 1 bungkus kecil soun, rendam hingga lunak dan tiriskan
  10. 2 sdm munjung margarin untuk menumis
  11. 1 batang seledri, cincang kasar
  12. 1 buah bawang Bombay cincang (saya 1,5 sdm onion minced)
  13. 2 buah bawang putih, cincang
  14. Sesuai selera jamur kancing/jamur kuping (saya skip)
  15. Sesuai selera garam, kaldu bubuk, gula, merica dan pala
  16. 150 gr air kaldu
  17. 2 butir telur rebus, iris tipis
  18. πŸ‘‰ Olesan:
  19. 1 kuning telur

Langkah-langkah untuk membuat Pastel Tutup Klasik

1
Campur kentang yg sudah dihaluskan+keju parut+telur+dancow (boleh tambahkan lada+pala kalo suka).
Pastel Tutup Klasik - Step 1
Pastel Tutup Klasik - Step 1
2
Tumis bawang2an dengan margarin sampai harum.
Pastel Tutup Klasik - Step 2
3
Masukkan wortel,sosis,daging ayam/sapi,jamur.
Pastel Tutup Klasik - Step 3
4
Masukkan air kaldu,bumbui Garam, kaldu bubuk, gula, lada dan pala sesuai selera,masak sampai air menyusut,masukkan Soun+seledri,TEST RASA.
Pastel Tutup Klasik - Step 4
Pastel Tutup Klasik - Step 4
Pastel Tutup Klasik - Step 4
5
Ambil pyrex/alumunium foil/ramekin,oles sedikit margarin. -- Masukkan kentang di dasarnya,ratakan. --Tata potongan telur rebus berjejer --Beri isian,Ratakan lagi.. --Tutup dengan kentang lagi...
Pastel Tutup Klasik - Step 5
Pastel Tutup Klasik - Step 5
Pastel Tutup Klasik - Step 5
6
Olesi permukaan dengan kuning telur.
Pastel Tutup Klasik - Step 6
7
Panggang suhu 190-200 derajat selama kurleb 25 menit api atas bawah, kalo pengen lebih kering bisa panggang lebih lama lagi, fleksibel waktu panggangnya, gak terpaku yaa...
Pastel Tutup Klasik - Step 7
Pastel Tutup Klasik - Step 7
8
Taraaaa.. baunyaa udah kemana-mana waktu di oven, keluarkan dari oven, potong-potong dan siap dinikmati dgn saos tomat atau saos cabe favorit~~
Pastel Tutup Klasik - Step 8

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Pastel tutup versi kukus

Pastel tutup versi kukus

#7 Ikut meramaikan event #Busway kali ini dengan pilihan Pastel tutup & Schottel kentang. Saya memilih Pastel tutup krna jujur blm prnah membuatnya🀭. Resep ini saya Cooksnap dari Teh @opibun yg cantik jelita πŸ₯°πŸ˜ Resep asli nya di oven, tapi krna saya malas mengeluarkan oven (ketauan jarang bakingπŸ˜‚) jadi saya kukus aja deh, rasa nya ttp enak ko. . Dan budget nya pun tidak melampaui 30rb, cocok deh buat cemilan tanggung bulan. Murah meriah namun tetap mevvah Kentang 3000 Telur 1500 Keju 2500 Wortel 500 Jamur kuping 2000 Ayam 5000 Bihun 1000 Lain" 5000 Total : 20.500 #Busway_KentangKenyang #IdeMasak #PejuangGoldenBatikApron #GenkPejuangDapur #CookpadCommunity_Jakarta

12 cup
Serabi Solo nangka ala Notosuman

Serabi Solo nangka ala Notosuman

Yeah.... setelah blusukan ke pasar akhirnya nemu juga buah nangka... Hai, mbak Widi @Wid_Kitchen Akhirnya Kesampaian juga bikin serabi Notosuman dengan topping nangka.

Kulit risol Tanpa telur

Kulit risol Tanpa telur

Baru nemu resep kulit risol ni YG Pas, biasa saya pake telur Dan Susu. Ternyata ini mudah Dan irit juga loh. Anti gagal pokoknya.. Source : @Mama_Rara #PejuangGoldenBatikApron #week5

Apem gula merah

Apem gula merah

Assalamu'alaikum.. Selamat pagi teman-teman.. Dan selamat ber'akhir pekan. Ini baru sempat terbitkan lagi resep kue apem gula merah kesukaan ibu saya. Recook resep dari Mama Ina. Terima kasih resepnya Mama Ina

23 biji
30 menit
Lumpia / risoles ayam sayur homemade / resep kulit lumpia gurih

Lumpia / risoles ayam sayur homemade / resep kulit lumpia gurih

Daripada beli , yuk bikin gorengan sendiri di rumah yukπŸ˜„ Rasa lebih pas dan juga lebih puas😍 Apalagi udah mau ramadhan lagi nih, paling pas buka puasa pake gorengan yah hihi (tapi jangan banyak banyak yaaπŸ˜„) 1 resep ini bisa jadi 31pcs lumpia montok lho😍 selamat mencobaπŸ’š

1.5 jam
Pastel Tutup Tuna Mayo

Pastel Tutup Tuna Mayo

Kalau kemarin bikin Pastel Tutup Klasik, Hari ini emak nyoba bikin pastel dengan Tuna, Pastel Tutup Tuna Mayo. Resep ini muncul dari ide makan Pastel Tutup yang saya beli saat ke Bandung kala itu harganya 1 cup 20Rb disana Saya makan Pastel Tutup dengan isian berbagai macam Rasa, karena memang Saya Dan Suami sangat suka Tuna, Dan punya stock tuna kaleng instant akhirnya sy coba buat sendiri... Alhamdulillah hasilnya tidak mengecewakan 🀭 Sekalian ikutan acara KomJak minggu ini #Busway_KentangKenyang. #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Jakarta #PejuangGoldenBatikApron #PastelTutup #AnekaOlahanKentang #Busway_KentangKenyang #PastelTutupTunaMayo #IdeMasak

Kulit Pastel praktis tanpa telur

Kulit Pastel praktis tanpa telur

Pastel adalah Snack favorite takjil buka puasa keluarga. Yuuuk bikin kulitnya yang renyah enak, bikinnya hemat waktu dan tenaga. #CookpadCommunity_Jakarta #PejuangGoldenBatikApron #RamadanCamp_Misi4

40 lembar
902. Bolu Karamel Kukus, Praktis & Ekonomis

902. Bolu Karamel Kukus, Praktis & Ekonomis

#Week8 Assalamu'alaikum sahabat dapur ... Ini jenis kue kesukaan keluarga saya. Bikinnya mudah dan bahannya pun murah. Hanya dengan 2 btr telur aja sudah bisa mendapatkan kue yang enak. Recommended bagi pemula sekalipun, karena dijamin anti gagal, asal ikuti nya. Silakan dicoba ya πŸ‘πŸ˜‹πŸ₯° (2022-057). *** #ResepdeBloom #CookpadCommunity_Malang #PejuangGoldenBatikApron #EmakNusantaraKreatif #BoluKaramelKukus

4 porsi
60 menit
Klepon Pinku | Klepon Strawberry

Klepon Pinku | Klepon Strawberry

Bismillah.. Klepon Pinku.. Dalam rangka membersamai gadis balitaku si penyuka pink bermain sensori, sembari mengenalkannya pada jajanan tradisional. Kombinasi aroma stroberi dan pandan di setiap gigitannya, hmm.. ternyata unik. Walau belum bisa menyaingi rasa originalnya, Alhamdulillah dia suka-suka aja. itu sudah lebih dari cukup.. #PejuangGoldenBatikApron #klepon #kleponstrawberry #kleponpinku #cemilananak #glutenfreesnack #cookingwithkids

Soto Bandung

Soto Bandung

Cari2 menu yg simpel dan cepet bikinnya, nemulah resep soto bandung punya mbak juni.. seger buat buka puasa, diangetin buat makan sahur juga masih ok..selamat mencoba Link resep asli; https://cookpad.com/id/resep/13382003-431-soto-bandung?invite_token=uqK3C2p9h7zhPJS8etLJUXaK&shared_at=1618377040 #PejuangGoldenApron3 #PekanPosbarProtein

Iwel-iwel aka awug awug

Iwel-iwel aka awug awug

Di beberapa daerah jajanan satu ini memiliki banyak nama.. Di Jember jawa timur orangΒ² menyebutnya iwel-iwel. Jajanan ini biasanya dipake selamatan "anak bayi" jadi khas nya kalo ada selamatan anak bayi pasti ada iwel-iwel nya.. Rindu banget sama jajanan ini

65. Sambal Goreng Krecek

65. Sambal Goreng Krecek

Kangen menu kondangan πŸ˜†, ya udah bikin aja 🀭. Sambal goreng krecek, biasa ditemui kalau lg prasmanan di kawinan, atau kalau pas lebaran juga jadi paduan menu dengan opor ayam 😍.

6 orang
30 menit
Coto makassar asli

Coto makassar asli

Bismillah.. Ini salah satu makanan favorit ku selain rendang, klo dijayapura makanan ini termasuk makanan mahal πŸ™ˆ krn 1 mangkok kecil harganya 40rb, diluar harga buras dan ketupat πŸ˜… makan pun rasanya kurang puas 🀭 nah kebetulan msh ada stok daging dkulkas pembagian idul adha kmrn, separuhnya sdh dibikin rendang dan ini sisa daging separuhnya lg dibuat coto makassar, rempahnya banyak dan kuahnya yg kental adalah salah satu ciri khasnya NB : 1. Bumbu coto ini aslinya memang gak pakai bawang merah, hanya menggunakan bawang putih saja 2. Sebelum di haluskan bumbunya digoreng dl sebentar biar layu aja, dan ini optional bisa langsung di blender dan bs juga digoreng dl sebentar br d blender (dan aku memilih digoreng dulu sebentar br diblender) 3. Air cotonya bs pakai air cucian beras yg ke dua dan seterusnya atau air biasa jg gpp 4. Klo mau kuahnya lebih kental kacang tanahnya bs ditambah lagi, tp menurut aku ini udah pas takarannya 5. Bumbu keringnya WAJIB disangrai dulu ya biar wangi dan enak

250. KUE KU atau KUE THOK

250. KUE KU atau KUE THOK

Assalamualaikum wr wb Lagi, salah satu jajan pasar yang sering bikin kangen...KUE KU atau KUE THOK. Jajanan yg terbuat dari tepung ketan membalut isian kacang hijau yg lembut n legit...hmmm..πŸ₯° Ternyata mudah membuatnya.. Ditambahkan kentang kukus yg dihaluskan pada adonan kulit agar kulit kue ku lembut tidak terlalu lentur molorπŸ₯°πŸ₯° Mari simak resepnya. CATATAN : 31 Maret 2022 Untuk mencetaknya ternyata jauh lebih mudah menggunakan "cetakan kayu". Balur cetakan kayu dg tepung ketan kemudian isi dengan adonan dan kacang hijau. Ratakan. Keluarkan dari cetakan. Alhamdulillah demikian mudahnya Source : Chalistaa kitchen https://youtu.be/DrJXoJUEQWE...dg sedikit penyesuaian

16 buah
Donat Klepon

Donat Klepon

Hari ini Semarak Spesial GA Kreasi Donat dari Boru Batak yang besar di Palembang dan sekarang udah makin jauh perginya ketemu jodoh dari Lithuania @vitajaurina . Donat itu salah satu hal yang paling aku nggak bisa. Baru baca pengumuman aja udah stres duluan. Tapi semangat aja dulu nyoba kalau gagal anggap aja lagi bikin roti goreng. Alhamdulillah berhasil 😍 Sebagai selametan donatnya beberapa diantar ke tetangga biar tau maksudnya kalau nanti mungkin aku bisa open order πŸ˜… Makasih banyak tema penuh rasa takutnya mba @vitajaurina, sehat sehat dinegeri orang ya. Terima kasih banyak sudah berbagi kebahagiaan bersama Clover minggu ini ❀ Source : Mba Fit @fitrisasmaya #GA_DonuthingAku #Semarak_GADonuthingAku #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Sumut

1 jam 30 menit
Klepon Labu Kuning

Klepon Labu Kuning

Punya labu kuning gak seberapa, bingung mau di apain. Cus lah bikin yang orang rumah suka 😊. Buat sarapan dengan teh hangat. Yuk markicob.. #Bunda_Lia #CookpadCommunity_Jakarta #PejuangGoldenBatikApron #CookpadIndonesia #PekanPosbar #GlutenFree #Minggu5

895. Nagasari Nan Legit

895. Nagasari Nan Legit

#Week7 Assalamu'alaikum Sahabat dapur... Saya ingat ada kata bijak begini, "Don't judge the book by its cover", kayaknya cocok untuk dokumentasi foto di resep saya ini. Pingin bikin Kue Nagasari sudah sejak tiga hari yang lalu. Tapi baru bisa eksekusi tiga hari kemudian. Alhasil, daun pisangnya sudah mulai berubah warna, alias mulai menguning. Bismillah, the show must go on... Jadilah Kue Nagasari yang legit dan alhamdulillah ternyata tidak berpengaruh terhadap kualitas rasanya πŸ₯°πŸ˜‹πŸ’ (2022-050). *** #ResepdeBloom #CookpadCommunity_Malang #PejuangGoldenBatikApron #EmakNusantaraKreatif #Nagasari

5 porsi
60 menit
Cilok Daging Sapi isi Keju

Cilok Daging Sapi isi Keju

Ceritanya ini perdana arisan cooksnap group 3C dan bulan ini yang dapat bumil Carolina kit berbondongΒ² donk cooksnap resep dia bair hatinya seneng kan orang hamil kudu bahagia trs biar sehat bayi nya dan lancar persalinannya..bumil do'a terbaik ya buat km sekeluarga yang jauh di mata tp in sya Allah dekat di do'a ak cooksnap cilok mu enak ternyata untung tadi bikin banyak..ini takaran tak sesuaiin kebutuhan ya dan ak modiv pakai isian keju kesukaan anakΒ²..makasih ya resep dan inspirasinya.. Source : Carolina #ArisanCooksnap3C_Carolina #CookpadCommunity_Surabaya #SalamKompakSelalu #imaimey #imaimeycilokdagingsapi #Olahandagingsapiimaimey #Olahantepungtapiokaimaimey

Kulit risol lembut lentur dan insyaAllah anti gagal

Kulit risol lembut lentur dan insyaAllah anti gagal

Alhamdulillah, setelah sekian purnama akhirnya ketemu trik dalam pembuatan kulit risol homemade yg setelah di goreng & di gigit bakalan lembut dalam nya πŸ’œ

22 porsi
Apem gula merah gluten free

Apem gula merah gluten free

Sebenernya udah lumayan lama bgt penasaran smaa si gluten free ini dan kebetulan pekan ini ada chalenge gluten free belajar bareng smaa ahlinya Miss @Clarissakitchen 😘 mbk Shinta makash matursuwun sudh mau berbagi cerita , ilmu dan pengalamannya ttg gluten free ., Menurutku rasanya ini jadi kyk tiwul yaπŸ€” #NgacoGlutenFree_ClarissaKitchen #ResepGlutenFree_ClarissaKitchenTangerang #Coboy_MakeMeHappy #CookpadCommunity_Surabaya #PekanPosbar #PejuangGoldenBatikApron