Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Menyiapkan Puding Susu Oreo yang Lezat

Dipos pada February 25, 2018

Puding Susu Oreo

Hari ini saya akan berbagi resep Puding Susu Oreo yang lezat Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Umumnya Puding Susu Oreo yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Puding Susu Oreo, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Puding Susu Oreo enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Puding Susu Oreo sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Puding Susu Oreo memakai 11 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Puding Susu Oreo:

  1. 6 keping Oreo
  2. Bahan Putih :
  3. 1/2 sachet agar2 plain
  4. 250 ml Susu vanilla low fat
  5. 5 sdm gula pasir
  6. Air matang (secukupnya)
  7. Bahan Coklat :
  8. 5 sachet SKM coklat
  9. 1 sachet milo
  10. 1/2 sachet agar2 plain
  11. Air matang (secukupnya)

Langkah-langkah untuk membuat Puding Susu Oreo

1
Potong2 oreo, susun di dasar cetakan agar2. Campur semua bahan lapisan putih di panci, aduk rata. Nyalakan kompor, sambil aduk tunggu hingga mendidih. Angkat.
Puding Susu Oreo - Step 1
Puding Susu Oreo - Step 1
2
Tuang di atas oreo nya, tunggu hingga dingin dan mengeras.
Puding Susu Oreo - Step 2
3
Next, Campur semua bahan lapisan coklat, aduk rata. Lalu masak aduk2 hingga mendidih.
Puding Susu Oreo - Step 3
4
Kemudian tuang di atas lapisan putih yg sudah dingin, setelah lapisan putih dingin masukkan kulkas.
Puding Susu Oreo - Step 4
5
Balikkan puding di atas piring, potong dan sajikan:)
Puding Susu Oreo - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Setup Nanas sederhana

Setup Nanas sederhana

punya buah nanas, tapi bosan dimakan begitu saja, mau bikin selai, kok belum bisa 😁.. akhirnya dapet resep Setup Nanas dari Kak @pawonerna_9058048 .. terimakasih resepnya ya Kak.. πŸ™πŸ»πŸ™πŸ»

Es Kelapa Gula Aren

Es Kelapa Gula Aren

Alhamdulillah ketika buka pintu rumah sudah ada 2 buah kelapa muda menunggu di teras. Ada kiriman dari tetangga πŸ’• #DibuangSayang #PosbarIDAMAN #PPKM_Kalteng #BarapiManjuhu #CookpadCommunity_Kalteng #CookpadCommunity_Borneo

Puding Lapis Busa (Zebra)

Puding Lapis Busa (Zebra)

Membuat puding busa lapis zebra untuk Bakpia Clover, walaupun belum berhasil membuat motif zebranya tipis dan cantik, serta pastinya akan membuat lagi, untuk membayar hutang motif zebra yang cantik seperti puding zebranya mbak @nauzaery_setyo 😍😍 Awalnya sewaktu membagi pudingnya menjadi 2 loyang, aku lupa dan tetap memakai takaran 2 sendok sayur di media loyang yang lebih kecil, harusnya takarannya 1 sendok sayur agar lebih seimbang. Dan memang betul agar-agar ini cepat sekali membeku, serta harus cepat dalam menuang layernya. Jadi terlambatlah sudah πŸ˜… Terakhir, pasta coklatnya harus cukup agar warnanya kontras antara yg putih dan coklat tua ya πŸ™ Source @nauzaery_setyo https://cookpad.com/id/resep/15072856-puding-zebra-puding-busa?invite_token=h8JeAtJ35BkKnUy4Rf5Q2u6U&shared_at=1625928667 #BakpiaClover #BakingClassPudingCantik #BelajarBakingWithNauza #cookpadcommunity_Solo #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove

2 loyang kecil
1 jam
Puding Zebra

Puding Zebra

Meramaikan program mamah lebaran cooksnap,pergantian recook menjadi cooksnap #PekanCooksnap ,juga programnya #CookpadCommunity_Kalsel cooksnap resepnya mbak @DianArt13393787 #CookSnap_Papadaan #CookSnap_Dian Pudingnya enak,bahannya pakai roti juga,kebetulan adanya roti gandum aja ,menggunakan bahan yg ada dan aku bikinnya 1/2 dari resep.😊😘 #CookpadIndonesia #CookpadCommunityBanjarmasin #CookpadCommunity_Borneo #RecookOfTheWeek

Setup stroberi

Setup stroberi

Stroberinya nganggur jadi ya diolah aja buat diminum seger2 apalagi cuaca panas niann

4 orang
30menit
Bubur mutiara with palm sugar

Bubur mutiara with palm sugar

Source: @mawaddahtarjib Recook & modified: Manda Evie Resep asli πŸ‘‡ https://cookpad.com/id/resep/12516966-bubur-randang-kw?invite_token=9CMrHTb7cadKodRUZ2dJs6jm&shared_at=1625808425 Kakak suka banget sama bubur mutiara, dia bilang boba kw ... Hihihi Dan pas banget sekalian meramaikan arisan wag CoCoK .. πŸ₯° Juga meramaikan #pekanposbar Mamah Cookpad untuk jajanan pasar Coba yuks moms πŸ’• Enak banget dinikmati hangat ataupun dingin Lumayan ngeganjel perut sebelum dinner #RecookBubuhanKaltim #BubuhanKaltim_Mawaddah #KulaEtamCoCoK #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Balikpapan

Singkong Thailand Lumer dan Lembut

Singkong Thailand Lumer dan Lembut

Postingan Saya Ke Dua Ratus Dua puluh Sembilan di cookpad,,kebetulan ada yang jual singkong buntik akhirnya di olah menjadi singthai kebetulan di rumah cuacanya lagi mendung waktu itu buntik jdnya cocok untuk di jadikan teman ngemil🀭,,singthai ini rasanya lumer dan lembut buntik perpaduan dari singkongnya yang lumer juga vlanya yang lembut bisa di coba ya😊 #tetapkenyangtanpanasi

3-4 porsi
1 jam
Es Buah simpel

Es Buah simpel

sedang malas rebus2 gula. buat yang gak ruwet aja pake sirup sisa lebaran dan kental manis. buahnya suka2 hati ya.

Salad Buah Nyummy

Salad Buah Nyummy

Kebetulan saya dan suami suka makan salad buah muncullah ide untuk membuat salad buah dan menjualnya hehe O ya salad buah ini sehat, mengenyangkan, dan juga bisa menambah imun tubuh lo ya, cocok banget dikonsumsi saat pandemi seperti ini.

2 orang
30 menit
Puding Green Tea

Puding Green Tea

4 Orang
15 Menit
Es Teler Alpukat

Es Teler Alpukat

Alhamdulillah dapat kiriman alpukat mentega hasil kebun bapak mertua, lembut dan buttery banget dimakan langsung juga enak. Tapi pingin kreasi dibikin es teler ala rumahan supaya lebih kaya rasa manis, seger, meleleh di mulut 😝

2 orang
10 menit
Es krim mangga

Es krim mangga

lagi musim panas dan musim mangga jadi pengin bikin yang segar segar 😍

Puding Cokelat

Puding Cokelat

Source : Titi Rusman

Salad buah ala imima

Salad buah ala imima

buah seadanay di kulkas langsung eksekusi

Degan jelly

Degan jelly

Pengen degan jelly tp G nemu yg jual akhirnya bikin aja lah & beli kelapa muda yg udh dikasi gula sekalian 😜 (keliatan malesnya) Naxt time bikin degan jelly yg tinggal seruput🀭