Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Semur Daging Tahu yang Enak Banget

Dipos pada July 26, 2016

Semur Daging Tahu

Anda sedang mencari inspirasi resep Semur Daging Tahu yang mudah Cara membuatnya tidak terlalu susah. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Umumnya Semur Daging Tahu yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Semur Daging Tahu, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Jangan terlalu repot dalam penyajian Semur Daging Tahu sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Bahan-bahan dibawah akan sangat pas untuk porsi penyajian Semur Daging Tahu biasanya untuk 10 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Perlu diingat, kira-kira waktu penyiapan Semur Daging Tahu diperkirakan sekitar 2 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Semur Daging Tahu sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Semur Daging Tahu memakai 17 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Masakan ini adalah resep dari mertua saya. Hanya saja saya buat tanpa lada dan kurangi cabe agar anak saya yang masih balita tidak kepedasan....

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Semur Daging Tahu:

  1. 500 gram daging sapi has dalam
  2. 500 gram tahu kuning
  3. 2 batah sereh
  4. 2 cabe merah besar
  5. 3 lembar daun jeruk
  6. 2 lembar daun salam
  7. 1 block gula merah
  8. 1 jempol kunyit
  9. 1 ruas jari lengkuas
  10. 6 siung bawang putih
  11. 8 siung bawang merah
  12. 9 kemiri
  13. 3 sdm kecap manis
  14. 1 sdm garam
  15. 2 sdm minyak goreng
  16. secukupnya air panas
  17. secukupnya air matang

Langkah-langkah untuk membuat Semur Daging Tahu

1
Persiapan: Kupas bawang merah, bawang putih, lengkuas, dan kunyit. Geprek sereh. Bersihkan dan buang tangkai cabe.
Semur Daging Tahu - Step 1
2
Bumbu halus: Blender bawang (merah dan putih), cabe merah besar, kemiri, kunyit, lengkuas, dan garam. Goreng matang tahu.
Semur Daging Tahu - Step 2
3
Tumis bumbu halus, daun jeruk, daun salam, dan sereh hingga harum dengan api sedang. Masukkan daging. Aduk rata. Setelah air daging menyusut, masukkan gula merah. Tambahkan air panas hingga terendam. Masak dengan api kecil. Ulangi tambahkan kembali air panas sedikit demi sedikit jika air sudah menyusut namun daging belum matang.
Semur Daging Tahu - Step 3
Semur Daging Tahu - Step 3
Semur Daging Tahu - Step 3
4
Setelah daging empuk, masukkan kecap manis dan gula. Aduk rata. Matikan kompor jika air sudah menyusut/habis.
Semur Daging Tahu - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Paprika isi nasi dan daging cincang (nasi mahsi khas orang arab)

Paprika isi nasi dan daging cincang (nasi mahsi khas orang arab)

saya membuat ini karna saya pernah di ksih sma temen yg pernah kerja di arab sruh nyobain mkn'n orang arab eeehhh ternyata enak jg smpe ketagihan akhirnya minta resep nya sma temen alhamdulillah suskes bikinya gampang jg ....

60 menit
Tahu Bakso Daging Sapi

Tahu Bakso Daging Sapi

Salah satu cemilan yang bisa buat lauk juga. Kesukaan si Kakak. Kalau beli banyak mahal jadi bikin sendiri aja yuk biar puass..

20 pcs
1 jam
Sate Padang Bumbu Kuning Daging Sliced🍡

Sate Padang Bumbu Kuning Daging Sliced🍡

Suka banget sama sate Padang,tpi apalah daya yg cocok dilidah sy tempatnya jauh☺️Sate Padang Panjang identik dgn kuah kental yg berwarna kuning,aroma rempahnya hmmm syukak bingit,aplg dicocol pakai krupuk kulit weissst syedapnyo..hari ini bikin menu yg beda,biar ada fariasi aja menu dirumah😉..sambil mengira2 rasa yg pas sesuai yg dijual dilangganan,suwer ini enak pakek banget bikinnya mudah & no pakai ribets.co.id🤗

Rendang daging sapi & telur

Rendang daging sapi & telur

Request nya si kecil yg masih usia 5th tapi suka makan rendang.beda dengan si kakak(9th) yg ga suka daging,akhirnya rendang nya ditambahin telur ayam😊

±4 jam
Krengsengan Telur Daging khas Suroboyo

Krengsengan Telur Daging khas Suroboyo

Pagi²bingung buat menu bekal suami dan liat isi kulkas ada sisa telur sama daging tinggal seuprit dan kepikiran deh..ada stok petis udang lumayan bisa buat menu sederhana tapi enak banget..😋kita manfaatkan bahan sisa yang ada dirumah yuk..kedapur #ResepTelurkuMendunia #JelajahResep #CookpadCommunity_Surabaya

Tumis buncis daging cincang

Tumis buncis daging cincang

Resep by Norma di Madya Masak praktis dengan bahan seadanya, tapi tetap harus memperhatikan gizi yang seimbang dan cukup serat, salah satunya adalah tumis buncis, buncis yang kita pakai sebaiknya buncis yang masih muda karena teksturnya yang renyah dan lebih manis tentu akan menambah cita rasa dan akan terasa lebih lezat, masak makin mudah dengan Cookpad, makin menyenangkan karena bisa berkenalan dengan berbagai resep dan ribuan pengguna Cookpad diseluruh Indonesia. #Cookpadcommunity_Bekasi #OlahanBuncis #Olahandagingcincang #JelajahSayuranHijau #JelajahResep

Asem asem daging sapi buncis

Asem asem daging sapi buncis

Musim hujan, bikin masakan berkuah yang asem manis gurih. Enak bener.

Sate Kambing Anti Ribet

Sate Kambing Anti Ribet

Akibat salah beli daging, mau beli sapi malah kebeli kambing, baiklah, mari kita berdayakan yang ada. Ini sate kambing empuk bikinnya pun gampil, soalnya emang aku gabisa masak 😅 Please enjoy!

2 orang
45 menit
Sup daging tinggi kalori (booster bb)

Sup daging tinggi kalori (booster bb)

Pusing kala anak harus boost bb tp tumgi lgsg 5biji . Harus bikin makanan tinggi kalori tapi lembut. Jadilah sup ini jadi andalan 😅👌

2 porsi
45menit
Bihun Goreng Daging

Bihun Goreng Daging

Tiba2 hubby pgn makan bihun goreng katanya, jd krn ada daging bagian palleron (Yg ada tetelannya), jd deh masak bihun goreng daging sapi.. Lihat resep di cookpad tp di modif dg sayur yg ada di kulkas n kurangin kecap n saus tiram krn hubby ga tll suka makanan tll manis.. Makannya lahap bgt, mungkin krn efek udh masuk musim dingin (alesan) 😂 #PejuangGoldenApron3 #Anastachiles Resep asli : Bihun goreng daging sapi Setor arisan dari bunda Tuty Ghafsha

2 orang
40 menit termasuk persiapan
Sop Daging Iga Sapi

Sop Daging Iga Sapi

Bismillahirrahmanirrahim. . Kali ini aku bikin sop daging iga sapi, bumbunya simple aja, tapi enak seger gak eneug. Yuk boleh dicobain resepnya, temen² bisa sesuaikan dengan selera masing² ya. Tambahin sambel udah paling pas. . Semoga bermanfaat 🙏. . #dapurciciandriyani_minggu25 #masakitusaya #PejuangGoldenApron3

(Recook) Daging Panggang Ala #HesHidayat

(Recook) Daging Panggang Ala #HesHidayat

Waktu resep "Daging Panggang Budget Minimalis" tayang di CPnya Mba Hes, saya langsung nandain karena udah kebayang pasti enak. Akhirnya nekat recook walau bahan-bahannya belum lengkap dan terpaksa ada yang dimodif. Contoh, stok daging slice di freezer sisa sedikit dan bentuk lembarannya sdh ga rapi, jadi diakalin dengan menambalnya pakai smoked beef. Next mau coba lagi dengan bahan-bahan sesuai yang di resep. Terimakasih Mba Hes resepnya. Bisa jadi alternatif menu sajian di acara keluarga/bawaan potluck seandainya nanti pandemi sudah berlalu aamiin. Sumber recook: https://cookpad.com/id/resep/13979936-daging-panggang-budget-minimalis?invite_token=9pwaKkqwWdw8baJaGq11z6UV&shared_at=1607595628 #dapurbubuwAnies

Daging lombok ijo

Daging lombok ijo

Numpang ngesave resep Ibu..(saya orgnya lupaan).. Resep asli dari Ibu saya harusnya sandung lamur dan cabe hijau yang banyak. Tapi di rumah adanya daging 500gr dan cabe hijau 5 buah. Jadinya ya seadanya..hihihi.. karena daging lama matengnya jadinya cabe hijaunya kelayuan deh..hahaha.. tp dagingnya enak juga bumbunya meresap..

5 orang
1 jam
Malbi daging sapi

Malbi daging sapi

Masih ada stok daging idul adhaa d kulkas, di malbi aja, bumbunya simpel,nggak nguleg2. 😆 Dan nggak banyak racik2.

4 orang
1 jam
Sayur Sop dengan Daging Sapi

Sayur Sop dengan Daging Sapi

4 orang
45 menit
Sate Daging Payau Khas Kaltim

Sate Daging Payau Khas Kaltim

#MeolahCaruan_BemacamOkanTenuna #Khas Kalimantan Timur #KhasKaltim #GA_TheNextLevel #PejuangGoldenApron3 #KulaEtamCoCoK #DionUliOnonSitap #DionUliOnonSitap_SatePayau #CookpadIndonesia #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Samarinda Pergantian tahun baru Masehi memang selalu menyisakan cerita salah satunya acara bakar². Ada yang bawakan Daging Langka 🤤🤤. Duh senengnya Daging Payau, Payau adalah sebutan untuk Rusa bagi Masyarakat Kalimantan Timur. Takut Kontroversi saat Post ini, tapi beneran ni saya gak ikut berburu kok☺️☺️. Daging Payau Lebih lembut dibanding Daging Sapi atau Kambing. Yang Khas lagi Jodohnya Sate Daging Payau ini adalah Sambal Kecap Manis + Cabe Rawit Merah/cabe keriting hanya diiris. Biasanya Sate ini disajikan saat ada event Perayaan Budaya tertentu atau sejenisnya. Agar rasa lembut asli daging gak hilang saya hanya pakai bumbu sangat sederhana.