Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Membuat Kue Lumpang Gula Aren yang Menggugah Selera

Dipos pada October 22, 2019

Kue Lumpang Gula Aren

Bagaimana membuat Kue Lumpang Gula Aren yang unik? Cara membuatnya sedikit repot. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Umumnya Kue Lumpang Gula Aren yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Kue Lumpang Gula Aren, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Kue Lumpang Gula Aren ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Kue Lumpang Gula Aren sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Kue Lumpang Gula Aren memakai 9 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bismillah. Assalamualaikum. Pagi kakak cantik, sedang masak apa nich? Aku bikin Kue Lumpang yang sudah dimodifikasi dari resep mbak Ninda @cook_ninda . Kue lumpang adalah kue khas dari Palembang, Sumatera Selatan. Ciri khas kue lumpang berwarna hijau dengan lubang pada bagian tengahnya. Bentung kue lumpang terszebut mengingatkan akan lumpang atau alat tumbuk. Camilan ini cocok disajikan untuk sarapan atau camilan sore (sumber : Kompas.com) Nah, karena sudah aku modifikasi pakai gula aren jadi aku tidak berani mengatakan kue khas Palembang ✌🙏 Tapi tetep enak dan mantulity.. Coba dech kakak.... Sumber : @cook_ninda Ekskusi : @GriyaSyariKitchen #KulaEtamCoCoK #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Balikpapan #GriyaSyari_Makanan #GriyaSyari_Sarapan #GriyaSyari_CheesyMacaroniSchotel #GenkPejuangDapur #TerimaKasihSponsorGenkPeDa #TerimaKasih_NindaUmmuZia

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kue Lumpang Gula Aren:

  1. 75 gr tepung beras
  2. 50 gr tepung tapioka
  3. 80 gr gula aren
  4. 300 ml air
  5. 2 lembar daun pandan
  6. Pelengkap
  7. 100 gr kelapa muda parut
  8. Sejumput garam
  9. 1 lembar daun pandan

Langkah-langkah untuk membuat Kue Lumpang Gula Aren

1
Siapkan dandang. Kukus untuk pelengkapnya, kelapa parut, garam dan daun pandan kurang lebih 20 menit. Angkat dan sisihkan.
Kue Lumpang Gula Aren - Step 1
2
Dalam panci taruh air, gula aren dan daun pandan. Rebus hingga gula larut angkat, saring lalu sisihkan. Biarkan hingga hangat-hangat kuku. Takar larutan gula cair ini hingga 280 ml ya kakak.
Kue Lumpang Gula Aren - Step 2
3
Dalam wadah, campurkan tepung beras, tepung tapioka dan sedikit garam aduk rata. Kemudian tuang air gula sedikit demi sedikit sambil diaduk hingga air gula habis. Saring untuk memastikan adonan tidak bergerindil.
Kue Lumpang Gula Aren - Step 3
Kue Lumpang Gula Aren - Step 3
4
Siapkan cetakan yang sudah diolesi sedikit minyak. Tuang adonan ke dalamnya. Masukkan adonan ke dalam dandang, kukus. Buka kukusan di 5 menit pertama, kemudian tutup lagi dan kukus hingga 20 menit.
Kue Lumpang Gula Aren - Step 4
Kue Lumpang Gula Aren - Step 4
5
Angkat kue dan biarkan dingin. Keluarkan dari cetakan saat kue sudah dingin. Tata di piring saji dengan taburan kelapa parut. Kue Lumpang Gula Aren siap dinikmati.
Kue Lumpang Gula Aren - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Cenil Rainbow Tepung Tapioka

Cenil Rainbow Tepung Tapioka

Lagi kangen pengen makan cenil, lupis, lanun dan yang sejenisnya. Mari bikin cenil aja yang kebetulan bahannya ada dirumah Sc resep : rondut #kreasivinagoest #PejuangGoldenBatikApron #cenil #jajanpasar

2-3 orang
*Klepon Labu Kuning*

*Klepon Labu Kuning*

Rabu 26-01-2022 ... Bikin klepon labu kuning dan ceritanya tuh sekalian diplating, karna baru aja dapet ilmu plating memplating dari mba Cicilia Salamoni disharing senin malam kemarin. Dan ternyata gampang-gampang susah ya plating itu....keliatannya aja gampang tapi pas prakteknya woooww susaaah 🤭🤗...apalagi ditunjang dengan keterbatasan bahan untuk garnisnya. #KreasiDepok_Platting #CookpadCommunity_Depok #BagikanInspirasimu #MasakItuSaya

Apem goreng kelapa

Apem goreng kelapa

Siang-siang anak rewel minta camilan, punya nya cuma tepung & kelapa.... Cusss lah bikin apem goreng kelapa ekonomis ini. 😁

#2 SAHUR GERD / MAAG Gandum Daging Pedas | Diet Puasa

#2 SAHUR GERD / MAAG Gandum Daging Pedas | Diet Puasa

Siapa bilang pengidap sakit gerd/maag ga bisa makan pedas... Tp tetap terukur yaaa... Jd penyesuaiannya cobain 1 lombok di 1 masakan , bertahap. Saranku sebelum makan minum obat maag/ bisa konsumsi Yougrt dulu biar bakteri baik di pencernaan bisa lebih aktif 😍

1 porsi
10 menit
Talam Ebi

Talam Ebi

1st day iftar. Yang manisnya bikin teh anget manis aja. Hihii.. #CookpadCommunity_Bandung

Pastel Pink (Gluten Free)

Pastel Pink (Gluten Free)

Bismillaah Posbar pekan ini dari mamah Cookpad & tim kopijos temanya adalah 'gluten free'. Gluten itu sebenarnya apa, sih? Gluten adalah nama protein yang terkandung dalam produk turunan dari  biji-bijian, padi-padian, atau sereal seperti: Roti, pasta, sereal, dll. Dengan diet gluten free bisa untuk ikhtiar bagi orang yang punya keluhan perut kembung, diare atau konstipasi, nyeri perut, dan sakit kepala yang berulang tanpa alasan jelas. Bagi yang tidak ada keluhan kesehatan sama sekali pun, mengkonsumsi hidangan bebas gluten bisa membantu mengatur berat badan jadi lebih sehat, meningkatkan mood, dan merasa lebih bugar. Itu sedikit ilmu yang aku dapat kemarin dari live sharing Cookpad di IG. Akhirnya aku coba searching resep teman2 cookpader dan tertarik dengan resep2 'gluten free'nya mba @Clarissakitchen. Aku mulai nyobain bikin pastelnya karena bahan-bahan sudah tersedia di rumah. Hasilnya unyu2 menarik perhatian anak-anak & enak juga rasanya. MasyaAllah..❤️ #Kopijos_GlutenFree #PejuangGoldenBatikApron #Kopijos #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa #PekanPosbar #GlutenFree

Nasi buk jagung Madura

Nasi buk jagung Madura

Nasi jagung,SDH terbiasa di rmh,Krn kl Kel smua kumpul,pst buat nasi jagung 🌽,Krn kakak ipar asli orang Madura,jadinya lidah SDH kebiasa dgn masakan madura komplit

3 orang
60 menit
Tumis Sayur Ayam Cincang (isian risol, lumpia, pastel)

Tumis Sayur Ayam Cincang (isian risol, lumpia, pastel)

Source: @itharesep enak dan bumbunya terasaa🥰 #KulaEtamCoCoK #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Borneo #ulahantitin

30 menit
Nagasari pandan tanpa daun pisang

Nagasari pandan tanpa daun pisang

Pengen buat nagasari untuk acara keluarga, tapi ga punya daun pisang. Jadilah nagasari yang cantik walau tanpa daun pisang. #PejuangGoldenBatikApron #IdeMasak

Wajik Pandan

Wajik Pandan

Kumpul bareng generasi milenial yuk kita kenalkan sajian tempo doeloe. Bener ternyata doyan bangett #130322 #PejuangGoldenBatikApron

579. Kue Sangko Makanan tradisional Minangkabau

579. Kue Sangko Makanan tradisional Minangkabau

#Minggu6 #PejuangGoldenBatikApron Kali ini #Bainai_MasakanMinang bersama #cookpadcommunity_sumbar recook resepnya uni @desmawatikuretangin Tadinya aq pikir ini kue yg pernah aq makan duluuuu,ternyata beda. Bikinnya simple Lo cuma 2 bahan,rasanya enak Cus cobain!!!

±15 menit
👩‍🍳 6. Dadar Gulung Sayur

👩‍🍳 6. Dadar Gulung Sayur

Pengganti na makan lumpia ya say...cocok buat yg lagi diet 😅 makasii bu @HerlinaCsLim ide na 🙈 #CookpadCommunity_Bandung #PejuangGoldenBatikApron

Gemblong

Gemblong

Pengen gemblong yang jualan berapa hari ga ada ya udah deh eksekusi sendiri aja deh. #PejuangGoldenBatikApron

12 buah
30 menit
Sambal Goreng Hati Sapi

Sambal Goreng Hati Sapi

Assalamualaikum wr.wb Minal Aidin walfaizin, mohon maaf lahir dan batin cookpaders semua 🙏🙏 Goyang dapur #Parsel_week4 ini temanya hidangan lebaran.. Kali ini aku share resep sambal goreng hati sapi yg selalu kubuat kalau lebaran. Sesungguhnya hidangan lebaran dirumah gak cuma ini aja, masih ada beberapa menu lagi. Tapi mamak gak sempat moto (sok sibuk 😆😆).. #Parsel_NiarArifuddin #GoDa_Parsel #GoyangDapurRamadhan #KomunitasPaders

Lupis ala BSYK

Lupis ala BSYK

Pas kecil selalu tertarik dengan penjual lupis, apalagi pas nuang gula cair, sukak banget lihatnya... Sampe dulu punya cita cita besok suatu saat pengen buat lupis sendiri biar bisa nuang gula sesuka hati. Nahhh baru kesampaian sekarang...

6-8 orang
2 jam
Amparan Tatak Pisang

Amparan Tatak Pisang

Bismillah.... Assalamu'alaikum... Amparan Tatak Pisang merupakan kue dengan bahan dasar tepung beras dan juga ketan. Kue ini dikenal memiliki tekstur lembut serta memiliki rasa manis yang pas. Wajar saja jika menjadi salah satu kue favorit yang ada di Kalimantan Selatan. Selain itu, cara pembuatannya juga tidak membutuhkan waktu yang lama. Biasanya kue ini disajikan di atas daun pisang pada acara-acara penting di Banjarmasin serta bisa dengan mudah kamu jumpai ketika bulan puasa. Amparan Tatak Pisang ini berasal dari kata hamparan dan tatak yang memiliki arti potongan. Banyak versi yang mengatakan jika sebenarnya nama asli dari Amparan Tatak Pisang adalah Nangka Susun. Source : Bunda TitanQue @farah_annisa #semangcook_arisanMaret #semangcookHokyaHokye #pejuangGoldenBatikApron #ideMasak #cookpadCommunity_semarang

Nagasari pisang

Nagasari pisang

Snack jadul..yang selalu mengingatkan saya sama simbah

12 bh
1 jam
Wingko Wijen Panggang

Wingko Wijen Panggang

Ada saudara datang mendadak ceritanya lagi pingin dibuatin wingko nich, katanya lebih kangen sama wingkonya daripada orangnya 😅 sampai rela nemani didapur, ini wingko rasanya gurih manisnya pas dan nyatu banget dilidah, aku sering buat klo ada acara keluarga, bahannya yang simple dan pembuatannya pun sangat praktis. Yuk langsung aja kebahan dan cara pembuatannya 👇 #wingkowijenpanggang #olahansantan #cookpadcommunity_malang #cookpadindonesia #pejuangdapur

Pastel Tutup #GA.B ~ Week 7

Pastel Tutup #GA.B ~ Week 7

Akhirnya setelah sekian purnama pengen banget bikin #PastelTutup inii, akhirnya #PanginanMangat tereksekusi juga sekaligus menjawab tantangan di grup komunitas haaa... Dari wujudnya aja sudah menggiur kan, gk sabar nunggu bedug Maghrib heee. Source : @cook_2668114 #Cookpadcommunity_Kalteng #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Muarateweh #BarapiManjuhu #MealPrep #GoldenApronBatik #Ramadancamp_Misi2 #ByV