Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Daging Kicik Khas Jogja yang Menggugah Selera

Dipos pada June 9, 2016

Daging Kicik Khas Jogja

Bagaimana membuat Daging Kicik Khas Jogja yang gampang Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Biasanya Daging Kicik Khas Jogja yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Daging Kicik Khas Jogja, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Daging Kicik Khas Jogja sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Kira-kira porsi penyajian Daging Kicik Khas Jogja adalah 4 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Sekedar tambahan, waktu yang diperlukan dalam memasak Daging Kicik Khas Jogja diperkirakan sekitar 1jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Daging Kicik Khas Jogja sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Daging Kicik Khas Jogja memakai 13 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Alhamdulillah...akhirnya dapat resep daging ala2 yang dikondangan itu.Sebenarnya pengen tanya sama sodara suami yang sering masak buat hajatan.Tapi jam terbangnya sibuk banget jadi belum sempat tanya tanya.Terimakasih mba @dewdew_darrudewi buat resepnya.Ijin tulis ulang dengan penyesuaian banyak bahan bahan dan bumbu.Ternyata baru sadar waktu daging udah mateng lupa gak masukin daun salam,ya salam....Tapi rasa udah plek sama yang dikondangan itu 😁🀣 tinggal diangetin aja biar makin medok.Bumbunya mirip gudeg dan bacem hanya saja cara masaknya yang beda.Itulah Jogja Ini resep aslinya πŸ‘‡ https://cookpad.com/id/resep/13444058-kicik-daging-sapi-resep-ibuku?invite_token=Ra7ARyasZWKetR26GnBVnbHj&shared_at=1632188828 #cookpadcommunity_yogyakarta #daging #khasjogja

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Daging Kicik Khas Jogja:

  1. 700 gr daging sapi
  2. 1 butir telur ayam
  3. 70 gr gula jawa/sesuai selera
  4. 2 sdt royco
  5. 2 ruas jari lengkuas
  6. 2 lembar daun salam (lupa masukinya)
  7. 750 ml air /secukupnya hingga daging empuk
  8. Bumbu halus
  9. 7 siung bawang merag
  10. 7 siung bawang putih
  11. 1 sdt ketumbar
  12. 1/2 sdt merica
  13. 1 sdt garam

Langkah-langkah untuk membuat Daging Kicik Khas Jogja

1
Haluskan bahan bumbu halus.
Daging Kicik Khas Jogja - Step 1
2
Iris serasi daging,saya iris dengan ketebalan 1/2 cm.Letakkan diwajan
Daging Kicik Khas Jogja - Step 2
3
Masukkan bumbu halus di wajan berisi daging.Remas remas dengan tangan hingga bumbu merata.
Daging Kicik Khas Jogja - Step 3
Daging Kicik Khas Jogja - Step 3
4
Tambahkan telur dan campur merata
Daging Kicik Khas Jogja - Step 4
Daging Kicik Khas Jogja - Step 4
5
Tambahkan gula jawa,lengkuas dan daun salam.Masak daging sampai berubah warna dan berair.
Daging Kicik Khas Jogja - Step 5
Daging Kicik Khas Jogja - Step 5
6
Setelah berair tambahkan air hingga menutupi daging.Ungkep hingga daging empuk.Apabila air sudah habis dan daging belum empuk bisa ditambah air secukupnya dan masak kembali hingga daging empuk.
Daging Kicik Khas Jogja - Step 6
Daging Kicik Khas Jogja - Step 6
Daging Kicik Khas Jogja - Step 6
7
Alhamdulillah...udah plek sama yang dikondangan.
Daging Kicik Khas Jogja - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bola bola daging saus tomat

Bola bola daging saus tomat

Kreasi untuk masakan daging sapi cincang Simple dan enak :)

4 - 5 orang
30 menit
Rendang Daging

Rendang Daging

Cooksnap @xanderskitchen Hastag : #CoboyMbois_OlahanSerbaUngkep #Ungkepan #PekanPosbar #TiketGoldenBatikApron #Coboy_MakeMeHappy #CookpadCommunity_Surabay

Semur Daging Sapi Kentang

Semur Daging Sapi Kentang

Cooksnap mamak Rafashaka, salah satu Admin Clover yang rajin masak, menyenangkan dan menghibur seluruh member CLOVER, krn mbk satu ni suka ndagel, hehe. Seneng aku. Resep asli itu Semur Ayam, tapi karena aku masih punya stok daging kurban, yakni sapi, jadi aku ganti semur daging sapi plus mendadak aku campur dengan kentang, biar agak banyak gaess, emak2 memang gitu biar cukup ber enam. ....Wkwk. Ini sebenarnya untuk setor resep Admin Clover, tapi karena aku kelewat hari, karena kesibukan, jadi aku tabung dan hari ini aku muncul untuk ikut Golden Apron lagi ceritanya. #TiketGoldenBatikApron

1 mangkok
60 menit
Sop Daging/bakso

Sop Daging/bakso

Source image : ig

Daging teriyaki simple dan cepat

Daging teriyaki simple dan cepat

Modifikasi resep mba @dian_aryany , andalan banget kalo weekend pengen makan enak tapi simple dan cepat. Anak dan suami pun suka ❀️

4 orang
20 menit
Mpasi Soto Daging Butter Rice 9+

Mpasi Soto Daging Butter Rice 9+

Soto daging cincang wangi banget ditambah butter rice. Masaknya pake slow cooker mom, anti ribet dan bikin daging tender lemaknya juga keluar. Yumm Haura suka banget. Awalnya ngga suka daging jadi suka karena ngga amis, bisa lembut dan wangi. 🍲

3x
1 jam 30 menit
Terik daging sapi

Terik daging sapi

Punya daging sapi bingung mau dimasak apa yg bisa dimakan juga sama si kecil, akhirnya dibikin terik sapi aja dan Alhamdulillah si kecil lahap makannya 😍

4 porsi
30menit
22. Rawon daging Sapi

22. Rawon daging Sapi

Menu Yang selalu bikin kangen. Find me on youtube " Munsifah Sy"

4 porsi
30 menit
Gulai Daging Telur Rebung

Gulai Daging Telur Rebung

Karena agak malas memasak satu per satu, akhirnya membuat gulai dengan kombinasi isian daging, telur, dan rebung sekaligus karena sekalian menghabiskan bahan di kulkas.

10 orang
2 jam
Nikudoufu (daging dan toufu ala jepang)

Nikudoufu (daging dan toufu ala jepang)

Masakan ini simple hanya memerlukan daging dan toufu saja . Buat yg malas masak silakan mencobaπŸ˜ƒ

2 orang
20 menit
Serundeng Daging / Dendeng Ragi

Serundeng Daging / Dendeng Ragi

Sudah lama banget pengen bikin masakan ini. Pertama kali nyoba saat KKN jaman kuliah dulu, ada teman 1 kelompok KKN yang di kirimin mamanya serundeng daging ini. Sejak saat itu jadi suka sama makanan yang satu ini. Setelah 10 tahun, baru saya mencoba memasak sendiri serundeng daging ini. Alhamdulillah, rasanya mirip seperti yang saya makan 10 tahun lalu 😁

Daging Sapi Goreng Tepung

Daging Sapi Goreng Tepung

Makanan favorit keluarga ini,resep mertua, simpel buatnya, enak rasanya 😍. #PejuangGoldenBatikApron

Mpasi 7m (Daging giling, edamame)

Mpasi 7m (Daging giling, edamame)

Evoo tidak boleh dijadikan minyak untuk menumis ya bund, evoo hanya campuran setelah masakan matang, karna jika dipanaskan akan merusak senyawa yang ada dalam kandungannya

2 porsi
1 jam
Daging Gepuk Balado

Daging Gepuk Balado

Ikutan GA nya mba @MomsFirza_310571 siapa tau rezeki 🀭 karena q team ga suka uleni plus penasaran juga sama resep daging gepuk..q coba cooksnap daging gepuk balado. Ternyata gampang banget dan cepet cara bikinnya.. bisa jadi stock lauk juga tinggal manasin 😚 Resep asli: https://cookpad.com/id/resep/15288942-daging-gepuk-balado-393?invite_token=giroWhTPJYXPK9qWJEzHGLZ5&shared_at=1630650128 #GA_Budeati #CookpadCommunity_Tangerang