Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Menyiapkan Choco black cookies yang Enak

Dipos pada March 5, 2019

Choco black cookies

Sore-sore begini enaknya membuat Choco black cookies yang praktis Cara membuatnya sedikit repot. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Biasanya Choco black cookies yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Choco black cookies, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Choco black cookies ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Choco black cookies sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Choco black cookies memakai 10 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Kuker spesial lebaran, warna nya hitam karna aku pakai coklat bubuk yg untuk brownis kukus yaa, klo mau warna coklat bisa pke coklat bubuk sesuai selera😚

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Choco black cookies:

  1. 800 gram tepung terigu segitiga biru
  2. 600 gram margarin
  3. 400 gram gula halus
  4. 2 sdm wijsman
  5. 4 butir kuning telur
  6. 4 sdm susu bubuk
  7. 3 sdm coklat bubuk (khusus brownis)
  8. 100 gram meizena
  9. 2 bks choco chip
  10. 2 bks vanila ekstrak

Langkah-langkah untuk membuat Choco black cookies

1
Masukan gula halus, margarin, telu dan wijsman kemudian mixer sampai tercampur merata
2
Setelah adonan sudah tercampur merata dan tekstur sudah halus tambahkan susu bubuk, vanili, dan coklat bubuk kemudian mixer lagi sampai tercampur rata
3
Kemudian tambahkan tepung meizena sedikit demi sedikit lalu mixer lg dgn kecepatan rendah
4
Setelah adonan tercampur merata kemudian masukan tepung terigu dikit demi sedikit lalu aduk dengan spatula
Choco black cookies - Step 4
5
Siapkan loyang yg sudah diolesi dgn mentega supaya tidak lengket
6
Cetak adonan membentuk bulat dgn menggunakan sendok, ukuran sesuai selera
Choco black cookies - Step 6
Choco black cookies - Step 6
7
Tata diatas loyang lalu tambahkan topping choco chip nya kemudian di oven (aku pakai oven manual) dengan api kecil tunggu hingga matang merata
Choco black cookies - Step 7
Choco black cookies - Step 7
8
Choco black cookies siap di hidangkan di saat lebaran
Choco black cookies - Step 8

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Nastar Klepon

Nastar Klepon

Nastar memang identik dengan lebaran ya. Kalau ayah saya pernah bilang, ga afdol kalau ga ada nastar di meja tamu 😁. Dulu waktu masih kecil, selalu ibuk yang bikin atau kami bebikinan bareng. Jadi memang baru kali ini bikin nastar sendiri, dibantuin mbuletin sama anak-anak juga. Dan setelah jadi nastarnya mereka ga berhenti nyomotin πŸ˜‚. Berbekal nyimak ilmu dari mbak Nena tentang pernastaran saat kelas online di wag kemarin, cobalah bikin nastar yang kali ini saya modif sedikit dengan tambahan warna ijo dari pasta pandan dan taburan kelapa kering di atasnya, jadilah Nastar Klepon ini. Warnanya cantik seger banget, apalagi rasanya sekali hap berasa lembut lumerr di mulut πŸ˜‹. Source: Syahara Kitchen dan Nay's Kitchen #PejuangGoldenApron3 #Minggu49 #ResepKueKering #KampoengRamadan #RecookNastar_Yogyakarta #KopiJos #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa

75 pcs
Kue Kering Snow White - Natalan sudah Dekat

Kue Kering Snow White - Natalan sudah Dekat

Inspirasi resep dari LuvitaHo MCI. Detailnya bisa cek Youtube channel beliau. Sudah bulan Desember mom, yuk bikin kue kering si Putih Salju yang sudah jadi kue legendaris wajib ada kalo Natal atau Lebaran. Caranya gampang mom pake whisk aja, jadi nggak usah repot cuci mixer. Dijamin antigagal, dan enak banget.

70 pc
90 menit
Palmsugar Cheese Cookies

Palmsugar Cheese Cookies

Salah satu cookies yang ikut mejeng di toples lebaran kemaren πŸͺ

Thumbprint Coklat Cookies

Thumbprint Coklat Cookies

Bismillah. Late post, cookies yg mengisi toples q untuk lebaran kali ni. Alhamdulillah kali ni toples yang terisi semua buatan sendiri. Dan ini juga untuk pertama kalinya nyoba bikin thumbprint Coklat Cookies. Cookies nya enak. Makasih resepnya mba Stefani dessy dan Bu cory. Source : Stefani Dessy #BukanSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Aceh #PejuangGoldenApron3 #Week51 #ResepDapurYusraSfa

234. Chocochips cookies

234. Chocochips cookies

Buat stok lebaran...pas lagi ga puasa, jadi nyicil bikin kuker sendiri aja, cari resep yang simple dan tingkat kegagalan rendah😍 Source : Dienda Endang Kurniawan #cookpadcommunity_kalbar #cookpadcommunity_tangerang #kukerlebaran

Lidah Kucing Rainbow

Lidah Kucing Rainbow

Kue ini selalu ada yg request tiap lebaran. Bentuk yg lucu warna warni membuat anak2 menyukainya. Cara pembuatan hampir sama dg ludah kucing biasa cuma beda ditahapan akhirnya saja dimana adonan dibagi2 dan diberi warna sesuai selera..yuk yg mau ikutan bikin #cookpadcommunity_surabaya

Kue kacang klasik

Kue kacang klasik

Lebaran kemarin kita bikin ini, sengaja buatin my mom yang puengen plus kangen roti kacang buatan nak gidoks haha. Btw ini uprek pertama kali bikin kuker, karena terakhir bebikinan kuker lebaran sebelum sumayyah lahir kalau ndak salah. Haha

2 kilo lebih
Nastar klasik

Nastar klasik

Kue wajib ada saat lebaran tiba,rasanya manis dan lumer di mulut nyamm

kurleb 1 kg kue
kurleb 2jam
Choco Crunch Cookies

Choco Crunch Cookies

Jadi ceritanya niii.. Karna tanteku ga bisa mudik lebaran ke Surabaya, Anak2nya pada pesen kue kering ke aku.. Biasanya pas lebaran emang keluarga besar pada mudik ke rumah Dan aku pasti nyediain kue2 buatan sendiri.. Cookies ini salah satunya yg diorder Dicoba yaaa.... Semoga bermanfaat πŸ₯° #cookies #cookieslebaran #chococrunchcookies #kuekering #kokokrunch

203. Nastar

203. Nastar

Kue kering wajib disaat lebaran tiba yaitu Nastar... Gak lengkap rasanya klo gak ada nastar di meja tamu 🀭 Source: Fitri Sasmaya #AkuManis #KampoengRamadan #PekanPosbarManisGurih #CookpadCommunity_Bekasi #Cookpad_id #PejuangGoldenApron3 #Week48

Semprit cookies kismis.... Edisi kue lebaran...πŸ˜‰πŸ˜‰πŸ‘πŸ‘

Semprit cookies kismis.... Edisi kue lebaran...πŸ˜‰πŸ˜‰πŸ‘πŸ‘

Ini bukan kuenya yg bleber ya bunda, tetapi emang sy pakai cetakan mawar yg spluit besar, yg biasa sy pakai utk butter cream penghias kue ultah...😊😊😊 Malam2 pingin bwt camilan cookies kesukaan si kecil nich bunda...πŸ˜‚πŸ˜‚πŸ˜‚ So Let's do it...πŸ’ƒπŸ’ƒπŸ’ƒ #SiapRamadan #AntiRibet

Kue kering lebaran (blueberry cream)

Kue kering lebaran (blueberry cream)

Assalamu'alaikum teman teman 😊 . Siapa yang lagi cari-cari resep kue kering buat lebaraaaaan hayoooo? Padahal bulan puasa aja belum hahahha . Cerita dulu ya, aku dapat ide cookies ini sebenernya ngak sengaja, jadi pas cookies ini matang trus aku cobain kok kaya ada yang kurang yah? Tapi apa dong? Mikir keras πŸ˜… trus karena aku suka selai blueberry jadilah aku olesi dengan selai itu pas aku makan kok enaaak yah hahahha jadilah aku olesi semua cookies ini pakai selai, dan aku bagiin ke orang orang buat coba dan ternyata pada suka ☺😊 Tapi ada tapinya nih karena pakai selai jadi cookies nya ngak bisa tahan lama, akhirnya experimen lah dengan mencampur bahan ini dan itu, gimana caranya bikin blueberry pasta yg awet dannnn setelah puluhan kali gagal *lebay 😜 nemu jugalah formula yg pas (alhamdulillah) tapi aku belum bisa share ya teman teman apa resepnya πŸ™πŸ™πŸ™ . Tapi ada tips dari aku nih - kalau mau diisi selai aja itu bisa tahan 10 harian lebih asal nyimpannya yg baik - kalau pakai selai blueberry dicampur whipping cream cuman bisa tahan 1 mingguan di dalam kulkas -kalau pakai selai blueberry dicampur margarin, hasilnya dicoba aja πŸ˜„πŸ˜ƒπŸ˜€ (biar ada pengalaman hahahhahah) . Tapi kalau teman teman yg ngak mau repot dan kepengen cobain silahkan order dan chat aku aja hahhaha promo 😜 . #resolusi2019 #berburucelemekemas #siapramadan #weeks17

Kue garpu

Kue garpu

Cemilan yang satu ini kesukaanku dulu sejak masih sekolah dan sampai sekarang inilah khas lebaran yang wajib ada sampai anak - anak pun pada suka sama cemilan bebikinan mamahnya,heheee....

Kue Kacang Renyah-Lumer tanpa Telur πŸ₯°

Kue Kacang Renyah-Lumer tanpa Telur πŸ₯°

Cocok banget buat mengisi toples lebaran ya bund 🀭πŸ₯°

Kastengel keju

Kastengel keju

kue kering lebaran paling favorit asin gurih keju nggak harus beli mahal2 bikin sendiri juga bisa dapetnya lebih banyak ( Marem ) #Kastengelkeju #cemilanfavorit

2 toples 500 gr
25-30 menit
Kue lebaran 1 adonan 6 jenis kuker

Kue lebaran 1 adonan 6 jenis kuker

Terinspirasi dari resep Chanel YouTube nya CR COOK tapi aku modifikasi lagi ya 😁😁 saya menggunakan resep ini untuk kuker nastar, putrisalju,kue balut coklat,tumbprint ,putri salju Milo,coklat Mede dll

6 toples
40menit/cookies
Nastar, Thumbprint, dan Nastar Wafer dari 1 adonan Bahan

Nastar, Thumbprint, dan Nastar Wafer dari 1 adonan Bahan

Dengan 1 adonan Nastar yg lumer dan lembut karena dibuat dari bahanΒ² premium bisa dibuat kreasi menjadi 3 macam kue kering, ada Nastar isi Nanas, kue Thumbprint selain stroberi, dan Nastar isi Wafer keju. Berikut resepnya cocok untuk hidangan lebaran dan berbagi untuk kerabat

8 toples
2 jam
Putri Salju Pandan

Putri Salju Pandan

Alhamdulillah, kuker pertama yg dibuat lebaran ini Sumber : rickeindriani_ordinarykitchen #PejuangGoldenApron3 #RumahAzkaa

Choco Cookies Simple Renyah

Choco Cookies Simple Renyah

Assalamu'alaikum, selamat malam.. Beberapa hari kemarin bikin cookies coklat resep dari mba @elles_cooking πŸ₯° Kata "kukis" berasal dari Bahasa Belanda yaitu koekje yang artinya kue kecil. Di Jerman, cookies disebut keks atau plzchen. Di Amerika, cookies digunakan untuk menyebut kue berbentuk tipis, manis dan biasanya berukuran kecil. Sementara orang Italia menyebutnya amaretti atau biscotti dan berbagai penyebutan lain di berbagai negara. Dilansir dari What's Cooking Amerika, berdasarkan sejarahnya cookies pertama kali dibuat sebagai bahan tes untuk menguji suhu oven. Sedangkan di laman Popsugar, diketahui sejarah chococip juga ditemukan secara tak sengaja oleh Rud Graves Wakefield pada tahun 1938. Dia membuat cookies dengan taburan coklat diatasnya. Bukannya meleleh, irisan coklat itu justru tetap utuh di luar dugaannya. Akhirnya banyak orang menyukai cookies buatannya. Sebenarnya resep Mba @elles_cooking memakai cranberry dan almond juga. Berhubung saya tidak punya stoknya, jadi saya cuma pakai chococip dan coklat batangan yang diiris kecil-kecil. Hasilnya juga sangat enak, krispi, dan manisnya pas apalagi kalau ada cranberry dan almond juga pasti lebih lezat. Saya pakai setengah resep, jadilah buat temen ngeteh sore hari. Ini juga bisa banget buat jualan nanti pas lebaran loo. Semoga menginspirasi resepnyaπŸ₯° #CookpadCommunity_Palembang #ResepWongKito #WongKitoCooksnap_EllySuryani