Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Soto daging santan yang Bikin Ngiler

Dipos pada July 21, 2016

Soto daging santan

Penasaran dengan rasa yang diwarung tempo hari, yuk kita berkreasi membuat Soto daging santan yang gampang Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Padahal Soto daging santan yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Soto daging santan, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Soto daging santan enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Soto daging santan sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Soto daging santan memakai 31 jenis bahan dan 9 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

#CookpadCommunity_Depok #Cookpad_id

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Soto daging santan:

  1. 1/4 kg tetelan daging sapi
  2. 150 gr daging sapi khas dalam
  3. 3 lt air
  4. 2 batang daun bawang
  5. 5 batang daun seledri (kecil2)
  6. 1/2 buah biji pala (uk kecil)
  7. 3 lembar daun salam
  8. 5 lembar daun jeruk
  9. 2 batang serai (geprek)
  10. 1 ruas jahe
  11. 1 ruas lengkuas
  12. 2 sdt garam
  13. 2 sdt gula pasir
  14. 1 sdt royco sapi
  15. secukupnya Lada bubuk
  16. 1 bungkus santan instan (kara kecil)
  17. 2 sdm minyak goreng
  18. Bumbu halus (saya blender):
  19. 100 ml air
  20. 2 ruas kunyit (goreng)
  21. 4 siung bawang putih (goreng)
  22. 5 siung bawang merah (goreng)
  23. 1 sdt ketumbar (sangrai)
  24. 1 sdt jintan hitam (sangrai)
  25. 3 butir kemiri (sangrai)
  26. Bahan pelengkap:
  27. Secukupnya bihun (rebus, tiriskan)
  28. Secukupnya kol (iris, siram air panas, tiriskan)
  29. Secukupnya tomat
  30. Cabe rawit merah (rebus sebentar)
  31. Jeruk limau

Langkah-langkah untuk membuat Soto daging santan

1
Siapkan bahan ya
Soto daging santan - Step 1
2
Didihkan air, rebus daging sapi dan tetelan saya 1 jam di api sedang cenderung kecil
3
Masukan bumbu Rempah dan biji pala, rebus 10 menit lagi
4
Sangrai ketumbar, jintan dan kemiri (kemiri saya iris tipis dulu) sangrai sampai berwarna kecoklatan
Soto daging santan - Step 4
5
Panaskan 2 sdm minyak goreng, goreng bawang putih, bawang merah, kunyit sampai kecoklatan
6
Kemudian haluskan bumbu halus, minyak bekas goreng bumbu saya masukan ya,
7
Masukan bumbu halus dan daun bawang ke rebusan daging, masak 5 menit, kemudian bumbui, aduk rata, koreksi rasa
Soto daging santan - Step 7
8
Masukan daun seledri ya, terakhir masukan santan, aduk, sampai mendidih, matikan kompor dan taburi dengan bawang goreng
Soto daging santan - Step 8
Soto daging santan - Step 8
9
Sajikan soto santan dengan bahan pelengkap, selamat mencoba ❤️
Soto daging santan - Step 9

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Day. 202 Tumis Daging Sayuran (12 month+)

Day. 202 Tumis Daging Sayuran (12 month+)

Si kecil masih ga terlalu suka makan daging. Jadi coba diakalin dengan penambahan bahan lain dalam dagingnya. Tapi ga mau. Cuma mau nasi dan sayurnya aja.

Rolade Daging

Rolade Daging

Source #Dapurilly Masih punya stok daging giling pengen buat semur daging tapi bosen dibuat bola bola jadilah pake rolade ini Bikinnya mudah ya dan bisa dibuat stok disimpan di freezer Link resep asli https://cookpad.com/id/resep/13220012-rolade-daging-original?invite_token=zVvg34aqxjj3icvurya7cj3H&shared_at=1612444552 #PejuangGoldenApron3 #Cookpadcommunity_denpasar #Cookpadcommunity_bali

10 potong
Tongseng daging sapi

Tongseng daging sapi

Bingung mau dibuat apaan, karna udah bosen di bikin sop dan bakaran, akhirnya kepikiran bikin tongseng aja #tongseng

3 orang
1 jam
Sop daging kacang merah asam manis pedas

Sop daging kacang merah asam manis pedas

Dapat belimbing wuluh banyak, pas musim hujan juga...sop panas yg seger gini cocok banget deh. Masuk angin & capek pasti lgs sirna 😁. Jangan ketinggalan sambal terasi & perkedel jagung/tempe gorengnya ya. Klo ada ikan asin juga makin mantab deh.

6 porsi
1 jam 30 menit
Sate Daging #Week40

Sate Daging #Week40

Karna sedang merindukan sate kambing bikinan Tante nan jauh dimata.. Akhirnya ku putuskan malam2 buat bikin sate ini wkwkwk... Walaupun dagingnya pke daging sapi, yg penting sama2 daging 😁😁 #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Kalteng #CookpadID #ByV #ByV_2021

Sop Oyong Daging

Sop Oyong Daging

Menu favorit yang enak dinikmati saat dingin-dingin, hangat dan segar. #PejuangGoldenApron3

3 orang
1 jam
Semur Daging Cincang

Semur Daging Cincang

Jadi ibuk-ibuk suka dilema ya. Kadang pingin masak sesuatu, tapi ngga ada bahannya. Kadang bahan-bahan sudah super lengkap, tapi bosen masak itu lagi itu lagi. Alhamdulillah udah pasang aplikasi cookpad di hape. Mau masak apaaaaaa ajah, Insyaallah ada. Mau masak dengan bahan seirit mungkin, ada resepnya. Mau masak dengan bahan bejibun dan cara njlimet, juga ada resepnya. Tinggal scroll teruuusss pilih yang cucok di hati. Seperti resep ini nih 👇 https://cookpad.com/id/resep/10190935-semur-daging-sapi-cincang?invite_token=PcXwWcgqxHhvUEYn9rjHxDPF&shared_at=1605446303 Resep diatas aku temukan saat aku mentok ide mau dimasak apakah daging cincang di kulkas. Alhamdulillah terbantu banget dengan resep Mba Ayu Putri. Terima kasih ya ( ˘ ³˘)♥ #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Depok #JelajahResepRumahan

Daging Pedas Saus Tiram

Daging Pedas Saus Tiram

Sisa daging ini harus kita pergunakan dengan baik yaaaa... Pedas2 yahuuuddd.

#Kambing Pesmol

#Kambing Pesmol

#Pejuanggoldenapron3

Nasi Daging Lada Hitam

Nasi Daging Lada Hitam

Memutuskan memasak ini karena kangen makan daging hokben yang rasa pedas #PejuangGoldenApron3

Krengsengan Daging Suroboyo

Krengsengan Daging Suroboyo

Karena hari minggu kmaren ga ke pasar, jadi menghabiskan stock yg ada dikulkas dulu gaes... Ternyata masih ada stock daging -+ 150gr... Jadilahh krengsengan soerockboyo ala beginner for beginners (BfB) 👩‍🍳🍲

2org
20 menit
Sayur sop daging

Sayur sop daging

Sayur enak, segar, simpel, dan mudah buatnya. Selamat mencoba

2-3 porsi
30 menit
183. Sop Daging Sapi Lada Hitam

183. Sop Daging Sapi Lada Hitam

Hawa dingin gini enaknya makan yg berkuah yaa. Ada stok daging di freezer. Gak banyak jadi pasnya emg dibikin sop gitu. Ada lada hitam oleh-oleh tetangga dr pangkal pinang. Duluu dia ke sana sebelum negara api menyerang pokoknya. Hehehehee

4 org
60 menit
Eggroll daging sapi / rolade

Eggroll daging sapi / rolade

karena kmaren berhasil bikin eggroll ala hokben yang memuaskan krn sama persis rasanya, skrg krn daging ayamnya abis yauda pengen bikin eggroll tapi pake daging sapi krn di kulkas adanya daging sapi giling 😬

Rendang daging

Rendang daging

Alhamdulillah masak rendang buat keluarga

1jam 30 menit
Soto Daging Slice (Shortplate)

Soto Daging Slice (Shortplate)

life hack ini sebenernya, daripada lama nungguin daging sapinya lembut, mending pake daging slice aja, cepet mateng, dan enak.

1 orang
10 menit
Bolu Kukus Isi Daging ala Dapoer_Bia

Bolu Kukus Isi Daging ala Dapoer_Bia

Ini enak banget! haha Salut buat Dapoer_Bia yg bisa bikin resep seenak ini. Pas dimakan rasanya mirip dengan Bakpao Chikyen yang sering saya beli di kampung halaman, tapi dipadu dengan bolu kukus yg lembut. Saya copy resep dari Dapoer_Bia, hanya saja saya cuma memakai setengah takaran. Beda dikit di bumbu isian sih, disesuaikan dengan selera saya. Resep asli dengan full takaran: https://cookpad.com/id/resep/14035219-meat-steam-cake?invite_token=7jhEvzC9ZoGw96ntinmhZHAX&shared_at=1607481928 Pecinta roti gurih isi daging wajib coba sih ini.

1 loyang
1 jam
Daging sapi saos padang

Daging sapi saos padang

favoritnya suami 😊

2 orang
1 jam