Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Susu Almond Homemade yang Enak

Dipos pada February 16, 2021

Susu Almond Homemade

Ada ide oke hari ini, kita akan membuat Susu Almond Homemade yang simple Cara membuatnya tidak terlalu susah. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Susu Almond Homemade yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Susu Almond Homemade, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Susu Almond Homemade di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Susu Almond Homemade kira-kira 4 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Susu Almond Homemade sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Susu Almond Homemade memakai 5 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Saya punya anak perempuan (Nada) berusia 7th tapi badannya seperti usia 10th. Nah Nada ini doyan banget susu. Susu apa aja dia suka. Termasuk susu almond ini. Cuma kan kalau beli harganya lumayan ya. Dan biasanya berpengawet. Jadi kepikiranlah untuk buat versi homemade😀 . . . Diadaptasi dari resep mba Michelle Melinda🙏🙏🙏

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Susu Almond Homemade:

  1. 1 cup kacang almond mentah (pas ditimbang sekitar 220gr)
  2. 3 cup air
  3. 7 buah kurma sukari (bisa sesuai selera)
  4. Sejumput garam
  5. 2 gr vanili bubuk

Langkah-langkah untuk membuat Susu Almond Homemade

1
Cuci kacang almond lalu rendam dengan air matang 8-24 jam.
2
Masak air beri vanili. Setelah air matang dingin kan air
3
Bilas almond yang yang telah direndam tadi menggunakan air matang. Lalu blender kacang almond beserta kurma, air vanili dan garam.
4
Saring blenderan kacang tadi dan susu almond sudah bisa diminum. Kalau saya ini dimasukkan ke dalam botol @250ml lalu didinginkan dulu di kulkas. Kalau ada yang mau minum tinggal ambil 1 botol dan langsung habis😀
5
Dikulkas katanya si tahan 3harian tapi aku hari ini jadi besok pagi sudah habis😀
6
Note : cup yang dipakai untuk kacang dan air usahakan pakai cup yang sama ya. Saya pakai perbandingan 1:3. Kalau mau encer bisa pakai perbandingan 1:4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Muffin labu kuning

Muffin labu kuning

Lihat resep bu hadi ga usah pake mixer. Lihat aja pny bu hadi. Punyaku ak kira kira sdri. Krn labuku ga sebanyak bu hadi. Jd yg lainnya sesuaikan sendiri mnrtku, manisnya ak juga pas, ga muaniiiis bgt.

Sup Ayam Jamur Sehat

Sup Ayam Jamur Sehat

Kuah sederhana yang bergizi tinggi favourite semuanya 😊

Almond Milk

Almond Milk

Coba beralih ke susu sumber nabati, ternyata enak dan penuh manfaat. Saya nyesel... Nyesel kenapa baru coba sekarang... Susunya ringan, Enak dan pasti sehat... #produkAllah #jsr 1. Menyehatkan jantung Susu almond tidak mengandung kolesterol atau lemak jenuh. Kandungan sodiumnya juga rendah dan lemak sehatnya tinggi yang membantu mencegah tekanan darah tinggi dan penyakit jantung. 2. Membantu menurunkan berat badan 1 gelas susu almond mengandung hanya 39 kalori, setengah dari kalori yang tedapat pada susu skim sapi. 3. Tulang jadi lebih kuat Susu almond mengandung kalsium dan vitamin D yang lebih baik dari susu sapi 4. Mengurangi risiko diabetes Susu almond (tanpa gula putih) memiliki karbohidrat rendah, yang berarti ia tidak langsung meningkatkan kadar gula darah, jadi mengurangi risiko terkena diabetes. 5. Tidak mengandung laktosa Orang yang intoleransi laktosa kesulitan mencerna gula dalam susu sapi. Jika sering sakit perut atau diare setelah minum susu, mungkin kamu juga mengidap intoleransi laktosa. Jadi, susu almond lebih cocok dikonsumsi. 6. Untuk promil Menyehatkan sistem hormonal, termasuk hormonal dalam tubuh wanita.

1 botol
Oat untuk "DIET ENAK"

Oat untuk "DIET ENAK"

Foto menyusul ya moms... 😊

1 porsi
Banana Oat Pancake

Banana Oat Pancake

Mau coba bikin pancake yg bebas gula dan gluten.

Chicken Herbal Soup

Chicken Herbal Soup

Dalam tradisi China, mengkonsumsi ramuan olahan ayam kampung yang dicampur dengan berbagai macam ramuan herbal ini disebut “Cia po (吃补)”. Tradisi Cia po (吃补) sendiri di definisikan sebagai proses menjaga dan “memulihkan stamina tubuh”. Memang ada beberapa resep2 Cia po (吃补) yang umum kita jumpai, seperti Sup Ayam Jahe, "Máyóu jī "("麻油雞") atau lebih dikenal dengan "Ayam arak" dan resep ini salah satunya yang lumayan masih sering dijumpai juga juga Lalu, kenapa dibilang tim ayam obat? karena sup ramuan ini bisa menambah energi dan kekebalan tubuh, untuk yang sering sakit ataupun sering cepat lelah. Biasanya anjuran mengkonsumsi tim ayam obat ini sebulan sekali, atau sebulan 2x. Dan untuk resep ini, bahan2 tertentu bisa ditambah (atau mungkin dikurangi) sesuai dengan selera, ga selalu baku mengikuti resep, yang penting rasa asinnya pas terasa ketika disantap #SatuResepSatuPohon

Healthy Granola Parfait with Homemade Yogurt

Healthy Granola Parfait with Homemade Yogurt

Senang bisa membuat yogurt sendiri. Di sini saya memadukan yogurt dengan buah2an dan granola. Rasa manisnya didapatkan dari buah2an. Boleh tambahkan madu jika suka. Beberapa hal yang harus diperhatikan: 🌿 Saat proses pemanasan pastikan susu jangan sampai mendidih dan hangus pada bagian bawah. Proses ini bertujuan untuk mengubah struktur protein susu agar berubah menjadi padat. 🌿 Saat susu sudah dicampur dengan yogurt, tutup rapat toples supaya tidak menyediakan ruang udara bisa masuk, agar proses inkubasinya berjalan dengan sempurna. 🌿 Saat proses inkubasi terjadi, diamkan cairan yogurt agar bakteri tumbuh dan berkembang. Semakin lama didiamkan maka tingkat keasaman akan semakin tinggi dan tekstur akan menjadi lebih kental. 🌿 Setelah yogurt yang didiamkan sudah agak padat, pindahkan ke dalam kulkas supaya yogurt bisa lebih padat lagi dan lebih nikmat jika disajikan dingin. Yuk cobain bikin ya moms dan kirimkan kreasi recooknya..... #homemadeyogurt #parfait #jelajahresepsehat #jelajahresep #ga_thenextlevel #Cookpadcommunity_jakarta #Cookpadcommunity_banjarmasin

2 porsi
Air nabeez (infused water)🍶🍷

Air nabeez (infused water)🍶🍷

jarang bisa puasa, ap lg si bocil jg pny magh bru Masuk SD bru belajar puasa maghrib.. Qt coba buat air nabeez y pemirsahh.. semoga bisa puasa full tahun ini.. aamiin.. chekidot Qt buat resep ala ala mommy eyza jangan luap love_y ya mom supaya Qt lebih semangat lagi berkreasi.. #SayangAnak #SiapRamadhan #Resolusi2019

Healthy Peach Gum Dessert

Healthy Peach Gum Dessert

Dessert ini bukan hanya seger dan lezat tetapi juga sangat menyehatkan tubuh dan mempercantik kulit.... 🤩👍 Notes: Dessert ini bisa dinikmati hangat ataupun dingin ya.....

Klepon ubi isi kacang hijau rendah gula

Klepon ubi isi kacang hijau rendah gula

Di kulkas ada sisa ubi kukus dan kacang hijau rebus, otak atik sebentar. Taraa....jadilah klepon ubi. #harigizinasional2019

17 buah
30 menit
Muffin 🍌Pisangku

Muffin 🍌Pisangku

Masih dlm rangka memanfaatkan hasil kebun ini,pengin bikin yg manis2 aj...yg gampil buat tmn anak2 bljr ,biar makin semangat ...siap menempuh ujian 💪💪 Yuuuk...kita buruan k dapur 😀😀

Bread Pudding

Bread Pudding

Karna gaada raisin pakenya kurma untuk bread pudding. Enak nih moms bisa jadi takjil atau disimpen di kulkas buat sahur. Resep bread puddingnya dari c @tintinrayner tp bahan2nya aku pake takaran sendiri soalnya cuma bikin sedikit dan beberapa step ada yg dimodif hehe

3 cangkir
Mun hoisom(tripang)

Mun hoisom(tripang)

Makanan ini bagus buat anak2 masa pertumbuhan karna vitamin nya sangat👍

💢 No Bake Healthy Oatmeal Bars 💢

💢 No Bake Healthy Oatmeal Bars 💢

#SiapRamadan #SayangAnak #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 #GoldenApronChallenge #BagikanInspirasimu #MasakItuSaya #CookpadCommunity #CookpadCommunity_Lampung #CookpadIndonesia Ikut meramaikan tema olahan Oatmeal . yang pada dasarnya Oat ini sangat banyak manfaatnya , Nah Healthy Oat Bars ini cocok buat anak kecil bahkan yang dewasa pun , karena dalam olahan nya tidak menggunakan gula , rasa manisnya di dapat dari madu asli dan kurma yang di haluskan , kurma sendiri juga sangat banyak manfaatnya .

Nasi kebuli dapur mama duo ami

Nasi kebuli dapur mama duo ami

Selalu ada cerita di balik sebuah masakan yg saya buat. Menu ini adalah menu ngidam saya di saat hamil anak ke dua. Dan baru sempat membuat y, disaat anak ke dua saya telah lahir dan berumur 2,5 tahun. Untung g ngiler y de. Hahahah

3-4 porsi
60 - 90 menit
Salad Buah Bumil

Salad Buah Bumil

Jadi, masa kehamilan selama pandemi ini memaksa kita harus sekreatif mungkin untuk membuat masakan sehat agar tidak perlu jajan diluar ya bunda. Kalau saya, jam-jam sebelum makan siang tu suka banget kelaperan terus bikin mual. Otomatis suka buat camilan sehat deh jadinya. Siapa tau resep ini bisa jadi referensi para bunda #DiRumahAja

1 mangkok
Roti Manis Aneka Toping

Roti Manis Aneka Toping

Pengen Roti Manis, tapi mau beli di masa pandemi takut kurang meyakinkan, jadinya bikin sendiri aja. Selain lebih higienis, jg bs jadi banyak untuk dimakan oleh keluarga tercinta. Selamat Mencoba.