Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Menyiapkan Kolak Pisang Gula Merah yang Menggugah Selera

Dipos pada March 4, 2021

Kolak Pisang Gula Merah

Sore-sore begini enaknya membuat Kolak Pisang Gula Merah yang simple Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Pada umumnya Kolak Pisang Gula Merah yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Kolak Pisang Gula Merah, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Kolak Pisang Gula Merah enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Kolak Pisang Gula Merah sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Kolak Pisang Gula Merah memakai 6 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Waktuu itu malam hari dan cuaca lagi gerimis2 mengundang,,, mengundang saya ke dapurr untuk buat cemilan tapi yg ada cuma pisang dan pengennya yg berkuah supaya bisa menghargai cuacaaa wkwkwkw cusslahh buat kolak.. Ini rasanyaaa ahhh mantappp menghargai cuacaa bangett 😅🤣🌧 Source : Susi Agung #CookpadCommunity_Palembang

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kolak Pisang Gula Merah:

  1. 1 sisir pisang, saya pisang kepok. Potong serong
  2. 1000 ml santan
  3. 2 lembar daun pandan
  4. 200 gram gula merah, boleh ditambah atau dikurangi
  5. 1 sdt garam
  6. 1 sdm maizena, optional

Langkah-langkah untuk membuat Kolak Pisang Gula Merah

1
Masak gula merah dengan santan 200 ml sampai gula larut, angkat dan saring untuk mengilangkan kotoran didalam gula merah.
Kolak Pisang Gula Merah - Step 1
Kolak Pisang Gula Merah - Step 1
Kolak Pisang Gula Merah - Step 1
2
Tuang gula merah ke dalam panci yg berisi pisang, nyalakan api kemudian masukkan santan, daun pandan dan garam aduk aduk. Masak sampai pisang empuk.
Kolak Pisang Gula Merah - Step 2
Kolak Pisang Gula Merah - Step 2
3
Larutkan maizena dengan 2 sdm air kemudian tuang ke dalam kolak, boleh gak pake maizena yah cuma saya sukanya kalo kuahnya agak kental jdi saya beri maizena. Aduk rata matikan kompor dan sajikan.
Kolak Pisang Gula Merah - Step 3
Kolak Pisang Gula Merah - Step 3
Kolak Pisang Gula Merah - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

784. Kolak Pisang Singkong Ubi (PisKoBi)

784. Kolak Pisang Singkong Ubi (PisKoBi)

#week32 (87) Assalamu'alaikum dear Paders . . . Melengkapi koleksi #ResepdeBloom ini sengaja saya mau ikut berbagi cerita #GAKuningKenanganKu. Momen #Semarak_GAKuningKenanganku mengingatkanku saat almarhumah Ibu suka bikinkan Kolak dengan aneka isian. Beliau senantiasa berpesan bahwa sebaiknya memanjakan perut keluarga itu dengan mengolah bahan yang ada akan tetapi jangan lupa bahwa aktivitas #KeDapurAja itu #TidakSekedarMemasak. Meski sudah berkomitmen bahwa #MasakItuSaya, toh tetap harus mendampinginya dengan semboyan #CookingWithHeartEatingLove, demi kebahagiaan dan kesehatan keluarga. Alhamdulillah, sekali dayung, tiga pulai terlampaui . . . sekalian absen untuk tantangan menjadi #PejuangGoldenApron3. Terima kasih atas semangat yang menginspirasi dari tim kesayangan: #CookpadCommunity_Malang, #EmakNusantaraKreatif, #Kendedes, #CloverCokingLovers. Semoga sahabat Pader semuanya terjaga kesehatannya. Happy weekend yaa! 🥰👍😋🤲💪🌹💯(2021-009). Special to mbak Laila Dawud, semoga selalu dalam lindungan Allah dan bahagia selalu bersama keluarga tercinta🌹🥰💯🎁

4 porsi
60 menit
Kolak Pisang Kolang Kaling

Kolak Pisang Kolang Kaling

Yang lalu sudah pernah buwat resep Kolak Pisang Durian.Nah kali ini resepnya mirip tapi beda bahan" Kolak Pisang Kolang Kaling" #CABEKU #PisangGaul #PejuangGoldenApron3 #JuniMinggu2 #CookpadCommunity_Jember

Kolak Singkong & Keladi

Kolak Singkong & Keladi

Kamis sore tapi nggak ada cemilan,ada keladi dan singkong belum sempat dikukus.Jadi dibikin kolak saja #goldenapron3 #pejuanggoldenapron3

2 porsi
1 jam
Pulut pandan siram kolak duren

Pulut pandan siram kolak duren

Lihat sepupu buat pulut durian,... jadi pingin kebetulan dikulkas masih ada persedian sari pandan asli, saya campur keberas ketannya supaya wanginya lebih melekat😊😁 ohyaaa biar ga terlalu “enek”karna santan dan gula ditambah jahe geprek😋heemm dijamin nambah🙏☺️ #Cookpad_indonesia #Cookpadcommunity_medan #MomesiCookInLove💚👩🏻‍🍳

1 0 porsi
60 menit
Kolak Labupinang (Labu Parang, Pisang dan Nangka)

Kolak Labupinang (Labu Parang, Pisang dan Nangka)

Saya dapat kiriman nangka dari teman, lumayan banyak, mau dibikin kudapan yang belum pernah dibuat😊. Mulailah berselancar di cookpad, dapat resep kolak labu kuning & nangka dari mbak Via Vie. Semua bahan ada malah ada pisang kepok juga, jadinya bikin kudapan kolak labu kuning, nangka dan pisang. Saya pakai gula kelapa karena nilai glikemiknya rendah. Ga pakai lama masaknya, jadi deh kolaknya, wangi nangka menggoda selera 😋. Terima kasih mbak @Via Vie🙏, kolaknya enak sekali. #JelajahResepSahabat #PejuangGoldenApron3 #KolakLabuparangPisangNangka #JelajahResep

4 porsi
30 menit
Kolak Pisang Ubi Favorit keluarga

Kolak Pisang Ubi Favorit keluarga

Kali ini pengen masak olahan ubi. Waktu itu dapat ubi dari ikut acara gleaning bareng komunitas gardapangan. Kebetulan dirumah ada pisang yg overripe (terlalu matang) dan ibuk pengen dibikinin kolak, akhirnya terciptalah olahan kolak ini. Resep ini untuk porsi besar, jika ingin porsi sedang atau sedikit, bisa dikurangi takaran bahannya.

+/- 10 porsi
1 jam
Kolak Pisang

Kolak Pisang

3 porsi
20 - 25 menit
Kolak pisang dan ubi

Kolak pisang dan ubi

5-6 orang
30 menit
Kolak Pisang

Kolak Pisang

5 Orang
30 Menit
Kolak pisang

Kolak pisang

Kalau perut rasanya tidak enak,susah masuk nasi suka makan nya kolak aja ,,, #JelajahResep #BuahPisang

Kolak Waluh (Labu Kuning)

Kolak Waluh (Labu Kuning)

Salah satu resep andalan dirumah nih, kolak waluh/labu kuning. Hayo siapa yang makan kolak waktu Ramadhan aja?? Hihi Berbeda dgn keluarga kami, mau Ramadhan ataupun enggak kalau pengen bikin kolak ya bikin😋 apalagi kolak waluh, menu favorit di rumah. Kalau keponakan dan sepupu pada kumpul, pasti rameeeee kan, makan bersama tambah seru, yang paling nyenengin kalau pada nambah kolaknya🤤🤗 Ohiya, labu kuningnya rezeki dari temen kantor, pagi2 udah dibawain, tau aja kalau suka hihi Thankyou ya sist❤

Kolak Pisang Cake

Kolak Pisang Cake

Siapa yang suka nonton masterchef? Sayaaaaa 😂😂. Cake kolak ini jadi tantangan di Master Chef Season 5 ketika Chef Karen Carlotta jadi juri tamu. Rasa tradisional di dalam makanan modern. Spesial buat posbar Cookpad Community Solo tema #Kreasipisang 😊 #Kreasipisang #wongsolomasak #cookpadcommunity_solo #pejuanggoldenapron3 #week15 #mhf_goldenapron3 #myhomemadefood

8 potong
2 jam
Kolak Ubi Kolang-Kaling

Kolak Ubi Kolang-Kaling

Pagi ini Jogja masih dingin. Untuk menghangatkan, bikin kolak aja yuuk. Kali ini saya bikin Kolak Ubi dengan campuran kolang-kaling. Manis, gurih 👌 Source: Eka Susanti (Dapua Eka) #CookpadCommunity_Yogyakarta #PejuangGoldenApron3 #Minggu19 #ResepKolak

Kolak singkong pisang Ubi 🍠🍌

Kolak singkong pisang Ubi 🍠🍌

#cookpad_id #komunitaspangkalankerinci #masakitusaya

10 porsi
1 jam
Kolak Pisang Ubi Ungu

Kolak Pisang Ubi Ungu

Hujan-hujan enaknya makan makanan yang hangat. Kebetulan ada pisang dan ubi ungu. Langsung deh eksekusi kolak.

3 porsi
30 menit
Kolak labu kuning

Kolak labu kuning

5 orang
1 jam