Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Menyiapkan Rendang Semarang ala si Mbo yang Enak Banget

Dipos pada January 14, 2020

Rendang Semarang ala si Mbo

Hari ini saya akan berbagi resep Rendang Semarang ala si Mbo yang pasti lezat Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Pada umumnya Rendang Semarang ala si Mbo yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Rendang Semarang ala si Mbo, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Rendang Semarang ala si Mbo di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Kira-kira porsi penyajian Rendang Semarang ala si Mbo adalah 5 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Sekedar tambahan, perkiraan waktu untuk memasak Rendang Semarang ala si Mbo diperkirakan sekitar 1 jam 30 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang Semarang ala si Mbo sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang Semarang ala si Mbo memakai 18 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Assalamualaikum WR. WB semunya.. Saya mau berbagi pengalaman saya diajarin masak sama aisten rumah tangga saya. Awalnya saya mau bikin rendang padang, cumaa tukang sayur lupa bawain bumbu padangnya, trus ART saya bilang "gak papa neng, kita jadiin rendang Semarang saja". Awalnya saya aneh dengernya tapiii setelah dicobain hhhmmm matap rasanya, bahannya pun sangat mudah di cari di warung sayur, malahan biasanya ibu-ibu yg setiap hari masak pasti punya persedian bumbunya hehheee

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang Semarang ala si Mbo:

  1. Bahan A : 1/2 kg daging sapi
  2. Garam secukupnya untuk merebus (saya 2sdm)
  3. Air sesuai kebutuhan untuk merebus daging (sesuaikan panci)
  4. Bahan B :
  5. 3 butir bawang merah
  6. 3 butir bawang putih
  7. 4 butir kemiri
  8. 7 buah cabai keriting
  9. 2 buah rawit merah
  10. Bahan saat menumis :
  11. 2 sdm minyak untuk menumis
  12. 1 sdm gula pasir
  13. 1 batang sereh potong jadi 4
  14. 3 lembar daun salam
  15. 1 ruas jahe digeprek
  16. 1 sdt ketumbar bubuk
  17. 1 buah santan instan+air hangat (agar mudah diaduk)
  18. sesuai selera bawang goreng

Langkah-langkah untuk membuat Rendang Semarang ala si Mbo

1
Potong daging sapi menjadi potongan rendang, jangan telalu tipis. Lalu beri 2 sayatan di bagian tengah daging dan jangan sampai bolong. Cuci bersih daging hingga tidak ada darah.
Rendang Semarang ala si Mbo - Step 1
Rendang Semarang ala si Mbo - Step 1
2
Panaskan air+garam (asin yang pas sesuai selera) rebus daging hingga empuk, tusuk garpu agar meyakinkan sudah empuk.
Rendang Semarang ala si Mbo - Step 2
Rendang Semarang ala si Mbo - Step 2
3
Cuci bersih semua bahan. Blender bahan B : bawang merah, bawang putih, kemiri, cabai keriting dan cabai rawit merah hingga halus. (diulek juga bisa ya moms tapi tetap harus halus hasilnya)
Rendang Semarang ala si Mbo - Step 3
Rendang Semarang ala si Mbo - Step 3
Rendang Semarang ala si Mbo - Step 3
4
Tumis bahan B sampe harum, masukan batang sereh, daun salam, jahe geprek dan 1sdt ketumbar bubuk.
Rendang Semarang ala si Mbo - Step 4
Rendang Semarang ala si Mbo - Step 4
5
Masukan daging yang sudah empuk yang masih panas ke dalam tumisan tambahkan air matang 100ml dan gula. (kalo saya masukan semua daging dan air rebusannya karena rasanya sedap dan gurih) Cicip kembali apakah rasanya sudah pas sesuai selera.
Rendang Semarang ala si Mbo - Step 5
6
Setelah airnya surut dan kental masukan santan yang sudah dicairkan aduk bolak balik hingga rata dan tunggu hingga surut kembali.
Rendang Semarang ala si Mbo - Step 6
7
Setelah kuah rendang kental matikan kompor dan sajikan dengan bawang goreng. mudahkan moms, selamat mencoba ❤
Rendang Semarang ala si Mbo - Step 7
Rendang Semarang ala si Mbo - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

53. Rendang Ayam

53. Rendang Ayam

Karena bulan ini menganggur bingung mau apa jadi lebih sering masak

4 orang
30 Menit
Rendang hati ayam telur puyuh&kentang

Rendang hati ayam telur puyuh&kentang

Mon maap ia Bun Poto seadanya banget...masih diwajan langsung dijepret😁takut keburu ludes belum sempet Poto hehe Tapi rasa nya endul lho Bun...apalagi didiem in dulu semaleman trs makan nya besok tambah mantul👍

Rendang ikan tuna

Rendang ikan tuna

Bosen rendang ayam atau daging pilihannya ikan tuna aja direndang buncan pasti nga kalah lezatnya

Rendang Jengkol

Rendang Jengkol

Heyheyheyy.. Ada menu baru nih. Rendang jengkol dijamin mwantul. Cobain kuy

10 orang
30 menit
Rendang Burger

Rendang Burger

Sabtu, 8 Mei 2021/#426 Bikin kejutan buat anak-anakku, dg membuat burger sebagai variasi utk makanan buka puasanya.. Tapi burgernya bukan burger biasa, karena minggu ini bertepatan dg kreasi semarak clover. Yaitu bertema aneka kreasi fusion food yg dipilih oleh mbak @lilis_dapoertara. Fusion food adalah suatu inovasi kuliner yang menggabungkan atau memadupadankan beberapa unsur tradisi kuliner yang berbeda dari dua atau lebih budaya yang berbeda yang bertujuan untuk menciptakan suatu karya baru di bidang kuliner agar menjadi lebih menarik dan menciptakan sensasi baru di lidah. Resep yg kutulis ini terinspirasi buku resepnya chef Devina Hermawan, edisi cetakan pertama yg sdh lama kubeli. Wkt itu bli krn tertarik dg istilah yg lagi ngetrend fusion food.. Dan sperti jd kebiasaan, buku jadi koleksi saja, hampir terlupakan. Untunglah ada momen semarak clover, ngubek2 lagi resep fusion food yg pas dan kira2 disukai anggota keluargaku. Jadi memilih rendang burger. Yaitu perpaduan kuliner khas minang dan western food. Yg kucontek asli adalah sambal ijo mayoinase nya dg seasoning sesuai seleraku. Adapun burger fatty rendangnya sy modifikasi dg memakai bumbu rendang instan dan bahan lainnya menyesuaikan. Onion rings sy memakai resep yg pernah sy share sebelumnya. Coba yuk.. #Alhamdulillah_AllaKulliHal #GAFusionTaste #Semarak_GAFusionTaste #cookpadcommunity_Pekanbaru #tidaksekedarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove #clovercookinglovers #clover_mj

4 porsi
45 menit.
Nasi Goreng Rendang

Nasi Goreng Rendang

Masakan gampang dan hemat waktu di dapur. Cocok untuk ibu2 yg sibuk. Tapi ini cukup pedas untuk ank2 ya moms. Selamat mencoba! 😉

6-7 orang
30 menit
Rendang ayam

Rendang ayam

recooked resep cie xander kitchen. Saya tambahkan kacang merah ( seharusnya kacang tolo ). Kurangi pemakaian cabe jika tak bisa pedas .

Nasi Goreng Rendang

Nasi Goreng Rendang

Bismillah. Postingan pertama setelah hampir dua bulan absen karena tengah diuji "badai kehidupan". Berusaha berpikir positif, mengedepankan akal sehat, dan senantiasa bersyukur atas situasi apapun yang terjadi pada keluarga kami. Saya memasak sisa nasi semalam dn sepotong rendang yang ada di kulkas. Diolah lagi agar menjadi hidangan yang lezat, enak, dan bernilai gizi. Alhamdulillaah.. masih diberi nikmat sehat dan berkumpulnya aku dan anak-anak. Hari kedelapan kepergian engkau. Semoga Ayah tenang di alam sana. Aamiin... *3-8-2021 #DibuangSayang #PosbarIdaman #CookpadCommunity_Tangerang #CookpadIndonesia

3 porsi
30 menit
Ayam Panggang Nasi Rendang

Ayam Panggang Nasi Rendang

Sajian ayam ala resto dengan cita rasa rempah-rempah yang khas Indonesia.. disajikan selagi panas atau hangat pas di keluarkan dari ovennya, ayam panggang rendang yang dimasak bersama nasi, kemudian di oven/dipanggang.. resep ini terispirasi pas aq makan ayam turkey.. cuman aq buat ala Indonesia.. ayamnya ini yummy banget karena dimarinasi dan dipanggang dulu,.. hmm ini nikmat banget lohh.. 😋🤤👍 #PekanRaya_Ayam #PekanPosbarAyam #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Bogor

Rendang ayam bumbu indofood

Rendang ayam bumbu indofood

#jatengdirumahaja tgl 6 -7 feb..ujan deres..banjir...jd mles keluar...dirumah mumpung masih setock ayam...pngn rendang ayam...cuuuss laahh

202. Rendang Sengkel

202. Rendang Sengkel

#PejuangGoldenApron3 Rendang menu yang bikin nambah nasi. Seluruh keluarga suka....tapi kalau lihat step asli rendang padang, waah...lamaa pengen tinggal makan aja...😊 Keluarga dirumah suka daging bagian sengkel, ya jarang ada rendang sengkel. Jadi saya coba masak... Senangnya kalau semua suka, kog bisa empuk, berapa jam nih ?? He he he...yuuuk...simak rahasianya.

Rendang Ayam Serundeng

Rendang Ayam Serundeng

Ada serundeng sisa sedikit, trus ayam bingung mau dimasak apa. Dan kepikiran lah emak tuk bikin rendang ayam serundeng ini. Dan alhamdulillah pada doyan. Bumbu pun saya buat simpel ajah, pake bumbu rempah yang beli di babang tukang bumbu #cookpadcommunity_depok #rekreasi_depok

5-7 orang
45 menit
Rendang daging sapi

Rendang daging sapi

Pagi ini lagi mau eksperimen daging sapi sisa kurban kemarin. Alhamdulillah dengan bumbu seadanya, rasa enak dan ngrendang banget.. Markicob yuk

10 porsi
1 jam
Rendang sapi

Rendang sapi

3 orang
30 menit
Rendang Tunjang Kacang Merah

Rendang Tunjang Kacang Merah

Pas bngt tema sm masakku hari ini kacang merah... Dan masakan Sumatra barat...dah lama sih nyimpen kacang merah tp blom punya niatan masak ..nih hari bontot minta rendang..trus paksu juga minta sayur kacang merah y udah disatuin aj biar ringkas.. #ComboAnjangsana_TamboCiyek #PekanRayaKacang #CookpadCommunity_Bogor #MasakCepatEnak

4 porsi
1 jam
Rendang Padang

Rendang Padang

Masakan ini, masakan khas padang yang sudah terkenal akan kelezatannya. Terimakasih resepnya. Source: Eliza Mahyawi #BanggaKirimRecook #DutaRecookBeraksi #DutaRecookKaltim #DutaRecookBontang

5-7orang
1jam lebih
Rendang Ayam

Rendang Ayam

Baru pertama kali masak rendang ayam,, bismillah walaupun hasilnya belum sesuai ekspetasi tapi rasanya mantullll☺️☺️

5 orang
1 jam