Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Bubur Kacang Merah yang Lezat

Dipos pada October 24, 2018

Bubur Kacang Merah

Hi Mommy, yuk praktek untuk buat Bubur Kacang Merah yang pasti lezat Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Biasanya Bubur Kacang Merah yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Bubur Kacang Merah, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Bubur Kacang Merah enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Bahan-bahan dibawah akan sangat pas untuk porsi penyajian Bubur Kacang Merah kira-kira 1 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Bubur Kacang Merah sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Bubur Kacang Merah memakai 11 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Di rumah selalu ada stok kacang merah, karena memang sejak memulai MPASi 4 tahun lalu saya mulai mencoba mengkonsumsi berbagai macam kacang-kacangan. Jadinya anaknya makan kacang orang tuanya makan kacang juga 😅. Karena memang kacang-kacangan memiliki khasiat yang baik bagi kesehatan salah satunya untuk kesehatan jantung. Kali ini saya membuat Bubur Kacang Merah, cooksnap dari @nengpuput ternyata enak... biasanya saya memasak kacang merah hanya untuk dijadikan pasta kacang merah untuk isian roti, campur sup, dan campuran es. Dalam pembuatan bubur kacang merah ini saya kurangi takaran gula pasirnya, tepung maizena saya ganti tapioka, serta santan kental saya ganti dengan fiber cream karena lebih aman untuk lambung saya 😂. #IcipResepCilmin #PekanPosbar #OlahanKacangSpesial #CookpadCommunity_Kalteng

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Bubur Kacang Merah:

  1. Bubur kacang merah :
  2. 35 g kacang merah kering
  3. 1 sdm gula pasir
  4. 800 ml air, untuk merebus
  5. 30 g gula merah, sisir
  6. Sejumput garam
  7. 1/2 sdm tepung tapioka
  8. 2 sdm air dingin biasa
  9. Saus cream :
  10. 2 sdt fiber cream
  11. 1 sdt air panas

Langkah-langkah untuk membuat Bubur Kacang Merah

1
Pertama rendam kacang merah dalam air mendidih (kurang lebih 1 gelas belimbing), biarkan semalaman.
Bubur Kacang Merah - Step 1
2
Keesokan paginya kacang akan mengembang, kemudian cuci bersih kacang.
Bubur Kacang Merah - Step 2
Bubur Kacang Merah - Step 2
3
Didihkan 800 ml air dalam panci.
Bubur Kacang Merah - Step 3
4
Setelah air mendidih masukkan kacang merah yang sudah dicuci dan ditiriskan. Masak hingga kacang empuk. Jika air hampir habis bisa ditambahkan air secukupnya. Ok
Bubur Kacang Merah - Step 4
Bubur Kacang Merah - Step 4
5
Setelah kacang empuk dan air agak menyusut masukkan gula merah yang sudah disisir. Masak hingga gula larut. Tuang campuran tepung tapioka dan air sambil diaduk.
Bubur Kacang Merah - Step 5
Bubur Kacang Merah - Step 5
6
Masak hingga mengental. Matikan api kompor. Tuang bubur ke dalam mangkok.
Bubur Kacang Merah - Step 6
Bubur Kacang Merah - Step 6
7
Selanjutnya tuang saos (larutan fiber cream) ke atas bubur. Sajikan.
Bubur Kacang Merah - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

RESEP BUBUR KACANG HIJAU SLOWCOOKER - DAPUR MARISA

RESEP BUBUR KACANG HIJAU SLOWCOOKER - DAPUR MARISA

YouTube: masakan dapur marisa Ig: marisachasanwa Dari pada beli mending buat sendiri,,hehhehehe

5 orang
6 jam
Bubur Ayam

Bubur Ayam

sabuuuuuu.... sabu, sabu, sabu, sabu, sabu.. garis miring sarapan bubur 😄🎶 (lagu nya lawas ya 😅😂)

Bubur Ayam Homemade

Bubur Ayam Homemade

Bubur ayam ini saya masak menggunakan slow cooker, untuk perbandingan air dan beras saya menggunakan perbandingan 1 : 5. Bila menggunakan setting low, bubur dimasak selama 8 jam, bila menggunakan setting high cukup 3 sampai 4 jam saja.

12 porsi
Bubur tahu kacang arcis

Bubur tahu kacang arcis

Hanif sedang gatal2, belum tau apakah ada kontribusi dari makanan jadi untuk sementara puasa prohe dulu. Lupa moto karna omak ya buru-buru

3 porsi
Bubur Kacang Hijau

Bubur Kacang Hijau

Source : Siti Khodijah Lubis dengan sedikit modif menyesuaikan persediaan Simple dan enak! Semoga bermanfaat 😊

3 orang
Bubur kacang ijo + nasi

Bubur kacang ijo + nasi

Ini cara masak bubur kacang ijo buatan ibuku dulu, pas kecil dikasih ini biasa aja, tp pas skrg jd mikir knp mesti ditambahin nasi ya, apa supaya tambah kenyang ya.. Hehehe.. Tapi ini emg rasanya lebih legit dan teksturnya lebih kental..

5 orang
Bubur Ayam Special

Bubur Ayam Special

Bosen sarapan pake oat atau nasi (cape ngunyah dari kecil). :D Akhirnya bikin sarapan yang tinggal tenggak, eh tetep dikunyah juga sih. Tapi enak. Yuks coba.

Resep Bubur Kacang Hijau Mudah dan Enak

Resep Bubur Kacang Hijau Mudah dan Enak

بسم الله الرحمن الرحيم Saat hujan enaknya makan bubur kacang hijau, lebih enak kalau membuat sendiri, resep ini mudah dibuat. Bila ingin lebih jelas silahkan di link kami link https://www.youtube.com/watch?v=1sERMAVNeNo&feature=youtu.be

10 Mangkok
30 menit
37. Bubur Suro (Bubur Tolak Bala)

37. Bubur Suro (Bubur Tolak Bala)

Jakarta, Minggu 13 September (15/52) Assalamualaikum moms Indonesia kaya akan tradisi, salah satunya adalah tradisi makanan. Bubur suro dikenal dengan bubur tolak bala, yang biasanya dibuat pada bulan muharram dan dibagi2 ke tetangga terdekat dengan maksud supaya kita semua terhindar dari segala jenis marabahaya "bala". Intinya adalah sedekah, saling berbagi kebaikan 🥰 #PejuangGoldenApron3 #RPgoldap3

6 orang
120 menit
Bubur kaldu udang

Bubur kaldu udang

Ank yg cowok lg sakit,kebiasaan mnt bubur ayam..krn lg males kluar rmh akhrny pke bhan seadany yg ada d kulkas

4 porsi
60 menit
Bubur kacang Hijau Tanpa Santan

Bubur kacang Hijau Tanpa Santan

#PejuangGoldenBatikApron

2 Orang
Bubur Ayam Praktis

Bubur Ayam Praktis

ini awalnya PakSu yg ribut mulu suruh bikin bubur ayam,padahal gak bisa sama sekali bikin beginian,apalagi ngebayangin kayaknya banyak pri tilan yg harus disiapkan,dengan paksaan PakSu,akhirnya coba beberapa resep,dan setelah berkali2 nyoba,akhirnya ini yg dirasa pas dilidah kita.Untuk takaran asin,manis kembali ke selera masing2 lagi ya moms 😊

Bubur sayur udang

Bubur sayur udang

Ini pertamakali baby reynand di kenalin udang, seharuse si bisa lebih awal ya... Tpi g papa, untuk ngecek baby reynand alergi udang apa g, kita coba dengan porsi sedikit dulu mom.. Dan ternyata no GTM🤗

2 kali makan
± 45 menit
Bubur Kacang Hijau

Bubur Kacang Hijau

Di rumah ada sisa stok kacang hijau dan kebetulan cuaca juga mendukung pas lagi hujan nih. Jdnya cocok bikin bubur kacang hijau utk cemilan sore yg dingin.. Hehehe #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Sumut #CookpadId

Bubur Kacang Hijau Legendaris

Bubur Kacang Hijau Legendaris

Bubur Kacang Hijau yang biasa dikenal dengan istilah Burjo, sangat cocok menjadi menu takjil saat berbuka puasa. Selain itu, makan bubur ini di pagi hari juga sangat bermanfaat bagi tubuh. Bubur ini juga sangat legendaris dikalangan ibu-ibu, rasa manis dan gurih dari kacang hijau tentu sangat menambah kelezatan dari bubur ini. So, tunggu apalagi, buruan bikin dan simak resep di bawah ini!

Keluarga
45-60 menit
Bubur kacang hijau

Bubur kacang hijau

Kacang hijau favorit keluarga kami 🥰 Source: Tuty gafsha #pejuanggoldenapron2 #cookpadindonesia #cookpadcommunity_bandung #reseploumitha #bandungarisanrecook4_tutygafsha

BURJO (Bubur Kacang Hijau)

BURJO (Bubur Kacang Hijau)

Pas banget nih Burjo dinikmati dihari hujan yang dingin ini.Yuk cek aneka manfaat kacang hijau. #OlahanKacangSpesial #KulaEtamCocok #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Bontang #CookpadCommunity_Borneo #BelajarBarengCookpad #ProBusui #Kopijos_KacangIjo