Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Baro'bo (bubur jagung) yang Enak Banget

Dipos pada November 24, 2018

Baro'bo (bubur jagung)

Bagaimana membuat Baro'bo (bubur jagung) yang pasti lezat Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Umumnya Baro'bo (bubur jagung) yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Baro'bo (bubur jagung), mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Baro'bo (bubur jagung) di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Baro'bo (bubur jagung) kira-kira 2-3 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Jangan lupa ya, perkiraan waktu untuk memasak Baro'bo (bubur jagung) diperkirakan sekitar 1 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Baro'bo (bubur jagung) sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Baro'bo (bubur jagung) memakai 19 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Orang Sul-Sel pasti tidak asing dengan olahan jagung yang 1 ini. Menu khas yang bisa dikata ini menu "tahunan" karna ramai dibuat pada saat musim jagung pulut yang hanya dipanen antara bulan november-februari. Menu nikmat, yang bikin pengen nambah dan nambah lagi 😋

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Baro'bo (bubur jagung):

  1. 12 biji jagung pulut
  2. 200 gram udang kupas (tambah ayam lebih sedap)
  3. 1 ikat kacang panjang (7 buah) Potong²
  4. 1/8 buah labu kuning,potong²
  5. 5 tangkai daun kelor (petik) boleh ganti bayam/kangkung
  6. 1 buah rebung,iris halus (me : skip krna gak dapat😅)
  7. 1 ikat daun kemangi (boleh skip,ganti daun bawang+seledri)
  8. 1 liter air (sesuaikan)
  9. Secukupnya garam dan kaldu bubuk
  10. Bumbu:
  11. 3 siung bawang merah,haluskan
  12. 3 siung bawang putih,haluskan
  13. 2 batang sereh,geprek
  14. 1 sdt merica bubuk
  15. Secukupnya minyak
  16. Pelengkap :
  17. Jeruk nipis
  18. Cabe rawit giling
  19. Bawang goreng (me: skip)

Langkah-langkah untuk membuat Baro'bo (bubur jagung)

1
Jagung yang telah dikupas, kemudian di bersihkan rambut²nya,cuci lalu serut halus.
Baro'bo (bubur jagung) - Step 1
2
Masak dengan 1 liter air,pakai api sedang hingga mendidih dan mengental,sambil sesekali diaduk agar tidak gosong, lalu masukkan labu kuning,masak sampai labu empuk.
Baro'bo (bubur jagung) - Step 2
Baro'bo (bubur jagung) - Step 2
Baro'bo (bubur jagung) - Step 2
3
Setelah labu empuk, masukkan kacang panjang dan udang kupas,aduk² lalu tambahkan garam dan kaldu bubuk, tunggu sekitar 3 menit lalu masukkan daun kelor, aduk rata,
Baro'bo (bubur jagung) - Step 3
Baro'bo (bubur jagung) - Step 3
4
Sembari menunggu sayuran matang, tumis bumbu sampai wangi, jangan over karna akan menghilangkan wangi khas dari bumbu jika dipadukan dengan baro'bo, cukup sampai duo bawang layu.
Baro'bo (bubur jagung) - Step 4
5
Jika sayuran sudah matang, tuangkan bumbu tumis, aduk rata, koreksi rasa lalu matikan api.
Baro'bo (bubur jagung) - Step 5
Baro'bo (bubur jagung) - Step 5
6
Pindahkan ke mangkuk, siap disajikan bersama pelengkapnya, dimakan hangat² pas cuaca dingin hmmmmm.. Nyummie 😋
Baro'bo (bubur jagung) - Step 6
Baro'bo (bubur jagung) - Step 6
7
Nb : ditambah perkedel jagung dan suwiran ayam jadi lebih mantap rasanya 😁
Baro'bo (bubur jagung) - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bubur kacang hijau ketan putih

Bubur kacang hijau ketan putih

Sudah lama gak bikin bubur pakai ketan putih terakhir bikin bubur kacang hijau ketan hitam. Buatnya simple gak seperti buat bubur kacang hijau ketan hitam. resep ini Kacang hijau nya gak aku rendam jadi masak nya 40 menit. Kalau resep bubur kacang hijau ketan hitam kemarin kacang hijau nya aku rendam dulu.

40 menit
☀️Bubur Mengguh khas Bali☀️

☀️Bubur Mengguh khas Bali☀️

Bubur khas Buleleng ini memang hampir mirip dgn bubur ayam , yg membedakan terletak dari urap kacang panjang dan taburan kacang tanah, serta rasa gurih dari santan sehingga membuat bubur ini terasa sangat gurih lezatos ya moms😋 sangat cocok sekali utk sarapan momies² dan keluarga💝 di Hari Raya Nyepi #TahunBaruSaka1942#SilentDay3D yg mengangkat tema masakan minuman khas Bali sekaligus ikutan #Weekendchallenge#Kelapaseribumanfaat, utk mom@Agung_novianti semoga sejahtera selalu dan @Ayamb22 sukses serta berkembang pesat usahanya ya moms👍💝#GenkGadoGado#DirumahAja#MakanAsyik#CookpadCommunityIndonesia

Bubur Manado

Bubur Manado

Hi Bunda karna lagi pengen banget Bubur Manado alhasil ala ala bikin sendiri dirumah

2 orang
30 menit
Bubur Kacang Hijau

Bubur Kacang Hijau

Ini adalah salah satu makanan kesukaan saya dan suamii,,hampir setiap seminggu sekali saya bikin ini atau ketika suami berangkat kerja pagi2 buta sebagai pengganjal perut,,hahaha Cara membuatnya sangat mudah dan cepat,,check it out

30 menit
Bubur Kacang Ijo

Bubur Kacang Ijo

Klo bubur kacang ijo aku sukanya yg kuahnya encer kayak bubur kacang ijo madura. Klo yg santannya medok bgt + gula jawanya pekat + kacang ijonya hancur + jahenya terasa itu aku gak begitu cocok sama seleraku tapi burjo itu yg sering dibuat sama ibuku hehehee

Bubur Kacang Hijau

Bubur Kacang Hijau

Hasilnya enak dan mudah cara membuatnya.. slamat mencoba.. 😉

Bubur kacang ijo ketan item durian enakk 😉

Bubur kacang ijo ketan item durian enakk 😉

Enak banget klo dimakan hangat ataupun di dinginkan dl di kulkas...klo udah dicemplungi duren aj..pastii ennakk 😆😉

Bubur kacang ijo nangka 😄

Bubur kacang ijo nangka 😄

kata suamiku burcang ijo buatan aku enak bgt gk ada dua nya mungkin karena dia doyan bgt kali ya hehe 😄 dan burcang ijo ini menu paling wajib d rumah harus selalu ada, aku baru nyobain pake nangka dan begini lah hasil burcang ijo ala ala 😄😄

Bubur semur daging telor puyuh

Bubur semur daging telor puyuh

Resep MPASI Usia 8m+ Kunjungi Instagram @mdalfatih03 Jangan lupa beri Like, Comment and Save Resep ini ya moms 💕

3x Makan
Bubur Tiga Warna

Bubur Tiga Warna

Masih dengan rutinitas yang sama, #DirumahAjah, met siang man teman semua, semoga selalu dalam lindungan Allah SWT amiin. Dan masih dengan tema yang sama yaitu ide bakulan dari narsum ibu Isnawati dan ibu Nuning, kali ini saya buat bubur tiga warna. Kemaren gorengan udah, kukus-kukus udah sekarang yang kuah-kuah tapi manis. Bubur tiga warna ini terdiri dari bubur kacang hijau, bubur mutiara dan bubur sumsum /bubur tepung beras. Makanan bubur ini bisa digunakan sebagai menu sarapan, minuman, atau bahkan camilan. Kalo pagi cocok buat sarapan anget-anget, kalau siang bisa buat minuman tinggal nambahin es batu, kalo buat camilan biasanya di kemas di cup-cup kecil yang porsinya gak buat perut kenyang. Bahkan biasanya juga dibuat snack balita-balita ketika kegiatan posyandu. Nah cocok banget kan buat ide bakulan. Minggu ke 26 #pekaninspirasi #PejuangGoldenApron2 (24-03-2020) #WeekendChallenge #BelajarBarengCookpad #DiRumahAja #cookpaders #cookpadlovers #cookpadcommunity_lamongan #cookpadcommunity_id #sukamasak #foodie #masakitusaya #idebakulan #ResepSaguMutiara

Bubur Kacang Hijau Mutiara Warna Warni

Bubur Kacang Hijau Mutiara Warna Warni

Gula merah memberikan rasa yang khas di bubur kacang hijau. Bubur kacang hijau kali ini saya tidak menggunakan santan. Tapi jika ingin menambahkan santan ini akan menambahkan rasa gurih. Bagi yang gak bisa konsumsi santan boleh gantikan santan dengan susu kental manis dengan catatan, kadar gula merah dan gula pasir bisa dikurangi, pandai-pandai merasakan pas manisnya ya. Ehm, dimakan waktu panas-panas juga oke. Tapi di waktu buburnya dingin atau di beri batu es juga gak kalah enak dan segarnya... Selamat Mencoba.. (^_^)v

Bubur Kacang Hijau

Bubur Kacang Hijau

20/1/17>> Cuaca mendung terus bawaannya pengen ngemil hihihii bikin bubur aja dehh

1 Porsi
45 Menit
Bubur Kacang Hijau

Bubur Kacang Hijau

Suka bubur kacang hijau justru pas setelah nikah. Ini udah kedua kalinya buat dan Alhamdulillah nagih teruuuussss, apalagi klo liat suami makannya doyan dan lahap hihi

Banyak porsi
Bubur kacang hijau pisang raja

Bubur kacang hijau pisang raja

Pacitan kaya dengan gula jawa..sampai bingung mo dibikin apa yg gak terlalu manis tapi gula jawanya terasa. Akhirnya, memanfaatkan kacang hijau yang masih ada dan pisang raja dari pasar jadilah resep ini..aroma pisang raja memang enak..😘