Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Membuat #38 Putri Salju Kacang Tanah Lumer yang Enak

Dipos pada March 4, 2019

#38 Putri Salju Kacang Tanah Lumer

Hi Mommy, yuk praktek untuk buat #38 Putri Salju Kacang Tanah Lumer yang praktis Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Padahal #38 Putri Salju Kacang Tanah Lumer yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari #38 Putri Salju Kacang Tanah Lumer, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian #38 Putri Salju Kacang Tanah Lumer di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Bahan-bahan dibawah akan sangat pas untuk porsi penyajian #38 Putri Salju Kacang Tanah Lumer sekitar 2 toples 400 gr. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Untuk diperhatikan, perkiraan waktu untuk memasak #38 Putri Salju Kacang Tanah Lumer diperkirakan sekitar 40 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan #38 Putri Salju Kacang Tanah Lumer sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat #38 Putri Salju Kacang Tanah Lumer memakai 12 jenis bahan dan 10 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bentar lagi lebaran bun, mumpung belum puasa masih banyak energi dan lelah akhirnya nyoba membuat putri salju kacang tanah perdana. Alhamdulillah hasilnya sesuai dan putri saljunya lumer di mulut dan pastinya enak. Semoga bermanfaat ๐Ÿ™

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat #38 Putri Salju Kacang Tanah Lumer:

  1. 150 gr butter
  2. 50 gr margarin
  3. 1/2 sdt garam
  4. 85 gr gula halus
  5. 1 sdt pasta vanila (optional)
  6. 200 gr kacang tanah sangrai (blender)
  7. 2 sdm susu bubuk
  8. 250 gr tepung protein rendah
  9. Taburan:
  10. 60 gr icing sugar
  11. 60 gr gula halus
  12. 1-2 sdm susu bubuk (optional)

Langkah-langkah untuk membuat #38 Putri Salju Kacang Tanah Lumer

1
Siapkan semua bahan terlebih dahulu.
#38 Putri Salju Kacang Tanah Lumer - Step 1
2
Dalam wadah besar masukan butter, margarine, gula halus, garam dan pasta vanila. Aduk rata hingga halus jangan terlalu lama.
#38 Putri Salju Kacang Tanah Lumer - Step 2
3
Kemudian masukan kacang tanah sangrai yang sudah diblender, aduk rata kembali menggunakan spatula. Aduk hingga semua tercampur rata.
#38 Putri Salju Kacang Tanah Lumer - Step 3
#38 Putri Salju Kacang Tanah Lumer - Step 3
4
Selanjutnya masukan tepung terigu, susu bubuk dengan diayak. Aduk hingga tercampur rata jangan terlalu lama.
#38 Putri Salju Kacang Tanah Lumer - Step 4
#38 Putri Salju Kacang Tanah Lumer - Step 4
5
Kemudian setelah tercampur rata, bisa dimasukan ke dalam kulkas dahulu selama 15 menit atau tidak (selera). Lali bulatkan adonan dengan berat 8 gr, bulatkan hingga adonan habis, taruh diatas loyang yang sudah diolesi mentega atau margarine.
#38 Putri Salju Kacang Tanah Lumer - Step 5
#38 Putri Salju Kacang Tanah Lumer - Step 5
6
Kemudian panggang dioven yang sudah dipanaskan terlebih dahulu selama 15 menit. Panggang dengan suhu 150โ€ข selama 20 menit (tergantung oven masing-masing).
7
Sambil menunggu kue matang, siapkan taburannya: campur gula halus, icing sugar dan susu bubuk aduk rata hingga halus tidak ada yang menggerindil. Sisihkan.
#38 Putri Salju Kacang Tanah Lumer - Step 7
8
Setelah 20 menit, angkat dan langsung masukan ke dalam taburan gula, lalu angkat dan diamkan hingga suhu ruang baru dimasukan ke dalam toples.
#38 Putri Salju Kacang Tanah Lumer - Step 8
#38 Putri Salju Kacang Tanah Lumer - Step 8
9
Jika sudah dingin baru masukan toples kedap udara.
#38 Putri Salju Kacang Tanah Lumer - Step 9
#38 Putri Salju Kacang Tanah Lumer - Step 9
#38 Putri Salju Kacang Tanah Lumer - Step 9
10
Selamat mencoba๐Ÿ‘Œ๐Ÿ˜‹

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Nastar lebaran

Nastar lebaran

Untuk menyimpan resep dagangan

Kaastengels

Kaastengels

Kue kering berlimpah keju ini selalu menjadi kue khas Idul Fitri yang menjadi fav saat keluarga berkumpul.

4-6 porsi
3 Jam
Kue Kacang Renyah-Lumer tanpa Telur ๐Ÿฅฐ

Kue Kacang Renyah-Lumer tanpa Telur ๐Ÿฅฐ

Cocok banget buat mengisi toples lebaran ya bund ๐Ÿคญ๐Ÿฅฐ

Nastar Klasik

Nastar Klasik

Source : Yoshi Nur Imama Tahun ini mencoba pertama kali membuat sendiri kue nastar, kue sejuta umat pada hidangan lebaran. Ada banyak resep ya..yang ini aku pakai resepnya mbak Yoshi.. sukaa.. enaak.. dan lembut di mulut Untuk glowingnyaa bener-bener belajar terus .. foto ini perdana yang keluar oven... kesini-kesini belajar buat nastar makin glowing. Dan kalau dilihat ada perbedaan glowingnyaa hehe.. #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Malang #kuelebaran #kuekering #nastar #MingguKe_51

2,5 toples kue
2 jam
Roti semprit

Roti semprit

Hidangan Lebaran identik dengan aneka roti kering.. Dan menjelang lebaran kita sibuk membuatnya .. Untuk menghemat waktu aku biasa membuat adonan kue sekaligus 4 x resep. Baru bentuk dan topping kita buat sesuai selera. #PejuangGoldenApron3.

Nastar Lebaran

Nastar Lebaran

Kue Nastar cocok banget untuk momen lebaran dan cara buatnya juga mudah lho bun #MomenManis

Nastar Wafer

Nastar Wafer

Sisa resep persiapan lebaran kemarin..๐Ÿ˜ #PejuangGoldenApron3 #Week51 #CookpadCommunity_Surabaya

3 toples
2 jam
Nutella Cookies

Nutella Cookies

Masih dalam rangka mencoba beberapa kue kering yang unik untuk lebaran. Nutella Cookies ini saya rebake dari resep oladybakes.com dengan sedikit modifikasi. Rasanya unik campuran cookies yang gurih dan manis khas Nutella. Kue kering ini saya cetak menggunakan cetakan kue kering Malaysia, Acuan No. 118 yang banyak dijual online. Happy baking.

Nastar Lumer Ekonomis

Nastar Lumer Ekonomis

Lebaran masih lama, tapi dah kepengen nastar. Dengan bahan seadanya akhirnya bikin juga. Margarin bisa di tambah dengan butter wysman, biasanya saya gunakan 1:1, pasti tambah wangi bangettt๐Ÿ˜

Pancake Kuker #DibuangSayang

Pancake Kuker #DibuangSayang

Selasa, 17 Agustus 2021 Bismillah.. Merdeka ๐Ÿ’ช๐Ÿ’ช๐Ÿ’ช๐Ÿ‡ฎ๐Ÿ‡ฉ๐Ÿ‡ฎ๐Ÿ‡ฉ๐Ÿ‡ฎ๐Ÿ‡ฉ Masih ada sisa kue kering lebaran, mgkn msh byk menuh2in meja, krn ga ada yg kermh, akibat corona mewabah, silaturahmi online, ini akibatnya.. Lama kelamaan orang rumah bosen jg ngemilin kuker.... Punya ide ini krn cila teriak laper trusss ๐Ÿคฃ apa krn hujan sore td, bawaannya laper.. #TetepKenyangTanpaNasi, beneran sdh makan ini cila ga makan nasi lg ampe dia bobo, sy mikir kl karbohidratnya dr tepung, protein nabatinya dr selai, apakah mentega/margarin, protein hewani? ๐Ÿค”๐Ÿ˜… Awal coba2 daur ulang kuker, sekali nyoba.. kt anak2 enak.. ketagihan bikin lagi.. 2 hr yll buat pk putri salju, kmrn buat pk nastar, td buat pk yg selai strawbery, semuanya tandass ๐Ÿคฃ dicoba aja bund.. #BelajarBarengCookpad #DibuangSayang #WongKito_MerdekaTanpaNasi #Resepwongkito #Cookpadcommunity_Palembang #Cookpadcommunity_id #BerbagiInspirasi #MasakItuSaya #CookpadIndonesia #TemanSetiapMomen #StayAtHome #DiRumahAja #KeDapurAja

Oat cookies simpel untuk kue lebaran

Oat cookies simpel untuk kue lebaran

Biasanya pake oat untuk masker, karena gk pernah maskeran lagi jd dibuat kue aja ๐Ÿ˜‚

1 toples kecil
Cookies Putih Telur

Cookies Putih Telur

Memberdayakan putih telur dengan dibuat cookies saat menjelang Hari Raya Idul Fitri lalu. Berhubung tidak punya cetakan kue lidah kucing, akhirnya nyontek cooksnap resepnya Mba Susi Agung @cook_2626288 Alhamdulillah enak sekali, Crunchy dan ngeju meski tampilannya masih kurang cantik yaa....Jadinya pun banyaak....1 resep jadi 2 toples๐Ÿ˜ Pas banget sama seleranya pasukan dirumah.

Kue kacang

Kue kacang

Berawal dari suka sama kue ini Dan Alhamdulillah Ada yg pesan buat lebaran kemarin

Snow Ball Cheese

Snow Ball Cheese

Suasana lebaran sudah mulai terasa. Di sana sini sudah wara wiri aneka resep kue khas lebaran. Gk mau ketinggalan juga, akhirnya lebaran kali ini bisa buat kue lebaran sendiri, setelah 5 tahun gk buat kue, agak canggung jg pegang mixer plus ovennya..๐Ÿ˜… Resep ini dari Bunda #Teta Giya Kharina..Terima kasih Bunda untuk resepnya yg menginspirasi..๐Ÿค— Source : Teta Giya Kharina #PejuangGoldenApron3 #PekanPosbarManisGurih #AkuManis #KampoengRamadan #Semangcook_ManisGurih

260. SAGU KEJU ISTIMEWA - Edisi Kuker Lebaran

260. SAGU KEJU ISTIMEWA - Edisi Kuker Lebaran

Assalamualaikum.. Salah satu kuker yang ngetop "diincar" dalam persiapan bulan Romadhan dan Lebaran adalah SAGU KEJU. Kue SAGU KEJU yg satu ini bener2 lumer di lidah. TANPA menggunakan santan. Sehingga kolaborasi yang luar biasa antara aroma butter berpadu dengan lembutnya tepung sagu dan kriuknya parutan keju TIDAK terganggu dg aroma santan. Sangat pas pula bagi yang pantang santan Butuh effort lebih saat mencetak Sagu Keju? Sekarang tidak lagi. Cobalah cara ini Yakni mentega atau margarin atau campuran keduanya dikocok /dimixer sampai fluffy..halus, lembut , kembang dan putih. Kurang lebih 5-7 menit, baru masuk bahan lain. Tidak seperti kuker yg lain yg justru "mesti" sebentar saja saat mengocoknya. So, Rasakan hasilnya.. Inshaa Allah Membuat Sagu Keju yang yummy jadi menyenangkan. ..๐Ÿฅฐ๐Ÿฅฐ Mari simak resepnya CATATAN -23 Marwt 2020 Untuk spuit Sagu Keju bisa digunakan spuit no 4 B atau 22

450 gram
Nastar 1 kg (Bahan sederhana rasa istimewa)

Nastar 1 kg (Bahan sederhana rasa istimewa)

Sudah mau lebaran nih, yuk bun kita bikin kuker. Ini sya bikin adonannya sekilo yaa.. biasanya sekilo bsa jd 4 macam kuker tp ini sya bikin nastar smua krna serumah doyan bgt sma nastar..

3 jam
Nastar Selai Nanas

Nastar Selai Nanas

Biar hemat, bikin kuker sendiri buat ngisi 5meja++ di rumah mertua pas lebaran nanti. Pas bikin nyariin kuas mentega ndak nemu, adanya kuas kaku, rada susah buat ngoles, jadinya sekali tempel aja deh

Resep Kue Kering Lebaran 2020 tanpa dimasak cuma 3 bahan

Resep Kue Kering Lebaran 2020 tanpa dimasak cuma 3 bahan

Daripada beli kue lebaran 1 toples lebih dari 50rb๐Ÿ˜Š lebih baik bikin sendiri, tanpa keluar keringat ๐Ÿ’Ÿ tidak bikin kantong jebol๐Ÿ˜‚๐Ÿ˜‚ #cabeku #FestivalRamadahanCookpad

Biji Ketapang (Empuk dan renyah)

Biji Ketapang (Empuk dan renyah)

Salah satu kue lebaran favorit orang rumah. Dulu krucil kurang suka karena pernah dapat hantaran tapi tekstur nya keras. Tapi setelah coba buat sendiri...ternyata oh ternyata....baru matang dan masih panas sudah di cemili. Source Roro Dewi. #PejuangGoldenApron3 #Bunda_Lia #Minggu_51 #CookpadCommunnity _Jakarta #CookpadIndonesia

Thumbprint cookies

Thumbprint cookies

Yuhuuu lebaran akan datang sebentar lagi, mari isi toples ๐Ÿฅฐ