Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Membuat Bubur Nasi Telur Puyuh Pindang yang Menggugah Selera

Dipos pada December 31, 2018

Bubur Nasi Telur Puyuh Pindang

Anda sedang mencari inspirasi resep Bubur Nasi Telur Puyuh Pindang yang mudah Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Pada umumnya Bubur Nasi Telur Puyuh Pindang yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Bubur Nasi Telur Puyuh Pindang, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Bubur Nasi Telur Puyuh Pindang ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Bubur Nasi Telur Puyuh Pindang sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Bubur Nasi Telur Puyuh Pindang memakai 9 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Ini enak karena citarasa manis gurih telur pindang dan bubur menyatu jadi perpaduan yang bikin pengen makan lagi dan lagi.. juga baik untuk anak-anak karena kandungan dalam telur sangat baik untuk tumbuh kembang mereka. Terinspirasi dari resepnya Bunda Ela, simpel tapi tetap lezat.. #ResepTelurkuMendunia #AksiDutaRecook #DutaRecookBanjarmasin #CookpadCommunity_Kalsel #CookpadCommunity_Borneo

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Bubur Nasi Telur Puyuh Pindang:

  1. 250 gram beras
  2. 1,5 ltr air
  3. 2 batang daun bawang
  4. 1 sdt garam
  5. 1/4 sdt lada
  6. Pelengkap:
  7. Telur Puyuh Pindang
  8. Bawang goreng
  9. Daun bawang

Langkah-langkah untuk membuat Bubur Nasi Telur Puyuh Pindang

1
Cuci bersih dan rendam beras, simpan di kulkas.
Bubur Nasi Telur Puyuh Pindang - Step 1
2
Masak beras bersama air, setelah beras mulai lunak, masukkan garam dan lada serta irisan daun bawang. Masak hingga matang.
Bubur Nasi Telur Puyuh Pindang - Step 2
Bubur Nasi Telur Puyuh Pindang - Step 2
3
Sajikan bersama toping yang tersedia dirumah.
Bubur Nasi Telur Puyuh Pindang - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bubur kacang ijo tanpa santan

Bubur kacang ijo tanpa santan

Ga lengkap rasanya kalau resep bubur kacang ijo ga ada di list resep aku krn ini cemilan kesukaan suami 🤗🥰 kebetulan hari ini lg buat burjo... langsung dokumentasiin deh ... cuzzz ngedapur🤗🤗 #PejuangGoldenApron3

Bubur kacang ijo (7-30-7)

Bubur kacang ijo (7-30-7)

Mengulang resep bubur kacang ijo ☺️

Bubur gula merah dari nasi

Bubur gula merah dari nasi

Anak Q sariawan & bingung mau bikin bubur apa....ini bubur paling gampang & cepet

MPASI 6-8 Bulan : Bubur Patin

MPASI 6-8 Bulan : Bubur Patin

Respon makan Azhar ⭐⭐ Pertama kali ngasih Azhar ikan, pas awal makan responnya 🤢 dan cuma bisa 4 suap mungkin karena amis ya kalo ikan. Saya pakai ikan yang sudah di goreng.

Bubur Opor Ayam

Bubur Opor Ayam

Malang 20 Februari 2021 Resep ini di adaptasi dari resep dokter Meta dari buku Mommyclopedia "78 Resep MPASI" Sebenarnya dedek sudah berumur 7 bulan kurang 2 hari makanya mamak berani nyoba buat bubur homemade buatan mamak sendiri supaya dedek Ndak ketergantungan sama bubur bayi instan sampai besok besar 😀 Alhamdulillah bubur homemade buatan mamak ini makannya dedek lebih lahap🥰 #NovianaSari #mpasi #mpasi6m

3 porsi
Bubur Manado

Bubur Manado

#PejuangGoldenApron3

Bubur Dari Nasi Kemarin

Bubur Dari Nasi Kemarin

Minggu, 15 November 2020....Biasanya nasi kemarin seringnya dibuat nasi goreng, karena nasinya tinggal sepiring sedangkan anak anak ada 3 orang, maka hari ini nasinya sengaja di buat bubur karena anak anak juga suka dan biar cukup buat bertiga😁....membuat bubur dari nasi, lebih cepat jadinya dari pada membuat bubur dari beras. Dengan penambahan daun bawang serta daun salam maka bubur jadi wangi..... Ini adalah salah satu resep rumahan yang sering kami buat, menjadikan nasi kemarin tetap terasa enak untuk dinikmati😊 #GA_TheNextLevel #JelajahResepRumahan #CookpadCommunity_Surabaya #resepserunipuspaindah

3 porsi
Bubur Ayam Oatmeal #207🎗

Bubur Ayam Oatmeal #207🎗

Penderita kanker disarankan mengkonsumsi karbohidrat kompleks. Karbohidrat kompleks membutuhkan waktu yang lebih lama untuk dicerna tubuh, sehingga kadar gula darah masih dapat terkontrol dengan baik dan kadar insulin tidak terlalu tinggi. Insulin berperan sebagai hormon pengatur kadar gula darah. Namun jika kadar insulin terlalu tinggi, justru dapat memicu kanker. Oatmeal atau havermout (dlm bhs Belanda) termasuk golongan karbohidrat kompleks, berasal dari gandum utuh yg sgt bernutrisi. Namun demikian, konsumsi oatmeal setiap hari dlm wkt lama tidak dianjurkan. Karena dlm proses yg lambat, konsumsi oatmeal yg berlebihan menyebabkan menipisnya vitamin dan mineral yg seharusnya diserap usus. Penyebabnya krn dlm oatmeal tdpt asam phytic. Zat ini membuat nutrisi penting (mikronutrisi) diikat olehnya shg tidak dapat diserap oleh usus. Sebagai #PahlawanDapur, semoga resep ini menginspirasi bagi sisters pejuang melawan kanker payudara maupun survivor kanker lainnya. Tetap semangat utk sembuh dan tetap bisa makan enak❤.. La batsa thohuurun InsyaAllah. Source inspirasi resep : Dapur Kobe.co.id #Alhamdulillah_Ala_Kulli_Hal #CookpadCommunity_Bandung #CookpadComunityIndonesia #cookpad_id #bandungsilihasaan_nunyehatkeun

1 porsi
Bubur Sop

Bubur Sop

Bubur merupakan salah satu sajian yg paling pas untuk sarapan pagi. Salah satu varian bubur adalah bubur sop. Bubur ini memiliki tekstur kental dan kaya protein. Salah satu ide Mpasi. #dutarecookberaksi #eniSQUAD

5 orang
1 jam
Bubur nasi buncis baby ati ayam tofu ⭐️4 MPASI 8m

Bubur nasi buncis baby ati ayam tofu ⭐️4 MPASI 8m

Karbo: nasi Protein hewani: hati ayam Protein nabati: tofu Sayur: buncis baby

Bubur ayam simple dan cepat

Bubur ayam simple dan cepat

Sudah seminggu ini anak anak hobi sabu (sarapan bubur)...meraka makan lahap banget. Hari minggu inj kepikiran bikin bubur ... ngamati bagian bagian bubur dan terinspirasi bu restu bikin bubur dari nasi semalam. Jadilah bubur ayam 😊

3 orang
1 jam
Mpasi 7bulan Bubur Uduk Telur dan Hati Ayam

Mpasi 7bulan Bubur Uduk Telur dan Hati Ayam

Si Leeya sudah bisa naik tekstur bunda, masih tumgi pengennya gigit terus, jadi saya bikin bubur yang agak kasar 😁

3 porsi
40 menit
Bubur Telur Kampung untuk baby 6+

Bubur Telur Kampung untuk baby 6+

Perdana bikin menu mpasi, dan alhamdulillah menu hari ini ludes, baby nazril lahap pakek banget, baby kenyang ibu senang😍😍

3 porsi
±30menit
Menu Lengkap MPASI 6+ (Bubur Daging Sapi Edamame+Brokoli)

Menu Lengkap MPASI 6+ (Bubur Daging Sapi Edamame+Brokoli)

6month 1day Sebagai ibu yang baru memasuki dunia per-MPASIan, tentunya kita slalu memiliki rasa khawatir apakah nanti anak kita akan menyukai atau tidak. Bakal dilepeh ataupun malah hanya diemut aja. Namun, saya slalu meyakinkan diri bahwa makanan yang saya buat untuk anak saya adalah yang terbaik. Intinya, sebelum memberikan menu makanan kepada anak saya terlebih dahulu mencicipinya. Kalo dirasa enak dan sesuai dengan lidah kita inshaa allah menu tersebut juga akan diterima dengan baik oleh anak kita. Logikanya saja, jelas-jelas buburnya tidak enak saat kita cicipi masih kita paksa berikan keanak dengan alasan ini bergizi pokoknya anakku harus makan ujung2nya malah drama. Kan gak bagus juga to bun. Jadi,harus kita psstikan terlebih dahulu ya bun😉🥰 Semangat untuk para bu ibu pejuang MPASI semoga anak2 kita sehat slalu.

2 mangkok kecil
60 menit
MPASI 6 bulan + Bubur Ayam Kampung 4* anti Sembelit

MPASI 6 bulan + Bubur Ayam Kampung 4* anti Sembelit

Perkenalkan anak saya Arka usia 6+ bulan, ini adalah kali pertamanya saya memasak sendiri untuknya, karna diawal perkenalan MPASI saya berikan bubur instant. Arka lahap sekali maem bubur ini, alhamdulillah dia suka. Oiya ini saya sekali masak untuk makan pagi dan sore, siang saya kasih selingan (krn masih awal MPASI)

2 porsi
25 menit