Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Membuat Martabak Tahu Kulit Lumpia yang Enak Banget

Dipos pada June 15, 2021

Martabak Tahu Kulit Lumpia

Menu praktis dan gampang yaitu membuat Martabak Tahu Kulit Lumpia yang praktis Cara membuatnya sedikit repot. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Umumnya Martabak Tahu Kulit Lumpia yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Martabak Tahu Kulit Lumpia, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Martabak Tahu Kulit Lumpia bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Perkiraan porsi dari bahan dibawah untuk membuat Martabak Tahu Kulit Lumpia kira-kira 16 buah. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Perlu diingat, kira-kira waktu penyiapan Martabak Tahu Kulit Lumpia diperkirakan sekitar 45 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Martabak Tahu Kulit Lumpia sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Martabak Tahu Kulit Lumpia memakai 12 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Alhamdulillah diberi kesempatan ketemu dengan ramadhan tahun ini๐Ÿ˜๐Ÿค—, untuk menu berbuka semalam saya bikin martabak tahu ๐ŸŒฎ ini terinspirasi dari resepnya mbak @intan meika lebih detailnya ini resepnya https://cookpad.com/id/resep/14446871-martabak-tahu-kulit-lumpia?focus=comment_16889997# saya tambahkan juga sayuran wortel dan tambahan bumbu juga dan dalam rangka meramaikan #kampoengramadan nya @cookpadIndonesia Yukkk bunda cookpaders kita coba ๐Ÿ‘ฉโ€๐Ÿณ #PejuangGoldenApron3 #Week46 #semangcook_highpro #kampoengramadan #pekanposbarprotein #lihairecook10_semarang #cookpadcommunity_semarang

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Martabak Tahu Kulit Lumpia:

  1. 12 buah tahu kuning (ukuran sedang)
  2. 16 kulit lumpia
  3. 3 buah wortel
  4. 4 siung bawang putih (me:cincang)
  5. 5 buah cabe rawit (me:skip atau optional)
  6. 2 batang daun bawang
  7. 2 butir telur ayam
  8. 1 sdt kaldu bubuk
  9. 1/2 sdt garam
  10. 1/2 sdt lada bubuk
  11. 1/2 sdt gula pasir
  12. 500 ml minyak goreng

Langkah-langkah untuk membuat Martabak Tahu Kulit Lumpia

1
Siapkan bahan,kemudian cuci tahu juga wortel dan daun bawang lalu iris halus kemudian sisihkan
Martabak Tahu Kulit Lumpia - Step 1
Martabak Tahu Kulit Lumpia - Step 1
Martabak Tahu Kulit Lumpia - Step 1
2
Haluskan tahu (bisa pake ulekan/garpu/choopper) kemudian tambahkan bawang putih, kaldu bubuk,garam,lada bubuk dan gula lalu tambahkan satu butir telor kemudian aduk hingga tercampur
Martabak Tahu Kulit Lumpia - Step 2
Martabak Tahu Kulit Lumpia - Step 2
Martabak Tahu Kulit Lumpia - Step 2
3
Tambahkan irisan wortel dan daun bawang lalu aduk hingga tercampur dan jadi adonan,siapkan kulit lumpia ambil satu sendok makan adonan kemudian gulung dan rekatkan dengan telur kocok
Martabak Tahu Kulit Lumpia - Step 3
Martabak Tahu Kulit Lumpia - Step 3
Martabak Tahu Kulit Lumpia - Step 3
4
Setelah adonan semua tergulung kemudian siapkan wajan dan panaskan minyak lalu goreng martabak hingga coklat keemasan
Martabak Tahu Kulit Lumpia - Step 4
Martabak Tahu Kulit Lumpia - Step 4
Martabak Tahu Kulit Lumpia - Step 4
5
Setelah matang coklat keemasan angkat dan sajikan,taraaa martabak tahu siap di nikmati, selamat menikmati cookpaders
Martabak Tahu Kulit Lumpia - Step 5
Martabak Tahu Kulit Lumpia - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Mie Goreng Indomie Modifikasi

Mie Goreng Indomie Modifikasi

Kepikiran buka puasa pengen makan mi, tapi biar gak polos banget pengennya ditambahin sosis dan sayuran. Yaudah, bikin aja mi goreng Indomie yang ditambahin sayuran, sosis dan irisan cabe biar tambah mantap.

3 orang
45 menit
Pisang Ijo Praktis Banget

Pisang Ijo Praktis Banget

Bismillah. Sudah pernah posting sebelumnya Pisang Ijo Khas Makassar namun kali ini dengan resep yang simpel dan midah banget..anti gagal...pas banget dengan momen berbuka puasa... #PosbarBareng #PekanPosbarEsCampur

2-3 orang
30 menit
Perkedel kentang

Perkedel kentang

Cemilan untuk berbuka puasa ..

3 orang
1 jam
Sup Tahu Bakso Ikan

Sup Tahu Bakso Ikan

Ikut ramaikan bunda #PekanPosbarProtein Sup Tahu Bakso Ikan menu buka puasa untuk keluarga tercinta.. #HappyFamily #Cookpad_id #PekanPosbarProtein

Puding busa bolu nutrijell

Puding busa bolu nutrijell

Buka puasa pengen yang seger" meskipun punya bayi dan ga da yg giliran jaga karena suami kerja ga ngehalangin buat berkarya #PejuangGoldenApron3

Soup Buah / Es Buah

Soup Buah / Es Buah

Cek Instagram @sulistyowati_05 YouTube Sulistyowati Webster Resep masakan lainnya atau resep buka puasa bisa liat Di HIGHLIGHTS โ€œ RESEP MASAKAN โ€œ atau โ€œ MENU RAMADAN โ€œ

Kue talam pisang

Kue talam pisang

Bismillah cemilan buat buka puasa. Ini ga tp manis yah. Boleh tambah gula kalo suka manis. #KulaEtamCoCoK #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_samarinda #dapurmamarafif

Nasi Goreng Hongkong

Nasi Goreng Hongkong

menu buka puasa instan, ga pake lama, dijamin enak..

4 porsi
Ayam Ungkep

Ayam Ungkep

Bismillahirrahmanirrahim Menu ayam ungkep ini, wajib buat saat bulan Ramadhan, karena praktis pas sahur dan buka puasa tinggal goreng, dilengkapi dengan sambal dan lalap, udah nikmat banget. Link resep. https://cookpad.com/id/resep/12971259-78-bumbu-ungkap-ayam?invite_token=LZgvFFau5DNjj7UT51ck5XmZ&shared_at=1618435819 Source : Fauziahafifathuzahwa #RememberGenkPeDa_Fauziahafifathuzahwa #GenkPejuangDapur #UngkepanRasaHatimu #KampoengRamadan #CookpadCommunity_Depok #GA_TheNextLevel

Mie goreng

Mie goreng

Anakku suka sama mie apalagi mie goreng indomie tapi kali ini mie nya beli dipasar yang bikin sendiri juga bisa aku tulis kan resep mie juga dan lebih enak... Resep nya nyontek dari mama sendiri tidak tau dari mana asal ny... Di save disini aja Yuk., mari makan.. Upsss untuk buka puasa #pekanposbar #pekanposbarprotein

2orang
15-30menit
Sop buah sederhana

Sop buah sederhana

Memanfaatkan stok buah yang ada untuk sajian menu buka puasa

4 orang
30 menit
Es Jelly Naga

Es Jelly Naga

Minuman manis untuk berbuka dg warna yg cerah, terfikir lah membuat es jelly yg terbuat dari buah naga.

1 orang
15 menit
Bucang

Bucang

Punya kacang dadap, biar menjadi makanan yang tidak manis saya coba buat bucang untuk digoreng teman ngeteh saat berbuka puasa. Bucang adalah makanan yang digoreng terdiri dari bahan kacang dadap,terigu dan bumbu. #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Bogor #CookpadIndonesia #MasakanRumahan

10 porsi
30 menit
Sop tulang iga muda kembang Tahu

Sop tulang iga muda kembang Tahu

Dah beberapa hari lalu bikinnya , baru sempet nulis resepnya..aku bikin ini buat Buka Puasa trus pas sahur dihangatkan lagi.

Es Sop Buah

Es Sop Buah

Pengen bikin minuman buat pencuci mulut buat buka puasa yang segar dan gak ribet serta memanfaatkan stok bahan bahan yang ada di rumah maka bikin sop buah saja. Enak segar ๐Ÿ‘ #PejuangGoldenApron3 minggu ke 46 resep ke 3 #CookpadCommunity_Surabaya

Pop corn tahu pedas

Pop corn tahu pedas

Ini enak banget, mudah dan cepat buat buka puasa. Cucok buat cemilan atau dimakan dengan nasi. #PekanPosbarProtein

30 menit
Korean Milk Cream Donuts

Korean Milk Cream Donuts

Recook ini sudah lama tapi antri nulis resepnya ๐Ÿคญ jadi baru tayang Hari ini, donut yg lezat berpadu milk cream yg mania dan gurih membuat donat ini menu yg pas untuk nemenin berbuka puasa... #PejuangGoldenApron3 #cookingispassion #cookingischallenge #Cookpadcommunity_Jakarta #AnekaDonat #KoreanMilkCreamDonuts #MenuBerbukaPuasa Resource : Erika Damayanti "Cemilan Kakak Mika"

#82 Sop Bayam

#82 Sop Bayam

Simple dan sehat. Kalau bosan dengan sayur bayam yang dimasak bening atau tumis, dibuat sop juga bisa jadi pilihan. Menu pilihan berbuka puasa yang sehat dan tidak berat di pencernaan setelah seharian perut kosong.

114. Puding Lumut Pandan (Lumut Penuh)

114. Puding Lumut Pandan (Lumut Penuh)

ุจุณู’ู… ุงู„ู„ู‡ ูˆุงู„ุญู…ุฏ ุงู„ู„ู‡ ... Kalau bulan puasa tiba , agar-agar yang satu ini wajib ada di meja sebagai pembuka selera berbuka. Khususnya pak Suami peminat setia. Dulu sebelum saya tau membuatnya , harus beli keliling bazar ramadhan , hanya untuk jenis agar agar yang satu ini. Sekarang sudah tau bikin sendiri, gak usah nunggu bazar ramadhan lagi. Karena kalau hari di luar ramadhan, agar agar ini susah di temui. Malah bisa di bilang ga ada yang jualan. #CABEKU #bamasakjosantan #PejuangGoldenApron3 #minggukesepuluh

Tempe Bacem

Tempe Bacem

Di Ramadhan, stock frozen food is a must Dan bacem tempe & tahu salah satunya Sangat membantu memudahkan ketika menyiapkan makanan untuk sahur dan berbuka Tinggal di panggang di teflon dengan sedikit minyak Dicoba yuk moms ๐Ÿ’• #PekanPosbarProtein #UngkepanRasaHatimu #KampoengRamadan #MeolahCaruan_Ungkepan #KulaEtamCoCoK #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Balikpapan #menuramadhan2021