Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Menyiapkan Daging Bulgogi yang Lezat

Dipos pada June 13, 2016

Daging Bulgogi

Penasaran dengan rasa yang diwarung tempo hari, yuk kita berkreasi membuat Daging Bulgogi yang gampang Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Daging Bulgogi yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Daging Bulgogi, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Daging Bulgogi sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Daging Bulgogi sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Daging Bulgogi memakai 9 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Resep simpel ala orang2 sibuk.. hehe. Kalau beli beef slice gini langsung aja dimarinasi ala2 bulgogi. Jadi bilamana diperlukan, langsung dipanggang, gak pake bumbuin lagi, lbh cpt & simpel apalagi klo anak2 udh lapar atau lg terburu2 mau pergi atau ada kegiatan lain. Nah klo lg santai bisa jg dimakan ala2 korean barbeque yg cara makannya dibungkus pakai daun selada.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Daging Bulgogi:

  1. 300 gr beef slice
  2. 1 bh wortel, iris
  3. 2 btng daun bawang, iris
  4. 5 siung bawang putih, haluskan
  5. 1 sdm wijen
  6. 1/2 sdt merica
  7. Saos bulgogi
  8. secukupnya Garam dan gula
  9. secukupnya Minyak wijen

Langkah-langkah untuk membuat Daging Bulgogi

1
Campurkan daging, wortel, daun bawang, bawang putih dan saos bulgogi. Tambahkan garam dan gula secukupnya. Beri sedikit minyak wijen.
Daging Bulgogi - Step 1
2
Diamkan minimal 30 menit. Kalo saya, dimarinasi semalaman dalam kulkas biar bumbu benar2 menyerap.
Daging Bulgogi - Step 2
3
Panggang daging yg sdh dimarinasi dengan sedikit minyak wijen atau butter.
Daging Bulgogi - Step 3
4
Daging bulgogi siap dihidangkan. Cara penyajiannya bisa langsung ditata di atas nasi yg sdh dituang di piring atau mangkuk. Bisa juga dibungkus daun selada yg di dalamnya diberi 1 sendok nasi. Atau dibungkus daun selada tanpa diberi nasi. Tinggal pilih sesuai selera kita.πŸ₯°
Daging Bulgogi - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Tempe Mendoan Gulung Daging Wortel

Tempe Mendoan Gulung Daging Wortel

29/03/2022 (568).....baru kali ini masak tempe mendoan gulung daging wortel ternyata enak bgt apalagi di makan pakai saus cocolannya makin mantap aja deh. Mendoan gulung daging wortel ini menu kedua yg sy masak hari ini (27/03/2022),sy jg masak keripik tempe dan bola daging saus tiram #TepungKobe #DapurKobeXClover #CloverRecookSeruKobe #TidakSekedarMemasak #CloverCookingLovers #CookingWithHeartEatingWithLove #MendoanGulungKobe #CookpadCommunity_Bekasi #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunityIndonesia

Selat Solo / Bestik Solo Daging Sapi

Selat Solo / Bestik Solo Daging Sapi

Salah 1 menu khas Solo cita rasa kuah manis gurih & dengan isi sayuran yg menyehatkan πŸ₯¬πŸ₯•πŸ§…πŸ₯’πŸ…πŸ₯”πŸ₯šπŸ₯© πŸ˜‹ #selatsolo #bestiksolo #healthyfood #happymood

10 porsi
1 Jam 30 menit
Tongseng Daging Sapi

Tongseng Daging Sapi

Source : @DianaN_17 #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #CookMemberGenkPeDa_DianaNurjanah #CookpadCoomunity_Sumbar

Soto daging madura

Soto daging madura

Source : xander's kitchen

MPASI 8M Bola bola nasi daging sapi

MPASI 8M Bola bola nasi daging sapi

Ini menu hasil recooka an temen cuma di tambahin dikit dan alhamdulillah mau. Emaknya jadi semangat buat yang lain

3 kali makan
Sup daging ondel bakso

Sup daging ondel bakso

6 orang
30 menit
Daging masak lada hitam

Daging masak lada hitam

Kuy lah kita masak daging, meski dirumah yg doyan daging cuma aku dan suami..kita masak yg agak pedes dikitt #PejuangGoldenBatikApron

Soto Kudus Daging Ala Bunda Nouvie Sovistore

Soto Kudus Daging Ala Bunda Nouvie Sovistore

Soto ini favorit saya dan kelg banget. Kadang suka kangen utk makan soto ini. Apalagi klo kangen alm. Ayah.. Rasanya gimana gituuu... Kebetulan sekali pagi ini ibu saya agak kurang sehat. Jd saya buatkan saja soto kudus dg nasi yg agak lemes.. Mdh"an segera membaik dan sembuh seperti sedia kala.. Aamiin. Yuukk cuusss kita ke dapur dan eksekusi. Resep ini saya recook dr resep bunda Susi Agung yaa.. Beberapa resep beliau sdh saya coba dan alhamdulillaah enak.. Kelg suka.

4 - 5 org
45 menitan
Kacang Panjang Tumis Pete Daging iris

Kacang Panjang Tumis Pete Daging iris

Tumisan...menu sekejaaappp mateng.... 🀀😍 #CookpadCommunity_Bogor #OlahanDagingSapi #OlahanKacangPanjang

Sate Kambing ala Kota Kudus

Sate Kambing ala Kota Kudus

Saat hari raya Idul Adha, banyak daging kambing dari hewan qurban. Daripada numpuk aja... Yuk kita buat sate Kambing sedap

25 Tusuk
45 menit
Kalio daging sapi dan kentang

Kalio daging sapi dan kentang

Habis berkunjung ke rumah ibu dan dibawain daging sapi mentah. Karena terjebak macet di jalan, khawatir rusak dagingnya, cepet2 di masak deh. Untung sudah ada stok bumbu dasar, masaknya jadi cepat. Lumayan ada stok untuk sahur keluarga.

Bola Daging Kambing Saos Tiram

Bola Daging Kambing Saos Tiram

#CookSnap #HasilRecook #PejuangGoldenBatikApron #TepungKobe #DapurKobeXClover #CloverRecookSeruKobe #BolaDaging #TidakSekedarMemasak #CloverCookingLovers #CookingWithHeartEatingWithLove #KulaEtamCoCoK #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Samarinda Akhirnya lunas tugas 1... Alhamdulillah. Niat baik Allah mudahkan. Buat yang mantap dengan bahan minimalis ternyata bisa kok. Gimna??? Ini dia resepnya.

Rica-Rica Daging Sapi

Rica-Rica Daging Sapi

Simpel bumbu dan bikinnya, tapi rasanya tidak 'sesimpel' itu. Ini enak, pake banget. 🀀🀀🀀❀️ Source: @Devia_Kitchen5 , β€οΈπŸ™ #ArisanKopijos_Devia #LihaiCooksnap_September #CookpadCommunity_Yogyakarta #memasakdengancinta #masakituibadah

Tongseng Kambing

Tongseng Kambing

Alhamdulillah bikin sendiri. Kalo beli mateng menguras kantong seporsinya. Akhirnya suami numpang beli daging mentahnya sama tetangga yang jual sate. #kambing #tongsengkambing #tongseng #satekambing #gulaikambing

4 porsi
Kari Kambing

Kari Kambing

Assalamualaikum Cookpaders.. Ini salah satu menu pilihan keluarga saya jika sedang ada acara keluarga, hari raya atau hajatan. Sebelumnya saya pernah menulis resep ini, tapi dalam porsi besar , untuk kali ini saya buat yang porsi 1 kg daging . #ResepWongKito #ResepFavoritKeluarga_WongKito #Cookpadcommunity_Palembang #niungniung #karikambing

10 porsi
90 menit
Sup daging sapi

Sup daging sapi

4 orang
1 jam
Martabak telur daging giling

Martabak telur daging giling

Pengen beli martabak telur tapi kok masih punya kulit lumpia. Jadi bikin sendiri aja deh, lebih murah dan enak 🀀